• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III DESKRIPSI UMUM TENTANG BAZNAS KAB JEPARA DAN FORMULASINYA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "BAB III DESKRIPSI UMUM TENTANG BAZNAS KAB JEPARA DAN FORMULASINYA"

Copied!
35
0
0

Teks penuh

(1)

BAB III

DESKRIPSI UMUM TENTANG BAZNAS KAB JEPARA DAN

FORMULASINYA

A. Sejarah BAZNAS Kabupaten Jepara

Badan Amil Zakat Nasional adalah sebuah lembaga yang dibentuk

oleh pemerintah berdasarkan UU No. 23 th 2011. Di tingkat pusat dengan

SK Presidan atas usul Menteri Agama. Di tingkat Provinsi dengan SK

Gubernur atas usul Kepala Kanwil Kementerian Agama Provinsi. Di

tingkat Kabupaten/ Kota dengan SK Bupati/ Walikota atas usul Kepala

Kantor Kementerian Agama Kabupaten/ Kota, sedangkan di Kecamatan

dengan SK Camat atas usul Kepala KUA. Pada tingkat Desa/ Dinas/

Badan/ Kantor/ Instansi lain dapat dibentuk Unit Pengumpul Zakat (UPZ)

oleh BAZNAS. BAZNAS Kabupaten Jepara dibentuk dengan SK Bupati

No. 451.5/ 17 tahun 2013.

BAZNAS Kabupaten bertugas mengumpulkan, mendistribusikan,

dan mendayagunakan zakat sesuai dengan ketentuan agama. BAZNAS

Kabupaten bertanggung jawab kepada pemerintah/ Bupati dan

memberikan laporan kepada DPRD. Keuangan BAZNAS Kabupaten

harus siap diaudit oleh akuntan publik dan jika petugas lalai diancam

(2)

BAZNAS berfungsi sebagai jembatan antara muzakki (pezakat)

dan mustahik (penerima). Adapun biaya operasional diperoleh dari

pemerintah dan dari jatah amil.

BAZNAS Kabupaten Jepara yang dibentuk dengan pemerintah saat

ini telah melangkah menuju yang lebih baik. Hal ini dapat dilihat dari

perkembangan pada 5 tahun terakhir yang mengalami peningkatan. Dalam

menjalankan kegiatan BAZNAS Kabupaten Jepara mempunyai kebijakan

bahwa zakat tidak boleh dipaksakan tetapi melalui penghayatan dan

kesadaran, oleh karena itu sosialisasi dan penghayatan harus dilakukan

secara terus menerus kebijakan lain adalah mengupayakan agar PNS,

BUMN, BUMD dapat menjadi sponsor dan pelopor dalam penunaian

zakat, sesuai dengan edaran Mendagri no. 450.12/5882/SJ tentang Ajakan

Penyluran Zakat Melalui Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) dan

ditindaklanjuti oleh surat edaran Bupati no.451.12./1364. BAZNAS

sebagai lembaga yang membantu bagi kemaslahatan umat harus bisa

menjadi fihak terdepan, amanah dan profesional secara manajerial. 1

B. Program Kerja dan Kinerja BAZ

1. PROGRAM KERJA

a. Pemasyarakatan Zakat dan Sedekah

1) Penyadaran masyarakat/sosialisasi (Ceramah, alat peraga dan

media)

2) Pembangunan baliho tentang zakat

1 Badan Amil Zakat (BAZ) Kabupaten Jepara, Laporan BAZ Kabupaten Jepara 2013,

(3)

b. Intensifikasi Kinerja

1) Peningkatan fungsi UPZ lembaga/ instansi dengan peningatan

partisipasi zakat, infaq dan sedekah dari PNS

2) Koordinasi UPZ Kecamatan dengan UPZ Desa/Kelurahan

3) Koordinasi dengan BAZNAS Provinsi dan pusat

4) Koordinasi dengan pemda tentang kepengurusan BAZNAS

5) Peningkatan kinerja kelompok binaan zakat

6) Pemenuhan kebutuhan perlengkapan operasional kantor

c. Penyelenggaraan Pekan Peduli Sosial (PPS)

1) Peningkatan kegiatan sehingga hasilnya lebih baik.

2) Sasaran kepada para murid TK/RA dan mahasiswa

d. Rencana Program Unggulan

1) Pelaksanaan Pekan Peduli Sosial bagi TK s/d mahasiswa untuk

meningktakan perolehan BAZNAS dan pentasyarufan yang lebih

luas.

2) Layanan ambulance gratis untuk mustahiq di Unit Pengumpul

Zakat (UPZ) Kecamatan eks selatan dan utara.

3) Pelaksanaan wajib zakat lewat BAZNAS Kabupaten Jepara, bagi

para calon haji.

4) Pemantauan untuk pendistribusian dana hasil zakat untuk para

(4)

5) Sosialisasi zakat lewat naskah khutbah jum’at di masjid jami’ se Kabupaten Jepara. 2

e. Pemanfaatan Hasil

1) Pendistribusian hasil yang lebih adil, merata dan sesuai dengan

aturan

2) Bantuan transportasi ambulan gratis bagi masyarakat

3) Bantuan langsung kepada yang sangat membutuhkan

4) Bantuan kepada anak sekolah yang sangat membutuhkan melalui

program PPS

5) Bantuan kepada panti sosial yang sangat membutuhkan

f. Laporan Kinerja dan Hasil

1) Kinerja

a) Peningkatan tampilan yang lebih tertib, transparan dan

akuntabel

b) Penyampaian kepada Bupati dan BAZNAS Provinsi sebagai

pertanggungjawaban. Pemberitahuan kepada DPRD

Kabupaten dan pemangku kepentingan termasuk muzaki.3 2) Hasil Perolehan

a) Maal

Hasil perolehan zakat, infaq, shodaqoh berasal dari beberapa

sumber dan aktivitas yang dikoordinasikan oleh BAZNAS

2 H. Ali Irfan Mukhtar, BA, wawancara, 18 November 2014

(5)

