PEMERINTAH KABUPATEN PESISIR BARAT
DINAS PERHUBUNGAN,
KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA
Jl. Kesuma Kelurahan Pasar Krui Kecamatan Pesisir Tengah
PENGUMUMAN PENETAPAN PEMENANG
Nomor : 551/18/PAN/4.08/2014
Berdasarkan Berita Acara Hasil Klarifikasi, Evaluasi Teknis dan Negosiasi Harga tanggal 02 Juni 2014 dan Surat Pejabat Pengadaan Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Pesisir Barat tentang penetapan pelaksana Pekerjaan Pengadaan Mebeuler Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Pesisir Barat Tahun Anggaran 2014, dengan ini kami umumkan sebagai berikut :
NAMA PEKERJAAN PERUSAHAAN
BESAR PENAWARAN
(Rp)
KETERANGAN
Pengadaan Mebeuler
CV. FHORIST ASROR AGUNG
Rp 55.900.000,00 PEMENANG
DITETAPKAN DI : KRUI PADA TANGGAL : 14 Juli 2014 NPWP : 02.955.616.4-326.000
Alamat : Pekon Rawas Kec. Pesisir Tengah Kab. Pesisir Barat
PEJABAT PENGADAAN BARANG DAN JASA
DINAS PERHUBUNGAN, KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KAB. PESISIR
BARAT,