• Tidak ada hasil yang ditemukan

Jemaat. Minggu, 04 Maret 2018 EDISI 921

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Jemaat. Minggu, 04 Maret 2018 EDISI 921"

Copied!
28
0
0

Teks penuh

(1)

Minggu, 04 Maret 2018

E D I S I 9 2 1

www.rehobot.org email: [email protected]

Jemaat

“Seseorang tidak dapat berlindung kepada Tuhan kalau tidak mengakui bahwa dirinya adalah makhluk yang sangat lemah dan rentan.”

(2)

KELAPA GADING Graha Rehobot

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2, Kelapa Gading, Jakarta 14240 Telepon: 021 4584 2381 Fax: 021 4584 2380 Email: [email protected]

OPERASIONAL PUSAT BCA Sunter Danau

419-309-7777 GBI Jemaat Rehobot

DIAKONIA BCA Sunter Danau

419-303-3400 GBI Jemaat Rehobot

VISI

Membangun Keluarga Kerajaan Surga Dalam Kebenaran.

MISI

Mengajarkan Firman Tuhan berlandaskan kaidah-kaidah hermeneutik dan eksegesis serta kesediaan meninggalkan percintaan dunia demi mencapai kesucian hidup, fokus pada langit baru dan bumi baru serta hidup bertanggung jawab memaksimalkan potensi hanya demi kepentingan Kerajaan Surga. Menjadikan gereja sebagai sekolah Alkitab

yang mendidik semua jemaat menjadi pelayan Tuhan segenap hidup tanpa batas.

www.rehobot.org

PEMBANGUNAN BCA Sunter Danau 419-303-5500 GBI Jemaat Rehobot

MISI BCA Sunter Danau

419-302-2629 GBI Jemaat Rehobot PERDATAM

Jl. Pengadegan Utara Raya No.29, Pancoran, Jakarta Selatan Telepon: 021 7945 615, 021 7919 2660 Fax: 021 7919 2680 TAMAN HARAPAN BARU Perumahan Taman Harapan Baru Blok P2 No. 17, Bekasi Barat Telepon: 021 8871 803 CITICON

Menara Citicon Lt.22, Jl. S. Parman Kav.72 – Slipi, Jakarta Barat 11410 GAJAH MADA Gajah Mada Tower Lt. 15, Jl. Gajah Mada No. 19-26, Jakarta Pusat

KEBON JERUK

Gedung Sastra Graha Citibank Lt. 3A, Jl. Raya Pejuangan 21, Kebon Jeruk, Jakarta Barat Telepon: 021 5367 1005, 021 5367 0425 PLUIT

Perwata Tower Lt. 17, Kompleks CBD Pluit, Jl. Raya Pluit Selatan No. 1, Pluit, Jakarta 14440 MAL ARTHA GADING Function Hall MAG Mal Artha Gading Lt. 5, Jl. Artha Gading Selatan No. 1 Kelapa Gading, Jakarta Utara PANTAI INDAH KAPUK Taman Grisenda Blok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara Telepon: 021 2251 2993 SEKRETARIAT WIL AYAH

(3)

HUBUNGI

KAMI

BAGI JEMAAT YANG MEMBUTUHKAN PELAYANAN DAPAT MENGHUBUNGI GEMBALA WILAYAH SETEMPAT PERDATAM Pdt. FERRY KEINTJEM, S.Th. 0822 2000 2052 CITICON PAGI Pdt. ANDREAS AGUS, M.Th. 0877 8057 0970 PLUIT Pdm. MARK P. ELIASAPU TRA, S.Kom., M.M., M.Th. 0815 1033 7722 GAJAH MADA Pdp. DANIEL APAUW 0812 905 1118 KELAPA GADING / MAL ARTHA GADING Pdm. KORNELIS KIONG, S.E.

0812 1202 0203

PANTAI INDAH KAPUK Pdm. Ir. WIGNYO TANTO, M.M., M.Th.

0812 8807 0264

TAMAN

HARAPAN BARU Pdt. RIKO SIL AEN, M.Th.

0878 7811 8855

KEBON JERUK + CITICON

Pd t . T I M OT I U S TA N , M . T h .

