• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PLB 1004952 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PLB 1004952 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

63

Tri Kundoro, 2015

PENGGUNAAN APLIKASI POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN KOSA KATA PADA SISWA TUNARUNGU KELAS 4 SDLB DI SLB ANGKASA SULAIMAN KABUPATEN BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian di lapangan dapat disimpulkan bahwa

aplikasi power point yang dapat meningkatkan kosa kata nama-nama alat

musik gitar, drum, kendang, gamelan, suling, terompet, biola, keyboard,

tamborin dan angklung dan benda-benda di sekitar yang mengeluarkan bunyi

piring, ember, botol, dan kaleng pada siswa tunarungu kelas 4 SDLB di SLB

Angkasa Sulaiman Kabupaten Bandung adalah power point yang berupa foto

dari benda-benda yang akan diajarkan. Foto-foto tersebut diambil dari

lingkungan sekolah sehingga siswa lebih mengenal. Alur tindakan dalam

penelitian ini terdiri atas perencanaan dengan melakukan asesmen terhadap

kosa kata nama-nama alat musik dan benda-benda di sekitar yang

mengeluarkan bunyi yang telah dikuasai oleh siswa dan dilanjutkan dengan

menyusun RPP. Langkah selanjutnya guru melakukan tindakan berdasarkan

pada RPP yang telah disusun. Selama pelaksanaan tindakan, observer

mengamati bagaimana proses tindakan tersebut berjalan. Di akhir tindakan

guru bersama observer melakukan refleksi terhadap serangkaian kegiatan

tindakan yang telah dilaksanakan peneliti.

Berdasarkan nilai yang diperoleh siswa yang mengalami peningkatan

dari siklus I sampai siklus III dapat disimpulkan bahwa pembelajaran

mempergunakan aplikasi power point dapat meningkatkan kosa kata

nama-nama alat musik gitar, drum, kendang, gamelan, suling, terompet, , keyboard,

tamborin dan angklung dan benda-benda di sekitar yang mengeluarkan bunyi

piring, ember, botol, dan kaleng pada siswa tunarungu kelas 4 SDLB di SLB

(2)

64

Tri Kundoro, 2015

PENGGUNAAN APLIKASI POWER POINT UNTUK MENINGKATKAN KOSA KATA PADA SISWA TUNARUNGU KELAS 4 SDLB DI SLB ANGKASA SULAIMAN KABUPATEN BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Rekomendasi

1. Bagi Orang tua

Peningkatan kosa kata benda-benda dan berbagai aktifitas di rumah dapat

dilakukan terhadap anak dengan cara mengajak anak langsung terlibat

dengan aktifitas tersebut. Hal ini dilakukan dengan berkolaborasi

bersama guru dalam menginventarisir kata-kata tersebut ke dalam

aplikasi power point.

2.Bagi Guru

Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai acuan dan bahan

pertimbangan dalam memberikan pendidikan pada anak hambatan

pendengaran dalam mata pelajaran yang lain dengan mempergunakan

aplikasi power point yang diawali dengan melakukan asesmen dan

penyusunan program pembelajaran yang sesuai berdasarkan hasil

asesmen.

3.Bagi Sekolah

Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi masukan bagi sekolah

bahwa layanan pendidikan akan berjalan dengan baik apabila sekolah

memiliki sarana yang dapat menunjang keberhasilan pembelajaran.

Selain itu perlu adanya peningkatan kemampuan guru dalam melakukan

asesmen dan menyusun strategi pembelajaran yang tepat pada mata

pelajaran yang lain.

4.Bagi Peneliti Selanjutnya

Penelitian ini dilakukan hanya pada kosa kata nama-nama alat musik dan

benda-benda di sekitar yang mengeluarkan bunyi. Peneliti selanjutnya

dapat melakukan penelitian pada kosa kata lain yang menunjukkan hasil

Referensi

Dokumen terkait

Worldwide survey on the state and status of physical education in school: Foundations for deconstruction and reconstruction of physical education.. Hoffman, Martin

Penerapan Model Mind Map Dalam Meningakatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Teknologi dan Komunikasi.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

[r]

Dan didapatkan hasil dengan skala likert adalah 133,25 dengan kategori cukup puas dan dengan regresi berganda dapat disimpulkan bahwa penggunaan kartu seluler oleh konsumen

Sehingga dapat disimpulkan bahwa semakin tinggi kepercayaan konsumen terhadap saran, pendapat, dan rekomendasi yang diberikan oleh kelompok referensi sebagai

Salah satu contoh lokasi yang perlu dikembangkan Bandar udara Adisutjipto di Yogyakarta, karena pada daerah tersebut merupakan salah satu kota pariwisata yang dikunjungi oleh

Teori ini lebih menekankan pada aspek kepribadian seperti intelektualisasi, emosi, keadaan fisik (usia, tinggi dan berat badan) dan sifat-sifat pribadi lainnya. Teori ini memusatkan

Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisaional Terhadap Keinginan Untuk Keluar (Intensi Keluar) dari Suatu Organisasi pada Perawat Di RSI Hidayatullah