• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KOR 1001681 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KOR 1001681 Abstract"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ii

Isa Suwanjani, 2015

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RASA EMPATI ATLET PADA CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA DI JAWA BARAT

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN RASA EMPATI ATLET PADA CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA JAWA

BARAT

ISA SUWANJANI 1001681

Penelitian ini dilatar belakangi karena pentingnya kecerdasan emosional terhadap rasa empati atlet pada cabang olahraga sepakbola di Jawa Barat. Atlet yang memiliki tingkat kecerdasan emosional yang tinggi pasti rasa empatinya akan muncul juga dalam pertandingan sepakbola. Tujuan penelitian ini adalah untuk: 1) Mengetahui gambaran tentang kecerdasan emosional atlet sepakbola di Jawa Barat, 2) Mengetahui gambaran tentang rasa empati atlet sepakbola di Jawa Barat, dan 3) Mengetahui seberapa besar hubungan antara kecerdasan emosional dengan rasa empati atlet pada cabang olahraga sepakbola di Jawa Barat. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Tekhnik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah sampling penuh atau total sampling dengan jumlah 60 atlet sepakbola. Jenis instrumen pada penelitian ini yaitu berupa angket atau kuesioner dengan menggunakan skala Likert. Berdasarkan dari hasil pengolahan data dan analisis dalam penelitian ini maka dapat disimpulkan bahwa : 1) Gambaran kecerdasan emosional pada atlet sepakbola di Jawa Barat adalah sebagai berikut : (1) Cenderung rendah sebesar 18,3%, (2) Cenderung sedang, sebesar 68,3%, dan (3) Cenderung tinggi sebesar 13,3%. 2) Gambaran rasa empati atlet sepakbola di Jawa Barat adalah sebagai berikut : (1) Cenderung rendah sebesar 21,6%, (2) Cenderung sedang sebesar 55%, dan (3) Cenderung tinggi sebesar 23,3%., dan 3) Korelasi antara kecerdasan emosional dengan rasa empati atlet sepakbola sebesar 0,6142 yang artinya memiliki hubungan yang signifikan antara kecerdasan emosional dengan rasa empati atlet pada cabang olahraga sepakbola di Jawa Barat. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu: 1) Gambaran dari variabel kecerdasan emosional atlet sepakbola di Jawa Barat cenderung sedang, 2) Gambaran rasa empati atlet sepakbola di Jawa Barat cenderung sedang, dan 3) Terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan emosional dengan rasa empati atlet pada cabang olahraga sepakbola di Jawa Barat.

Referensi

Dokumen terkait

Kesimpulan dari penelitian ini menyatakan bahwa kecerdasan emosional memiliki hubungan yang positif dan signifikan dengan kerjasama tim dalam cabang olahraga bola

Penelitian ini dilatar belakangi karena pentingnya kondisi fisik dalam permainan squash, maka kondisi fisik harus menjadi perhatian yang khusus dalam porsi latihan

PERSEPSI ATLET WANITA JAWA BARAT TERHAD AP WASIT WANITA D ALAM CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA.. (Studi D eskriftif Terhadap Atlet Sepakbola Wanita

PERSEPSI ATLET WANITA JAWA BARAT TERHAD AP WASIT WANITA D ALAM CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA. (Studi D eskriftif Terhadap Atlet Sepakbola Wanita

PERSEPSI ATLET WANITA JAWA BARAT TERHAD AP WASIT WANITA D ALAM CABANG OLAHRAGA SEPAKBOLA.. (Studi D eskriftif Terhadap Atlet Sepakbola Wanita

Permasalahan yang diajukan adalah apakah terdapat hubungan yang signifikan antara kecerdasan emosional dengan tingkat agresivitas dalam cabang olahraga judo.. Tujuan dalam

Hubungan Kecerdasan Emosional Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Atlet UKM Sepakbola UPI.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

Hubungan Kecerdasan Emosional Dengan Prestasi Akademik Mahasiswa Atlet UKM Sepakbola UPI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..