• Tidak ada hasil yang ditemukan

APRESIASI PUISI (WATI ISTANTI)

N/A
N/A
Laila Azizah

Academic year: 2024

Membagikan "APRESIASI PUISI (WATI ISTANTI)"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

APRESIASI PUISI

WATI ISTANTI

(2)

HAKIKAT APRESIASI KARYA SASTRA

APRESIASI KARYA SASTRA

Proses atau bentuk penghargaan dan penilaian terhadap suatu hal yang berhubungan dengan karya sastra.

FUNGSI

Sebagai cara untuk memberikan penilaian, edukasi, empati, terhadap sebuah karya sastra.

(3)

MANFAAT APRESIASI

Agar kita memahami tentang karya sastra dari berbagai sisi.

Meningkatkan rasa kecintaan terhadap karya karya sastra.

Menjadi sarana untuk melakukan edukasi, hiburan, empati, dan lain-lain.

Meningkatkan dan mengembangkan suatu karya sastra menjadi lebih baik di masa mendatang.

(4)

TAHAP-TAHAP MENGAPRESIASI

1. Tahap mengenal

2. Tahap memahami

3. Tahap menghayati

4. Tahap menikmati

5. Tahap menghargai

6. Tahap menerapkan atau mengaplikasi

(5)

JENIS-JENIS APRESIASI

1. Apresiasi Empatik

merupakan aktivitas menilai atau menghargai suatu karya seni yang dapat diterima secara indera saja.

2. Apresiasi Estetik

merupakan kegiatan menilai atau menghargai suatu karya seni dengan melibatkan pengamatan

mendalam dan penghayatan.

3. Apresiasi Kritik

merupakan aktivitas menilai atau menghargai suatu karya seni dengan melibatkan tafsiran, analisis,

deskripsi, klasifikas, evaluasi, dan penghargaan.

(6)

KEGIATAN APRESIASI SASTRA

A. Kegiatan langsung, yang terdiri atas:

1) mendengar pembacaan puisi, 2) mendengar pembacaan cerpen, 3) menonton lomba baca puisi,

4) menonton lomba mendongeng,

5) menonton pementasan drama maupun lomba pementasan drama/teater,

6) membacakan puisi, 7) membacakan cerpen, 8) mendongeng, dll.

(7)

B. Kegiatan tak langsung, yang terdiri atas:

1) mempelajari teori sastra, 2) membaca sejarah sastra, 3) membaca esai sastra,

4) mempelajari kritik sastra, 5) mempelajari sejarah sastra,

6) membaca informasi mengenai kegiatan bersastra, dll.

(8)

C. Kegiatan dokumentatif meliputi:

1) kliping esai sastra, 

2) mengumpulkan antologi serta kumpulan puisi,

3) mengumpulkan antologi serta kumpulan cerpen,

4) mengoleksi novel,

5) mengoleksi naskah drama,

6) mengumpulkan foto-foto penyair atau pengarang, dll.

(9)

D. Kegiatan kreatif meliputi:

1) mencipta puisi,

2) mengarang cerpen, 3) menulis novel,

4) membacakan dongeng 5) mendongeng,

6) mengarang naskah drama, 7) memusikalisasi puisi,

8) membuat kreasi puding (puisi dinding) atau mading sastra, 9) menulis resensi karya sastra,

10)mengadakan lomba baca puisi, dll 

(10)

BEKAL AWAL DALAM MENGAPRESIASI

1. Kepekaan emosi atau perasaan sehingga pembaca mampu memahami dan

menikmati unsur-unsur keindahan dalam karya sastra.

2. Pemilikan pengetahuan dan pengalaman yang berhubungan dengan masalah

kehidupan ini

3. Pemahaman terhadap aspek kebahasaan,

4. Pemahaman terhadap unsur-unsur intrinsik cipta sastra yang akan berhubungan dengan telaah teori sastra.

(11)

SAKSIKAN VIDEO BERIKUT INI https://youtu.be/4kHJKbCyDj0

(12)

JAWABLAH DALAM SEBUAH VOICENOTE WA:

1. Termasuk dalam kategori apresiasi apakah?

2. Jenis karya sastra apa yang diapresiasi?

3. Apa saja tahap-tahap dalam apresiasi tersebut?

4. Dapatkah apresiasi tersebut menjadi kegiatan ekspresi?

Referensi

Dokumen terkait