ABSTRAK
SULISTIANI, 2021. Peran Audit Internal Dalam Meningkatkan Kualitas Laporan Keuangan di Universitas Muhammadiyah Makassar, Skripsi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar.
Dibimbing oleh Ismail Badollahi dan Sitti Zulaeha.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran audit internal dalam peningkatan kualitas laporan keuangan di Universitas Muhammadiyah Makassar, dan untuk mengetahui mekanisme audit internal di Universitas Muhammadiyah Makassar. Jenis penelitian yang digunakan adalah Metode Penelitian Kualitatif.
Data yang diolah merupakan hasil wawancara dengan audit internal 2 (dua) orang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Observasi, Wawancara dan Dokumen yang dimana penulis melihat langsung keadaan di lapangan.
Hasil penelitian yang di dapat penulis dalam peningkatan kualitas laporan keuangan di Universitas Muhammadiyah Makassar memerlukan Sistem internal yang dilakukan oleh suatu lembaga audit internal Universitas Muhammadiyah Makassar adapun sistem internal yaitu: perencanaan, kerja lapangan, pelaporan, penyiapan laporan yang berisi temuan-temuan, selama dilakukan pengauditan, dan tindak lanjut, Kendala dalam pelaksanaan internal audit di universitas muhammadiyah makassar tidak singkron waktu antara yang di periksa dengan pemeriksa,standar pelaporan yang belum, pihak yang diaudit tidak cooperative dan upaya yang d lakukan untuk mengatasi kendala di atas yang terkait dengan singkronisasi waktu yang dilakukan mencari waktu saja atau meyesuaikan dan berkomunikasi dari pihak yang di periksa mengalah, yang terkait dengan standar laporan maka pihak audit internal mengusulkan untuk membuat sdandar pelaporan yang baku dan terlaku untuk semua. Kemudian Mekanisme audit internal di Universitas Muhammadiyah Makassar, Setiap pelaksaana internal audit di Universitas Muhammadiyah Makassar sudah sesuai dengan standar pemeriksaan yang berlaku, efektif dan efesien. Kemudian yang brtanggung jawab apabila terjadi kecurangan di Universitas Muhammadiyah tentunya dikebalikan kepada pimpinan Unismuh selaku pengambil kebijakan dan keputusan.
Kata Kunci: Peran Audit Internal, Kualitas Laporan Keuangan
ABSTRACT
SULISTIANI, 2021. The Role of Internal Audit in Improving the Quality of Financial Reports at the University of Muhammadiyah Makassar, Thesis of the Accounting Study Program, Faculty of Economics and Business, University of Muhammadiyah Makassar. Supervised by Ismail Badollahi and Sitti Zulaeha.
This study aims to determine the role of internal audit in improving the quality of financial reports at the University of Muhammadiyah Makassar, and to determine the mechanism of internal audit at the University of Muhammadiyah Makassar. The type of research used is the Qualitative Research Method. The processed data is the result of interviews with 2 (two) internal audit persons. The data collection method used in this study is Observation, Interview and Document in which the author sees firsthand the situation in the field.
The results of the research obtained by the author in improving the quality of financial reports at the University of Muhammadiyah Makassar require an internal system carried out by an internal audit institution of the University of Muhammadiyah Makassar as for the internal system, namely: planning, field work, reporting, preparing reports containing findings, as long as they are carried out auditing, and follow-up, Constraints in the implementation of internal audit at the University of Muhammadiyah Makassar not in synchrony between the time being examined and the examiner, reporting standards that have not, the audited party is not cooperative and the efforts made to overcome the above constraints related to time synchronization What is done is just looking for time or adjusting and communicating from the party being audited to succumb, which is related to reporting standards, the internal audit party proposes to make standard reporting standards and apply to all. Then the internal audit mechanism at the University of Muhammadiyah Makassar, every internal audit implementation at the University of Muhammadiyah Makassar is in accordance with applicable audit standards, is effective and efficient. Then the one who is responsible if there is fraud at Muhammadiyah University is of course returned to the Unismuh leadership as the policy and decision maker.
Keywords: Role of Internal Audit, Quality of Financial Statements