Bersama UPZ Cam sekabupaten Jepara dengan hasil sebagai

berikut:

Perolehan dana Zakat BAZNAS Rp 201.466.030

Perolehan Sedekah BAZNAS Rp 398.509.957

Perolehan Sedekah Kecamatan Rp 518.035.000

Perolehan dana Zakat Kecamatan Rp 3.904.240.800

Perolehan PPS Rp 263.329.700

Jumlah Rp 5.285.581.487

Dengan data terlampir

b) Zakat Fitrah

Tahun 2013 memperoleh fitrah sebsar 1.048.553,86875 Kg

atau setara dengan Rp. 8.388.430.950,- dengan harga beras

saat mengeluarkan zakat fitrah Rp. 8.000,- adapun rincianya

sebagai berikut : No Nama Kecamatan Zakat Fitrah Kg Nominal 1 Jepara 55768,7500 Rp 446.150.000 2 Mlonggo 75236,39375 Rp 601.891.150 3 Pakis Aji 136649 Rp 1.093.192.000

(6)

4 Bangsri 178164,31875 Rp 1.425.314.550 5 Kembang 0,00000 Rp - 6 Keling 94808,68750 Rp 758.469.500 7 Donorojo 2400,00000 Rp 19.200.000 8 Tahunan 0,00000 Rp - 9 Kedung 33985,78125 Rp 271.886.250 10 Batealit 204181,25000 Rp 1.633.450.000 11 Pecangaan 28278,25000 Rp 226.226.000 12 Kalinyamatan 74107,00000 Rp 592.856.000 13 Mayong 0,00000 14 Nalumsari 110300,37500 Rp 882.403.000 15 Welahan 50155,56250 Rp 401.244.500 16 Karimunjawa 4518,500 Rp 36.148.000 17 KORPRI 750,000 Rp 6.000.000 18 SMP N 1 Jepara 50,000 Rp 400.000 Jumlah 1048553,86875 Rp 8.388.430.950 c) Perkembangan ZIS

Adapun perkembangan ZIS di Kabupaten Jepara selama 3

(7)

No Jenis 2013 2012 2011 1 Zakat Mall Rp 4.105.706.830 Rp 1.932.224.352 Rp 797.356.629 2 Shodaqoh Rp 916.294.957 Rp 383.134.423 Rp 258.421.131 3 PPS Rp 263.329.700 Rp 305.592.950 Rp 363.809.720 Jumlah Rp 5.285.331.487 Rp 2.620.951.725 Rp 1.419.587.480

4 zakat Fitrah 1.043,553 Ton 853.619,5 Ton 936,07 Ton

Keterangan:

1) Secara umum perkembagan zakat mall, infaq dan shodaqoh selama

3 tahun terus mengalami peningkatan. Hal ini tidak terlepas dari

adanya upaya dari BAZNAS dan UPZ dalam melaksanakan

penggalakan ZIS pada masyarkat Jepara.

2) untuk zakat fitrah masih saja mengalami fluktuasi hal ini

dikarenakan minimnya komunikasi antara UPZ Kecamatan dan

UPZ Desa sehingga banyak yang diketahui dan tercatat oleh UPZ

Kecamatan.

SUMBER DAN BELANJA OPERASIONAL

BADAN AMIL ZAKAT NASIOAL KABUPATEN JEPARA TAHUN 2013

Sumber Dana

1 Operasional Pemda Kab. Jepara

Rp 150.000.000

(8)

2 Pengeluaran operasional BAZNAS Rp 93.716.763 Jumlah Dana Rp 243.716.763 Operasional Baznas 1 Gaji 2 Insentif Rp 37.800.000 21

Insentif uang makan & karyawan Rp 18.500.000 22 Insentif manajer Rp 4.200.000

23 Insentif Badan Pelaksana

Rp 7.500.000

24 Insentif tenaga Kebersihan

Rp 1.950.000

25 Insentif kegiatan lembur

Rp 180.000

3 Sosialisasi dan promosi

Rp 78.479.000 4 Rapat 41 Transport rapat Rp 24.866.600 42 Snack rapat Rp 1p0.801.250

5 ATK dan Foto copy

Rp 13.149.790

6 Telepon

Rp 3.600.000

(9)

61 Listrik Rp 4.142.453 62 Air Rp 1.200.000 63 Koran Rp 1.245.000

7 BBM Dan Perawatan Kendaran

71 BBM Rp 15.444.200 72 Perawatan Kendaraan Rp 7.920.698 8 Percetakan Rp 9.894.800

9 Perawatan & Inventaris

Rp 7.119.385

10 Biaya Administrasi di bank

Rp 700.587

Jumlah Operasional

Rp

243.716.763

g. PENYUSUNAN PROGRAM KERJA DAN RAPB 2014

1) Peningkatan kinerja dan target

2) Perluasan sasaran muzaki dan mustahik

3) Penyejahteraan

2. RENCANA KEGIATAN ANGGARAN

(10)

a. Operasional kantor

1) Penambahan perlengkapan kantor (komputer, meja kursi, printer dll)

dan perawatan inventaris yang dimiliki.

a) Pembelian komputer dan printer 1set

b) Pengadaan 1 set meja dan kursi tamu

c) Pengadaan 1 set meja kursi ketua

d) Pengadaan 3 set meja kantor 12 kursi

e) Pengadaan 1 set almari perpustakaan

2) Peningkatan kesejahteraan pegawai dengan penambahan 10% gaji

pegawai

3) Membantu 16 meja tulis, kursi dan papan nama UPZ Kecamatan

b. Melanjutkan program pengadaan ambulance gratis untuk fakir miskin4 C. Struktur Organisasi

SUSUNAN PENGURUS BAZNAS KABUPATEN JEPARA

TAHUN 2013

I. DEWAN PERTIMBANGAN

Ketua : K.H.Ahmad Kholil

Wakil Ketua I : H.Ahmad Marzuki, SE

Wakil Ketua II : Drs.H.Ali Murtadlo,M.Pd.I

Sekretaris : Drs.K.H.Ahmad As’yari Sajid, M.Ag

(11)

Wakil Sekretaris : Drs.Isnan Haryoko,M.Ap

Anggota :

- KH.A. Shoim

- H. Hadi Mulyono.

