• Tidak ada hasil yang ditemukan

Soal Akuntansi | Winarto's Website 04.Paket A 2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Soal Akuntansi | Winarto's Website 04.Paket A 2015"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

DOKUMEN NEGARA

UJIAN NASIONAL Tahun Pelajaran 2014/2015

SOAL TEORI KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Kompetensi Keahlian : Akuntansi

Kode Soal : 6018

Alokasi Waktu : 120 menit

Tanggal : 16 April 2015

Bentuk Soal : Pilihan Ganda

Jumlah Soal : 40 Soal

Paket Soal : A

Petunjuk Umum:

1. Isikan Identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk LJUN.

2. Hitamkan bulatan sesuai dengan Kode Soal dan Paket Soal pada LJUN. 3. Setiap butir soal mempunyai 5 (lima) pilihan jawaban.

4. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab.

5. Hitamkan bulatan pada satu pilihan jawaban yang paling tepat pada LJUN.

6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.

7. Tidak diijinkan menggunakan kalkulator, HP, atau alat bantu hitung lainnya. 8. Bila diperlukan, lembar soal dapat dicoret-coret.

9. Tidak ada pengurangan nilai pada jawaban yang salah.

10. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.

(2)

1. Komunikasi yang disampaikan melalui media tulisan dan lisan disebut.... A. komunikasi non verbal

B. komunikasi verbal C. komunikasi internal D. komunikasi eksternal

E. komunikasi dengan menulis dan bicara

2. Salah satu cara untuk menghemat listrik dilingkungan rumah adalah.... A. Menambah alat penghemat listrik pada voltmeter

B. Menyambung langsung listrik dari kabel utama PLN C. Mengganti kabel listrik dengan yang lebih kecil

D. Mematikan semua alat elektronik apabila tidak digunakan E. Menggunakan satu stop kontak untuk banyak alat elektronik

3. Perhatikan format berikut ini, Pernyataan yang benar dari fungsi bukti memo berikut adalah....

A. nomor satu (1) diisi nama perusahaan yang dikirimi perintah B. nomor dua (2) diisi nama perusahaan yang mengirim perintah C. nomor tiga (3) diisi batasan-batasan atas perintah kepada pihak luar D. bukti memo bukan bukti jurnal

(3)

4. Perhatikan dokumen berikut ini! Bagi PT ALKINDI dokumen di bawah merupakan

kelompok dokumen….

A. transaksi antara perusahaan dengan pemilik B. transaksi antara perusahaan dengan karyawan C. transaksi antara perusahaan dengan pelanggan D. transaksi antara perusahaan dengan supplier E. transaksi penjualan dagangan oleh PT ALKINDI

5. Dalam penyusunan prosedur kerja perlu diperhatikan adanya beberapa azas berikut, kecuali....

A. prosedur kerja dibuat secara tertulis maupun lisan

B. prosedur kerja dibuat secara sistematis serta dituangkan dalam bentuk pedoman kerja C. prosedur kerja harus selaras dengan kebijakan pimpinan, atau sesuai dengan kebijakan

umum yang ditentukan pada tingkat yang lebih tinggi.

(4)

6. Pencatatan yang diperlukan oleh UD Wulan Sari atas bukti transaksi tersebut adalah….

A. akun Piutang akan di “Debet” dan akunPenjualandi “Kredit”

B. akun Kas akan di “Debet” dan akun Penjualan di “Kredit”

C. akun Pembelian akan di “Debet” dan akun Utang di “Kredit”

D. akun Pembelian di “Debet” dan akunKasdi “Kredit”

E. akun Kas di “Kredit” dan akun Retur Penjualan di “Debet”

7. PT ADEM AYEM mencatat pembentukan Kas Kecil sebesar Rp. 5.000.000,00. Setelah pengisian kembali saldo akun Kas Kecil menjadi Rp. 7.500.000,00. Maka pernyataan yang benar atas kebijakan PT Adem Ayem dalam mengelola Kas Kecil adalah....

