• Tidak ada hasil yang ditemukan

berita acara lelang gagal PKT 17

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "berita acara lelang gagal PKT 17"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Nomor

: 06/17-G3/91.04/PNF.IV/EBTKE/2012

29 Juni 2012

Hal

: Berita Acara Lelang Gagal

Sehubungan dengan pelaksanaan Evaluasi dan Pembuktian Kualifikasi Seleksi Umum

Penyedia Jasa Konsultansi, Sekretariat Jenderal Kementerian ESDM Tahun Anggaran 2012

untuk pekerjaan :

A. Nama Paket

:

Pengawasan Dan Evaluasi Pelaksanaan Pembangkit

Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terpusat (Pulau Sulawesi)

B. Nilai HPS Pekerjaan

: Rp. 2.437.990.000

(Dua Milyar Empat Ratus Tiga Puluh

Tujuh Juta Sembilan Ratus Sembilan Puluh Ribu

Rupiah)

bersama ini kami sampaikan hasil evaluasi dan pembuktian kualifikasi sebagai berikut :

1. Perusahaan yang telah mendaftar paket di atas :

No. Nama Peserta/Perusahaan Lulus Keterangan

1. PT. WAJA UTAMA CONSULTANT Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

2. PT. Delta Tama Waja Corpora Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

3. PT. Maxitech Utama Indonesia Gugur Tidak melampirkan surat pernyataan

tidak menuntut ganti rugi

4. PT. ANDITAMA INFOCON Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

5. PT ENERGY MANAGEMENT INDONESIA

(PERSERO) Gugur

SPT 2010, Pajak Jan-Mar 2012, TDP Tdk ada

6. PT. ARIA GRAHA Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

7. PT KALTIMEX LESTARI MAKMUR Gugur SIUJK, Pernyataan dll Tidak ada

8. PT. KANTA KARYA UTAMA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

9. PT. GIRI AWAS Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

10. PT. MULTIASIH JASAMANDIRI Gugur Pajak Bulanan Jan - Mar 2012

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU, TERBARUKAN DAN KONSERVASI ENERGI

JALAN JENDERAL GATOT SUBROTO KAV 49 JAKARTA 12950

Telepon : (021) 525 4508 - 525 0575 Faksimile : (021) 525 0575 website : www.ebtke.esdm.go.id email:info@ebtke.esdm.go.id

(2)

11. PT. Pusparaya Karsa Perdana Gugur Kontrak & TA Tidak Dapat Di Buktikan

12. PT. ARUN PRAKARSA INFORINDO Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

13. PT. JATIWANGI GRHA CIPTAKARSA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

14. PT. CITRA WAHANA KONSULTAN Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

15. PT. KARYA NUGRAHA KONSULTAMA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

16. PT. Graha Prima Mandiri Gugur SIUP Tidak ada

17. PT. Victoria Mitra Selaras Gugur Daftar hitam & SIUP Tidak ada

18. PT.TATA GUNA PATRIA Gugur Tidak melampirkan surat pernyataan

tidak menuntut ganti rugi

19. PT. TAMBORA SETIA JAYA Lulus

20. PT GRAHASINDO CIPTA PRATAMA Gugur Tidak melampirkan surat pernyataan

tidak menuntut ganti rugi

21. PT. TALENTA CIPTA SARANA Gugur SIUP Tidak ada

22. PT. Wahana Pengembangan Usaha Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

23. PT. TODO CONSULT Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

24. PT Windya Karsa Konsultan Gugur SPT 2010

25. PT. Dua Ribu Satu Pangripta Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

26. PT.Caturbina Guna Persada Gugur SPT 2010, Pengalaman tidak ada

27. PT. Hexsa Indotech Consultants Gugur SIUJK Perencana

28. PT. Ciriajasa Engineering Consultans Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

29. PT. Cipta Sarana Multiguna Gugur NPWP tidak ada, SPT 2010

30. PT. BINATAMA WIRAWREDHA

KONSULTAN Gugur

Tidak melampirkan surat pernyataan tidak menuntut ganti rugi

31. PT AMYTHAS Gugur Tidak melampirkan surat pernyataan

tidak menuntut ganti rugi

(3)