(4)

Saudaraku,

Banyak orang tidak mengerti apa artinya berlindung kepada Tuhan itu. Mereka merasa sudah atau sedang berlindung kepada Tuhan, padahal mereka menolak perlindungan Tuhan. Suatu hari nanti akan terbukti, ternyata mereka menolak atau tidak mau menerima perlindungan Tuhan. Bagaimana hal ini terjadi? Ada beberapa pengertian penting yang harus dipahami untuk hidup dalam perlindungan Tuhan. Harus dipahami bahwa seseorang tidak dapat berlindung kepada Tuhan kalau tidak mengakui bahwa dirinya adalah makhluk yang sangat lemah dan rentan. Pada waktu seseorang dalam keadaan yang tidak bermasalah dalam segala segi kehidupan, ia tidak sungguh-sungguh berlindung kepada Tuhan. Setelah ada masalah, baru ia berurusan dengan Tuhan. Tuhan disamakan dengan ban serep, kalau ban tidak pecah tidak akan dicari. Tuhan disamakan dengan rumah sakit, kalau tidak sakit parah tidak berurusan dengannya. Alkitab menggambarkan hidup manusia seperti bunga rumput dan seperti uap yang sebentar saja kelihatan lalu lenyap.

GEMBAL A SIDANG : Pdt. Dr. ERASTUS SABD ONO

Sesungguhnya kerentanan manusia terletak pada tiga kenyataan ini.

Pertama, manusia memiliki tubuh fana

yang kemampuannya sangat terbatas. Tubuh manusia yang telah jatuh dalam dosa sangat rentan. Manusia bukan bertulang besi, berotot kawat dan berkulit baja. Kalau kita datang ke rumah sakit, kita menyadari betapa rentannya tubuh manusia. Apalagi kalau kita ada di kuburan, kita akan lebih menghayati betapa rentannya manusia itu. Kedua, kita hidup di dunia yang penuh bahaya melampaui kekuatan dirinya. Ke depan manusia lebih diperhadapkan kepada keadaan dunia yang penuh ancaman, krisis, bencana alam, epidemik penyakit dan lain sebagainya. Ketiga, adanya kuasa gelap yang jahat yang berusaha menyeret manusia kepada kegelapan abadi. Ingat! bahaya Iblis bukan pada sepak terjangnya yang membuat hidup manusia sengsara di dunia ini, tetapi mempersiapkan manusia menjadi warga api kekal. Kalau Iblis hanya membuat manusia sengsara di bumi, hal itu bukan masalah sama sekali, bahkan justru bisa menguntungkan, karena manusia bisa tergiring ke

SURAT GEMBALA

(5)

pertolongan Tuhan. Kita harus selalu menghayati kerentanan ini, supaya kita tidak sombong. Jangan hanya pada waktu “kaki hidup” kita dipatahkan, barulah kita bersikap rendah hati. Itupun sebenarnya bukan rendah hati yang sesungguhnya, sebab tidak permanen, itu adalah kerendahan hati sementara.

Saudaraku,

Orang yang berlindung kepada Tuhan adalah orang yang hidup di dalam kehendak Tuhan dan rencana-Nya. Kehendak Tuhan adalah manusia dikembalikan kepada gambar-Nya, yaitu manusia yang dirancang Tuhan sejak semula. Orang yang hidup dalam kehendak Tuhan memberi diri dimuridkan, diproses untuk sempurna seperti Bapa. Hidup dalam rencana Tuhan artinya manusia mengabdi kepada Tuhan segenap hidup. Orang yang hidup dalam rencana dan kehendak Tuhan adalah orang-orang yang otomatis ada dalam perlindungan Tuhan. Tanpa mohon perlindungan-Nya pun Tuhan pasti melindungi, sebab mereka kekasih-kekasih-Nya. Orang yang tidak hidup sesuai kehendak Tuhan, tidak mau belajar

belum sempurna, kita harus memiliki kesediaan yang tulus dan bulat untuk itu. Dalam Alkitab dikisahkan orang yang tidak sibuk dengan Tuhan, tetapi sibuk dengan dirinya sendiri. Orang ini pasti tidak memedulikan bagaimana hidup seturut kehendak Tuhan, dan memuaskan hati Tuhan. Orang seperti itu adalah orang bodoh yang akhirnya tidak mendapat perlindungan abadi Tuhan. Inilah orang-orang sombong yang sebenarnya menolak perlindungan Tuhan. Sejatinya, banyak orang Kristen seperti ini.

Saudaraku,

Kesombongan orang terekspresi ketika ia berlaku sewenang-wenang terhadap sesamanya. Kekuatan yang dimiliki digunakan untuk menekan sesamanya. Orang-orang seperti ini tidak berlindung kepada Tuhan. Seperti ilustrasi yang dikisahkan Tuhan Yesus, di mana ada seorang hamba yang tidak memaafkan temannya yang berhutang kepadanya 100 dinar, padahal hutangnya sejumlah 10.000 talenta kepada rajanya dianggap lunas. Manusia seperti ini bukan manusia segambaran dengan Tuhan, tetapi anak setan yang pasti akan menjadi warganya di kegelapan abadi.