- Drs. H.Achmad Barowi, M.Ag

- H. Ahmad Nasir

- Hj.Hasyimah Suharsono

- Ulul Absor

- H. Ali Achwan II. KOMISI PENGAWAS

Ketua : Drs.K.H.Chumaidurrohman

Wakil Ketua : H.Achwan Rosyad

Sekretaris : H.Mashudi,M.Ag

Wakil Sekretaris : H.Abdul Wahab

Anggota :

- K.H. Kamil Ahmad - Ariawan Budiarto

(12)

- Priyo Agus ST,SE,MM III.BADAN PELAKSANA

Ketua : H. Ali Irfan Mukhtar, BA

Wakil Ketua I : H. Soetedjo,SS,SH

Wakil Ketua II : Drs.H.Roisul Falah

Sekretaris : Drs.H.Akhmad Djunaidi,M.Si

Wakil Sekretaris I : Drs.H.Muslich Ahmad, M.Ag

Wakil Sekretaris II : Dra.Hj.Lutfiyah

Bendahara : H. Abdus Somad

Wakil Bendahara : Endang Widyati

Kasie Pengumpulan : Drs.H.Achmad Asyhari Syamsuri

Anggota :

- Agung Setiawan - H.Khoeron S.,SH.,M.Si

- Dr. Gunawan.WS,DTM,H.M.Kes - Jamhari, S.Sos

- H.Muhammad Qosim - Dede Rahmat, S.Th.I

- Drs. Edy Sujatmiko,MM - Suwarsono

(13)

Anggota :

- Drs. H.Mustafa,MM - Darsyat Noor

Kasi Pendayagunaan : H.Munsiul Choiri,SH

Anggota :

- Ir.Wisnu Adi - H.Imam Chanafi,SH.,MH

- Drs. H. Sholikin,MM

Kasi Pengembangan : K.H.Nurrohman

Anggota :

- Drs. Mustaqim Umar,MM - Drs. Djazuli, M. Hum

- H. Fauzi, SE - Hj. Zubaidah Muchtar,S.Pd

- H. Sucipto - Hj. Alifah Djunaidi

- Moediyono - Hj. Asfiyah

- H.Syafiq Nasuha, B.A - Hj. Gunardi

- H. Rochmat

D. Pelaksanaan Zakat Profesi

1. Dengan “Jemput Bola” kepada instansi dan lembaga.

Telah dilakukan sosialisasi langsung ke 14 kecamatan (Jepara,

Tahunan, Batealit, Kedung, Pecangaan, Kalinyamatan, Welahan, Mayong,

Nalumsari, Pakis Aji, Mlonggo, Bangsri, Donorojo, dan Karimunjawa) pada

(14)

Telah dilaksanakan juga sosialisasi lisan (oral aproach) ke Dinas,

Badan, Kantor, BUMN dan perbankan di Kabupaten Jepara ( 53 x

sosialisasi langsung). Sosialisasi spanduk dipasang diseluruh Kecamatan

Kabupaten Jepara (2 x 16 spanduk).

2. Menyediakan rekening bagi zakat dan shadaqah sbb:

a. Untuk zakat

1) BRI No. 0022-01-010793-50-4

2) BNI Syari’ah No. 01891011124

3) Bang Jateng Syari’ah No. 5-033-180-50-5 b. Untuk shadaqah

Untuk shadaqah di BNI Syari’ah No. 01649227015 E. Batasan Gaji dalam Zakat Profesi PNS

Berdasarkan hasil audiensi BAZNAS Kabupaten Jepara dengan bapak Bupati

Jepara, dapat disampaikan bahwa Pemerintah Kabupaten Jepara ikut serta mendukung

gerakan dan kegiatan BAZNAS Kabupaten Jepara sebagai Lembaga Badan Amil

Zakat dan kegiatan bidang sosial ikut membantu program Pemerintah Kabupaten

Jepara yang dapat bertanggung jawab. Sehubungan dengan hal tersebut untuk

mengoptimalkan keberadaan BAZNAS Kabupaten Jepara sebagai tempat

menyalurkan zakat dan shodaqah, maka ditekankan PNS dilingkungan Kabupaten

Jepara untuk membayarkan zakat 2,5% dari penghasilan perbulan atau menyalurkan

zakat atau shodaqahnya melalui BAZNAS Kabupaten Jepara setiap bulan, dengan

ketentuan sebagai berikut:

(15)

1. Untuk Shodaqah minimal Staf dengan gaji 1-2 juta perbulan sebesar Rp.10.000,-

(Sepuluh Ribu Rupiah) per orang

2. Untuk Eselon IV dengan gaji 2-3 juta perbulan sebesar Rp. 20.000,- (Dua Puluh

Ribu Rupiah) per orang

3. Untuk Eselon III dengan gaji 3-4 juta perbulan sebesar Rp. 50.000,- (Lima Puluh

Ribu Rupiah) per orang

Untuk Eselon II dengan gaji 4-5 juta perbulan sebesar Rp. 100.000,- (Seratus

Ribu Rupiah) per orang

4. Untuk zakat dapat menghitung berdasarkan penghasilan masing-masing atau

apabila kesulitan menghitung dapat menghubungi BAZNAS Kabupaten Jepara

5. Untuk memperlancar pengumpulannya setiap tanggal 10 perbulan petugas

BAZNAS akan melaksanakan jemput bola di masing-masing Instansi atau Dinas.

