KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH NUSA TENGGARA BARAT
RESOR BIMA
Jalan. Sultan Muhammad Salahudin Panda
–
Bima 84173.
DATA KASUS TINDAK PIDANA OBAT-OBATAN TERLARANG POLRES BIMA TAHUN 2016
NO NO/ TGL/ LP PELAKU TKP MELANGGAR PASAL BARANG BUKTI PERKEMBANGAN
KASUS
1 2 3 4 5 6 7
1. LP / 554/ X / 2016 /
NTB / Res Bima tanggal 14 september 2016.
.
YAHYA Bin ABDUL HARIS , Timu
Bima 28 oktober 1989 , Laki-laki , RT 01 RW 01 Desa Timu Kec Bolo Kab . bima
Lapangan Bulutangkis RT 01 RW 01 Desa
butir dengan rincian
 15 ( lima belas ) Papan
Kapsul Tramadol 50 dengan
No. Reg GKL
0533207101A1 produksi PT
Promedrahardjo Farmasi
Industri Sukabumi –
Indonesia yang masing –
masing berisi 10 butir sehingga totalnya 150 ( seratus lima puluh butir )
 4 ( empat ) Kapsul
Tramadol 50 dengan No. Reg GKL 0533207101A1
produksi PT
Promedrahardjo Farmasi
Industri Sukabumi –
2. LP.A / 695 / XI / 2016 / NTB / RES BIMA / P.
BOLO Tanggal 23
November 2016
.
BACO A. MAJID , Tambe 1 Juli 1966 ,
Petani , Islam , RT 09 RW 05 desa
Tambe , Kec. Bolo , kab bima .
RT 15 RW 07 Desa tambe kec. Bolo Kab. Bima
Pasal 197 Sub pasal 198 Jo Pasal 106 UU Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
.
- 19 ( Sembilan belas ) Strip @kapsul
( 19 x 10 = 190 butir kapsul ) obat merk tramadol 50 No Reg. GKL
0533207101A1, produksi PT
Promedrahardjo Farmasi Industri
Sukabumi – Indonesia
- 21 ( Dua Puluh satu ) Strip @kapsul
( 21 x 10 = 210 butir kapsul ) obat merk Stronginal Tramadol Mg No. Reg DKL 9917108801A1, Produksi Holi Pharma.
- 7 ( tujuh ) Strip yang sudah dalam
keadaan terpotong .
P21/ Selesai Tsk dan BB sudah
tahap II