(6)

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

S a b t u , 1 0 M a r e t 2 0 1 8 P k l . 0 8 . 0 0 W I B

Untuk informasi lebih lanjut silakan menghubungi meja pelayanan di masing-masing wilayah.

Gading Kirana Blok A10 No. 1, Kelapa Gading, Jakarta Utara

*Baptisan air hanya berlaku bagi jemaat yang telah mengikuti katekisasi baptisan

BAPTISAN AIR

tidak dapat dikendalikan oleh Roh Kudus. Orang seperti ini juga tidak akan pernah hidup dalam kehendak dan rencana Tuhan.

Orang yang hanya mengerti rencananya sendiri dan melibatkan Tuhan dalam rencananya -tanpa mengerti rencana Tuhan- adalah orang-orang yang mau memperdaya Tuhan. Mereka tidak mengerti statusnya sebagai umat atau makhluk ciptaan. Perhatikan, bahwa Tuhan berjanji menyertai orang percaya, yaitu orang percaya yang menjadi saksi atau melakukan kehendak-Nya. Orang yang

rencana sendiri adalah orang yang digiring oleh kuasa dunia ke dalam kegelapan abadi. Mereka adalah orang-orang yang tidak mungkin melakukan kehendak Bapa. Tuhan mereka adalah diri mereka sendiri. Orang Kristen seperti ini percuma memanggil Yesus sebagai Tuhan. Tindakan dan perilaku hidup mereka setiap hari tidak menunjukkan bahwa mereka mengaku dan menerima Yesus sebagai Tuhannya.

Salam dan doa, Erastus Sabdono

(7)

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara Kebenaran S E L A S A06 Maret 2018

Pkl. 19.00

-2 Mal Artha Gading Pendalaman Alkitab J U M A T09 Maret 2018

Pkl. 18.30 DOKTRIN KESELAMATAN DALAM KITAB ROMA DAN IMPLEMENTASINYA 3 Mal Artha Gading Doa Malam J U M A T09 Maret 2018

Pkl. 20.30

-4 Kelapa Gading Baptisan Air S A B T U10 Maret 2018

Pkl. 08.00

-5 Mal Artha Gading Youth Seminar S A B T U10 Maret 2018

(8)

Informasi lebih lanjut hubungi: Truth Literature

Gading Kirana Blok A10 No. 1-2

Jl. Boulevard Artha Gading, Kelapa Gading - Jakarta Utara Hp. 0811 63 56 56 & 0878 7870 7000 (Whatsapp & SMS only) Email: [email protected] RENUNGAN HARIAN ANAK RENUNGAN HARIAN REMAJA RENUNGAN HARIAN Rp. Rp. 10.000,-Rp. 20.000,- Rp. 10.000,-RENUNGAN HARIAN ANAK

Buku Renungan Harian

Bulan Maret 2018

Dapatkan Segera

CD & DVD Terbaru

“Mandarin Worship” Rp. 50.000,-DVD Seminar Menjual Nama Yesus Rp. 35.000,-DVD Seminar Bolehkah Bercerai? Rp. 20.000,-DVD Mendengar Suara Tuhan Seri 1-2 Rp. 20.000,-DVD Menyingkap Dunia

Yang Akan Datang Seri 1-6 Rp.

20.000,-DVD Inikah Yang Terakhir?

Rp.20.000,-Solagracia Record solagracia_rec solagracia.rec Jl. Ternate No. 17A, Jakarta 10150 Telp. : 021 6386 0953, Fax : 021 6386 0954 www.solagraciarecord.net BUKU DOKTRIN PERCERAIAN Rp.

(9)

60.000,-Podcast

1

2

Audio Suara Kebenaran

dapat diakses melalui:

www.truth.id/voice

Temukan podcast Truth Voice melalui Android atau iOS dengan mengetik Erastus Sabdono (*tanpa Pdt. Dr.)

Sehubungan dengan kendala teknis, channel account Youtube Rehobot Ministry dapat diakses melalui: www.rehobot.org/broadcast

(10)

Anda Bertanya,

Kami Menjawab

Shalom Pak,

Dari sudut pandang kita sebagai orang Kristen apakah seharusnya anak diposisikan sebagai titipan dari Tuhan yang nantinya harus kita pertanggungjawabkan kepada

Tuhan atau bukan?

Terima kasih.

(11)

Setiap pertanyaan

dapat di-email ke:

[email protected]

Shalom,

sesungguhnya semua yang ada pada kita (termasuk anak) bukanlah milik kita. Semuanya milik Tuhan. Kalau hari ini kita

dianugerahi seorang anak, maka kita diberi tanggung jawab untuk memeliharanya, mengasihinya, dan mendidiknya dalam

kebenaran sehingga mengenal Tuhan dengan baik.

Jadi, seorang anak adalah milik Tuhan yang harus kita perlakukan bagi Tuhan.

