• Tidak ada hasil yang ditemukan

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS PENGADAAN JASA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS PENGADAAN JASA"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN BARANG

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA DENGAN METODE PENGADAAN LANGSUNG

1

PENGADAAN JASA

REVITALISASI JARINGAN INTERNET TAHUN 2023

BAGIAN 1 – INFORMASI PENGADAAN 1. NAMA SATKER PENGADAAN

a. Satuan Kerja : Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan

b. KPA : Langgeng Nurdiansah, SP, M.Si c. PPK : Cica Sugiarti, S.E., M.M

2. Nomor DIPA : SP DIPA- 032.12.2.403835/2023 REVISI 01 Tanggal 16 Februari 2023

3. ID SIRUP : 42169631 4. LATAR BELAKANG

a. Dasar hukum :

1. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 19/PERMEN-KP/2017 Tanggal 27 Maret 2017 tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan.

Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan (BBRP2PBKP) mempunyai tugas melaksanakan riset pengolahan produk dan bioteknologi kelautan dan perikanan. Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud, BBRP2BKP menyelenggarakan fungsi:

a. Pelaksanaan riset pengolahan produk dan bioteknologi kelautan dan perikanan di bidang keamanan pangan, pemanfaatan sumberdaya kelautan dan perikanan berbasis bioteknologi, peningkatan kualitas dan nilai tambah, serta sistem, model, dan kebijakan teknis industri pengolahan perikanan;

b. Pengembangan teknologi pengolahan produk dan bioteknologi kelautan dan perikanan;

c. Pelayanan teknis, jasa, informasi, komunikasi, dan kerja sama riset;

d. Pengelolaan prasarana dan sarana riset; dan e. Pelaksanaan urusan tata usaha dan rumah tangga.

2. Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2008 tentang Penyelenggaraan Penelitian dan Pengembangan Perikanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 55, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4840

(2)

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN BARANG

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA DENGAN METODE PENGADAAN LANGSUNG

2 3. Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 53 Tahun 2021 Tentang

Penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik di Lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan

b. Gambaran Umum

BBRP2BKP merupakan Unit Pelaksana Teknis Kementerian Kelautan dan Perikanan dibidang riset pengolahan produk dan bioteknologi kelautan dan perikanan, yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada kepala badan yang menangani riset kelautan dan perikanan serta pengembangan sumber daya manusia kelautan dan perikanan. Dalam menjalankan fungsi pelayanan teknis informasi dan publikasi hasil riset, BBRP2BKP berupaya untuk menghadirkan layanan berbasis teknologi informasi. Dalam mewujudkan fungsi tersebut diperlukan akses internet yang cepat, stabil dan dapat diandalkan. Hal ini sangat diperlukan mengingat apabila terjadi kendala akses jaringan LAN dan Internet dalam proses pengelolaan perkantoran yang mengakibatkan kehilangan data, tidak dapat diakses tentunya akan merugikan reputasi BBRP2BKP.

Dalam rangka menghadirkan akses jaringan LAN dan internet yang lancar maka direncanakan untuk melaksanakan revitalisasi jaringan internet sebagaimana tercantum dalam DIPA Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan Tahun 2023 Nomor : SP DIPA- 032.12.2.403835/2023 REVISI 01 tanggal 16 Februari 2023.

5. MAKSUD DAN TUJUAN a. Maksud pengadaan :

Pengadaan Perbaikan Jaringan LAN (Local Area Network) dan Wifi untuk akses internet guna menunjang pelaksanaan fungsi layanan informasi, komunikasi dan publikasi BBRP2BKP.

b. Tujuan pengadaan :

1. Mendukung pengelolaan kegiatan Perkantoran

2. Memperkuat pelayanan publik yang berbasis teknologi informasi.

3. Menunjang kinerja kantor yang mengunakan fasilitas Jaringan LAN dan Wifi 6. SUMBER DANA DAN PERKIRAAN BIAYA

a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai pengadaan

DIPA Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kementerian Kelautan dan Perikanan Tahun Anggaran 2023 Nomor : SP DIPA- 032.12.2.403835/2023 REVISI 01 tanggal 16 Februari 2023

b. Pagu Anggaran Rp.187.000.000,-

Terbilang : Seratus delapan puluh tujuh juta rupiah

(3)

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN BARANG

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA DENGAN METODE PENGADAAN LANGSUNG

3 c. HPS

Rp.183.277.650,-

Terbilang : Seratus delapan puluh tiga juta dua ratus tujuh puluh tujuh ribu enam ratus lima puluh rupiah

7. JENIS KONTRAK DAN CARA PEMBAYARAN a. Jenis Kontrak

Kontrak Lumsum b. Cara Pembayaran

Sekaligus 8. JAMINAN

-

9. MASA BERLAKU PENAWARAN 15 (lima belas) hari kalender

10. PERSYARATAN KUALIFIKASI PENYEDIA

Kualifikasi Penyedia dibutuhkan untuk pengadaan Revitalisasi Jaringan Internet adalah :

SIUP/NIB : - KBLI 61100 Aktivitas Telekomunikasi Dengan Kabel KBLI 61921 Internet Service Provider

KBLI 46511 Perdagangan Besar Komputer dan Perlengkapan Komputer BAGIAN 2 – INFORMASI JASA LAINNYA

11. WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN a. Lama waktu pelaksanaan pekerjaan

45 (empat puluh lima ) hari kalender.

b. Periode waktu pelaksanaan pekerjaan

Pelaksanaan pekerjaan dimulai sejak ditandatanganinya Kontrak.

c. Rencana tanggal serah terima hasil jasa lainnya

Serah terima dilakukan pada saat tanggal berakhirnya kontrak.