Dikatakan bahwa standart minimal gaji PNS Rp. 4.500.000,- baru wajib zakat6 F. Data Perolehan BAZNAS Kabupaten Jepara Kantor/ Dinas/ Instansi/ Aghniyak

Tahun 2013 1.Lembaga/ Instansi7

6 Ahmad Taufan Heru Purnomo, SE, (Bag.Keuangan BAZNAS), wawancara tanggal 20

November 2014

7 Badan Amil Zakat (BAZ) Kabupaten Jepara, Op.Cit, Hlm. 16-24

No Nama Dinas ZAKAT SHODAQOH JUMLAH

1 Bupati Rp 1.000.000 Rp Rp 1.000.000

2 Wakil Bupati Rp Rp 250.000 Rp 250.000

3 Sekretariat Daerah Rp 1.000.000 Rp Rp 1.000.000

(16)

5 Asisten II Rp 500.000 Rp Rp 500.000 6 Asisten III Rp Rp Rp 7 DPRD Rp Rp Rp 8 Komisi C DPRD Kab. Jepara Rp 3.300.000 Rp 7.300.000 Rp 10.600.000 9 Skretariat DPRD Kab. Jepara Rp Rp 4.285.000 Rp 4.285.000 10 Polres Jepara Rp - Rp 24.290.000 Rp 24.290.000 11 Kodim 0719 Rp - Rp - Rp - 12 Kementerian Agama Rp 5.360.000 Rp 50.660.000 Rp 56.020.000 13 Pengadilan Agama Rp 7.290.000 Rp 3.015.000 Rp 10.305.000 14 Pengadilan Negeri Rp - Rp - Rp - 15 Kejaksaan Negeri Rp - Rp - Rp -

16 Komisi Pemilihan Umum

(KPU) Jepara

Rp

- Rp 620.000 Rp 620.000

17 Badan Pertanahan Nasional Rp -

Rp

- Rp -

18

Staff Ahli Bid.

Pemerintahan, Hukum dan Politik Rp - Rp - Rp - 19

Staff Ahli Bid.

Pembangunan, Kemas. dan SDM

Rp -

Rp

- Rp -

20 Staff Ahli Bid. Ekonomi dan Keuangan

Rp -

Rp

- Rp -

21 Bagian Tata Pemerintahan Rp -

Rp

(17)

22 Bagian Hukum Rp - Rp 150.000 Rp 150.000 23 Bagian Humas Rp - Rp 2.950.000 Rp 2.950.000 24 Bagian Pembangunan Rp - Rp - Rp - 25 Bagian Perekonomian Rp - Rp - Rp - 26 Bagian Kesra Rp 167.000 Rp 3.407.000 Rp 3.574.000

27 Bagian Organisasi dan Kepegawaian (ORPEG) Rp - Rp 1.440.000 Rp 1.440.000 28 KORPRI Rp 3.620.000 Rp - Rp 3.620.000 29 Bagian Umum Rp - Rp - Rp - 30 DISHUBKOMINFO Rp 5.331.100 Rp 9.809.000 Rp 15.140.100

31 Dinas PU dan ESDM Rp

-

Rp

- Rp -

32 Dinas Pertanian dan

Peternakan Rp 8.509.000 Rp - Rp 8.509.000 33 Dinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Rp 3.018.000 Rp 8.620.000 Rp 11.638.000 34 Puskesmas Kecamatan Jepara Rp - Rp 4.072.000 Rp 4.072.000 35 Puskesmas Kecamatan Mlonggo Rp - Rp 3.670.000 Rp 3.670.000 36 Puskesmas Kecamatan Bangsri I Rp Rp 2.121.000 Rp 2.121.000

(18)

37 Puskesmas Kecamatan Bangsri II Rp 461.000 Rp 530.000 Rp 991.000 38 Puskesmas Kecamatan Kembang Rp 140.000 Rp 2.610.000 Rp 2.750.000 39 Puskesmas Kecamatan Keling I Rp 1.187.000 Rp 581.000 Rp 1.768.000 40 Puskesmas kecamatan keling II Rp - Rp 2.477.000 Rp 2.477.000 41 Puskesmas Kecamatan Donorojo Rp - Rp - Rp - 42 Puskesmas Kecamatan Pakis Aji Rp 400.000 Rp 2.110.000 Rp 2.510.000 43 Puskesmas Kecamatan Batealit Rp 2.464.000 Rp - Rp 2.464.000 44 Puskesmas Kecamatan Tahunan Rp - Rp - Rp - 45 Puskesmas Kecamatan Kedung I Rp 1.320.000 Rp - Rp 1.320.000 46 Puskesmas Kecamatan Kedung II Rp 298.000 Rp - Rp 298.000 47 Puskesmas Kecamatan Pecangaan Rp - Rp 500.000 Rp 500.000 48 Puskesmas Kecamatan Kalinyamatan Rp - Rp - Rp - 49 Puskesmas Kecamatan Welahan I Rp 736.000 Rp - Rp 736.000 50 Puskesmas Kecamatan Welahan II Rp 946.000 Rp - Rp 946.000 51 Puskesmas Kecamatan Mayong I Rp 410.000 Rp - Rp 410.000

(19)

