• Tidak ada hasil yang ditemukan

analisis perhitungan harga pokok produksi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "analisis perhitungan harga pokok produksi"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI BERDASARKAN PESANAN PADA CV

BUNGA CITRA PALEMBANG

Laporan Akhir Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III

Pada Jurusan Akuntansi

Oleh:

FEBY AYU ASTUTI 061830500383

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA PALEMBANG

2021

(2)

ii

(3)

iii

(4)

iv

(5)

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

“Orang yang meraih kesuksesan tidak selalu orang yang pintar, tapi orang yang selalu meraih kesuksesan adalah orang yang gigih dan pantang menyerah. Bagaimana caranya mewujudkan impian agar sukses, kunci suksesnya adalah komitmen dengan apa yang kita jalani."

(Susi Pudjiastuti)

“Orang yang sukses adalah orang yang tidak menyia-nyiakan waktu, karena waktu sangatlah berharga untuk mewujudkan setiap impian yang ada, karena mungkin suatu saat impian itu akan jadi kenyataan”

(Penulis)

Atas Rahmat Allah SWT,

Laporan Akhir ini ku persembahkan untuk :

Kedua orang tuaku tercinta

Kakak, dan seluruh keluarga ku

Sahabat-Sahabatku Kelas 6AD

CV Bunga Citra Palembang

Almamaterku

Dan semua yang mendukungku

(6)

vi

ABSTRAK

ANALISIS PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI

BERDASARKAN PESANAN PADA CV BUNGA CITRA PALEMBANG Feby Ayu Astuti, 2021 ( xiv + 83 halaman)

Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya Email : febyast302@gmail.com

Laporan akhir ini bertujuan untuk menganalisis perhitungan harga pokok produksi atas pesanan pada CV Bunga Citra Palembang. Dalam penulisan laporan akhir ini, penulis mengumpulkan data melalui proses wawancara dan dokumentasi. Data yang digunakan merupakan data Primer dan data sekunder. Untuk objek yang dibahas yaitu perhitungan harga pokok produksi atas pesanan untuk buku yasin, undangan, dan nota selama tahun 2020. Setelah dianalisis, penulis menemukan masalah yaitu perusahaan belum tepat mengklasifikasikan bahan baku langsung, bahan baku tidak langsung dan perusahaan juga belum membebankan penyusutan mesin pabrik, peralatan, gedung serta biaya listrik yang digunakan dalam proses produksi ke dalam biaya overhead pabrik sehingga harga pokok produksi terlalu rendah. Penulis menyarankan bahwa sebaiknya perusahaan mengklasifikasikan biaya bahan baku langsung dan bahan baku tidak langsung dengan tepat ke dalam harga pokok produksi, hal ini bertujuan agar mempermudah pihak perusahaan untuk mengetahui dengan jelas jumlah biaya yang harus dikeluarkan sesuai dengan pengklasifikasian biaya bahan baku langsung dan biaya bahan baku tidak langsung.

Perusahaan sebaiknya membebankan biaya penyusutan mesin, peralatan dan gedung serta biaya listrik yang digunakan selama proses produksi ke dalam perhitungan harga pokok produksi.

Kata Kunci : Pengklasifikasian, Harga Pokok Produksi, Pesanan.

(7)

vii

ABSTRACT

ANALYSIS OF THE CALCULATIONS OF THE COST OF PRODUCTION BASED ON ORDERS AT CV BUNGA CITRA PALEMBANG

Feby Ayu Astuti, 2021 ( xiv + 83 pages)

Accounting Department State Polytechnic of Sriwijaya Email : febyast302@gmail.com

This final report aims to analyze the calculation of the cost of production based on order on CV Bunga Citra Palembang. In the writing this final report, the authors colloes data through interviews and documentation. The data used are primary data and secondary data. For the object discussed, namely the calculation of the cost of production on orders for yasin”s books, invitations, and notes during 2020.