A. pada saat pengeluaran kas kecil tidak ada jurnal yang dibuat

B. perusahaan mencatat pembentukan kas kecil dengan mendebet akun Kas dan mengkridit akun Kas Kecil

C. pengeluaran kas kecil dilakukan dengan mengkredit akun Kas Kecil

D. perusahaan mencatat pengeluaran dengan mendebet akun Beban dan mengkredit akun Kas

(5)

8. Pengeluaran Kas Kecil yang terjadi pada PT KRESNA antara lain: 1). Pembelian alat alat kecil Rp. 75.000,00

2). Pemberian sumbangan kegiatan lingkungan Rp. 65.000,00 3). Pembelian alat pembersih kamar mandi kantor Rp. 40.000,00

4). Terdapat uang palsu saat kembalian belanja alat pembersih Rp. 50.000,00 5). Kas Kecil yang dibentuk sebesar Rp. 5.000.000,00

Pernyataan yang benar sehubungan dengan keadaan tersebut adalah.... A. jumlah pengeluaran dalam buku bantu kas kecil Rp. 230.000,00

B. jika kasir mengklaim pengisian kembali kas kecil akan menerima sebesar Rp.230.000,00

C. saldo uang di brankas kasir kecil Rp. 4.770.000,00 D. saldo uang di brankas kasir kas kecil Rp. 4.820.000,00

E. pengeluaran kas kecil dilakukan dengan mengkridit akun kas kecil

9. Sebuah perusahaan memiliki pencatatan transaksi sebagai berikut : 1 Juli 2014 : Pembentukan dana kas kecil Rp. 5.000.000,00 3 Juli 2014 : Pembayaran biaya listrik Rp. 450.000,00 10 Juli 2014 : Pembayaran biaya telephon Rp 300.000,00

25 Juli 2014 : Pengisian kembali dana kas kecil sebesar Rp. 500.000,00 Maka pernyataan yang benar atas kondisi ini adalah....

A. perusahaan menggunakan dana tetap B. perusahaan menggunakan system fluktuasi

C. Jurnal atas pengeluaran dilakukan dengan mengkredit akun Kas D. pengeluaran dicatat dalam buku bantu kas kecil

(6)

10. PT “GAJAHMADA” pada tanggal 4 Februari 2014, membentuk dana kas kecil dengan metode imprest, yaitu sebesar Rp 500.000,00. Penggunaan dana kas kecil sampai dengan tanggal 23 Februari 2014, adalah sebagai berikut:

- Pembelian materai Rp 120.000,00

- Biaya transport Rp 150.000,00

- Pembayaran rekening listrik Rp 200.000,00 Jurnal untuk mencatat pengisian kembali dana kas kecil adalah....

A. Tanggal Keterangan Debet Kredit

Kas kecil 470.000,00

Beban perlengkapan kantor 120.000,00

Beban transport 150.000,00

Beban listrik 200.000,00

B. Tanggal Keterangan Debet Kredit

Beban perlengkapan kantor 120.000,00

Beban transport 150.000,00

Beban listrik 200.000,00

Kas kecil 470.000,00

C. Tanggal Keterangan Debet Kredit

Kas kecil 500.000,00

Kas 500.000,00

D. Tanggal Keterangan Debet Kredit

Beban perlengkapan kantor 120.000,00

Beban transport 150.000,00

Beban listrik 200.000,00

Kas 470.000,00

E. Tanggal Keterangan Debet Kredit

Kas Kecil 470.000,00

(7)

11. Berikut data untuk rekonsiliasi bank yang terjadi pada PT MANDIRI pada tanggal 31 Desember 2014:

1. Bank Charge Rp. 75.000,00

2. Laporan inkasso sebesar Rp. 4.500.000,00 3. Outstanding Check Rp. 6.750.000,00 4. Non Sufficient Check Rp. 2.500.000,00 5. Deposit intransit Rp. 8.000.000,00 6. Bunga simpanan Rp.225.000,00

Dari transaksi tersebut yang akan dilaporkan oleh Bank dalam rekening bulan berikutnya adalah...

A. Transaksi 1 B. Transaksi 2 C. Transaksi 3 D. Transaksi 4 E. Transaksi 5

12. Cek dari debitor sebesar Rp.12.000.000,00 yang ditolak oleh bank karena tidak cukup

dananya di bank. Pencatatan dalam jurnal penyesuaiannya adalah ….