52 Puskesmas Kecamatan Mayong II Rp 924.000 Rp - Rp 924.000 53 Puskesmas Kecamatan Nalumsari Rp - Rp - Rp - 54 Puskesmas Kecamatan Karimun Jawa Rp - Rp - Rp -

55 Dinas Pendidikan Pemuda

dan Olahraga

Rp -

Rp

8.035.000 Rp 8.035.000

56 UPTD Kecamatan Jepara Rp 4.260.000 Rp

- Rp 4.260.000 57 UPTD Kecamatan Mlonggo Rp - Rp - Rp -

58 UPTD Kecamatan Bangsri Rp

- Rp 1.600.000 Rp 1.600.000

59 UPTD Kecamatan

Kembang Rp 18.420.000 Rp 9.040.000 Rp 27.460.000

60 UPTD Kecamatan Keling Rp 2.180.000 Rp 20.480.000 Rp 22.660.000

61 UPTD Kecamatan Donorojo Rp - Rp 450.000 Rp 450.000

62 UPTD Kecamatan Pakis

Aji

Rp -

Rp

- Rp -

63 UPTD Kecamatan Batealit Rp

- Rp 12.550.000 Rp 12.550.000

64 UPTD Kecamatan Tahunan Rp 1.350.000 Rp 4.050.000 Rp 5.400.000

65 UPTD Kecamatan Kedung Rp

- Rp 1.845.000 Rp 1.845.000 66 UPTD Kecamatan Pecangaan Rp 1.420.000 Rp - Rp 1.420.000 67 UPTD Kecamatan Rp Rp 11.799.000 Rp 11.799.000

(20)

Kalinyamatan -

68 UPTD Kecamatan Welahan Rp 3.000.000 Rp 5.500.000 Rp 8.500.000

69 UPTD Kecamatan Mayong Rp - Rp 450.000 Rp 450.000 70 UPTD Kecamatan Nalumsari Rp - Rp 7.250.000 Rp 7.250.000

71 UPTD Kecamatan Karimun

Jawa Rp 1.030.000 Rp 5.360.000 Rp 6.390.000

72

Dinas Kehutanan dan Perkebunan

(DISHUTBUN)

Rp 4.279.626 Rp

- Rp 4.279.626

73

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan

(DISPARBUD)

Rp 1.110.000 Rp 4.535.000 Rp 5.645.000

74 DISPERINDAG Rp 182.500 Rp 2.177.500 Rp 2.360.000

75 Dinas Kelautan dan

Perikanan (DISLUTKAN) Rp 770.000 Rp 6.240.000 Rp 7.010.000 76 DINSOSNAKERTRANS Rp - Rp 3.544.000 Rp 3.544.000 77 DISDUKCAPIL Rp 1.470.000 Rp 770.000 Rp 2.240.000 78

Dinas Koperasi dan UMKM dan Pengelolaan Pasar Rp - Rp 1.100.000 Rp 1.100.000 79 DPPKAD Rp 1.150.000 Rp 5.700.000 Rp 6.850.000 80 DISCIPTARU Rp - Rp 4.605.000 Rp 4.605.000 81 BAPPEDA Rp - Rp 3.435.000 Rp 3.435.000

(21)

82 INSPEKTORAT Rp - Rp 2.050.000 Rp 2.050.000 83 Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Rp - Rp 7.070.000 Rp 7.070.000 84 BAKESBANGPOLINMAS Rp 237.000 Rp 555.000 Rp 792.000 85 BBPPKB Rp 6.793.250 Rp 3.003.750 Rp 9.797.000 86 BAPERMADES Rp 977.200 Rp 2.206.400 Rp 3.183.600

87 Badan Penelitian Statistik (BPS)

Rp

- Rp 9.800.000 Rp 9.800.000

88 Badan Lingkungan Hidup

(BLH) Rp - Rp 4.760.000 Rp 4.760.000 89 BPMPTT Rp - Rp 4.035.000 Rp 4.035.000 90 Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Rp - Rp - Rp - 91 Kantor Perpustakaan Daerah (PERPUSDA) Rp 500.000 Rp 1.479.000 Rp 1.979.000

92 Kantor Ketahanan Pangan Rp 400.000 Rp 2.580.000 Rp 2.980.000

93 Kantor Arsip Daerah Rp -

Rp

260.000 Rp 260.000

94 RSUD. RA. Kartini Jepara Rp 1.053.000 Rp 11.299.750 Rp 12.352.750

95 Ruang Anyelir Rp - Rp 710.000 Rp 710.000 96 Ruang Anggrek Rp - Rp 350.000 Rp 350.000 97 Ruang Flamboyan Rp - Rp 570.000 Rp 570.000 98 Ruang Teratai Rp 143.300 Rp Rp 314.100

(22)

170.800 99 Ruang Isolasi Rp 7.100 Rp 166.000 Rp 173.100 100 Ruang Gizi Rp 212.800 Rp 35.900 Rp 248.700 101 Farmasi Rp - Rp 660.000 Rp 660.000 102 IPAL Rp 493.500 Rp 201.200 Rp 694.700 103 IGD Rp 1.035.000 Rp 2.680.000 Rp 3.715.000

104 Satuan Polisi Pamong Praja (Sat. Pol PP)

Rp -

Rp

4.290.000 Rp 4.290.000

105 Perusahaan Daerah Aneka

Usaha (PD. AU)

Rp -

Rp

1.230.000 Rp 1.230.000

106 Dinas Bina Marga

Pengairan (PU) dan ESDM Rp 1 1.540.000

Rp

- Rp 11.540.000

107 Perusahaan Daerah Air

Minum (PDAM) Rp 12.728.854 Rp 1.715.557 Rp 14.444.411 108 Kecamatan Jepara Rp 1.450.000 Rp 1.650.000 Rp 3.100.000 109 Kecamatan Mlonggo Rp - Rp 2.610.000 Rp 2.610.000 110 Kecamatan Bangsri Rp 460.000 Rp 3.590.000 Rp 4.050.000 111 Kecamatan Kembang Rp - Rp 4.100.000 Rp 4.100.000 112 Kecamatan Keling Rp - Rp - Rp -