After analysis, the authors found a problem, namely that the company had not properly classified direct raw materials, indirect raw materials and the company had not charged depreciation on factori machinery, equipment, buildings and electricity costs used in the production process into factory overhead costs so that the cost of production is too low. The author suggests that the company should classify the costs of direct raw materials and indirect raw materials appropriately into the cost production, this aims to make it easier for the company to know clearly the amount of costs that must be incurred in accordance with the classification of direct material costs and raw material costs indirect. Companies should charge the depreciation of madhinery, equipment and buildings as well as the cost of electricity used during the production process into the calculation of the cost of production.

Keywords: Classification, Cost of Production, order.

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobbil’alamin segala puji dan syukur kepada Allah SWT yang senantiasa melimpahkan dan mencurahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan akhir yang bejudul “Analisis Perhitungan Harga Pokok Produksi Berdasarkan Pesanan Pada CV Bunga Citra Palembang” tepat pada waktunya. Laporan ini merupakan salah satu syarat yang telah ditetapkan dalam menyelesaikan pendidikan Diploma III di Politeknik Negeri Sriwijaya.

Dalam menyelesaikan penyusunan Laporan Akhir ini penulis telah berusaha semaksimal mungkin untuk dapat memberikan yang terbaik, akan tetapi penulis menyadari sepenuhnya bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan laporan akhir ini. Hal ini terjadi karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki. Namun berkat bimbingan, pengarahan, bantuan, dan nasihat yang sangat berharga dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung sehingga laporan ini dapat terselesaikan. Pada kesempatan ini penulis tidak lupa menyampaikan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam penyelesaian Laporan Akhir ini, yaitu:

1. Bapak Dr. Ing. Ahmad Taqwa, M.T selaku Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.

2. Ibu Dr. Evada Dewata, S.E., M.Si., Ak. CA, CMA selaku Ketua Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.

3. Ibu Yuliana Sari, S.E., M.Si selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.

4. Ibu Anggeraini Oktarida, S.E., M.Si., Ak. selaku Kaprodi Akuntansi Sektor Publik Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.

5. Bapak Sopiyan AR., S.E., M.M. selaku dosen pembimbing I yang telah dengan sabar membantu dan membimbing dalam menyelesaikan laporan akhir ini.

6. Ibu Sri Hartaty, S.E., M.Si., Ak., CA. selaku dosen pembimbing II yang telah dengan sabar membantu dan membimbing dalam menyelesaikan laporan akhir ini.

(9)

ix

7. Bapak dan ibu Dosen serta para Staf Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang yang selama ini telah memberikan Ilmu Pengetahuan kepada kami.

8. Pimpinan dan karyawan CV Bunga Citra Palembang yang telah memberikan izin dan membantu dalam pengambilan data laporan akhir ini.

9. Keluarga tercinta, ayah, ibu, kakak serta keluarga besarku yang selalu memberikan dukungan, semangat, nasihat, dan doa dalam menyelesaikan laporan akhir ini.

10. Teman-teman kelas 6AD yang selalu memberikan dukungan, keceriaan dan semangat dalam waktu mengerjakan laporan akhir ini.

11. Semua pihak yang tidak dapat diucapkan satu persatu yang membantu menyelesaikan laporan akhir ini agar dapat selesai tepat pada waktunya.

Akhir kata penulis menyampaikan mohon maaf yang sebesar-besarnya apabila terdapat kekurangan dalam laporan akhir ini. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan akhir ini masih banyak keterbatasan dari segi ilmu dan segi penyusunan laporan. Semoga semua bantuan yang telah diberikan kepada penulis dalam menyelesaikan laporan akhir mendapat balasan dan ridho dari Allah SWT. Untuk itu kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan guna penyempurnaan pembuatan laporan selanjutnya penulis berharap semoga laporan akhir ini dapat bermanfaat bagi kita semua khususnya bagi penulis dan mahasiswa/i Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya.

