• Tidak ada hasil yang ditemukan

Uji Aktivitas Diuretik Ekstrak N-Heksan Herba Pecut Kuda (Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl) Pada Tikus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Uji Aktivitas Diuretik Ekstrak N-Heksan Herba Pecut Kuda (Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl) Pada Tikus"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

UJI AKTIVITAS DIURETIK EKSTRAK N-HEKSAN HERBA

PECUT KUDA (

Stachytharpheta jamaicensis

L. Vahl) PADA

TIKUS

SKRIPSI

OLEH:

NENNY LASTIARNI

NIM 111501095

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

UJI AKTIVITAS DIURETIK EKSTRAK N-HEKSAN HERBA

PECUT KUDA (

Stachytharpheta jamaicensis

L. Vahl) PADA

TIKUS

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi

Universitas Sumatera Utara

OLEH:

NENNY LASTIARNI

NIM 111501095

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)

PENGESAHAN SKRIPSI

UJI AKTIVITAS DIURETIK EKSTRAK N-HEKSAN HERBA

PECUT KUDA (

Stachytharpheta jamaicensis

L. Vahl) PADA

TIKUS

OLEH:

NENNY LASTIARNI NIM 111501095

Dipertahankan di Hadapan Panitia Penguji Skripsi Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara Pada Tanggal: 28 Januari 2016

Pembimbing I, Panitia Penguji,

Aminah Dalimunthe, S.Si., M.Si., Apt. Prof. Dr. Rosidah, M.S., Apt. NIP 197806032005012004 NIP 195103261978022001

Pembimbing II,

Aminah Dalimunthe, S.Si., M.Si., Apt.

NIP 197806032005012004

Dr. Poppy Anjelisa Z. Hsb, S.Si., M.Si., Apt.

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karunia kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penyusunan

skripsi yang berjudul Uji Aktivitas Diuretik Ekstrak N-Heksan Herba Pecut Kuda (Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl) Pada Tikus. Skripsi ini diajukan untuk melengkapi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Farmasi di Fakultas

Farmasi Universitas Sumatera Utara.

Pada kesempatan ini, dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan

terima kasih kepada Ibu Dr. Masfria, M.S., Apt., selaku Pejabat Dekan Fakultas Farmasi yang telah menyediakan fasilitas kepada penulis selama perkuliahan di Fakultas Farmasi. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Ibu Aminah

Dalimunthe, S.Si., M.Si., Apt., dan Ibu Dr. Poppy Anjelisa Z. Hasibuan, S.Si., M.Si., Apt., yang telah membimbing penulis dengan penuh kesabaran, memberikan petunjuk dan saran-saran selama penelitian hingga selesainya skripsi

ini. Bapak Dr. Kasmirul Ramlan Sinaga, M.S., Apt., selaku penasehat akademis yang memberikan bimbingan kepada penulis selama perkuliahan. Bapak dan Ibu

staff pengajar Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara yang telah mendidik penulis selama masa perkuliahan. Ibu Dra. Suwarti Aris, M.Si., Apt., selaku Kepala Laboratorium Farmakognosi, Ibu Marianne, S.Si., M.Si., Apt., selaku

kepala Laboratorium Farmakologi, dan Bapak Drs. Surjanto, M.Si., Apt., selaku kepala Laboratorium Penelitian yang telah memberikan fasilitas, petunjuk dan

(5)

anggota penguji yang telah memberikan evaluasi dan masukan kepada penulis

dalam penyusunan skripsi ini.

Penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga dan penghargaan

yang tulus kepada Ayahanda James Golver Siahaan dan Ibunda Alm. Berliani Tampubolon, serta kepada kakak tercinta Marlina Nurcahaya, Lamsihar Mariana, Dora Ermiaty, abang tercinta Camron Frency, Jenson Febrituda, Amrizon

Rofenry, dan adik tercinta Edyfai Virtuoso, Evi Zelesty, yang senantiasa memberikan doa, dukungan, semangat dan kasih sayang yang tak ternilai dengan

apapun. Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada Martha, Rany, Sucantyk, Desma, Ririn, Rika, Yohana, Herman dan teman-teman lainnya atas doa dan dukungan dalam penyelesaian skripsi ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini masih belum sempurna. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga Allah membalas segala budi

baik dan penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi ilmu pengetahuan khususnya di bidang farmasi.

Medan, Januari 2016 Penulis,

(6)

Uji Aktivitas Diuretik Ekstrak n-Heksan Herba Pecut Kuda

(Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl) Pada Tikus

ABSTRAK

Hampir seluruh bagian tumbuhan pecut kuda dapat dijadikan obat, seperti akar, bunga, batang atau daunnya. Secara empiris herba pecut kuda digunakan untuk pengobatan infeksi saluran urin, sakit tenggorokan karena radang (faring), batuk, rematik, dan haid tidak teratur. Pecut kuda mengandung fenol, tanin, saponin, steroid/terpenoid, dan alkaloid. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui senyawa kimia yang terkandung dalam ekstrak n-heksan pecut kuda dan aktivitas diuretik ekstrak n-heksan pecut kuda terhadap tikus.