Tuhan memberkati.

(12)

I N F O R M A S I

P E M B E R K ATA N N I K A H

Bagi jemaat yang hendak melaksanakan pemberkatan nikah dapat menghubungi Sekretariat GBI Rehobot di wilayah masing-masing, di mana Saudara beribadah dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut:

1. Salah satu calon mempelai adalah jemaat GBI Rehobot dan sudah baptis selam.

2. Calon mempelai harus mengajukan permohonan paling lambat 6 (enam) bulan sebelumnya.

3. Mengisi dan melengkapi persyaratan administrasi (surat-surat untuk diteruskan ke catatan sipil).

4. Wajib mengikuti kelas bimbingan pranikah di wilayah masing-masing.

5. Bersedia mengikuti pelayanan pasca pernikahan. 6. Surat pernyataan tidak keberatan dari orang tua di atas

kertas bermaterai 6000.

1. Bagi Bapak/Ibu yang merasa mengetahui halangan atas pernikahan pasangan tersebut di bawah ini, harap mengutarakannya dalam bentuk surat tertulis.

2. Khusus pemberkatan nikah yang akan dilaksanakan pada hari Minggu, waktu dan pelaksanaannya disesuaikan dengan wilayah masing-masing.

(13)

Untuk Nama Pasangan pada tanggal berikutnya akan di umumkan pada Warta edisi selanjutnya, mohon perhatiannya.

Terima kasih, Tuhan memberkati.

INDRANATA KRISTANTO WIJAYA & MARIA RENATA

(Jemaat Mal Artha Gading)

S A BT U, 1 7 M A R E T 2 0 1 8 , P k l . 1 2 . 0 0 W I B

di Grand Whiz, Kelapa Gading Diberkati oleh: Pdm. Lay Amin, M.Th.

(14)

PERSEMBAHAN BAGI TUHAN

P E R S E M B A H A N M I S I

01-Feb-18 SUPENG WIDJAJA 100.000 01-Feb-18 XAVES HENDRIKS 1.000.000 01-Feb-18 CHRISTINE MERLIANA - persembahan kasih 1.000.000 01-Feb-18 NN 20.000 01-Feb-18 NN 2.000.000 01-Feb-18 BUDI WAHYUDIONO 1.395.000 01-Feb-18 RONALD SISWARA 3.000.000 01-Feb-18 BUDIMAN SALIM 2.000.000 01-Feb-18 NN 1.000.000 01-Feb-18 DORMA 250.000 01-Feb-18 JULIUS SETIAWAN 5.000.000 01-Feb-18 NN 500.000 01-Feb-18 MAUREEN KATUUK 250.000 01-Feb-18 NN - JEMAAT CITICON pagi 2.500.000 01-Feb-18 NN 50.000 01-Feb-18 LAY LISDA EMILDA 3.600.000 01-Feb-18 IBU DESIMA ANNASA 300.000 01-Feb-18 EDDY IRAWAN IR - misi Kristus 25.000.000 01-Feb-18 FERRY SUBIANTO 1.000.000 01-Feb-18 HENDRIK LUNGJAYA 500.000 01-Feb-18 DJAUHARI SITORUS 5.000.000 01-Feb-18 KCTY 10.000.000 02-Feb-18 GILBERT WONOWIDJOJO - perpuluhan Feb. 1.000.000 02-Feb-18 FERRY SUBIANTO 2.000.000 02-Feb-18 CYNTHIA TJONG 1.000.000 02-Feb-18 SILVIA DEWI 2.000.000 02-Feb-18 VIANY YULITA MOCHTAR 5.000.000 02-Feb-18 SRI EVI VERONICA 500.000

02-Feb-18 AYRINE WONOWIDJOJO 1.000.000 02-Feb-18 JONG MIN KIUN 275.000 02-Feb-18 NESSIE YOLANDA 2.000.000 03-Feb-18 FAJAR SEMBIRING 500.000 03-Feb-18 RUBEN GANDAMIHARDJA 500.000 03-Feb-18 JESSICA CHRISTINA 17.500.000 03-Feb-18 RICKY SUWANDI 50.000 04-Feb-18 ANDREAS EKA - utk misi Tuhan via om Eras 100.000.000 04-Feb-18 SUPENG WIDJAJA 100.000 04-Feb-18 TIMOTIUS AFAN 1.000.000 04-Feb-18 WLJC 25.000.000 04-Feb-18 TERANG KURNIA G. 1.000.000 04-Feb-18 DAVIED 500.000 04-Feb-18 JEMAAT CITICON pagi 3.000.000 04-Feb-18 WANDY 500.000 04-Feb-18 DONNY FERNANDES 1.200.000 04-Feb-18 ANDI HERMAWAN 100.000 04-Feb-18 ANDI HERMAWAN 100.000 04-Feb-18 JEMAAT PERDATAM 2.700.000 04-Feb-18 ENDANG TRIYANI 2.000.000 04-Feb-18 LO TONNY 2.300.000 04-Feb-18 BELLA AULIA HENRY 50.000 04-Feb-18 INDAH DWI ARIYANTI 300.000 04-Feb-18 MARIO YEHESKIL 200.000 05-Feb-18 ME THE MINDA EKSANTE 500.000 05-Feb-18 ERWIN JAHJA 1.000.000 05-Feb-18 YULIA KARNAIN 1.500.000 05-Feb-18 EDWIN MOCHTAR 1.000.000

