KARYA ILMIAH AKHIR NERS
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI AUDITORY PADA PASIEN SKIZOFRENIA
DENGAN CHROMOTHERAPY DI RUANG ABIMANYU RUMAH SAKIT JIWA
PROVINSI BALI TAHUN 2023
Oleh :
NI LUH PUTU LINDA GAYATRI NIM. P07120322011
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLTEKKES KEMENKES DENPASAR
JURUSAN KEPERAWATAN PRODI PROFESI NERS
DENPASAR
2023
ii
KARYA ILMIAH AKHIR NERS
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI AUDITORY PADA PASIEN SKIZOFRENIA
DENGAN CHROMOTHERAPY DI RUANG ABIMANYU RUMAH SAKIT JIWA
PROVINSI BALI TAHUN 2023
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Profesi Ners
Jurusan Keperawatan
Oleh :
NI LUH PUTU LINDA GAYATRI NIM. P07120322011
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLTEKKES KEMENKES DENPASAR
JURUSAN KEPERAWATAN PRODI PROFESI NERS
DENPASAR
2023
iii
LEMBAR PERSETUJUAN KARYA ILMIAH AKHIR NERS
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI AUDITORY PADA PASIEN SKIZOFRENIA DENGAN
CHROMOTHERAPY DI RUANG ABIMANYU RUMAH SAKIT JIWA PROVINSI BALI
TAHUN 2023
Diajukan oleh :
NI LUH PUTU LINDA GAYATRI NIM.P07120322011
TELAH MENDAPATKAN PERSETUJUAN
MENGETAHUI
KETUA JURUSAN KEPERAWATAN POLTEKKES KEMENKES DENPASAR
Ners. I Made Sukarja, S.Kep.,M.Kep NIP. 196812311992031020 Pembimbing Utama :
I Gede Widjanegara, SKM., M.Fis NIP. 195805201979101001
Pembimbing Pendamping :
I Gusti Ayu Harini, SKM., M.Kes NIP. 196412311985032011
iv
LEMBAR PENGESAHAN KARYA ILMIAH AKHIR NERS
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI AUDITORY PADA PASIEN SKIZOFRENIA DENGAN
CHROMOTHERAPY DI RUANG ABIMANYU RUMAH SAKIT JIWA PROVINSI BALI
TAHUN 2023
Diajukan oleh :
NI LUH PUTU LINDA GAYATRI NIM.P07120322011
TELAH DIUJI DI HADAPAN TIM PENGUJI PADA HARI : SELASA
TANGGAL : 09 MEI 2023
TIM PENGUJI
:
1 I Wayan Candra, S.Pd., S.Kep., Ns., M.Si (Ketua) ...
NIP. 196510081986031001
2 NLP Yunianti Suntari Cakera, S.Kep., Ns., M.Pd (Anggota 1) ...
NIP. 196906211994032002
3 I Nengah Sumirta, SST., S.Kep., Ns., M.Kes (Anggota 2) ...
NIP. 196502251986031002
MENGETAHUI
KETUA JURUSAN KEPERAWATAN POLTEKKES KEMENKES DENPASAR
Ners. I Made Sukarja, S.Kep.,M.Kep NIP. 196812311992031020
v
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN PERSEPSI SENSORI AUDITORY PADA PASIEN SKIZOFRENIA DENGAN
CHROMOTHERAPY DI RUANG ABIMANYU RUMAH SAKIT JIWA PROVINSI BALI
TAHUN 2023
ABSTRAK
Skizofrenia merupakan gangguan neurobiological otak yang kronis, ditandai dengan gangguan komunikasi, gangguan realitas (halusinasi atau waham), afek tumpul dan gangguan fungsi kognitif. Tujuan dari Karya Ilmiah Akhir Ners ini adalah untuk menganalisis asuhan keperawatan gangguan persepsi sensori auditory pada pasien dengan skizofrenia dengan Chromotherapy di Ruang Abimanyu Rumah Sakit Jiwa Provinsi Bali.