A. Piutang dagang (D) Rp. 12.000.000,00 dan Kas (K) Rp. 12.000.000,00 B. Kas (D) Rp. 12.000.000,00 dan Piutang dagang (K) Rp. 12.000.000,00

C. Kas (D) Rp. 10.000.000,00; Beban Penagihan (D) Rp. 2.000.000,00 dan Piutang Dagang (K) Rp. 12.000.000,00

D. Utang dagang (D) Rp. 12.000.000,00 dan Kas ( K ) Rp. 12.000.000,00 E. Kas ( D ) Rp. 12.000.000,00 dan Utang Dagang (K) Rp. 12.000.000,00

13. Perhatikan daftar berikut, Informasi dari bank menyebutkan bahwa: Inkasso ditagihkan Rp.4.000.000,00 Biaya di debet oleh Bank Rp. 1.200.000,00 Jasa Giro Rp. 1.500.000,00. Jika perusahaan belum melakukan penyesuaian apapun, maka selisih saldo akun Kas dan

Rekening Koran dari Bank sebesar…

No

Cek yang dikeluarkan Perusahaan

Nilai Cek dicairkan di Bank

1 A101 15.000.000,00 A101

2 A102 40.000.000,00 A102

4 A103 17.500.000,00 A103

5 A104 22.500.000,00

-6 A105 10.000.000,00 A105

(8)

14. Berikut transaksi yang dilakukan oleh Toko ARIMBI

1) Dijual barang dagangan kepada UD SADEWO seharga Rp 7.500.000,00, syarat pembayaran 3/10, n/30.

2) Diterima kembali barang dagangan kepada UD SADEWO karena ada sebagian yang rusak senilai Rp 300.000,00.

3) Dikirim faktur kepada PT ARJUNO, untuk barang dagangan yang dipesan minggu lalu dengan harga faktur Rp 5.000.000,00 dengan 2/10, n/30.

4) Dijual barang dagangan dengan tunai sebesar Rp 2.500.000,00 dari PT RAHWANA. 5) Membeli barang dagangan dari PT. RAMA seharga Rp 4.500.000.00 dengan syarat

2/10, n/30.

6) Dikirim kembali kepada PT RAMA barang seharga Rp. 500.000,00 karena salah spesifikasiny.

Berdasar data di atas, maka transaksi yang dicatat di Jurnal Memorial adalah nomor…. A. nomor 1 dan 3

B. nomor 2 dan 4 C. nomor 2 dan 6 D. nomor 3 dan 5 E. nomor 5 dan 6

15. Saldo buku bank pada akhir bulan sebesar Rp 45.000.000,00 sedangkan saldo rekening koran sebesar Rp 60.000.000. Setelah diteliti outstanding cek berjumlah Rp 5.000.000,00 dan setoran langganan langsung ke bank sebesar Rp 10.000.000,00 , maka saldo yang benar adalah ....

A. Rp 5.000.000,00 B. Rp 10.000.000,00 C. Rp 45.000.000,00 D. Rp 55.000.000,00 E. Rp 60.000.000,00

16. Sebagian transaksi yang terjadi pada PD SEKAR selama bulan Oktober 2014, sebagai

berikut …

11 Oktober 2014 : Diterima faktur dari UD KAMBOJA untuk barang dagang yang dipesan seharga Rp.8.000.000,00, syarat pembayaran 2/10, n/30 14 Oktober 2014 : Dikirim kembali kepada UD KAMBOJA barang dagang seharga

Rp.1.000.000,00, karena rusak

23 Oktober 2014 : Dibayar kepada UD KAMBOJA atas faktur tanggal 11 Oktober 2014.

25 Oktober 2014 : Dikirim faktur kepada UD MELATI dengan nilai transaksi Rp.7.000.000,00

Berdasarkan transaksi tersebut, ayat jurnal yang dicatat dalam Jurnal Pembelian adalah....

