• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laboratorium syariah dan hukum islam

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Laboratorium syariah dan hukum islam"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Laboratorium Syariah dan Hukum Islam

Unit ini merupakan unit khusus yang mewadahi praktikum mahasiswa syari’ah

pada mata kuliah-mata kuliah tertentu yang dipraktikumkan, yaitu :

No Mata Kuliah Smt MK Praktikum Tempat

1. Fiqih Ibadah III  Penyelenggaraan Jenazah

 Penyelenggaraan Haji

Kampus

2. Ilmu Falak: IV  Metode Hisab

 Metode rukyat

Kampus Tanjung Kodok 3. Hukum Perkawinan

Islam V PPN (Magang) KUA

4. Kewarisan Islam: V Pembagian Waris Kampus/ KUA/PA 5. Hibah, wasiat &

Wakaf VII Pengurusan wakaf Kampus/ KUA

6. Praktik Peradilan VIII  Praktik Beracara di PA

 Magang di KUA

Kampus/ KUA/PA

Tujuan laboratorium :

1. Membantu Jurusan dalam pelaksanaan praktikum dalam bidang ilmu-ilmu syari’ah praktis.

2. Membantu mahasiswa agar terampil dalam kemampuan hukum syari’ah praktis. 3. Memunculkan hasil-hasil penelitian hukum (syari’ah) yang relevan.

4. Mendokumentasikan data-data tentang perkembangan hukum Islam di Indonesia

Ada tiga bidang kerja Laboratorium yaitu : A. Divisi Pengkajian dan Penelitian

1. Menyelenggarakan kajian-kajian ilmiah kesyari’ahan dan hukum Islam.

2. Melakukan penelitian di bidang hukum Islam, terutama dalam bidang ahwal asy-syakhshiyyah.

B. Divisi Pelayanan Keagamaan dan Dokumentasi Kepustakaan 1. Membuka layanan konsultasi keagamaan

2. Memberikan layanan kepada masyarakat umum tentang persoalan hukum syari’ah praktis.

3. Dokumentasi dan perpustakaan

C. Divisi Pelatihan dan Praktikum

1. Merumuskan dan menyelenggarakan pelatihan sesuai dengan kebutuhan dengan mendatangkan praktisi-prakstisi yang berpengalaman.

2. Membuat konsep penyelenggaraan praktikum.

3. Menyelenggarakan praktikum bagi mahasiswa yang berhak.

Referensi

Dokumen terkait

b) Staf laboratorium menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan paling lambat 1 hari sebelum praktikum dilaksanakan. c) Mahasiswa penanggung jawab mata kuliah praktik

Kurikulum Kode Mata Kuliah Nama Mata Kuliah Kelas SKS Jenis MK Dosen Pengampu Jadwal Kuliah Terisi/Kuota. SEMESTER

Lihat Silabus mata kuliah Hukum Perdata dan bandingkan dengan silabus mata kuliah Hukum Perdata yang digunakan di kampus-kampus Fakultas Hukum PTUN atau PTUS.. Bobot mata kulah

HARI WAKTU KODE MK MATA KULIAH SKS DOSEN KELAS SMT JURUSAN RUANG JML ALAT.. 07.30-10.00 DMMKK08564 Sistem Informasi Akuntansi

Mata kuliah pengajaran mikro adalah mata kuliah wajib lulus bagi mahasiswa yang hendak melaksanakan PPL. Mata kuliah ini khusus diberikan untuk membekali mahasiswa

Dalam mata kuliah ini dibahas Pengantar Mata Kuliah, Pancasila dalam Kajian, Sejarah Bangsa Indonesia, Pancasila sebagai Dasar Negara, Pancasila sebagai Ideologi negara,

b) Staf laboratorium menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan paling lambat 1 hari sebelum praktikum dilaksanakan. c) Mahasiswa penanggung jawab mata kuliah

Ketiga, Afia Susilo Mahasiswa Jurusan Muamalat Syari‟ah, Fakultas Agama Islam Univessitas Muhammadiyah Surakarta 2012, dengan judul, “ Tinjauan Hukum Islam terhadap Akad Bagi Hasil