• Tidak ada hasil yang ditemukan

DETERMINAN INTENSI MELAKUKAN WHISTLEBLOWING DENGAN RETALIASI DAN DUKUNGAN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI - Repository UMY

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "DETERMINAN INTENSI MELAKUKAN WHISTLEBLOWING DENGAN RETALIASI DAN DUKUNGAN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI - Repository UMY"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

DETERMINAN INTENSI MELAKUKAN WHISTLEBLOWING DENGAN RETALIASI DAN DUKUNGAN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL

PEMODERASI

DETERMINANTS OF INTENTION TO DO WHISTLEBLOWING WITH RETALIATION AND ORGANIZATIONAL SUPPORT AS MODERATING

VARIABELS

SKRIPSI

Diajukan Guna Memenuhi Persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi Akuntansi

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Disusun Oleh : FITRIANI BARUWATI

20190420079

PRODI STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2022

(2)

iv

PERNYATAAN

(3)

vi

PERSEMBAHAN

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Alhamdulillahirabbil‘alamin, Segala puji bagi Allah SWT atas rahmad dan hidahnya –Nya, serta kemudahan dan kelancaran yang diberikan dalam menjalani perkuliahan sehingga karya ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.

Shalawat serta salam saya panjatkan pada junjungan dan suri tauladan Nabi Muhammad SAW.

Saya persembahkan karya sederhana ini untuk kedua orang tua saya Bapak Wahadi dan Ibu Wartini yang telah memberikan suport system terbesar dalam kehidupan saya. Saya ucapkan terima kasih yang tak terhingga atas doa, kasih

sayang, dukungan, dan pengorbanannya.

Untuk kakak tercinta Avip Pratama dan istrinya Eka Fitriani terima kasih atas perhatian dan dukungannya serta yang selalu memberikan yang terbaik.

Untuk keluarga besar yang telah memotivasi dan memberikan semangat kepada saya. Terima kasih mba lina lisnawati, mba septiyani, dan mba evi yang selalu menemani, mengajari, dan mengenalkanku banyak hal dari kecil hingga sekarang.

Untuk dosen pembimbing saya, Bunda Erni Suryandari Fathmaningrum, S.E., M.Si terima kasih telah membimbing, mendidik, memotivasi, dan waktunya. Serta

keluarga besar prodi Akuntansi UMY dan almamaterku UMY.

Untuk sahabatku Siswi, Gandes, Daning, Risa terima kasih telah berjuang bersama-sama dari awal perkuliahan hingga sekarang. Untuk orang terbaikku

teman kecilku Elina yang selalu menemani dan memberikan keceriaan.

Untuk semua teman-teman yang telah mendoakan dan mendukungku terima kasih. Dan terima kasih banyak untuk seluruh pihak yang telah terlibat dan

membantu dalam penelitian ini dan selama proses perkuliahan.

(4)

ix

KATA PENGANTAR

Segala puji saya panjatkan kepada Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya kepada penulis sehingga diberikan kemudahan dan kelancaran dalam penulisan skripsi yang berjudul “Determinan Intensi Melakukan Whistleblowing dengan Retaliasi dan Dukungan Organisasi Sebagai Variabel Pemoderasi”. Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi salah satu persyaratan guna mencapai gelar Sarjana pada Program Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Penulis memilih topik ini dengan harapan dapat digunakan sebagai bahan acuan bagai pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta untuk meningkatkan minat melakukan whistleblowing dan sistem pelaporan kecurangan yang ada.

Penyelesaian skripsi ini tidak terlepas dari dukungan dan bimbingan berbagai pihak, oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada :

1. Bapak Rizal Yaya, S.E., M.Sc., Ph.D., Ak, CA, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

2. Erni Suryandari Fathmaningrum, S.E., M.Si. selaku dosen pembimbing skripsi yang telah membimbing dan memberikan saran, masukan, dukungan, motivasi serta waktunya sehingga penelitian ini dapat diselesaikan.

3. Ibu Dr. Dyah Ekaari Sekar J, S.E., M.Sc., QIA., Ak., CA, selaku Ketua Program Studi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

4. Staf Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, yang telah banyak memberikan pengarahan kepada penulis dalam proses penyususnan skripsi.

5. Dinas Pekerjaan Umum Perumahan dan Kawasan Permukiman di 5 kabupaten Daerah Istimewa Yogyakarta yaitu kota yogyakarta, kabupaten Bantul, kabupaten Sleman, kabupaten Kulon Progo, dan kabupaten Gunung Kidul.

6. Serta kepada teman-teman dan seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung dalam penelitian ini.

Yogyakarta, 23 November 2022

Fitriani Baruwati

(5)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PEMBIMBING... ii

LEMBAR PENGESAHAN DOSEN PENGUJI ... iii

PERNYATAAN ... iv

MOTTO ... v

PERSEMBAHAN ... vi

INTISARI... vii

ABSTRACT ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR TABEL... xiv

BAB I ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Batasan Masalah ... 12