A. persediaan Barang Dagangan (D) Rp. 8.000.000,00 dan Utang Dagang (K) Rp.7.000.000,00 dan Potongan Pembelian (K) Rp.1.000.000,00

B. pembelian ( D) Rp. 8.000.000,00 dan Utang Dagang (K) Rp. 8.000.000,00 C. utang Dagang (D) Rp. 8.000.000,00 dan Pembelian (K) Rp. 8.000.000,00 D. pembelian ( D) Rp. 7.000.000,00 dan Utang Dagang (K) Rp. 7.000.000,00

(9)

17. Format Buku Besar UD SANJAYA berbentuk Skontro, artinya....

A. terdapat kolom untuk mencatat mutasi debet dan mutasi kredit B. semua akun buku besar dibuat dalam satu format akun ( Tabelaris) C. antara kolom debet dan kolom kredit dibuat saling sebelah menyebelah

D. pada kolom saldo dibagi dua masing-masing untuk menuliskan jika akun tersebut bersaldo debet atau kredit

E. pada kolom saldo digunakan untuk menuliskan baik ketika bersaldo kredit atau sebaliknya.

18. Saldo Akun buku besar “Kas” setelah anda memposting Jurnal umum dari CV ALOY pada bulan Juli 2014 sebagai berikut :

Kantor Notaris “ALOY”

Bulan : Juli 2014

Hal: 01

Tgl Keterangan Ref Jumlah

Debit Kredit

Juli 1 Kas

Modal Abidin

45.000.000

45.000.000 5 Peralatan Kantor

Utang Usaha

10.000.000

10.000.000 6 Perlengkapan Kantor

Utang Usaha 2.500.000 2.500.000 15 Kas Piutang Usaha Pendapatan Jasa 2.000.000 3.500.000 5.500.000 20 Beban Listrik

Kas 425.000 425.000 22 Kas Piutang Usaha 2.500.000 2.500.000 28 Utang Usaha

Kas

1.000.000

1.000.000 30 Piutang Usaha

Pendapatan Jasa

4.000.000

4.000.000

(10)

19. Berikut ini data Piutang per 31 Desember 2014, dari UD SREGEP, Berdasarkan data berikut, besarnya Piutang yang berumur kurang dari 1 tahun sebesar ... .

Tuan Joko

1/1-2011 Rp. 7.500.000,00 1/4 -2011 Rp. 7.500.000,00 5/8-2013 Rp. 9.000.000,00

9/10-2014 Rp. 6.000.000,00

Tuan Bagus

1/1-2013 Rp. 6.500.000,00 1/5-2013 Rp. 6.500.000,00 7/7-2013 Rp. 5.000.000,00 9/1-2013 Rp. 3.000.000,00 1/2-2014 Rp. 7.000.000,00

Tuan Ganteng 1/5-2014 Rp. 12.500.000,00

A. Rp 2.000.000,00 B. Rp 9.000.000,00 C. Rp 11.000.000,00 D. Rp 13.000.000,00 E. Rp 25.500.000,00

20. Piutang atas nama Nyonya Lisfiana sebesar Rp. 4.000.000,00 yang dinyatakan dihapus karena tidak diketahui tempat tinggalnya ternyata dilunasi pada tahun berikutnya, maka catatan yang dibuat jika kerugian piutang diakui pada periode terjadinya resiko adalah....

A. Kas (D) Rp. 4.000.000,00 dan Kerugian Piutang (K) Rp. 4.000.000

B. Kas (D) Rp. 4.000.000,00 dan Penerimaan dari piutang dihapus (K) Rp. 4.000.000,00 C. Kerugian Piutang (D) Rp. 4.000.000,00 ; Kas (K) Rp. 4.000.000,00;

D. Cadangan kerugian Piutang (D) Rp. 4.000.000,00 dan Piutang Dagang (K) Rp. 4.000.000 E. Kas (D) Rp. 4.000.000,00 dan Piutang Dagang (K) Rp. 4.000.000,00

21. Jika data pembelian menunjukkan kecenderungan harga seperti pada table berikut ini, maka metode penilaian mana yang akan menghasilkan perhitungan harga pokok penjualan yang

semakin tinggi…

Tanggal Keterangan Unit Harga pokok per unit

Minggu-1 Pembelian 300 Rp 2.000,00

Minggu-2 Pembelian 500 Rp 3.000,00

Minggu-3 Pembelian 250 Rp 4.000,00

Minggu-4 Pembelian 200 Rp 5.000,00

Minggu-5 Pembelian 350 Rp 6.000,00

A. MPKP B. MTKP

(11)

22. Data mutasi persediaan selama bulan Desember 2014 sebagai berikut, Jurnal yang dibuat pada tanggal 15 Oktober 2014 jika menggunakan metode penilaian persediaanWeighted Averageadalah....