Sebanyak 25 ekor tikus putih jantan dibagi menjadi 5 kelompok perlakuan yaitu: kontrol negatif (Na-CMC 0,5%), kontrol positif (Furosemid 10 mg/kg bb), ekstrak n-heksan pecut kuda dosis 100, 150 dan 200 mg/kg bb. Masing-masing kelompok terdiri dari 5 ekor tikus putih jantan. Tikus dipuasakan selama ± 18 jam kemudian diberikan NaCl 0,9% secara oral dengan dosis 20 ml/kg bb. Tikus diletakkan di dalam kandang metabolik yang telah dimodifikasi. Volume urin yang diekskresikan dicatat setiap jam dan akumulasinya selama 5 jam sebagai urin total, diukur pH urin menggunakan pH meter, serta ditentukan kadar elektrolit natrium dan kalium dalam urin menggunakan AAS.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa senyawa yang terkandung dalam ekstrak n-heksan adalah alkaloid dan steroid/triterpenoid. Pemberian EnHPK dengan dosis 100, 150 dan 200 mg/kg bb meningkatkan volume urin, natrium dan kalium. Dosis 150 mg/kg bb menunjukkan efek diuretik paling efektif dibandingkan dengan dosis lain. Rata-rata volume total urin EnHPK dosis 100 mg/kg bb: 1,78 ± 0,224 ml; EnHPK dosis 150 mg/kg bb: 2,96 ± 0,297 ml; EnHPK dosis 200 mg/kg bb: 2,27 ± 0,441 ml. Hasil pengukuran pH EnHPK dosis 100 mg/kg bb: 7,5; EnHPK dosis 150 mg/kg bb: 7,94; EnHPK dosis 200 mg/kg bb: 7,88. Kadar natrium EnHPK dosis 100 mg/kg bb: 25,02 ± 3,10 meq/L; EnHPK dosis 150 mg/kg bb: 68,62 ± 12,42 meq/L; EnHPK dosis 200 mg/kg bb: 58,08 ± 14,37 meq/L. Data kadar kalium EnHPK dosis 100 mg/kg bb: 20,11 ± 3,09 meq/L; EnHPK dosis 150 mg/kg bb: 32,81 ± 6,72 meq/L; EnHPK dosis 200 mg/kg bb: 22,61 ± 6,17 meq/L.

Berdasarkan hasil di atas, dapat disimpulkan bahwa EnHPK dosis 100, 150 dan 200 mg/kg bb memberikan aktivitas diuretik dengan meningkatkan volume urin, pH urin, kadar natrium dan kadar kalium terhadap tikus putih jantan. Kata Kunci: Pecut kuda (Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl), diuretik, volume

(7)

Diuretic Activity Assay Of Herbs Stachytarpheta Jamaicensis L. Vahl n-Hexane Extract On Rats

ABSTRACT

Almost all parts of stachytarpheta jamaicensis L. Vahl can be used as medicine, such as roots, flowers, stems or leaves of herbaceous. Empirically

stachytarpheta jamaicensis L. Vahl is used for the treatment of urinary tract infections, pharyngitis, cough, rheumatism and menstrual irregularity.

Stachytarpheta jamaicensis L. Vahl contain phenols, tannins, saponins, steroids / terpenoids and alkaloids. The aims of this study were to determine the chemical compounds contained in the hexane extract of horse whip and activity of n-hexane extract diuretic stachytarpheta jamaicensis L. Vahl on rats.

Twenty five white male rats were divided into five groups which are: negative control (Na-CMC 0.5%), positive control (furosemide 10 mg/kg bw), the n-hexane extract of horse whip dose 100, 150 and 200 mg/kg bw. Each group consisted of five white rats males. Rats were fasted for ± 18 hours and then given 0.9% NaCl administered orally at a dose of 20 ml/kg bw. Rats placed in metabolic cages that have been modified. Excreted urine volume and accumulation recorded every hour for five hours as the total urine, measured pH and determined the levels of electrolytes sodium and potassium in the urine using by AAS.

The results showed that the compounds contained in extracts of n-hexane are alkaloids and steroids / triterpenoids. EnHPK administration of a dose of 100, 150 and 200 mg /kg bw increases urine volume, sodium and potassium. A dose of 150 mg /kg bw showed the most effective diuretic effects compared to other doses. The average volume of urine EnHPK total dose of 100 mg /kg bw: 1.78 ± 0.224 ml; EnHPK dose of 150 mg /kg bw: 2.96 ± 0.297 ml; EnHPK dose of 200 and 200 mg /kg bw have diuretic activity by increasing the volume of urine, urine pH, sodium and potassium levels against white male rats.