C. Rumusan Masalah ... 12

D. Tujuan Penelitian ... 13

E. Manfaat Penelitian ... 14

BAB II ... 15

A. Kerangka Teori ... 15

1. Theory of Planned Behavior ... 15

2. Prosocial Organizational Behavior ... 17

3. Whistleblowing ... 18

4. Personal Cost ... 19

5. Tingkat Keseriusan Kecurangan ... 20

6. Sikap ... 21

7. Kontrol Perilaku ... 22

8. Profesionalisme ... 23

9. Dukungan Organisasi ... 23

10. Retaliasi ... 24

(6)

xi

B. Penelitian Terdahulu ... 25

C. Penurunan Hipotesis ... 29

1. Pengaruh Personal Cost terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing… ... 29

2. Pengaruh Tingkat Keseriusan Kecurangan terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing ... 30

3. Pengaruh Sikap terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing ... 31

4. Pengaruh Persepsi Kontrol Perilaku terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing ... 32

5. Pengaruh Profesionalisme terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing ... 33

6. Pengaruh Sikap terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing dengan Dukungan Organisasi sebagai Variabel Pemoderasi ... 34

7. Pengaruh Kontrol Perilaku terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing dengan Dukungan Organisasi sebagai Variabel Pemoderasi ... 35

8. Pengaruh Profesionalisme terhadap Intensi Melakukan Whistleblowing dengan Retaliasi sebagai Variabel Pemoderasi ... 36

D. Model Penelitian ... 38

BAB III ... 39

A. Objek Dan Subjek Penelitian ... 39

B. Jenis Data ... 39

C. Teknik Pengambilan Sampel ... 40

D. Teknik Pengumpulan Data ... 40

E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 41

F. Pilot Test ... 46

G. Teknik Analisis ... 47

H. Model Analisis Persamaan Struktural ... 52

BAB IV ... 53

A. Pilot Test ... 53

B. Gambaran Umum Penelitian ... 56

C. Gambaran Umum Responden ... 57

1. Data Demografi Responden ... 57

2. Uji Statistik Deskriptif Variabel Penelitian ... 60

(7)

xii

D. Uji Common Method Variance (CMV)... 65

E. Uji Kualitas Data dan Instrumen Evaluasi Model ... 66

1. Evaluasi Model Pengukuran (Outer Model) ... 66

2. Evaluasi Model Struktural (Inner Model) ... 76

F. Pembahasan ... 80

BAB V ... 92

A. Kesimpulan ... 92

B. Implikasi... 93

1. Implikasi Teoritis... 93

2. Implikasi Praktis ... 93

C. Keterbatasan ... 94

D. Saran... 94

DAFTAR PUSTAKA ... 96

LAMPIRAN ... 101

(8)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. 1 Potensi Nilai Kerugian Negara Akibat Kasus Korupsi ... 2

Gambar 1. 2 Jenis Organisasi yang Paling Dirugikan Tindakan Fraud ... 3

Gambar 2. 1 Model Penelitian ... 38

Gambar 3. 1 Model Analisis Persamaan Struktural ... 52

Gambar 4. 1 Tampilan Output Outer Model ... 66

(9)

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 3. 1 Penilaian Kuesioner ... 40

Tabel 4. 1 Data Sampel Penelitian Pilot Test ... 53

Tabel 4. 2 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas Pilot Test ... 54

Tabel 4. 3 Rekapitulasi Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian Pilot Test ... 56

Tabel 4. 1 Distribusi Kuesioner ... 58

Tabel 4. 2 Data Karakteristik Respoden ... 58

Tabel 4. 3 Hasil Uji Statistik Deskriptif ... 60

Tabel 4. 4 Uji Common Method Variance (CMV) ... 66

Tabel 4. 5 Outer Loading ... 67

Tabel 4. 6 Outer Loading Modifikasi ... 69

Tabel 4. 7 Average Variance Extracted (AVE) ... 71

Tabel 4. 8 Fornell-Larcker ... 72

Tabel 4. 9 Cross Loading ... 72

Tabel 4. 10 Cronbach’s Alpha dan Composite Reliability ... 75

Tabel 4. 11 Nilai Adjusted R-Square ... 76

Tabel 4. 12 Path Coefficient ... 77

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh faktor komitmen organisasi, personal cost of reporting, tingkat keseriusan kecurangan, dan sikap profesionalisme terhadap intensi

Abstrak : Pengaruh Budgetary Goal Characteristics Terhadap Kinerja Manajerial Dengan Kecukupan Anggaran Dan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Pemoderasi Pada

Hipotesis 3a (model 5) merupakan efek interaksi yang melibatkan kebermaknaan kerja sebagai variabel pemoderasi pada pengaruh dukungan organisasional persepsian

Dalam penelitian ini peneliti menggunakan variabel komitmen organisasi dan informasi asimetri sebagai variabel pemoderasi untuk mengetahui pengaruh variabel-

2.10.5 Pengaruh Partisipasi Anggaran terhadap Kinerja Manajerial dengan Budaya Organisasi Sebagai Variabel Pemoderasi ... Variabel

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh faktor komitmen organisasi, personal cost of reporting, tingkat keseriusan kecurangan, dan sikap profesionalisme terhadap intensi

Dalam penelitian ini peneliti menggunakan variabel komitmen organisasi dan informasi asimetri sebagai variabel pemoderasi untuk mengetahui pengaruh variabel-

Hasil ini berarti bahwa pengaruh variabel partisipasi anggaran pada senjangan anggaran dengan komitmen organisasi dan gaya kepemimpinan digunakan sebagai variabel