Tanggal Keterangan Unit Harga per unit

1 Okt Persediaan awal 300 Rp 4.000,00

2 Okt Pembelian 500 Rp 4.500,00

15 Okt Penjualan 250 Rp 6.000,00

16 Okt Pembelian 200 Rp 4.250,00

30 Okt Penjualan 350 Rp 6.000,00

A. Piutang Dagang 1.500.000,00

HPP 1.000.000,00

Penjualan 1.500.000,00

Persediaan Barang 1.000.000,00

B. Piutang Dagang 1.500.000,00

HPP 1.000.000,00

Penjualan 1.500.000,00

Persediaan Barang 1.000.000,00

C. Piutang Dagang 1.500.000,00

HPP 1.000.000,00

Penjualan 1.500.000,00

Persediaan Barang 1.000.000,00

D. Piutang Dagang 1.500.000,00

Penjualan 1.500.000,00

E. Piutang Dagang 1.500.000,00

HPP 1.000.000,00

Penjualan 1.500.000,00

(12)

23. Dari tabel di bawah, maka besarnya persediaan akhir pada tanggal 31 Desember dengan metode Rata-rata bergerak sebesar...

A. Rp. 16.000.000,00 B. Rp. 24.000.000,00 C. Rp. 26.350.000,00 D. Rp. 27.350.000,00 E. Rp. 28.000.000,00

Tgl Keterangan Unit Harga/unit

Barang P Barang Q Barang P Barang Q 1 Des Persediaan 2.000 4.000 Rp. 5.000 Rp. 4.000

5 Des Beli 3.000 2.000 Rp. 6.000 Rp. 4.000

12 Des Jual 4.000 Rp. 8.000

18 Des Jual 3.500 Rp. 6.000

31 Des Beli 1.000 1.000 Rp. 6.500 Rp. 4.250

24. Sebuah Mesin yang dibeli pada akhir bulan Juni 2014 seharga Rp. 150.000.000,00. Mulai dioperasionalkan pada bulan Juli 2014. Mesin mempunyai umur ekonomis 10 tahun dengan taksiran harga residu Rp. 40.000.000,00. Jika mesin disusut menggunakan metode saldo menurun, maka besarnyapenyusutan tahun 2014 sebesar….

A. Rp. 30.000.000,00 B. Rp. 22.000.000,00 C. Rp. 15.000.000,00 D. Rp. 11.000.000,00 E. Rp. 5.500.000,00

25. Jika selama bulan Nopember 2014 terjadi transaksi: Penjualan kredit Rp. 140.000.000,00; Penerimaan Pelunasan Piutang Rp. 75.000.000,00; Retur Penjualan Rp. 5.000.000,00. Piutang dihapus Rp. 10.000.000,00 dan penjualan tunai Rp. 200.000.000,00 dan saldo akhir

piutang Rp.110.000.000,00, Maka besarnya saldo piutang per 1 Nopember 2014 sebesar….

A. Rp. 85.000.000,00 B. Rp. 75.000.000,00 C. Rp 70.000.000,00 D. Rp. 65.000.000,00 E. Rp. 60.000.000,00

26. Pada tanggal 31 Maret 2014, sebuah mesin A ditukar dengan mesin baru sejenis. Mesin A dibeli tanggal 1 Januari 2011 dengan harga perolehan Rp 150.000.000,00. Taksiran umur ekonomis 5 tahun tanpa nilai residu. Harga perolehan mesin baru adalah Rp 175.000.000,00. Metode penyusutan yang digunakan garis lurus.

