• Tidak ada hasil yang ditemukan

BUSSINES PLAN “SAND FRUITS” MATA KULIAH PRAKTIK KEWIRAUSAHAAN

N/A
N/A
Adinda Anifah Putri. Ekonomi 4B 20

Academic year: 2023

Membagikan "BUSSINES PLAN “SAND FRUITS” MATA KULIAH PRAKTIK KEWIRAUSAHAAN "

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

BUSSINES PLAN “SAND FRUITS”

MATA KULIAH PRAKTIK KEWIRAUSAHAAN Dosen Pengampu :

Alifta Luthfiaazahra, S.E, M.Pd

Disusun Oleh : Pendidikan Ekonomi 5B

Kelompok 2

1. Fanisa Rahmi (1220110017) 2. Ellyna Nadhifatun N. (1220110028)

3. Mita Handayani (1220110033) 4. Adinda Anifa Putri (1220110037)

5. Lintang Naungira (1220110044) 6. Anisa Hanifah (1220110057)

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS IVET SEMARANG

TAHUN 2023

(2)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami haturkan atas rahmat dan berkah Tuhan Yang Maha Kuasa. Yang mana dengan kemudahan dan karunia-Nya lah kami dapat menyelesaikan Tugas mata kuliah Praktik Kewirausahaan. Adapun Bussines Plan ini kami buat guna memenuhi persyaratan nilai tugas akhir dalam mata kuliah Praktik Kewirausahaan di Prodi Pendidikan Ekonomi Universitas Ivet Semarang.

Terimakasih juga kami ucapkan kepada Dosen Pengampu mata kuliah Praktik Kewirausahaan karena telah memberikan kami tugas sehingga menambah pengetahuan dan pengalaman kami serta membentuk kebersamaan dan sinergi dalam kelompok kami ini. Dan secara khusus kami juga mengucapkan terimakasih kepada kedua orangtua kami yang senantiasa memberikan semangat dan dukungan serta doa yang selalu mengiringi kami.

Kami selaku penyusun sadar akan ketidaksempurnaan dan kekurangan dalam Bussines Plan ini baik dalam hal system penyusunan maupun hasil tulisannya. Oleh sebab itu kami sangat berharap atas kritik dan saran yang membangun guna mengembangkan pengetahuan kita Bersama dan penunjang lebih baik lagi untuk Tugas selanjutnya.

Semarang, 8 Januari 2023 Penyusun

(3)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ...i

KATA PENGANTAR ...ii

DAFTAR ISI ...iii

BAB 1 PENDAHULUAN...1

A. Penilaian Tes Tertulis...2

B. Soal Pilihan Ganda...3

BAB 2 GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA...6

A. Pemberian Skor (SCORRING)...7

B. Skor Akhir...10

BAB 3 METODA PELAKSANAAN………..………12

A. Teknik Penilaian Pembelajaran………..…………13

BAB 4 ANALISIS KEUANGAN...20

A. Penilaian Acuan Norma (PAN)...21

B. Pendekatan Acuan Patokan (PAP)...23 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

(4)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Pada zaman globalisasi variasi makanan sudah beragam bentuk dan harga, dari yang bentuk kecil hingga yang besar dan dari harga yang murah hingga yang mahal.

Apalagi di zaman sekarang masyarakat tidak ingin rugi, masyarakat menginginkan makanan yang enak dan harganya terjangkau.

Salah satu makanan yang enak dan harganya terjangkau adalah sandwich buah.

Walaupun sandwich buah makanan yang sederhana, tetapi sangat cocok menjadi makanan penutup bagi masyarakat. Dalam pembuatan sandwich buah dilakukan dengan cara yang sangat sederhana, tetapi lebih higenis serta akan dijual dengan harga yang sangat terjangkau. Maka tentunya hal ini akan menarik minat masyarakat untuk membelinya. Keberadaan sandwich buah sebagai salah satu makanan dengan rasa yang enak, nikmat, manis, mengandung vitamin C dan juga lezat.

Dengan melihat kelebihan hal tersebut diatas, maka kami ingin membuat usaha makanan yaitu makanan sandwich buah (SAND FRUITS).

1.2. Rumusan Masalah

Adapun perumusan masalah dari masalah di atas yaitu : 1. Bagaimana cara memproduksi Sand Fruits?

2. Bagaimana inovasi dalam pembuatan Sand Fruits untuk berwirausaha?

3. Seberapa besar nilai tambah secara ekonomi dan keuntungan yang dapat diperoleh dari produk tersebut?

1.3. Tujuan Kegiatan

Adapun Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah : 1. Mengetahui cara memproduksi Sand Fruits.

2. Mengetahui inovasi produk baru yang bermanfaat untuk berwirausaha.

(5)

4. Mengetahui nilai tambah secara ekonomi dan keuntungan yang dapat diperoleh dari produk.

1.4. Luaran yang diharapkan

1. Menghasilkan produk berupa Sand Fruits yang memiliki banyak rasa enak dan hasil yang menarik.

2. Mampu menembus pasar perdagangan.

3. Meningkatkan keterampilan masyarakat dalam mengembangkan jiwa kewirausahaan.

4. Publikasi ilmiah.

1.5. Manfaat Kegiatan

Dalam kegiatan ini memiliki manfaat antara lain:

1. Manfaat Bagi Mahasiswa

a. Menambah pengetahuan mahasiswa tentang pengolahan Sand Fruits untuk di jadikan makanan sehat

b. Menumbuhkan sikap yang kreatif dan inovatif mahasiswa dalam dunia kewirausahaan

c. Menumbuhkan rasa percaya diri untuk berwirausaha 2. Manfaat Bagi Masyarakat

a. Memberikan lapangan pekerjaan bagi masyarakat

b. Masyarakat dapat mencontoh kewirausahaan saya agar berpotensi untuk meningkatkan perekonomian.

c. Memberikan contoh kepada masyarakat bagaimana kreativitas dalam berwirausaha.