12. RUANG LINGKUP DAN LOKASI PEKERJAAN a. Lokasi pekerjaan

Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan Jl. KS Tubun Petamburan VI, Jakarta 10260.

(4)

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN BARANG

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA DENGAN METODE PENGADAAN LANGSUNG

4 b. Data dan fasilitas yang dapat disediakan PA/KPA/PPK

Tidak ada

13. KELUARAN/PRODUK YANG DIHASILKAN

Terlaksananya Perbaikan Jaringan LAN (Local Area Network) dan Wifi di Kantor Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kementerian Kelautan dan Perikanan.

14. PENERIMA MANFAAT

BBRP2BKP, Stakeholder (Lembaga Litbang K/L, Perguruan Tinggi, Pemda, UKM, Unit Eselon I KKP), Masyarakat Peneliti, Akademisi maupun pengguna jasa Pelayanan Publik BBRP2BKP

15. SPESIFIKASI TEKNIS

No SPESIFIKASI J E N I S SATUAN QTY

1 AC1350 Dual Band Ceiling Mount Access Point, Qualcomm, 867Mbps at 5GHz + 450Mbps at 2.4GHz, 1 Gigabit LAN, 802.3af PoE and Passive PoE, 3 Internal Antennas, MU-MIMO, Band Steering, Beamforming, Airtime Fairness, Centralized Management, Captive Portal, Load Balance, Rate Limit, VLAN

Access Point

Indoor UNIT 29

2 AX1800 Indoor/Outdoor Dual- Band Wi-Fi 6 Access Point PORT: 1× Gigabit RJ45 PortSPEED:

574Mbps at 2.4 GHz + 1201 Mbps at 5 GHzFEATURE: 802.3at PoE

and Passive PoE, IP67 Weatherproof, 4×Internal Antennas, Mesh, Seamless Roaming, MU-MIMO, Band Steering, Beamforming, Load Balance, Airtime Fairness, Centralized Management by Omada SDN Controller, Omada

App

Access Point

Outdoor UNIT 2

3 JetStreamTM 24-Port Gigabit and 4-Port 10GE SFP+ L2+ Managed Switch with 24-Port

PoE+PORT: 24× Gigabit PoE+ Ports, 4× 10G SFP+

Slots, RJ45/Micro-USB Console PortSPEC:

802.3at/af, 384 W PoE Power, 1U 19- inch Rack- mountable Steel CaseFEATURE: Integration with Omada SDN Controller,Static Routing, OAM, DDM, sFlow, 802.1Q VLAN, QinQ,

STP/RSTP/MSTP, IGMP

Snooping, 802.1p/DSCP QoS, ACL, 802.1x,

Radius/Tacacs+ Authentication, LACP, CLI, SNMP, Dual Image/Configuration, IPv6

Switch UNIT 5

(5)

DOKUMEN SPESIFIKASI TEKNIS

PENGADAAN BARANG

PERSIAPAN PENGADAAN BARANG/JASA MELALUI PENYEDIA DENGAN METODE PENGADAAN LANGSUNG

5 4 Architecture ARM

CPU Alpine AL21400 1.4GHz

Quad CoreCurrent Monitor Yes Main

Storage/NAND 128MB RAM 1GB SFP Ports 0 LAN Ports 13 Gigabit Yes Switch Chip 2 MiniPCI 0 Integrated Wireless No MiniPCIe 0 SIM Card Slots No USB No Memory Cards Yes Memory Card Type microSD Power Jack 110/220V 802.3af Support Yes POE Input 20-57VDC POE Output No

Serial Port DB9/RS232 Voltage Monitor Yes Temperature Sensor Yes

Dimentions 1U case: 444x148x47 mm

Operating System RouterOS Temperature Range - 20C .. +45C RouterOS License Level6Routing, Multi-net DHCP, Guest Portal, VLAN, Support RJ45 SFP+/SFP

Module

Routerboard UNIT 1

5 Omada Hardware Controller PORT: 2×

10/100/1000 Mbps

Ethernet Ports, 1× USB 3.0 Port FEATURE: Cloud Access, Centralized Management for up to 500 Omada EAPs, JetStream switchs and SafeStream routers, Multi-site Management, Omada App, Metal casing, Rack- Mountable

Controller UNIT 1

6 Pipa PVC 3/4" (3 meter) Pipa PVC BTG 10

7 Material Kabel UTP Cat 6 Belden MTR 1500

8 ODF Rack Mounted 6 Core SC upc UNIT 5

9 Material FO dan Penarikan FOC FO MTR 2000

10 Instalasi dan integrasi PKT 1

16. LAPORAN HASIL KEGIATAN Laporan Hasil Pekerjaan

17. HAL - HAL LAIN YANG DIPERLUKAN -

Jakarta, Maret 2023 Pejabat Pembuat Komitmen

Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan

Cica Sugiarti, S.E., M.M NIP. 19780221 200312 2 001

Referensi

Dokumen terkait

geografis dan segmentasi demografis. Target pasar toko mebel samsuri adalah pasar sasaran jangka pendek, pasar sasaran primer dan sasaran sekunder. Dan posisi pasar toko