Apabila perusahaan membayar dengan uang tunai Rp 100.000.000,00, maka pencatatan di bawah ini akan terlihat dalam jurnal,kecuali….

A. Akumulasi Penyusutan Mesin di Debet sebesar Rp. 120.000.000,00 B. Mesin Lama dicatat diKredit sebesar Rp. 150.000.000,00

(13)

27. Sebuah mesin dengan harga perolehan Rp 90.000.000,00 akumulasi penyusutan Rp85.000.000,00 telah habis masa penggunaannya. Mesin tersebut disingkirkan dengan

biaya penyingkiran Rp1.000.000,00. Jurnal untuk mencatat transaksi tersebut adalah….

A. AAkum. Penyusutan mesin Rp85.000.000,00 RRugi penghentian mesin Rp 6.000.000,00

Mesin Rp90.000.000,00

Kas Rp 1.000.000,00

B. Akum penyusutan mesin Rp85.000.000,00 Laba penghentian mesin Rp 6.000.000,00

Mesin Rp90.000.000,00

Kas Rp 1.000.000,00

C. Beban penyingkiran mesin Rp 1.000.000,00

Kas Rp 1.000.000,00

D. Rugi pemberhentian mesin Rp81.000.000,00

Mesin Rp80.000.000,00

Kas Rp 1.000.000,00

E. Akum penyusutan mesin Rp81.000.000,00

Mesin Rp81.000.000,00

28. Data pembukuan PT CINDE KEMBANG pada bulan data buku Jurnal Pembelian selama bulan Desember 2014 Rp200.000.000,00. Data Jurnal Pengeluaran Kas untuk Pembayaran Utang sebesar Rp180.000.000,00 dan Jurnal memorial untuk retur pembelian Rp.10.000.000,00. Jika saldo utang per 31 Desember 2014 sebesar Rp.130.000.000,00 maka besarnya saldo utang pada tanggal 1 Desember 2014 adalah....

A. Rp. 120.000.000,00 B. Rp. 130.000.000,00 C. Rp. 140.000.000,00 D. Rp. 180.000.000,00 E. Rp. 190.000.000,00

29. Pada tanggal 15 Januari 2014 Toko Mandiri membeli 10 karung gula dengan harga per karung Rp. 1.100.000,00 secara kredit. Toko Mandiri selalu mencatat mutasi barang dagangan dalam Kartu Piutang, syarat penjualan 2/10, n/30. Pembayaran tanggal 25 Januari 2014. Jurnal yang dibuat oleh Toko Mandiri pada tanggal 25 Januari 2014 adalah....

A. Pembelian Rp 11.000.000,00

Potongan Pembelian Rp 220.000,00

Kas Rp 10.780.000,00

B. Pembelian Rp 11.000.000,00

Potongan Pembelian Rp 220.000,00

Hutang Dagang Rp 10.780.000,00

C. Hutang Dagang Rp 11.000.000,00

(14)

30. Data produksi selama bulan Juli 2014 dari PT AMARTA sebagai berikut : Pemakaian bahan baku Rp. 43.000.000,00

Tenaga Kerja Langsung Rp. 27.000.000,00 Biaya Overhead sesungguhnya Rp. 53.000.000,00

BOP dibebankan sebesar 110% biaya bahan. Maka besarnya harga pokok produksi adalah....

A. Rp. 123.000.000,00 B. Rp. 117.300.000,00 C. Rp. 99.700.000,00 D. Rp. 74.300.000,00 E. Rp. 70.000.000,00

31. Beberapa akun dari UD LANCAR tampak sebagai berikut, Jurnal penutup yang harus dibuat

pada tanggal 31 Desember 2014, sebagai berikut…

Ikhtisar Laba Rugi

31/12 Penyesuaian 45.000.000 31/12 Penyesuaian 37.500.000

A. ikhtisar laba rugi (D) Rp. 7.500.000,00 dan modal (K) Rp.7.500.000,00

B. ikhtisar laba rugi (D) Rp. 7.500.000,00 dan prive pemilik (K) Rp.7.500.000,00 C. ikhtisar laba rugi (D) Rp. 7.500.000,00 dan pengambilan prive (K) Rp.7.500.000,00. D. laba ditahan (D) Rp. 7.500.000,00 dan (K) ikhtisar laba rugi Rp. 7.500.000,00 E. modal (D) RP. 7.500.000,00 dan ikhtisar laba rugi (K) Rp. 7.500.000,00

