• Tidak ada hasil yang ditemukan

Dokumen tentang IP Address

N/A
N/A
Asep Suhendi

Academic year: 2024

Membagikan "Dokumen tentang IP Address"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

JARINGAN KOMPUTER

Presentasi :

Asep Suhendi

COMPUTER NETWORKING

IP ADDRESS

TCP/IPv4 Address

Internet Protocol yang banyak digunakan saat ini adalah Protocol IP versi 4, sehingga IP address-nya pun sering disebut sebagai IP address versi 4 atau IPv4 atau IP address saja. IP address wajib diketahui dan dipahami oleh siapa saja yang sedang mempelajari jaringan internet. Setiap komputer yang terhubung dengan internet harus memiliki alamat yang unik yang di sebut IP Address.

IP Address adalah sekumpulan bilangan biner sepanjang 32 bit, yang di bagi atas 4 segmen dan setiap segmen terdiri atas 8 bit. Untuk memudahkan pembacaan dan penulisan, IP address telah direpresentasikan dalam bilangan desimal yang dipisahkan oleh titik atau disebut dotted-decimal format. Nilai desimal dari IP address inilah yang dikenal dalam pemakaian sehari-hari. Apabila setiap segmen dikonversikan ke bilangan desimal berarti nilai yang mungkin antara 0 hingga 255. contoh:

00000000.00000000.00000001.11111111 atau setelah dikonversi dari binner ke desimal 0.0.1.255

(2)

255 1 0 10

(3)

IP ADDRESS

Kelas IP Address

1. Kelas A

IP Address kelas A memiliki struktur sebagai berikut:

0

1 8 32

Panjang bit IP address (32 bit)

Network bit Host bit

2. Kelas B

IP Address kelas B memiliki struktur sebagai berikut:

1 0

1 16 32

Panjang bit IP address (32 bit)

Network bit Host bit

(4)

IP ADDRESS

Kelas IP Address

3. Kelas C

IP Address kelas C memiliki struktur sebagai berikut:

1 1 0

1 16 32

Panjang bit IP address (32 bit)

Network bit Host bit

4. Kelas D

IP Address kelas D memiliki struktur sebagai berikut:

1 1 1 0

1 32

Panjang bit IP address (32 bit)

Multicast

(5)

IP ADDRESS

Kelas IP Address

5. Kelas E

IP Address kelas E memiliki struktur sebagai berikut:

1 1 1 1

1 32

Panjang bit IP address (32 bit)

Experimental

Thank you!

Presentasi Oleh: Asep Suhendi | ©2014

Referensi

Dokumen terkait

  Dalam lingkup sistem jaringan komputer, komponen yang terpenting adalah protokol TCP/IP , salah satunya protokol yang umum digunakan sebagai pengalamatan antar komputer yaitu

These numbers indicate the domain, the subnetwork, the network and the host computer.. Each IP address mostly has an equivalent domain name address, spelled with

Maka, akan muncul jendela local area connection properties > klik dua kali Internet protocol (TCP/IP).. Kemudian jendela internet protocol (TCP/IP)

Setiap paket pada komputer yang ditransmisikan protocol TCP IP berisi IP address dari komputer yang akan menerima paket tersebut, sementara router juga

Jika 4 bit pertama adalah 1110, IP Address merupakan kelas D yang digunakan untuk multicast address, yakni sejumlah komputer yang memakai bersama suatu aplikasi (bedakan

Seperti yang telah dikemukakan diatas, TCP dan IP hanyalah merupakan protokol yang bekerja pada suatu layer dan menjadi penghubung antara satu komputer dengan

Dengan konsep dari protokol TCP/IP, setiap komputer atau Host yang terhubung di Internet mempunyai satu alamat yang unik, dikenal sebagai IP Address ( Internet Protokol Address

Jenis-Jenis IP Address yang Tidak Boleh Digunakan: Beberapa jenis IP Address yang tidak boleh digunakan di internet secara umum termasuk: - IP Address Loopback: 127.0.0.0/8