PERSEMBAHAN UNTUK

RUMAH TUHAN

Kami ajak bpk/ibu mendukung pekerjaan Tuhan dengan membantu kekurangan pembayaran sewa gedung di MAG sebesar Rp 10 Milyar.

Persembahan dapat di sampaikan melalui rekening BCA 87000 31277 an GBI REHOBOT

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Gembala Wilayah. Tuhan memberkati.

(15)

P E R S E M B A H A N P E M B A N G U N A N 01-Feb-18 NO NAME 3.000.000

01-Feb-18 XAVES HENDRIKS 1.000.000 01-Feb-18 NN 1.000.000 01-Feb-18 NN 420.000 01-Feb-18 NN - untuk MAG 600.000 01-Feb-18 TYAS AGUSTIANI 1.450.000 01-Feb-18 FERRY SUBIANTO 1.000.000 02-Feb-18 TOMMY AGUSTINUS 100.000 02-Feb-18 FERRY SUBIANTO 2.000.000 02-Feb-18 NO NAME 1.600.000 02-Feb-18 ELVALIANA 80.000 02-Feb-18 JONG MIN KIUN 275.000 02-Feb-18 AUDREE ENGELIZA 5.000.000 02-Feb-18 FERI YATI SADELI - GBI GAJAH MADA 1.000.000 03-Feb-18 FAJAR SEMBIRING 500.000 03-Feb-18 SELVIA NORA FEGY 3.700.000 04-Feb-18 PATRICIA YESYURUN 501.000 04-Feb-18 YOSUA PRAWIRA 700.000 04-Feb-18 TK TJIN 500.000 04-Feb-18 KURNIAWAN W. 500.000 04-Feb-18 MELKA FRANCISKA 100.000 04-Feb-18 VIVI KORINA 500.000 04-Feb-18 DESSY KUMALA DEWI - perpuluhan 2.000.000 04-Feb-18 ADRIAN MANURUNG 500.000 04-Feb-18 EFFENDY M. 1.000.000 04-Feb-18 RATNA NURYANTI 2.500.000 04-Feb-18 BELLA AULIA 50.000 04-Feb-18 YESSICA APRILIANI - JEMAAT MAG 300.000

04-Feb-18 SHINTA MARCHELIA S 50.000 04-Feb-18 LUKAS SANJAYA 50.000 04-Feb-18 NY JUDI RAHMAWATI 200.000 05-Feb-18 AREMGO 2.000.000 05-Feb-18 HERAWATY H 730.000 05-Feb-18 FAJAR IDA 100.000 05-Feb-18 LICU 600.000 06-Feb-18 EVI MULIANA - JEMAAT MAG - SBT 200.000 06-Feb-18 SURTIKA 15.000.000 06-Feb-18 VERA KRISTIANI 3.000.000 06-Feb-18 TRISNAWATI BELINA 100.000 06-Feb-18 AGUSTINUS HARYANTO 600.000 06-Feb-18 ADITYA PUTRA 195.000 07-Feb-18 TJEUW AHIUNG 1.000.000 07-Feb-18 TATI SRIANTINI - sewa MAG 25.000.000 07-Feb-18 NATASYA LL 20.000.000 07-Feb-18 LILY HERAWATY 1.000.000 08-Feb-18 BELLA SIREGAR 100.000 08-Feb-18 KHATERINA DEVI 205.000 08-Feb-18 LIEM SIAN HOA / BU GALIB 2.000.000 09-Feb-18 RIRIS ANGGREINI - perpuluhan Jan 2018 600.000 10-Feb-18 VICTOR H PANDEAN 1.000.000 10-Feb-18 YOANIKA ANGGRAINI 200.000 10-Feb-18 YOSEP NUR EDDY SH 500.000 11-Feb-18 DJIU AIRIN 300.000 11-Feb-18 ROSTINA - rumah Tuhan 2.000.000 11-Feb-18 KCTY 20.000.000 11-Feb-18 ROSE MARIA 300.000 05-Feb-18 NN - perpuluhan 160.000