32. Yang bukan merupakan subyek pajak adalah .... A. Orang pribadi

B. Warisan yang belum dibagi C. Badan Usaha

D. Pejabat diplomatic E. Bentuk usaha tetap

33. Pak Sarwono adalah seorang karyawan dengan status kawin dan mempunyai 2 orang anak, maka besarnya PTKP pak Sarwono pada tahun pajak 2014 adalah....

(15)

34. CV ANUGERAH memanfaatkan software Excel untukmembuat daftar gaji karyawan. Setiap Karyawan mendapat tunjangan 10% dari gaji pokok, dan dikenai pajak 5%.

Isian formula yang tepat untukmenghitung pajakdari sheet di bawah ini…

A. di cell G5 diisi =5% x 2.300.000,00

B. di cell G5diisi = 5%*E5; kemudian copy ke bawah

C. di cell G5 diisi =5%*2300000; kemudian copy ke kanan dan ke bawah D. di cell G5diisi = 5%*E5; kemudian copy ke kanan dan ke bawah E. di cell G5diisi = 5%*$E$5; kemudian copy ke kanan dan ke bawah

35 .

Upah untuk 10 orang karyawan yang bekerja pada tanggal 29, 30 dan 31 Desember 2013 baru akan dibayar pada hari Sabtu tanggal 3 Januari 2014. Upah harian Rp. 40.000,00 per hari. Jurnalpenyesuaian yang dibuat adalah….

A. Beban Gaji (D) Rp. 400.000,00 dan Utang Gaji (K) Rp.400.000,00 B. Beban Gaji (D) Rp. 1.200.000,00 dan Kas (K) Rp.1.200.000,00

C. Beban Gaji (D) Rp. 1.200.000,00 dan Utang Gaji (K) Rp. 1.200.000,00

D. Gaji yang masih harus dibayar (D) Rp. 1.200.000,00 dan Beban Gaji (K) Rp.1.200.000,00

(16)

36. Perhatikan lembar kerja berikut ini, Jika penyusutan menggunakan Double Declining Balance Method, maka fungsi penyusutan yang ditulis pada cell D6 untuk menghasilkan jumlah penyusutan tahun pertama adalah....

A. =DDB(D5,D4,D3,1) B. =DDB(D4,D3,D5,1) C. =DDB(D4,D5,D6,1) D. =DDB(D3,D4,D5,1) E. =DDB(D3,D4,D5,1)

37. Salah satu langkah di bawah ini bukan merupakan tahapan menyusun bagan akun dalam

aplikasi MYOB versi 18 adalah….

A. memilih menu file

B. memilih menu import data C. memilih menu account

D. memilih menu account information E. memilih menu Balance

38. Untuk membuat bukubesar pembantu Persediaan Barangdengan menggunakan program

MYOB versi 18 dari daftar pelanggan berikut ini adalah…

No Nama Barang Kuantitas Harga Satuan Harga Jual 1 Komputer A-T 100 45 1.400.000,00 2.000.000,00

2 Laptop 36 3.300.000,00 4.000.000,00

3 LCD 30 6.700.000,00 8.500.0000,00

A. klik inventory - items list–new - isi keterangan selanjutnya B. klik new- inventory - items list - isi keterangan selanjutnya C. klik new - items list–inventory - isi keterangan selanjutnya D. klik new–supplier - card list - card file - isikan data

E. klik supplier - new - card list - card file - isikan data

39. Salah satu langkah di bawah ini bukan merupakan langkah mengentry data awal pada aplikasi akuntansi MYOB versi 18 adalah....

A. memilih menu setup B. memilih menu balance

C. memilih menu account opening balances D. memilih menu link account

(17)

40. Perhatikan dokumen berikut ini, untuk mengentry bukti transaksi berikut dapat dilakukan dengan langkah...

A. klik record - isi nama costumer dan data - data lain - enter sales

Referensi

Dokumen terkait