(23)

113 Kecamatan Donorojo Rp -

Rp

2.990.000 Rp 2.990.000

114 Kecamatan Pakis Aji Rp 320.000 Rp

2.680.000 Rp 3.000.000 115 Kecamatan Batealit Rp - Rp 1.940.000 Rp 1.940.000 116 Kecamatan Tahunan Rp 640.000 Rp - Rp 640.000 117 kecamatan Kedung Rp - Rp 1.110.000 Rp 1.110.000 118 Kecamatan Pecangaan Rp - Rp 3.298.000 Rp 3.298.000 119 Kecamatan Kalinyamatan Rp 410.000 Rp 2.730.000 Rp 3.140.000 120 Kecamatan welahan Rp 870.000 Rp - Rp 870.000 121 Kecamatan Mayong Rp - Rp 2.220.000 Rp 2.220.000 122 Kecamatan Nalumsari Rp 1.310.000 Rp 2.710.000 Rp 4.020.000

123 UPZ Desa Pringtulis Rp 400.000 Rp

- Rp 400.000

124 UPZ Desa Dorang Rp 450.000 Rp

- Rp 450.000

125 UPZ Desa Tritis Rp 100.000 Rp

- Rp 100.000

126 Kecamatan Karimun Jawa Rp -

Rp

- Rp -

127 Mustika Jati Rp 200.000 Rp

(24)

128 Bank BRI Cabang Jepara Rp 500.000 Rp - Rp 500.000 129 Bank BNI 46 Rp - Rp - Rp -

130 Bank BNI Syari'ah Rp - Rp - Rp - 131 Bank BCA Rp - Rp - Rp - 132 Bank Jateng Rp - Rp - Rp -

133 Bank Jateng Syari'ah Rp 175.000 Rp

- Rp 175.000 134 Bank Mandiri Rp - Rp - Rp - 135 Nusumma Rp - Rp - Rp - 136 PD. BPR BKK Jepara Rp - Rp - Rp - 137 PD. BPR Jepara Artha Rp - Rp - Rp - 138 BMT HPKJ Jepara Rp 75.000 Rp 370.000 Rp 445.000 139 BMT USA Rp - Rp - Rp - 140 BMT Artha Abadi Rp - Rp - Rp - 141 BMT Yamamus Rp 152.300 Rp 123.300 Rp 275.600 142 UJKS Yamamus Rp 61.000 Rp - Rp 61.000

(25)

143 Kocika (STIENU) Rp 2.224.000 Rp

- Rp 2.224.000

144 Prodi Akuntansi (STIENU) Rp 531.500 Rp

521.000 Rp 1.052.500

145 Kantor KUA Kec.

Pecangaan Rp 400.000

Rp

90.000 Rp 490.000

146 SMA Negeri 1 Mayong Rp 60.000 Rp

300.000 Rp 360.000

147 SMA Negeri 1 Jepara Rp - Rp 1.790.000 Rp 1.790.000 148 SMK Negeri 3 Jepara Rp 5.300.000 Rp 2.417.000 Rp 7.717.000 149 MA Negeri 1 Bawu Rp 8.987.000 Rp 2.580.000 Rp 11.567.000

150 SMA Negeri 1 Tahunan Rp - Rp 3.325.000 Rp 3.325.000 151 SMK Negeri 1 Bangsri Rp 950.000 Rp 1.350.000 Rp 2.300.000 152 MTs Negeri Bawu Rp - Rp 3.300.000 Rp 3.300.000 153 SMP Negeri 2 Jepara Rp 1.972.500 Rp - Rp 1.972.500 154 SMK Negeri 1 Jepara Rp 932.000 Rp - Rp 932.000 155 SMP Negeri 1 Welahan Rp - Rp 403.000 Rp 403.000 156 SMP Negeri 2 Nalumsari Rp - Rp 1.140.000 Rp 1.140.000 157 SMP Negeri 1 Kembang Rp - Rp 850.000 Rp 850.000

(26)

2. Personal

No Nama Dinas ZAKAT SHODAQOH JUMLAH

1 Ir. Inah Nurroniah Rp

1.000.000 Rp - Rp 1.000.000 2 Camat Jepara Rp 230.000 Rp - Rp 230.000

3 Lukito Sudi Asmara, SH., M.Si Rp

150.000

Rp

- Rp 150.000

4 KH. Ali Irfan Muchtar Rp

500.000 Rp - Rp 500.000 5 Drs.H. Roisul Falah Rp - Rp - Rp -

6 Drs.H. Ahmad Mustofa, M.Si Rp

250.000 Rp - Rp 250.000 7 H. Munsyiul Choiri, SH., MM Rp 250.000 Rp - Rp 250.000 8 KH. Noor Rohman, MA Rp - Rp 100.000 Rp 100.000

9 Drs.H. Muslich Ahmad, M.Ag Rp

200.000 Rp - Rp 200.000 10 Dra.Hj.Lutfiah Ali, MM Rp 500.000 Rp - Rp 500.000

11 H. Abdus Somad Jamil Rp

- Rp 250.000 Rp 250.000 12 Endang Wiyati Rp Rp Rp 150.000 158 SMP Negeri 1 Jepara Rp - Rp - Rp - JUMLAH Rp 155.554.530 Rp 368.048.157 Rp 523.602.687

(27)