05-Feb-18 BONG FI TJIN 1.000.000 05-Feb-18 NOVELINA ARTAULI S. 3.000.000 05-Feb-18 RSA - rumah Tuhan 5.000.000 05-Feb-18 MEILIANA DHARMA 1.000.000 05-Feb-18 LISTON LIANTO 12.500.000 05-Feb-18 MEILIANA E.S. 100.000 06-Feb-18 NN - JEMAAT MAG - SBT 50.000 06-Feb-18 NN 1.000.000 07-Feb-18 ROSE MARIA 300.000 07-Feb-18 DAVIED 1.000.000 07-Feb-18 NO NAME 2.000.000 07-Feb-18 SONY R TEKOL 1.000.000 07-Feb-18 ASNAWI SUGARA 200.000 07-Feb-18 FEBRINA MELVA - u pekabaran injil di pelosok 5.000.000

09-Feb-18 LANNY SUSILOWATI 1.000.000 09-Feb-18 ITN 5.000.000 09-Feb-18 ROLLY KALENGKONGAN 12.000.000 09-Feb-18 LAY IDA HERAWATI 2.000.000 09-Feb-18 EASTER IDA 7.000.000 10-Feb-18 VICTOR H PANDEAN 1.000.000 10-Feb-18 YOSEP NUR EDDY SH 500.000 10-Feb-18 DJIU AIRIN 300.000 10-Feb-18 ROSTINA - rumah Tuhan 2.000.000 11-Feb-18 KCTY 20.000.000 11-Feb-18 ROSE MARIA 300.000 11-Feb-18 EDWIN WIRAWAN 100.000 11-Feb-18 MEGGIE BURHAN 3.000.000 11-Feb-18 WITOJO 500.000

(16)

IBADAH PENDALAMAN ALKITAB

Pdm. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

RABU, 07 Maret 2018 Pkl. 19.00 WIB

Taman Grisenda Blok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

Terbuka untuk umum Untuk informasi : 0812 8807 0264

Kristologi

Apakah Masih Ada Jabatan Nabi

di Perjanjian Baru

IBADAH PENDALAMAN ALKITAB

Pdp. Ir. Timotius Hadi Santoso, M.A.

KEBON JERUK

KAMIS, 08 Maret 2018

Pkl. 19.00 WIB

Gedung Sastra Graha Citibank lt. 3A,

Jl. Raya Pejuangan No. 21, Kebon Jeruk, Jakarta Barat

(17)

Pkl. 10.00-13.00 WIB CDC Hall

Mal Artha Gading Lantai 3

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: 021 4584 2381

DI ERA MILLENNIALS

DALAM PERSPEKTIF PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Pembicara:

Pdp. Dr. Franky Tjong, S.Kom., M.M., M.Th.

Untuk informasi : 0878 7628 1327 (Evie), 0812 828 8915 (Irma) KA M I S ,

1 5 M a r e t 2 0 1 8 P k l . 1 8 . 0 0 W I B Function Hall MAG Mal Artha Gading Lantai 5

Pendukung acara :

• Edwin Sihaloho • Agian Trio • Asapos

• Marusya Nainggolan dan Abraham Mahan

Sekretariat : Jl. Delman raya No. 5

Kebayoran Lama Utara Jakarta Selatan 12240

Telp. 021 3193 7069, 391 8119, 9821 6720, Fax. 021 391 8119

BATAK BERMAZMUR Pdt. Judika Sihaloho, M.Th.

• Proskuneo Singers

• Gondang Batak Bermazmur • Tim Musik Batak Bermazmur

(18)

PERDATAM

Pkl. 07.00 - 09.00

TAMAN HARAPAN BARU

Pkl. 07.00 - 09.00 | 09.30 - 11.30 | 17.00 - 19.00 CITICON Pkl. 06.45 - 08.45 | 09.45 - 11.45 | 16.00 - 18.00 GAJAH MADA Pkl. 08.00 - 10.00 | 10.00 - 12.00 KELAPA GADING Pkl. 08.30 - 10.30 PLUIT Pkl. 09.30 - 11.30

MAL ARTHA GADING

Pkl. 11.00 - 13.00 | 18.00 - 20.00

PANTAI INDAH KAPUK

Pkl. 08.30 - 10.30

Jadwal

CDC Kids

Rehobot

Untuk informasi lainnya dapat mengirimkan email ke [email protected]

Bagi Bapak/Ibu yang membutuhkan pelayanan khusus untuk anak (psikolog) dapat menghubungi hotline Child Crisis Center di

(19)