(6)

BAB II

GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1. Deskripsi Produk 1. Bidang usaha

Bidang usaha yang akan kami bagun adalah di bidang kuliner.

2. Jenis produk usaha

Produk usaha yang akan kami buat yaitu makanan kekinian yang dikemas dan berupa sandwich buah yang berkualitas dan menyehatkan.

3. Keunggulan dan Manfaat produk Keunggulan

- Menarik customer dengan produk yang berkualitas dan harga terjangkau.

- Produk yang dijual merupakan produk trend saat ini.

- Produk tidak mengandung bahan pengawet.

Manfaat

Manfaat produk yang dibuat yaitu dengan menjual sandwich buah yang berkualitas kepada customer. Menjadikan ide usaha untuk mahasiswa agar lebih kreatif dan inovatis dalam berwirausaha. Menambah pengalaman berwirausaha dan membuka lapangan pekerjaan baru.

4. Lokasi Usaha

Lokasi untuk pemasaran yaitu di area kampus Universitas Ivet Semarang.

2.2. Analisis SWOT

1. Strengths (Kekuatan)

- Produk memiliki harga yang terjangkau.

- Memudahkan customer untuk mencoba makanan yang sedang trend.

- Transaksi bisa dilakukan dengan mudah.

- Model produk yang dikemas dengan kekinian.

(7)

- Kualitas bahan yang dijamin sehat dan segar.

2. Weaknesses (Kelemahan) - Produk mudah untuk ditiru.

- Cenderung cepat basi/kadaluarsa.

3. Opportunities (Peluang)

- Promosi produk dapat dilakukan kapan dan dimana saja.

- Produk sedang trend saat ini.

- Produk dapat menjadi ide bisnis untuk mahasiswa.

4. Threats (Ancaman)

- Banyaknya pesaing yang menjual produk serupa.

- Customer melakukan retur produk jika tidak sesuai dengan keinginan.

2.3. Rencana Pemasaran a. Segmentasi pasar

Segmentasi pasar produk yang kami buat adalah mahasiwa yang ada di Universitas Ivet Semarang dan wilayah kota Semarang, karena produk kami produk segar jadi dengan harapan setelah diterima customer bisa langsung dinikmati.

b. Target pasar

Target pasar yang kami gunakan adalah untuk semua kalangan mulai dari anak kecil, ibu-ibu, remaja, hingga lansia, karena produk ini bergizi dan menyehatkan.

c. Strategi pemasaran

- Memasarkan produk dengan terjun langsung ke lapangan.

- Mengunakan media social whatsaap sebagai sarana komunikasi dengan customer.

- Menggunakan akun media social Watshaap dan Instagram untuk mempromosikan produk.

(8)

BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1. Persiapan

Sebelum memulai proses produksi sebelumnya mempersiapan alat dan bahan yang dibutuhkan, membuat desain logo untuk stiker dan logo produk. Adapun logo produk Sand Fruits adalah sebagai berikut :

Gambar 1.1. Logo Produk 3.2. Alat dan Bahan

Gambar 1.2. Roti Tawar Holand

(9)

Gambar 1.3. Pondan Whip Cream

Gambar 1.4. Susu Kental Manis

Gambar 1.5. Buah Anggur dan Strawberry

Gambar 1.6. Buah Jeruk

(10)

Gambar 1.7. Air Es

Gambar 1.8. Plastik Wrap

Gambar 1.9. Mika Plastik

Gambar 1.10. Baskom kecil

(11)

Gambar 1.11. Mixer

Gambar 1.12. Talenan

Gambar 1.13. Pisau

Gambar 1.14. Gunting

(12)

Gambar 1.15. Spatula

3.3. Proses Produksi

Langkah-langkah pembuatan Sand Fruits adalah sebagai berikut : -

3.4. Pemasaran Produk

3.5. Evaluasi

(13)

BAB IV

ANALISIS KEUANGAN 4.1. Anggaran Biaya

4.2. Jadwal Kegiatan

(14)

LAMPIRAN

(15)

3)

Menjaga kepercayaan para pelanggan serta melayani para

pelanggan dengan baik.

4)

Memuaskan pelanggan dengan memberikan kualitas terbaik pada kemasan

supaya pelanggan merasa puas

5)

(16)

Menjual makanan dengan harga yang

terjangkau untuk semua kalangan

c. Tujuan Usaha Tujuan

membuat bisnins ini Pada umumnya

sandwich disajikan sebagai hidangan

selingan (snack) untuk orang-orang yang tidak mempunyai cukup

waktu untuk makan,

seperti

(17)

sebagai bekal untuk orang yang bekerja, dalam perjalanan dan sebagainya

3)

Menjaga kepercayaan para pelanggan serta melayani para

pelanggan dengan baik.

4)

Memuaskan pelanggan

dengan memberikan

kualitas terbaik pada

kemasan

(18)

supaya pelanggan merasa puas

5)

Menjual makanan dengan harga yang

terjangkau untuk semua kalangan

c. Tujuan Usaha Tujuan

membuat bisnins ini Pada umumnya

sandwich disajikan sebagai hidangan

selingan (snack) untuk

orang-orang yang tidak

mempunyai cukup

(19)

waktu untuk makan, seperti

sebagai bekal untuk

orang yang bekerja,

dalam perjalanan dan

sebag

Referensi

Dokumen terkait