• Tidak ada hasil yang ditemukan

Digital Personal Branding (Alwin Agustian)

N/A
N/A
MPO Golkar Luwu

Academic year: 2024

Membagikan "Digital Personal Branding (Alwin Agustian)"

Copied!
58
0
0

Teks penuh

(1)

Digital Personal Branding

Alwin Agustian

(2)

Memahami

Komunikasi

(3)

Kita berkomunikasi untuk

dapat SALING MEMAHAMI

(4)

Sehingga dalam berkomunikasi harusnya sama - sama saling mengerti antara satu sama lain serta saling memahami maknanya

baik Visual dan Verbal

(5)
(6)
(7)

“Your brand is

what people say about you

when you're not in

the room”

(8)

Branding = Prosesnya

Brand = Hasilnya

(9)
(10)
(11)
(12)
(13)

“Kerja, Kerja, Kerja”

“Gitu aja koq Repot”

“Lebih Cepat Lebih Baik” “Papa Online”

“Dungu”

“Tenun Kebangsaan”

(14)
(15)

Resultnya

Tampilannya

Kompetensinya

Professinya Kata - Katanya

Reputasinya Organisasinya

(16)

Fungsi Personal Brand

(17)

Menaikan Credibility

(18)

Orang - orang yang punya OTORITAS dan KREDIBILITAS cenderung lebih

mudah “didengar” dan “dipercaya”

(19)

Mendatangkan Followers dan Menaikkan Engagement

Tentu dengan adanya followers akan ada orang yang terinfluence dengan pesan pesan yang akan kita

sampaikan

(20)

Mempermudah Exposure

Pada akhirnya tentu kita mengharapkan mendapatkan perhatian yang cukup tebal dari para calon pemilih kita, dengan semakin tingginya jangkauan orang

- orang yang melihat pesan kita,

(21)

Cara Mudah Identifikasi

Personal Brand Saat Ini

(22)

Uji Personal Branding Anda (Level 1)

INGAT (Anda)

INGAT (Apa)

(23)

Yuk Praktek

Kalau misalnya disebut nama (Saya) apa

yang ada di benak “Anda” (Orang Lain)

(24)

X

A

B

C

D

E

(25)

(Level 2)

INGAT (Apa)

INGAT (Siapa)

(26)

- Ingat Pengusaha Makassar ingat “_______”

- Ingat Petani Milenial ingat “_____”

- Ingat Bloger Ingat “_____”

- Ingat Politisi PKS Ingat “_____”

- Ingat Pengusaha Sumut Ingat”_____”

- Ingat Konsultan Politik Ingat “_____”

- Ingat Pemilik Lembaga Survey Ingat “_____”

- Ingat Anggota DPR ingat “_____”

Praktek Level 2

Kalau misalnya saya sebut

(professi / jabatan / caleg daerah)

(27)

X

A

B

C

(28)

(Level 3)

INGAT (apa) INGAT (Anda)

X A

- Indikator sukses adalah ketika

- Hasil 1 + Hasil 2 = Hasil 3, maka Personal Branding Anda bisa

dikatakan berhasil

(29)

Kunci Personal Brand Yang Kuat

Brand Fundamental Brand Architecture Brand Story

(30)

Kompetensi

(31)

Reputasi

Mendapatkan referensi yang banyak orang berpengaruh, akan sangat mudah membangun reputasi anda

Credibility

Reliability Responsibility

(32)

- Penghargaan - Jabatan

- Kompetisi

- Pengusaha dengan xxx karyawan - CEO di dalam perusahaan

- Trainer yang melahirkan 10 kepala daerah - 21 kali menang Lomba

Prestasi

(33)
(34)

Eksistensi

Selalu hadir dimanapun media yang paling digandrungi oleh

masyarakat, bahkan tiap jam ke jam

(35)

Creativity

Komunikasi tanpa kreativitas akan sangat membosankan, perlu ada

hal yang diolah agar pesan benar benar sampai

(36)

Compliance

(37)

Contribution

Ini tentu berkaitan dengan yang kita bisa berikan kepada masyarakat, dengan program ringkas ataupun tindakan nyata caleg

(38)

Brand Architecture Brand Vision Brand Target

Brand Differentiation Brand Name

Brand Emotion

Visi yang ditawarkan kepada para pemilih kita, apa yang ingin diubah?