Kualifikasi

33. PT. GELAR BUANA PERSADA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

34. PT. Binaraka Metindo Gugur SIUJK Perencana

35. PT. HEGAR DAYA Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

36. PT. JASAKONS PUTRA UTAMA Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

37. PT. QORINA KONSULTAN INDONESIA Gugur NPWP, SIUP Tidak ada

38. PT. Daya Cipta Dianrancana Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

39. PT. INTIMULYA MULTIKENCANA Gugur NPWP, Pernyataan dll Tidak ada

40. PT. MIKRO CORDANIEL Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

41. PT. RESULTANT.DAYA.TRIZARDI Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

42. GEOJAYA TEHNIK Gugur SIUJK Perencana

43. PT.DISIPLANT CONSULT Gugur SIUJK Perencana, Daftar hitam tidak

ada

44. PT. BIDS Global Konsultan Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

45. PT. DELLASONTA MOULDING

INTERNATIONAL Gugur

Tidak Memasukan Dokumen Kualifikasi

46. PT. Giritama Persada Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

47. PT. ANUGERAH KRIDAPRADANA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

48. PT. Bennatin Surya Cipta Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

49. PT. CIPTANUSA BUANASENTOSA Gugur TA Tidak Dapat Di Buktikan / Tidak

lengkap

50. PT. (PERSERO) SUCOFINDO Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

51. PT. SURVEYOR INDONESIA (PERSERO) Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

(4)

Kualifikasi

53. Cakrabuana Consultants Gugur SIUJK Perencana, Daftar hitam tidak

ada

54. CV. HERDA RIPTA LOKA Gugur Tidak Memasukan Dokumen

Kualifikasi

2. Dari 30 Peserta yang meng

upload

dokumen prakualifikasi dilakukan evaluasi dan

didapat 8 peserta yang lulus evaluasi kualifikasi. Kemudian diundang untuk

pembuktian kualifikasi, yang hadir 8 peserta dan ternyata yang lulus hanya 1

peserta.

Berdasarkan Perpres Nomor 54 Tahun 2010 Pasal 83 ayat 2

“ULP menyatakan Seleksi

gagal

apabila :” huruf

a “

peserta yang lulus kualifikasi pada proses prakualifikasi kurang dari

5 (lima) untuk

seleksi umum atau kurang dari 3 (tiga) untuk seleksi sederhana”

berdasarkan

hasil evaluasi tersebut di atas maka panitia pengadaan menyatakan seleksi gagal.

Demikian hasil evaluasi kualifikasi ini kami sampaikan, atas perhatian Saudara kami

ucapkan terima kasih.

Panitia Kegiatan Penunjang dan Non Fisik IV

Direktorat EBTKE KESDM

Ketua,

Bambang Sukmajati

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Berdasarkan Surat Penetapan Pemenang Kelompok Kerja (Pokja) Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya Lingkup Pemerintah Kabupaten Sabu Raijua Tahun Anggaran 2016 Nomor

Sehubungan dengan Penawaran Kualifikasi Saudara pada paket Pekerjaan Master Plan Sumber Daya Alam Kawasan Perbatasan Kabupaten Nunukan (Pulau Sebatik) , Kegiatan Penyusunan Master

[r]

[r]

Berdasarkan Penetapan Pemenang oleh Kelompok Kerja (Pokja) Jasa Konstruksi pada Panitia Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah Lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Sabu Raijua Tahun

[r]

Dokter umum yang berijazah Magister Gizi dari Fakultas Kedokteran lain atau lulusan luar negeri harus mengikuti program matrikulasi yang diselenggarakan oleh PPDS-1 PSIGK FKUI