• Tidak ada hasil yang ditemukan

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY. Y

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "ASUHAN KEBIDANAN PADA NY. Y "

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY. Y

USIA 38 TAHUN G

3

P

2

A

0

GRAVIDA 18-19 MINGGU DENGAN KEKURANGAN ENERGI KRONIK

MELALUI PEMBERIAN DAUN KELOR DI PKM PONED WATUBELAH

KABUPATEN CIREBON TAHUN 2022

Disusun oleh : Maharani Andieni NIM : P2.06.24.2.19.018

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA

JURUSAN KEBIDANAN

PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN CIREBON

2022

(2)

i

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.Y

USIA 38 TAHUN G3P2A0 GRAVIDA 18-19 MINGGU DENGAN KEKURANGAN ENERGI KRONIK

MELALUI PEMBERIAN DAUN KELOR DI PKM PONED WATUBELAH

KABUPATEN CIREBON TAHUN 2022

LAPORAN TUGAS AKHIR

Disusun untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan pada Program Studi D III Kebidanan Cirebon

Disusun oleh : Maharani Andieni NIM : P2.06.24.2.19.018

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN TASIKMALAYA

JURUSAN KEBIDANAN

PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN CIREBON 2022

(3)

ii

LEMBAR PENGESAHAN

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.Y

USIA 38 TAHUN G3P2A0GRAVIDA 18-19 MINGGU DENGAN KEKURANGAN ENERGI KRONIK

MELALUI PEMBERIAN DAUN KELOR DI PKM PONED WATUBELAH

KABUPATEN CIREBON TAHUN 2022

Laporan Tugas Akhir ini telah diujikan dan disahkan oleh penguji pada tanggal Cirebon, 15 Juni 2022

Ketua Penguji

Hj. Entin Jubaedah, SST., M.Keb

Penguji I Penguji II

Rani Widiyanti S.A, SST., M.Keb Neli Nurlina, SST., MPH

Mengetahui:

Program Studi D III Kebidanan Cirebon Ketua,

Hj.Dyah Widiyastuti, SST., M.Keb

(4)

iii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan karunia dan nikmat tak terhingga setiap waktu sehingga atas izin-Nya penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir (LTA) “Asuhan Kebidanan pada Ny. Y usia 38 tahun G3P2A0 Gravida 18-19 Minggu dengan Kekurangan Energi Kronik Melalui Pemberian Daun Kelor di PKM PONED Watubelah Kabupaten Cirebon Tahun 2022”. Penyusunan laporan tugas akhir ini merupakan salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan di Program Studi Diploma III Kebidanan Cirebon di Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya.

Pada pembuatan LTA ini penulis mendapat bimbingan, arah bantuan baik moril maupun materil dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam dalamnya kepada yang terhormat:

1. Hj. Ani Radiati R, S.Pd., M.Kes selaku Direktur Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya

2. Nunung Mulyani, APP., M.Kes selaku Ketua Jurusan Kebidanan

3. Hj. Dyah Widiyastuti, SST., M.Keb selaku Ketua Program Studi D III Kebidanan Cirebon

4. Hj. Entin Jubaedah, SST., M.Keb selaku Dosen Pembimbing I dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir

5. Rinela Padmawati, SST., MPH selaku Dosen Wali D III Kebidanan Angkatan 2019 serta Dosen Pembimbing II dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir 6. Hj. Pepi Hapitria, SST., MPH selaku Dosen Pembimbing Akademik 7. Drg. Hj. Retno Widowati selaku Kepala Puskesmas PONED Watubelah 8. Hj. Ade Markonah, SST selaku Pembimbing Lahan di Puskesmas PONED

Watubelah

9. Seluruh dosen beserta staff karyawan Prodi D III Kebidanan Cirebon

10. Orang tua yang selalu memberikan dukungan dan doa selama mengikuti perkuliahan hingga saat penyusunan laporan

11. Seluruh teman-teman Mahasiswi D III Kebidanan Cirebon TA 2019/2020

(5)

iv

12. Semua pihak yang telah membantu penulis, yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan LTA ini masih banyak kekurangan dan kesalahan. Hal ini semata-mata karena keterbatasan dan kemampuan penulis sendiri. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran dari semua pihak khususnya para pembaca untuk perbaikan dalam laporan tugas akhir. Semoga laporan ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis, umumnya bagi pembaca yang berminat dalam pelayanan asuhan kebidanan ibu hamil.

Cirebon, Juni 2022

Penulis

(6)

v DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... v

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR GAMBAR ... viii

DAFTAR LAMPIRAN ... ix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 3

C. Tujuan Penyusunan Laporan ... 4

1. Tujuan Umum ... 4

2. Tujuan Khusus ... 4

D. Manfaat Penyusunan Laporan ... 4

1. Manfaat Teoritis ... 4

2. Manfaat Praktis ... 5

BAB II TINJAUAN TEORI ... 6

A. Antenatal Care (ANC) ... 6

B. Kekurangan Energi Kronik (KEK) ... 19

C. Daun Kelor ... 27

D. Pemberdayaan Keluarga ... 29

BAB III METODOLOGI PENGAMBILAN DATA ... 33

A. Metode Pengumpulan Data ... 33

B. Waktu ... 34

C. Tempat ... 34

D. Sasaran ... 34

E. Proses Kegiatan ... 35

(7)

vi

BAB IV HASIL KEGIATAN ... 40

A. SOAP Kunjungan ke 1 (Satu) ... 40

B. SOAP Kunjungan ke 2 (Dua) ... 44

C. SOAP Kunjungan ke 3 (Tiga) ... 46

D. SOAP Kunjungan ke 4 (Empat) ... 48

E. SOAP Kunjungan ke 5 (Lima) ... 50

BAB V PEMBAHASAN ... 52

A. Kunjungan ke 1 (Satu) ... 52

B. Kunjungan ke 2 (Dua) ... 55

C. Kunjungan ke 3 (Tiga) dan 4 (Empat) ... 57

D. Kunjungan ke 5 (Lima) ... 59

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ... 60

A. Kesimpulan ... 60

B. Saran ... 60

DAFTAR PUSTAKA ... 62

(8)

vii

DAFTAR TABEL

Tabel 1 Berat Badan Ideal pada Masa Kehamilan ... 10

Tabel 2 Nilai Normal TFU Sesuai Usia Kehamilan... 11

Tabel 3 Status Imunisasi TT ... 13

Tabel 4 Indikator Penilaian IMT ... 22

(9)

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Tinggi Fundus Uteri ... 12

Gambar 2 Pita LiLA ... 24

Gambar 3 Pengukuran LiLA ... 25

Gambar 4 Pengukuran LiLA ... 26

Gambar 5 Daun Kelor ... 28

(10)

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran I Lembar Konsultasi LTA Lampiran II PRE-TEST

Lampiran III POST-TEST

Lampiran IV Lembar Pemantauan Pola Makan Ibu Hamil Lampiran V Lembar Pemantauan Kapsul Daun Kelor Lampiran VI Dokumentasi Kunjungan

Lampiran VII Media Asuhan

Referensi

Dokumen terkait

S DENGAN LUKA PERINEUM MELALUI PEMBERIAN TELUR REBUS DI UPTD PUSKESMAS WARUROYOM KABUPATEN CIREBON TAHUN 2023 LAPORAN TUGAS AKHIR Disusun untuk memenuhi persyaratan dalam

Penulis sangat berharap luka perineum pada ibu nifas bisa cepat sembuh dengan bantuan konsumsi telur rebus selama satu minggu dengan frekuensi 2 butir telur pada pagi hari dan sore hari