R E H O B O T

C D C

T E E N

J A D W A L

PERDATAM | Pkl.08.00 - 10.00

TAMAN HARAPAN BARU | Pkl.12.30 - 14.30 CITICON | Pkl.06.45 - 08.45 | 09.45 - 11.45 GAJAH MADA | Pkl.08.00 - 10.00

PLUIT | Pkl.09.30 - 11.30

MAL ARTHA GADING | Pkl.11.00 - 13.00 PANTAI INDAH KAPUK | Pkl.11.00 - 13.00

PRAISE | WORSHIP | PRA

(20)
(21)

J A D WA L

K O M S E L

PERDATAM

D A N I E L K . | 0838 9904 3405 SABTU | 19.00 | PERDATAM

TAMAN HARAPAN BARU

N A E L | 0812 8916 0747

SABTU | 19.00 | TAMAN HARAPAN BARU

GM KARTINI HERLINA|0877 8853 7497 RABU | 19.00 | KARTINI GM MENTENG J I M M Y | 0812 1087 8029 KAMIS | 19.00 | MENTENG GM GMT G R A C E | 0 8 5 7 1 0 2 9 8 1 8 2 SABTU | 12.30 | GMT LT. 16 KELAPA GADING S I L V I | 0812 9402 3852 RABU | 19.00 | KELAPA GADING

KEBON JERUK

D A N I E L D A M A P O L I E 0811 1632 645

SABTU | 12.30 | KEBON JERUK

PLUIT

L E O | 0818 999 047

JUMAT | 19.00 | PERWATA TOWER

BSD

S T E V I | 0812 3343 3133

(22)

“BE YOURSELF”

WITH

MARSYA MANOPO

PROGRAM REBORN

SELASA 06 MARET 2018 PKL. 17.00 - 19.00

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta Suara Khatulistiwa Jakarta 021 440 7661

Suarakhatulistiwa

(23)
(24)

Menyingkap

DOA

yang Sebenarnya

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Sabtu, 17 Maret 2018

Pkl. 08.30 – 14.30 WIB Function Hall MAG Mal Artha Gading Lt. 5

PENDAFTARAN:

Vivin 0812 9797 5883 Fifi 0878 8866 5882

Dedikasi untuk pelayanan Truth

Bank BCA 87001 59087 a/n GBI Jemaat Rehobot Untuk informasi : 021 4584 2381

Email: [email protected]

*Peserta seminar harus menggunakan kartu Truth Seminar *Pendaftaran di tempat dikenakan

(25)

Dedikasi untuk pelayanan Truth

Bank BCA 87001 59087 a/n GBI Jemaat Rehobot Untuk informasi : 021 4584 2381

(26)

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

PERDATAM Doa Malam R A B U07 Maret 2018

Pkl. 19.00 Pdp. Rosita Silaen WBI K A M I S08 Maret 2018 Pkl. 15.00 Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th. TAMAN HARAPAN BARU WBI S A B T U 10 Maret 2018 Pkl. 16.00 Pdm. Putri Simorangkir Pemuda S A B T U10 Maret 2018 Pkl. 19.00

-CITICON Dewasa Muda*

S A B T U

10 Maret 2018

Pkl. 07.00

Pdm. Junius Najoan, S.Th.

GAJAH MADA Suara Kebenaran S E L A S A06 Maret 2018

Pkl. 19.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

WBI R A B U07 Maret 2018

Pkl. 10.30

Pdm. Frans Damapolie, B.B.A., M.M., M.Th. Doa Malam K A M I S08 Maret 2018

Pkl. 19.00 Pdt. Andreas Agus, M.Th. KELAPA GADING WBI R A B U 07 Maret 2018 Pkl. 10.30 Pdp. Syulie Kiong Baptisan Air S A B T U 10 Maret 2018 Pkl. 08.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

KEBON JERUK WBI

K A M I S 08 Maret 2018 Pkl. 10.30 Pdm. Yusuf Setiawan, M.Th. Pendalaman Alkitab K A M I S 08 Maret 2018 Pkl. 19.00 Pdm. Dr. Yohanes Parapat, S.E., M.Th.