150.000 -

13 Drs.H.Ahmad Asyhari Syamsuri,

MM Rp 200.000 Rp - Rp 200.000 14 H. Jamhari, S.Sos Rp - Rp - Rp - 15 Hj.Faizah Chumaidurrohman Rp 1.500.000 Rp - Rp 1.500.000

16 H. Muhammad Jamhari, S.Sos Rp

500.000 Rp - Rp 500.000 17 dr.Gunawan WS DTMH., M.Kes Rp 850.000 Rp - Rp 850.000 19 Hetty (KONI) Rp 350.000 Rp 250.000 Rp 600.000 20 Yuli (KONI) Rp 490.000 Rp 375.000 Rp 865.000 21 Hesti Rp 300.000 Rp 200.000 Rp 500.000

22 Nur Hasanah (SMA I Tahunan) Rp

300.000 Rp - Rp 300.000 23 Dian (STIENU) Rp - Rp 50.000 Rp 50.000 24 Dian (STIENU) Rp 50.000 Rp - Rp 50.000 25 Bu Mungalis Rp 150.000 Rp - Rp 150.000 26 Hamba Allah Rp 65.000 Rp - Rp 65.000

27 Jamal (Jawa Pos) Rp

-

Rp

(28)

28 Taufan Rp 54.000

Rp

- Rp 54.000

29 Joko Purnomo (PLTU Tanjung Jati

B) Rp 250.000 Rp - Rp 250.000 30 Sri Mulyati Rp - Rp 150.000 Rp 150.000 31 Nur Salim Rp 200.000 Rp - Rp 200.000 32 Suji Harno Rp 3.575.000 Rp - Rp 3.575.000 33 Anindi Astuti Rp 3.575.000 Rp - Rp 3.575.000 34 Toni Kurniawan Rp 164.000 Rp 36.000 Rp 200.000 35 Pa'e Jati Rp 110.000 Rp 115.000 Rp 225.000 36 Ayuk (Kauman) Rp 200.000 Rp - Rp 200.000 37 Toko Bu Ali Rp 1.000.000 Rp - Rp 1.000.000

38 Sri Ayuk (Muslichah) Rp

70.000 Rp - Rp 70.000 39 Toni Gunawan Rp 150.000 Rp - Rp 150.000

40 Eko Budi Setyanto (BPBD) Rp

200.000 Rp - Rp 200.000 41 Ahmad Zen Rp 100.000 Rp - Rp 100.000 42 Rastini Rp - Rp 200.000 Rp 200.000

(29)

43 Kasmuri Rp - Rp 200.000 Rp 200.000 44 Ummi Yuliani Rp 500.000 Rp - Rp 500.000 45 FC. Duti Rp - Rp 73.300 Rp 73.300 46 Ir. Winastuti Rp 100.000 Rp - Rp 100.000 47 Hamba Allah Rp - Rp 3.500 Rp 3.500 48 Diyah Anggraini Rp - Rp 50.000 Rp 50.000

49 Lilik Priyono, A.Md Rp

- Rp 50.000 Rp 50.000 50 Hj. Zainuris Setyati Rp 2.000.000 Rp - Rp 2.000.000 51 Ibu Suci Rp - Rp 50.000 Rp 50.000 52 Lisyanto Rp - Rp 1.000.000 Rp 1.000.000

53 Iqbal Ikra Negara Rp

- Rp 24.000 Rp 24.000 54 Amaliah Rp 100.000 Rp - Rp 100.000 55 Indra Rp - Rp 50.000 Rp 50.000 56 Toko Enik Rp - Rp 25.000 Rp 25.000

57 Mulastin, S.Si.T., M.Kes Rp

-

Rp

(30)

58 Hj. Hasimah Suharsono Rp -

Rp

150.000 Rp 150.000

59 Siti Nur Janah (DPKAD) Rp

500.000

Rp

- Rp 500.000

60 Sutiyono (Kelurahan Bulu) Rp

-

Rp

35.000 Rp 35.000

61 Bambang Supriyanto (Kelurahan

Bulu)

Rp -

Rp

50.000 Rp 50.000

62 Hartono (Kelurahan Bulu) Rp

-

Rp

25.000 Rp 25.000

63 Slamet (Kelurahan Bulu) Rp

- Rp 50.000 Rp 50.000 64 Nur Bastiyah Rp - Rp 25.000 Rp 25.000

65 Budi Bawa Yuwana Rp

200.000 Rp - Rp 200.000 66 Erie Anggraini Rp 100.000 Rp - Rp 100.000 67 Supriyanto (BPMPPT) Rp - Rp 25.000 Rp 25.000

68 Kurniawati Hapsari (Dislutkan) Rp

250.000 Rp - Rp 250.000 69 Nur Hidayati Rp 2.000.000 Rp - Rp 2.000.000 70 Amalia Ulfah (DPR) Rp 150.000 Rp 100.000 Rp 250.000

71 A. Yuli Susanto, SH.,M.Si Rp

200.000 Rp - Rp 200.000 72 Hj. Zubaidah Muchtar Rp 500.000 Rp - Rp 500.000

(31)

73 Suryati (BPAP) Rp 725.000

Rp

- Rp 725.000

74 H. Kohar (Andalan Kita) Rp

500.000 Rp - Rp 500.000 75 dr. H. Gunardi Rp 1.000.000 Rp - Rp 1.000.000 76 Ahmad Zulfa Rp 300.000 Rp - Rp 300.000 77 Lisyanto Rp 1.600.000 Rp 1.600.000 Rp 3.200.000 78 Ibu Sukarni Rp 350.000 Rp - Rp 350.000 79 Fina Rahmawati Rp 275.000 Rp - Rp 275.000