Target market yang sasar untuk jadi pemilih?

Upaya mengintergrasi konten,konteks, kepada audience, sehingga menjadi kandidat yang berbeda dari yang lain

Hal yeng menggambarkan apa saja yang menjadi emosi, seperti warna, suara, gerakan

Biasanya untuk yang dipakai adalah nama asli sesuai nama pencoblosan

(39)

Brand Identity Brand Personality

Brand Element Brand Experience Brand Association

Hal apa yang bisa menjadi identitas kita dalam melakukan personal branding

Hal yang memunculkan kepribadian pada hubunganya dengan orang lain

Program yang bisa diikusertakan, atau diperlihatkan kepada masyarakat

Hal yang bisa diperlihatkan kepada audience yang itu mewujudkan betapa pengalamanya anda

Diidentikan sebagai apa andam ketika mewakili suara pemilih

(40)

Contoh

Brand Vision Membangun Infrastruktur jalanan di Dapil xxx

Brand Target Masyarakat DAPIL xx Sulawesi Selatan Brand Differentiation Petani Millennial

Brand Name Alwin Agustian

Brand Emotion Suka Menolong, Inspiratif

(41)

Brand Identity Kemeja, Kopiah Hitam, Sepatu Casual

Brand Personality Pintar, Religius

Brand Element Yayasan, Workshop, Kegiatan Amal

Brand Experience Ketua KNPI, Pengusaha Muda 1000 karyawan, Pendiri Yayasan

Brand Association AMPG, BKPRMI, Karang Taruna, Golkar

(42)

BRAND STORY

“Kebanyakan orang tidak suka

diiklankan, orang lebih suka diceritakan”

(43)
(44)
(45)
(46)
(47)
(48)

Story Telling

Inti dari story telling adalah mengangkat apa yang disukai oleh

“publik”, kita bisa pilih konflik batin dari cerita yang akan kita bangun

Harapan

- Harapan masa kecil - Harapan masa susah, - Harapan bersama

(49)
(50)

Cinta

“Ini sudah pasti

paling mudah untuk dijadikan cerita, jutaan lagu, film karena ada kisah cinta di dalamnya”

(51)

Perjuangan Hidup

Setiap orang mempunyai perjuangan hidup masing - masing

(52)
(53)

Rasa Tertindas

Tokoh yang sukses

bukanlah mereka yang

menjadi pahlawan,

melainkan yang

menjadikan para

pengikutnya sebagai

pahlawan

(54)

Anak - Anak

Tidak heran, banyak orang tua yang mengorbankan kehidupan masa kini untuk masa depan anak -

anaknya, maka story anak menjadi salah satu hal yang paling diperhatikan kandidat

(55)

Mendapatkan Putri Raja

Cerita mengangkat putri raja, putri kiai, putri dari silsilah trah yang kuat, merupakan keinginan kuat bagi setiap orang, baik wanita maupun pria.

(56)
(57)

Saatnya menjadi Muda, Dinamis dan Pemberi Harapan Pemilih lebih suka memilih calon yang “berusia muda”, baik usia, penampilan, cara berbicara,

ataupun ketahanan fisik

Visual

(58)

Apa yang akan anda munculkan jika anda berusia 27-35 tahun? Kira - kira karakter apa yang akan anda kembangkan ?

Asosiasi apa yang ingin anda munculkan ? a. Karakter sikap

____________________________________

b. Karakter perilaku

____________________________________

c. Karakter terhadap perempuan

____________________________________

d. Karakter terhadap anak

____________________________________

Referensi

Dokumen terkait