• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SATUAN PENDIDIKAN : SDN GOLO NDOLO

KELAS : V (LIMA)

TEMA : II (UDARA BERSIH BAGI KESEHATAN)

SUBTEMA : II (PENTINGNYA UDARA BERSIH BAGI PERNAPASAN) PEMBELAJARAN : 2

ALOKASI WAKTU : 5 x 35 menit A. KOMPETENSI INTI

1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga, dan negara.

3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan /kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain. 4. Menunjukkan keterampilan berfikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan

komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

No. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR

1. BAHASA INDONESIA

3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana

3.2.1 Menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, siapa, kapan, dimana, mengapa, dan bagaimana.

4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana menggunakan kosakata baku

4.2.1 Mempresentasekan table pertanyaan berdasarkan teks dengan menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana menggunakan kosakata baku

2.

3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan sehari-hari

3.2.1 Menjelaskan pengertian hak dan kewajiban.

(2)

4.2. Menjalankan hak,kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari

3.2.2 Menyebutkan contoh hak dan kewajiban sebagai anak

3.2.3 Menganalisis contoh hak dan kewajiban pada teks bacaan

4.2.1 Mendemonstrasikan contoh hak dan kewajiban di depan kelas dalam bentuk table

4. IPS

3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan persatuan bangsa

3.3.1 Menjelaskan jenis-jenis kegiatan ekonomi 3.3.2 Mengidentifikasi contoh kegiatan ekonomi

di lingkungan sekitar

3.3.3 Menganalisis pengaruh kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat 4.3 Menyajikan hasil analisis tentang

peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan persatuan bangsa

4.3.1 Membuat tabel pengelompokan jenis-jenis kegiatan ekonomi di lingkungan sekitar

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui teks bacaan, siswa dapat menjelaskan pengertian hak dan kewajiban dan tanggung jawab dengan tepat.

2. Dengan membaca teks, siswa dapat menemukan contoh hak dan kewajiban pada teks bacaan dengan tepat

3. Melalui kegiatan diskusi kelompok,siswa dapat menganalisis contoh hak dan kewajiban kedalam bentuk tabel dengan tepat

4. Secara berkelompok siswa dapat mendemonstrasikan contoh hak dan kewajiban dengan baik dan benar

5. Dengan membaca teks “Tanggung Jawab Ade”, siswa dapat menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, siapa, di mana, kapan, mengapa, dan bagaimana dengan tepat.

6. Secara individu siswa mempresentasekan tabel pertanyaan yang telah dibuat dengan baik. 7. Dengan penjelasan guru, siswa dapat menganalisis jenis-jenis kegiatan ekonomi dengan tepat

(3)

8. Dengan penjelasan guru, siswa dapat membuat tabel pengelompokan jenis-jenis kegiatan ekonomi di lingkungan sekitar dengan benar.

D. MATERI AJAR

1. Hak dan Kewajiban

- Hak adalah segalah sesuati yang dimiliki manusia sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa dan tidak bisa dirampas olen siapapun’

-Kewajiban adalah segalah sesuatu yang harus kita lakukan dengan penuh rasa tanggung jawab

2. Informasi dalam teks yang terkait apa, siapa, mengapa, kapan, dan bagaimana. –kata “apa” digunakan untuk menanyakan iformasi apa yang ada dalam teks –kata “siapa”digunakan untuk menanyakan orang-orang yang terlibat –kata “kapan” digunakan untuk menanyakan waktu kejadian

–kata “dimana” digunakan untuk menanyakan tempat kejadian

–kata “bagaimana”digunakan untuk menanyakan runtutan atau proses peristiwa itu terjadi

–kata “mengapa” digunakan untuk menanyakan penyebab suatu peristiwa terjadi 3. Jenis-jenis kegiatan ekonomi

–produksi –distribusi -konsumsi

E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN Pendekatan : Saintifik

Metode : ceramah, tanya jawab, penugasan, diskusi

F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN (170 MENIT)

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Awal 1. Guru mengucapkan salam dan mengkondisikan siswa agar siap

untuk belajar.

2. Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa. 3. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa 4. Penyampaian materi

5. Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan mengenai kegiatan siswa sebelum berangkat sekolah

(4)

6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini pada siswa. Inti 1. Siswa diberi pertanyaan “apakah kamu suka membaca cerita

pendek (cerpen)?”

2. Siswa membaca cerpen “Tanggung Jawab Ade”

3. Dengan membaca teks siswa menjelaskan kegunaan kata “apa, dimana, mengapa, kapan, dan bagaimana?”

4. Siswa dan guru melakukan tanya jawab mengenai informasi yang terdapat dalam teks dengan menggunakan aspek “apa, dimana, mengapa, kapan, berapa dan bagaimana?”