80 Kasrori (Pengadilan Agama) Rp

500.000 Rp - Rp 500.000 81 CV. Duta Jepara Rp 2.000.000 Rp - Rp 2.000.000

82 Joko Edi Sutedjo Rp

300.000

Rp

- Rp 300.000

83 Isni Sofiana dan Dzaki Rp

-

Rp

25.000.000 Rp 25.000.000

84 Andi Nur Kusum Rp

1.000.000 Rp - Rp 1.000.000 85 H. M. Ali Nur Rp 50.000 Rp - Rp 50.000 86 Sutiyono Rp 50.000 Rp - Rp 50.000 87 Agung Nugroho Rp 100.000 Rp - Rp 100.000

(32)

88 Sri Rahayu Rp 50.000 Rp - Rp 50.000 89 H. Nur Huda Rp 40.000 Rp - Rp 40.000 90 Puput Rp 100.000 Rp - Rp 100.000

91 Hamba Allah BRI Rp

11.648.500

Rp

- Rp 11.648.500

92 Hamba Allah JATENG Rp

1.090.000

Rp

- Rp 1.090.000

93 Hamba Allah BNI Rp

- Rp - Rp - JUMLAH Rp 45.911.500 Rp 30.461.800 Rp 76.373.300 G. Proses Pelaksanaan Pengelolaan zakat profesi di BAZNAS















































Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang-orang fakir, orang-orang miskin, pengurus-pengurus zakat, para mu'allaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang-orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan untuk mereka yuang sedang dalam perjalanan, sebagai suatu ketetapan yang diwajibkan Allah, dan Allah Maha mengetahui lagi Maha Bijaksana8

Sesuai dengan ayat diatas, bahwa zakat pada Badan Amil Zakat

Nasional (BAZNAS) Kabupaten Jepara terutama zakat yang diperoleh dari

8 Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan terjemahnya, (Semarang: Cv. Asy Syifa’, 2000), Hlm.

(33)

para Pegawai Negeri Sipil (PNS) diperuntukkan kepada delapan golongan

yang berhak menerima. Adapun delapan golongan tersebut antara lain :

1. Fakir : Orang yang tergolong fakir adalah orang yang amat sengsara

hidupnya, tidak mempunyai harta dan tenaga serta fasilitas yang dapat

digunakan sebagai alat untuk memenuhi kebutuhan pokok atau

dasarnya.

2. Miskin : Orang yang dikategorikan sebagai miskin adalah orang yang

tidak cukup penghidupannya dan dalam keadaan kekurangan.

3. Amil/ Pengurus zakat : badan yang diangkat oleh pemerintah

dengan tugas dan wewenang mengelola zakat(mengumpulkan,

membukukan, dan mendistribusikan dana zakat serta membina para

muzakki dan mustahik).

4. Muallaf:Yakni orang yang dijinakkan hatinya dengan tujuan agar

mereka berkenan memeluk agama Islam dan atau tidak mengganggu

umat Islam atau agar mereka tetap dan mantap hatinya dalam Islam atau

dari kewibawaan mereka akan menarik orang non muslim untuk

memeluk agama Islam.

5. Riqob:Yang dimaksud dengan riqob dalam istilah fikih zakat adalah

budak (hamba) yang diberikan kesempatan oleh tuannya

mengumpulkan harta untuk menebus/ membeli kembali dirinya dari

(34)

6. Ghorimin:Yang termasuk kategori ghorim adalah orang yang berhutang

karena untuk kepentingan yang bukan maksiat dan tidak sanggup

membayarnya.

7. Fi sabilillah:Jumhur ulama memberikan pengertian fi sabililllah sebagai

“ perang mempertahankan dan memperjuangkan agama Allah yang meliputi pertahanan Islam dan kaum muslimin”. Namun demikian, ada diantara mufassirin yang berpendapat bahwa fi sabilillah itu mencakup

juga kepentingan- kepentingan umum seperti mendirikan sekolah,

rumah sakit dan lain-lain.

8. Ibnu Sabil:Yang dimaksud dengan ibnu sabil adalah orang yang sedang

dalam perjalanan yang bukan perjalanan maksiat dan dia mengalami

kesengsaraan, dalam hal ini kekurangan atau kehabisan ongkos dalam

perjalanannya.9

(35)

Referensi

Dokumen terkait

Dalam segala aktivitas, Ketua BAZNAS Kabupaten Jepara selalu memberikan pengarahan dan pembimbingan kepada pengurus yang berada di bawah wewenangnya, agar mereka

Dari berbagai upaya yang telah dilakukan BAZNAS dampaknya cukup signifikan, terbukti Setiap tahunnya BAZNAS Kabupaten Jepara mengalami peningkatan dalam hal

Penyelenggaraan Pekan Peduli Sosial (PPS). a) Peningkatan kegiatan sehingga hasilnya lebih baik. b) Sasaran kepada para siswa (mulai dari TK/RA sampai dengan mahasiswa)

Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Ciamis yang selanjutnya disebut BAZNAS Kabupaten adalah lembaga yang dibentuk oleh Pemerintah yang berwenang melakukan

Untuk mendapatkan data primer dari narasumber, peneliti melakukan interview (wawancara) dengan pihak Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) kabupaten Semarang. Data

Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Ogan Ilir yang selanjutnya disebut BAZNAS Kabupaten adalah lembaga yang dibentuk oleh Pemerintah yang berwenang

a) BAZNAS Kabupaten Jepara mendapatkan kepercayaan dan dukungan yang baik dari Pemerintah Daerah. Dengan melibatkan pemerintah dalam penyusunan program dan memberikan

30 Penerapan Sistem Manajemen Informasi BAZNAS SIMBA Pada Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Tanah Datar pelaksana bidang pengumpulan, dapat dilihat dan diketahui kas masuk yang