• Tidak ada hasil yang ditemukan

EWS eProc LPSE Unsoed

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "EWS eProc LPSE Unsoed"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

@EWS ePRoc LPSE Unsoed http://lpse.unsoed.ac.id

EARLY WARNING SYSTEM (EWS) EPROC UNTUK POKJA PENGADAAN

LPSE UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN

1. Apa itu EWS eProc?

EWS eProc adalah sebuah sistem yang akan memberikan peringatan kepada seluruh kelompok kerja (pokja) pengadaan, tentang jadwal/tahapan penting pada sebuah paket lelang.

2. Apa latarbelakang dibangunnya EWS eProc?

Kelompok kerja pengadaan yang mengelola paket lelang cukup banyak dalam waktu yang hampir bersamaan relatif sulit untuk mengingat detail jadwal tahapan pada masing-masing paket lelang, bahkan seringkali beberapa tahapan lelang terlewati. Hal ini menyebabkan jadwal lelang mengalami perubahan karena faktor human error. Jika ditinjau dari sudut pandang audit atas pengadaan barang/jasa, perubahan jadwal lelang karena faktor human error dapat menurunkan nilai kecermatan atau kepatuhan pokja terhadap jadwal lelang. Untuk meminimalkan hal tersebut maka diperlukan sebuah sistem yang dapat memberikan peringatan dini kepada seluruh anggota pokja pengadaan. Oleh karena itu, LPSE Unsoed mencoba menyelesaikan permasalahan tersebut dengan membangun EWS eProc.

3. Bagaimana EWS eProc bekerja?

EWS eProc bekerja secara otomatis dengan cara membaca data jadwal paket lelang dan akan mengirimkan peringatan/notifikasi dalam bentuk SMS (Short Message Service) kepada anggota pokja. Peringatan setiap tahapan penting akan diberikan dua kali, yaitu 30 (tiga puluh) menit sebelum jadwal tahapan tersebut dimulai dan 30 (tiga puluh) menit sebelum jadwal tahapan tersebut berakhir.

4. Tahapan apa saja yang dinotifikasi oleh ESW eProc?

Untuk sementara hanya terdapat empat tahapan lelang yang akan diberikan notifikasi oleh EWS eProc, yaitu:

a. Penjelasan dokumen lelang

b. Pembukaan file dokumen penawaran (dokumen penawaran harga, administrasi dan teknis) serta dokumen kualifikasi

Referensi

Dokumen terkait

Lelang Paket Pekerjaan Jasa Konstruksi Fisik Pembangunan Pasar Rakyat Arkaco.. (Lelang ulang) Kode Lelang 39388, maka Pokja 04 Bagian Pengadaan Barang

Sehubungan dengan masih dilakukannya Tahapan Evaluasi Peserta Lelang Pengadaan Barang/Jasa (E-proc Tahap-2 dengan Kode Paket : DBMSDA.5-001 sd DBMSDA.5-040) di Dinas Bina Marga dan

Pokja wajib menambah waktu batas akhir tahapan pemasukan dokumen penawaran peserta. Adapun perubahan waktu/jadwal tahapan pemasukan dokumen penawaran peserta lelang

DIBERITAHUKAN KEPADA SELURUH PESERTA LELANG UNTUK PAKET PEKERJAAN PADA SKPD DINAS BINA MARGA DAN PENGAIRAN KABUPATEN BANGGAI KEPULAUAN YANG DILELANG OLEH POKJA PEKERJAAN KONSTRUKSI

Sesuai Tahapan dan Jadwal Lelang untuk Paket Pekerjaan Pengadaan Premi Asuransi Kesehatan Anggota DPRD Kab.Rejang Lebong beserta Keluarga (Lelang Ulang), maka akan

Pokja Konstruksi dan Jasa Lainnya UPT ULP Kabupaten Rejang Lebong Sesuai Tahapan dan Jadwal Lelang untuk Paket Pekerjaan Pembangunan Drainase Jalan Pasar Jum'at Desa Pal VIII ,

Sehubungan dengan proses Lelang Sederhana dengan PascaKualifikasi Satu Sampul untuk paket pekerjaan Pengadaan Mesin Loundry (Lelang Ulang) Pokja

Dengan ini Pokja I menyatakan bahwa paket pekerjaan ini Gagal Lelang karena Peserta Lelang TIDAK LULUS Pembuktian Kualifikasi dalam lelang paket pekerjaan ini. Hasil evaluasi dapat