Palembang, Juli 2021

Penulis

(10)

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIARISME ... ii

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN AKHIR ... iii

LEMBAR REVISI LAPORAN AKHIR ... iv

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... v

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Ruang Lingkup Permasalahan ... 3

1.4 Tujuan dan Manfaat Pembahasan ... 4

1.4.1 Tujuan Pembahasan ... 4

1.4.2 Manfaat Pembahasan ... 4

1.5 Metodelogi Pengumpulan Data ... 5

1.5.1 Teknik Pengumpulan Data ... 5

1.5.2 Jenis Data yang Digunakan ... 6

1.6 Sistematika Pembahasan ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 8

2.1 Pengertian dan Tujuan Akuntansi Biaya ... 8

2.1.1 Pengertian Akuntansi Biaya ... 8

2.1.2 Tujuan Akuntansi Biaya ... 8

2.2 Pengertian dan Klasifikasi Biaya ... 9

2.2.1 Pengertian Biaya ... 9

2.2.2 Klasifikasi Biaya ... 10

2.3 Pengertian dan Unsur Harga Pokok Produksi ... 13

2.3.1 Pengertian Harga Pokok Produksi ... 13

2.3.2 Unsur Harga Pokok Produksi ... 13

2.4 Metode dan Perhitungan Harga Pokok Produksi ... 15

2.4.1 Metode Harga Pokok Produksi ... 15

2.4.2 Perhitungan Harga Pokok Produksi ... 15

2.5 Contoh Kartu Harga Pokok ... 16

2.6 PengertianKarakteristik dan Manfaat Informasi Harga Pokok Pesanan ... 17

2.6.1 Pengertian Harga Pokok Pesanan ... 17

2.6.2 Karakteristik Harga Pokok Pesanan ... 17

(11)

xi

2.6.3 Manfaat Harga Pokok Pesanan ... 18

2.7 Metode Penyusutan Aset Tetap ... 18

2.8 Metode Biaya Alokasi Bersama ... 19

2.9 Dasar pembebanan Tarif Biaya Overhead Pabrik yang Ditentukan Dimuka ... 20

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... 22

3.1 Sejarah Singkat Perusahaan ... 22

3.2 Struktur Organisasi dan Uraian Tugas... 23

3.2.1 Struktur Organisasi ... 23

3.2.2 Uraian Tugas Struktur Organisasi ... 24

3.3 Aset Perusahaan ... 25

3.4 Aktivitas Perusahaan ... 26

3.5 Daftar Produksi ... 27

3.6 Daftar Jam Kerja ... 28

3.7 Produk Buku Yasin ... 29

3.7.1 Biaya Bahan Baku ... 29

3.7.2 Biaya Tenaga Kerja Langsung ... 30

3.8 Produk Undangan ... 31

3.8.1 Biaya Bahan Baku ... 32

3.8.2 Biaya Tenaga Kerja ... 32

3.9 Produk Nota ... 33

3.9.1 Biaya Bahan Baku ... 33

3.9.2 Biaya Tenaga Kerja ... 34

3.10 Perhitungan Harga Pokok Produksi ... 35

BAB IV PEMBAHASAN ... 38

4.1 Pengklasifikasian Unsur-Unsur Harga Pokok Produksi ... 38

4.1.1 Analisis Klasifikasi Biaya Bahan Baku Langsung ... 39

4.1.2 Analisis Biaya Tenaga Kerja Langsung ... 44

4.2 Analisis Perhitungan Biaya Overhead Pabrik ... 47

4.2.1 Biaya Bahan Baku Tidak langsung (Bahan Penolong) ... 47

4.2.2 Biaya Tenaga Kerja Tidak Langsung ... 49

4.2.3 Perhitungan Biaya Listrik ... 49

4.2.4 Perhitungan Biaya Aset Tetap ... 53

4.2.5 Perhitungan Biaya Overhead Pabrik yang Ditentukan Dimuka ... 62

4.3 Perhitungan Harga Pokok Produksi ... 67

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 82

5.1 Kesimpulan ... 82

5.2 Saran ... 83

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Contoh Kartu Harga Pokok ... 16

3.1 Dafar Aset Tetap Perusahaan... 26

3.2 Daftar Produksi CV Bunga Citra Palembang Tahun 2020`... 28

3.3 Daftar Jam Kerja Tahun 2020... 29

3.4 Daftar Biaya Bahan Baku Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 30

3.5 Daftar Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit .... 31

3.6 Daftar Biaya Bahan Baku Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit Tahun 2020 ... 32

3.7 Daftar Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit ... 32

3.8 Daftar Biaya Bahan Baku Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 33

3.9 Daftar Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Nota 360 unit ... 34

4.1 Pengklasifikasian Harga Pokok Produksi ... 39

4.2 Daftar Pemakaian Bahan Baku Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 40

4.3 Perbandingan Biaya Bahan Baku Langsung Menurut Perusahaan dengan Menurut Analisis Berdasarkan Teori Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 41