(27)

PERTENGAHAN MINGGU

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

KEBON JERUK Karyawan

J U M A T 09 Maret 2018 Pkl. 12.00 Pdt. Timotius Tan, M.Th. Doa Pagi S A B T U 10 Maret 2018 Pkl. 06.00 Pdp. Jonnes Mandagi

Dewasa Muda S A B T U10 Maret 2018

Pkl. 18.00 Pdp. Dr. Franky Tjong, S.Kom., M.M., M.Th. PLUIT (Lantai 10) WBI R A B U 07 Maret 2018 Pkl. 10.00 Pdt. Timotius Tan, M.Th. Pendalaman Alkitab K A M I S 08 Maret 2018 Pkl. 19.00 Pdm. Mark P. Eliasaputra, S.Kom., M.M., M.Th. MAL ARTHA

GADING Pendalaman Alkitab

J U M A T 09 Maret 2018 Pkl. 18.30 Pdt. Dr. Erastus Sabdono Doa Malam J U M A T 09 Maret 2018 Pkl. 20.30 Pdt. Dr. Erastus Sabdono Seminar Parenting S A B T U 10 Maret 2018 Pkl. 10.00 Pdp. Dr. Franky Tjong, S.Kom., M.M., M.Th. Youth Seminar S A B T U10 Maret 2018

Pkl. 14.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Dewasa Muda** S A B T U10 Maret 2018

Pkl. 18.00

Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th.

PANTAI

INDAH KAPUK WBI

S A B T U

10 Maret 2018

Pkl. 16.00 Pdm. Daniel Wijaya

*) Di Monas **) Talkshow

(28)

Tempat Alamat Waktu Pembicara PERDATAM Jl. Pengadegan Utara Raya No. 29,

Pancoran, Jakarta Selatan

07.00 – 09.00 Pdm. Frans Damapolie, B.B.A., M.M., M.Th.

TAMAN HARAPAN BARU

Perumahan Taman Harapan Baru Blok P2 No.17, Bekasi Barat

07.00 – 09.00 Pdt. Judika Sihaloho, M.Th.

09.30 – 11.30 Pdt. Andreas Agus, M.Th.

17.00 – 19.00 Pdm. Junius Najoan, S.Th.

CITICON Menara Citicon Lt. 22, Jl. Letjen S. Parman Kav 72 – Slipi, Jakarta Barat

06.45 – 08.45 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

09.45 – 11.45 Pdt. Judika Sihaloho, M.Th.

16.00 – 18.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

GAJAH MADA Gedung Gajah Mada Tower Lt. 15, Jl. Gajah Mada No. 19-26, Jakarta Pusat

08.00 – 10.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

10.00 – 12.00 Yehuda Indra G., M.Th.

15.30 – 17.30 Pdp. Gunawan Prayitno

18.00 – 20.00 Pdt. Hasiholan Sihaloho, S.Th.

KELAPA GADING Gading Kirana Blok A10 No. 1-2, Kelapa Gading,

Jakarta Utara

08.30 – 10.30 Pdm. Esther Natasaputra, M.Th.

13.00 – 15.00 Bimbingan Pranikah

PLUIT Perwata Tower Lt. 17, Komplek CBD Pluit, Jl. Raya Pluit Selatan No.1, Pluit, Jakarta Utara

09.30 – 11.30 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

MAG Mal Artha Gading Lantai 5, Jl. Artha Gading Selatan No. 1, Kelapa Gading Jakarta Utara

11.00 – 13.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

18.00 – 20.00 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PANTAI INDAH KAPUK

Taman Grisenda Blok E2/23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

08.30 – 10.30 Pdp. Ir. Timotius Hadi Santoso, M.A.

Terbuka untuk umum. Untuk informasi : 021 4584 2381

Referensi

Dokumen terkait

Kalau Tuhan sudah berikan kita hidup spiritual dengan penuh vitalitas, marilah kita jalankan dengan tekun dan setia (mencakup pekerjaan di gereja dan dunia) dan bukan

Apakah kita akan menjadi gereja yang dangkal, protektif secara berlebihan, anti-intelektual dan tidak ramah dengan remaja dan pemuda kita yang memiliki keraguan, ataukah kita

Yang pasti adalah Maria memang adalah nama yang sangat umum bagi perempuan Yahudi saat itu (bentuk Yunani dari Miriam), karena itu wajar jika kita menemukan banyak figur dengan

Kalau kita tidak memiliki sikap yang jelas di pihak siapa kita berdiri, itu berarti kita tergiring menjadi tawanan Iblis.. Tuhan Yesus berkata:

Banyak orang Kristen yang dengan mudah minta pertolongan kepada seseorang, karena mereka merasa sudah berdoa, tetapi tidak mendapat jalan keluar; akhirnya dengan mudah

Dunia kita sekarang ini dibawa Tuhan kepada masa yang sangat penting dan genting, tapi ini justru menjadi peluang bagi orang percaya untuk berkarya, sekaligus sebagai

Seseorang yang memiliki keyakinan bahwa mengiring Tuhan Yesus adalah pilihan yang terbaik, maka keyakinan tersebut harus terekspresi dalam tindakan yang konkret, bahkan

Orang yang menyadari bahwa segala sesuatu yang ada padanya adalah milik Tuhan dan bersedia dipakai oleh Tuhan, maka ia cenderung memiliki kesediaan untuk hidup dalam pengendalian