5. Siswa diberi pertanyaan apa nilai-nilai yang terdapat pada teks “Tanggung Jawab Ade”

6. Guru dan siswa mengambil kesimpulan dari teks bacaan “Tanggung jawab Ade” merupakan kewajiban yang harus dilakukan.

7. Siswa menjelaskan pengertian dari kewajiban 8. Siswa menjelaskan pengertian dari hak

9. Siswa menyebutkan contoh hak dan kewajiban sebagai anak 10. Melalui diskusi secara kelompok siswa menganalisis hak dan

kewajiban kedalam bentuk tabel (LKPD 1)

11. Setiap kelompok mempresentasikan hasil LKPD yang sudah dikerjakan di depan kelas

12. Siswa diberi pertanyaan “apa pekerjaan Ibu Ade pada teks “Tanggung Jawab Ade”?

13. Melalui teks bacaan siswa menjekaskan kegiatan ekonomi. 14. Melalui teks bacaan siswa mengidentifikasi jenis-jenis kegiatan

ekonomi

15. Melalui diskusi kelompok siswa mengerjakan LKPD 2 “Pengelompokan jenis kegiatan ekonomi”

16. Siswa mengerjakan lembar evaluasi

17. Guru menyampaikan apabila nilai yang didapatkan siswa kurang dari KKB, maka akan diadakan remidial pada hari selanjutnya, apabila nilai sudah melebihi KKB, maka akan diadakan pengayaan

145 menit

Akhir 1. Siswa bersama guru menyimpulkan pembelajaran hari ini. 2. Guru memberikan refleksi pembelajaran hari ini.

3. Guru memberikan reward pada siswa yang aktif dalam kegiatan belajar mengajar.

4. Guru meminta siswa untuk membaca pembelajaran selanjutnya di rumah.

5. Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin doa. 6. Guru mengucapkan salam pada murid-murid.

(5)

G. PENILAIAN Teknik penilaian:

1. Penilaian sikap

Penilaian yang dilakukan meliputi penilaian sikap sosial dan religius. Sikap sosial yang diamati yaitu tanggung jawab dan teliti (terlampir). Dan sikap religius yang diamati adalah toleransi. Teknik : Non-Tes

Bentuk : Observasi Instrumen : Rubrik (Terlampir) 2. Penilaian pengetahuan

Menggunakan instrumen penilaian hasil belajar dengan bentuk soal evaluasi berupa tes tertulis (terlampir).

Teknik : Tes

Bentuk : pilihan ganda, uraian.

Instrumen : lembar evaluasi (Butir Soal) (Terlampir). 3. Penilaian Keterampilan

Teknik : Non-Tes Bentuk : Unjuk Kerja.

Intrumen : Rubrik, LKPD (Terlampir) Penilaian keterampilan meliputi:

a. Melengkapi tabel hak dan kewajiban

Aspek yang dinilai meliputi: ketepatan, kerapihan b. Mengelompokan jenis-jenis kegiatan ekonomi

Aspek yang dinilai meliputi: ketepatan, kerjasama H. MEDIA, ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR

1. Media : teks kegiatan ekonomi, Contoh gambar hak dan kewajiban 2. Alat : alat tulis, papan tulis, LCD, speaker,

3. Sumber belajar : -Bahan Ajar

-www.shuttorstock.com.73601920

-Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Siswa SD/MI Kelas V Tema 2 Udara Bersih Bagi Kesehatan. (hal 72-79). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013. Cetakan Ke-2. Edisi Revisi.

(6)

-Kementerian pendidikan dan kebudayaan RI. 2017. Buku Guru SD/MI Kelas V Tema 2 Udara Bersih Bagi Kesehatan. (hal 65-73). Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013. Cetakan Ke-2. Edisi Revisi. Jakarta: Kemdikbud

Mengetahui, Guru Pamong Marselinus Mulyanto,S.Pd NIP:197108151994031009 Golo Ndolo, 2020 Guru PPL

Valeria Henny Nuryati Janggur

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan perumusan perhitungan value, dengan menggunakan perbandingan performansi tiap alternatif dengan mesin awal dan biaya yang dibutuhkan didapatkan Alternatif 1

Atas biaya tersebut perusahaan harus melakukan koreksi positif sebagaimana tercantum dalam UU PPh Pasal 9 ayat 1 (g) yaitu harta yang dihibahkan, bantuan atau sumbangan, dan

(1) Kontrak harga satuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 17 ayat (1) huruf b merupakan Kontrak pengadaan Barang/Pekeljaan Konstruksi/Jasa Lainnya dengan ruang lingkup

Hasil analisis tutupan terumbu karang di Perairan Kota Makassar ditemukan dalam tiga kondisi menurut standar ukuran Braun-Blanquet (1965) yaitu Bagus (50-75%) ditemukan

1 Bahan yang akan digunakan untuk pelaksanaan proses produksi perusahaan tersebut tidak dapat dibeli atau didatangkan secara satu persatu dalam jumlah unit yang

Hasil penelitian pada table 1 menunjukan secara umum bahwa buku teks Bahasa Inggris ‘Talk Active’ yang didesain khusus untuk siswa kelas xi SMA sudah memenuhi kriteria buku yang

dalam mengerjakan soal-soal aljabar yang diberikan, subjek-subjek pada kelompok tingkat rendah cenderung belum mampu untuk menentukan bentuk aljabar yang ekivalen,

bimbingan 4 3 2 1 Isi dan Pengetahuan: Hasil yang ditulis sesuai dengan kejadian atau peristiwa yang tampak pada gambar yang diamati Keseluruhan jawaban yang