(8)
(9)

2.1.6 Khasiat Tumbuhan ... 7

2.2 Metode Ekstraksi ... 7

2.3 Ginjal ... 9

2.4 Diuretik ... 10

2.5 Mekanisme Pembentukan Urin ... 12

2.6 Furosemid ... 14

2.7 Spektrofotometer Serapan Atom ... 15

BAB III METODE PENELITIAN ... 17

3.1 Alat dan Bahan . ... 17

3.1.1 Alat - Alat ... 17

3.1.2 Bahan - Bahan ... 17

3.2 Pengumpulan Tumbuhan Pecut Kuda ... 18

3.3 Identifikasi Tumbuhan ... 18

3.4 Pembuatan Simplisia ... 18

3.5 Karakterisasi Simplisia ... 18

3.5.1 Pemeriksaan Makroskopik ... 19

3.5.2 Pemeriksaan Mikroskopik ... 19

3.5.3 Penetapan Kadar Air ... 19

3.5.4 Penetapan Kadar Sari Larut Dalam Air ... 20

3.5.5 Penetapan Kadar Sari Larut Dalam Etanol ... 20

3.5.6 Penetapan Kadar Abu Total ... 21

3.5.7 Penetapan Kadar Abu Tidak Larut Dalam Asam ... 21

3.6 Skrining Fitokimia ... 21

(10)

3.6.2 Pemeriksaan Flavonoida ... 22

3.6.3 Pemeriksaan Glikosida ... 22

3.6.4 Pemeriksaan Saponin ... 23

3.6.5 Pemeriksaan Tanin ... 23

3.6.6 Pemeriksaan Steroid/Triterpenoida ... 23

3.7 Pembuatan Ekstrak n-Heksan Pecut Kuda ... 24

3.8 Penyiapan Bahan Uji, Obat Pembanding dan Kontrol ... 24

3.8.1 Pembuatan Suspensi Na-CMC 0,5% ... 24

3.8.2 Pembuatan Suspensi Furosemid ... 25

3.9 Penyiapan Hewan Percobaan ... 25

3.10 Pengujian Efek Diuretik Pecut Kuda ... 25

3.11 Pembuatan Kurva Kalibrasi Kalium ... 26

3.12 Pembuatan Kurva Kalibrasi Natrium ... 26

3.13 Penentuan Kadar Natrium dan Kalium Dengan AAS ... 27

3.14 Analisis Data ... 27

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 28

4.1 Hasil Identifikasi Tumbuhan ... 28

4.2 Hasil Karakterisasi Simplisia Pecut Kuda ... 28

4.3 Hasil Skrining Fitokimia Simplisia dan EnHPK ... 30

4.4 Hasil Pengujian Efek Diuretik ... 31

4.4.1 Hasil Volume Urin ... 31

4.4.2 pH Urin ... 36

4.4.3 Hasil Kadar Natrium ... 37

(11)

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 43

5.1 Kesimpulan ... 43

5.2 Saran ... 43

DAFTAR PUSTAKA ... 44

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

4.1 Hasil Karakterisasi Serbuk Simplisia dan EnHPK ... 29

4.2 Hasil Skrining Fitokimia Serbuk dan EnHPK ... 30

4.3 Hasil Pengukuran Volume Urin Rata-rata Tiap Jam ... 32

4.4 Hasil Pengukuran Volume Total Urin Tikus ... 34

4.5 Hasil Pengukuran pH Urin ... 36

4.6 Hasil Pengukuran Kadar Natrium (meq/l) ... 37

(13)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1.1 Diagram Kerangka Pikir Penelitian ... 5

2.1 Diagram Nefron Yang Membentuk Bagian Tubulus Renalis ... 13

4.1 Volume Urin Terhadap Waktu ... 32

4.2 Rata-rata Volume Total Urin Tikus ... 34

4.3 Kadar Natrium Pada Urin Tikus ... 38

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Hasil Identifikasi Tumbuhan ... 48

2. Tumbuhan Pecut Kuda ... 49

3. Hasil Mikroskopik ... ... 50

4. Perhitungan Hasil Karakterisasi Simplisia dan Ekstrak n-Heksan Pecut Kuda ... 51

5. Komite Etik Penelitian Hewan ….………... 55

6. Alat yang Digunakan ………... ... 56

7. Hasil Pengujian dari AAS ... ... 57

8. Data Volume Urin Tiap Jam (ml), Volume Total Urin Rata -rata (ml), Kadar Natrium, dan Kadar Kalium (meq/l) ... 58

9. Contoh Perhitungan Kadar Elektrolit ... 59

10. Data Kalibrasi Natrium ... ... 60

11. Data Kalibrasi Kalium ... 62

Referensi

Dokumen terkait

Raya Utama No.. 57

Adapun manfaat yang dapat diberikan oleh aplikasi ini adalah mahasiswa dapat dengan mudah mengisi mata kuliah yang akan diambil pada

57 Banjarsari Bandarkedungmulyo

Aplikasi Pembuatan situs kamus bergambar menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL sebagai database servernya, Macromedia Dreamweaver MX 2004 tempat merancang program PHP,

PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KOTA SOLOK NOMOR 2 TAHUN 2012 TENTANG RETRIBUSI JASA

Dengan visualisasi yang baik dan juga dilengkapi dengan keterangan penggunaan serta menggunakan database, setiap orang dapat menggunakannya dengan mudah dan juga pertanyaan

Penulisan Ilmiah, Fakultas Ilmu Komputer, 2007.

[r]