4.4 Daftar Pemakaian Bahan Baku Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit Tahun 2020 ... 42

4.5 Perbandingan Biaya Bahan Baku Langsung Menurut Perusahaan dengan Menurut Analisis Berdasarkan Teori Untuk Pesanan Undangan 1300Unit Tahun 2020 ... 42

4.6 Daftar Pemakaian Bahan Baku Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 43

4.7 Perbandingan Biaya Bahan Baku Langsung Menurut Perusahaan dengan Menurut Analisis Berdasarkan Teori Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 44

4.8 Analisis Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 45

4.9 Analisis Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit Tahun 2020 ... 45

4.10 Analisis Biaya Tenaga Kerja Langsung Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 46

4.11 Biaya Bahan Baku Tidak Langsung Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 48

4.12 Biaya Bahan Baku Tidak Langsung Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit Tahun 2020 ... 48

4.13 Biaya Bahan Baku Tidak Langsung Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 48

4.14 Perhitungan Biaya Pemakaian Listrik Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit, Undangan 1300 Unit, dan Nota 360 Unit tahun 2020 ... 50

4.15 Perhitungan Biaya Pemakaian Listrik Untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 50

(13)

xiii

4.16 Perhitungan Biaya Pemakaian Listrik Untuk Pesanan Undangan 1300 Unit

Tahun 2020 ... 51

4.17 Perhitungan Biaya Pemakaian Listrik Untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 52

4.18 Perhitungan Biaya Alokasi Bersama Biaya Penyusutan Bangunan Tahun 2020 ... 55

4.19 Perhitungan Biaya Alokasi Bersama Biaya Penyusutan Mesin Epson L1455 Tahun 2020 ... 56

4.20 Perhitungan Biaya Alokasi Bersama Biaya Penyusutan Komputer Tahun 2020 ... 57

4.21 Perhitungan Biaya Alokasi Bersama Biaya Penyusutan Mesin Cutting 0155 Tahun 2020 ... 58

4.22 Perhitungan Biaya Alokasi Bersama Biaya Penyusutan Mesin Cetak Hotprint Tahun 2020 ... 59

4.23 Perbandingan Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya dengan Biaya Overhead Pabrik yang Dibebankan untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit pada CV Bunga Citra Palembang ... 73

4.24 Perbandingan Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya dengan Biaya Overhead Pabrik yang Dibebankan untuk Pesanan Undangan 1300 Unit pada CV Bunga Citra Palembang ... 75

4.25 Perbandingan Biaya Overhead Pabrik Sesungguhnya dengan Biaya Overhead Pabrik yang Dibebankan untuk Pesanan Nota 360 Unit pada CV Bunga Citra Palembang ... 77

4.26 Kartu Harga Pokok untuk Pesanan Buku Yasin 450 Unit Tahun 2020 ... 79

4.27 Kartu Harga Pokok untuk Pesanan Undangan 1300 Unit Tahun 2020 ... 80

4.28 Kartu Harga Pokok untuk Pesanan Nota 360 Unit Tahun 2020 ... 81

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran :

1. Surat Pengantar Izin Pengambilan Data

2. Surat Keterangan dari Politeknik Negeri Sriwijaya Mengenai Izin Pengambilan Data

3. Surat Balasan dari CV Bunga Citra Palembang

4. Surat Kesepakatan Bimbingan Laporan Akhir Pembimbing I 5. Surat Kesepakatan Bimbingan Laporan Akhir Pembimbing II 6. Surat Ijin Usaha Perdagangan ( SIUP ) CV Bunga Citra Palembang 7. Data Laporan Perhitungan Harga Pokok Produksi CV Bunga Citra

Palembang

8. Lembar Bimbingan Laporan Akhir Pembimbing I 9. Lembar Bimbingan Laporan Akhir Pembimbing II 10. Lembar Kunjungan Mahasiswa

Referensi

Dokumen terkait