Metode penyusunan Karya Ilmiah Akhir Ners ini peneliti menggunakan rancangan penelitian deskriptif dengan desain penelitian studi kasus. Hasil pengkajian yang diperoleh dari kasus kelolaan pasien mempunyai gangguan persepsi sensori auditory atau halusinasi pendengaran. Dari pengkajian terbentuk diagnosis keperawatan gangguan persepsi sensori berhubungan dengan gangguan pendengaran ditandai dengan pasien mengeluh mendengar suara bisikan. Perencanaan keperawatan disusun berdasarkan acuan dari standar luaran keperawatan Indonesia, standar intervensi keperawatan Indonesia dan intervensi inovasi berdasarkan Evidance Based Practice. Luaran yang diharapkan setelah pemberian intervensi keperawatan selama 4 kali pertemuan dalam 30 menit yaitu persepsi sensori membaik. Implementasi dan terapi inovasi Chromotherapy diberikan sesuai dengan rencana yang ditetapkan sebelumnya. Dari pemberian intervensi menunjukkan hasil evaluasi adanya penurunan tanda dan gejala kemampuan pasien mengontrol halusinas dengan skor 3. Dapat disimpulkan bahwa pemberian intervensi inovasi Chromotherapy sangat efektif dalam menurunkan tanda gejala halusinasi serta meningkatkan kemampuan pasien dalam mengontrol halusinasi.
Kata Kunci : Gangguan persepsi sensori auditory, Chromotherapy
vi
NURSING CARE OF AUDITORY SENSORIC PERCEPTION DISORDERS IN SCHIZOPHRENIC PATIENTS WITH CHROMOTHERAPY
IN ABIMANYU ROOM AT PROVINCE OF BALI MENTAL HOSPITAL YEAR 2023
ABSTRACT
Schizophrenia is a chronic neurobiological disorder of the brain, characterized by communication disorders, reality disturbances (hallucinations or delusions), blunted affect and impaired cognitive function. The purpose of this Nurses Final Scientific Work is to analyze auditory sensory perception disorder nursing care in patients with schizophrenia withChromotherapy in the Abhimanyu Room of the Hospital The soul of the Province of Bali. The method of compiling the Nurse's Final Scientific Work is the researcher using a descriptive research design with a study research design case. The results of the assessment obtained from cases managed by patients have auditorysensory perceptual disturbances or auditory hallucinations. From the assessment formed a diagnosis sensory perception disorder nursing related to hearing loss characterized by the patient complaining of hearing a whisper. Planning Nursing care is prepared based on reference to nursing outcome standards Indonesia, Indonesian nursing intervention standards and innovation interventions based onEvidance Based Practice. Expected output after the grant nursing intervention for 4 meetings in 30 minutes namely perceptionsensory improvement. Innovation implementation and therapy Chromotherapy provided according to a predetermined plan. From the administration of the intervention showed that the results of the evaluation showed a decrease in signs andsymptoms of the patient's ability to control hallucinations with a score of 3. It can be concluded that the provision of innovative interventions Chromotherapy very effective in reducing signs and symptomshallucinations and improve the patient's ability to control hallucinations.
Keywords : Disturbances of auditory sensory perception, Chromotherapy
vii
KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat yang dilimpahkan-Nya sehingga pada akhirnya peneliti dapat menyelesaikan Karya Ilmiah Akhir Ners dengan judul “Asuhan Keperawatan Gangguan Persepsi Sensori Auditory Pada Pasien Skizofrenia Dengan Chromotherapy Di Ruang Abimanyu Rumah Sakit Jiwa Provinsi Bali Tahun 2023” tepat pada waktunya dan sesuai dengan harapan.
Karya ilmiah akhir ners ini dapat terselesaikan bukanlah semata-mata atas usaha sendiri melainkan berkat dorongan dan bantuan dari berbagai pihak, untuk itu melalui kesempatan ini peneliti mengucapkan terima kasih kepada :
1 Dr. Sri Rahayu, S.Kp., Ns., S.Tr.Keb., M.Kes selaku Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Denpasar yang telah memberikan kesempatan dalam melanjutkan pendidikan profesi ners di Politeknik Kesehatan Denpasar Jurusan Keperawatan.
2 Direktur Rumah Sakit Jiwa Provinsi Bali beserta staff yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan study kasus di Rumah Sakit Jiwa
3 Ners. I Made Sukarja. S.Kep., M.Kep selaku Ketua Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemeskes Denpasar yang telah memberikan masukan, pengetahuan, bimbingan dan memberikan ijin untuk melakukan penelitian ini.
4 Ni Luh Kompyang Sulisnadewi, M.Kep., Ns., Sp.Kep.An selaku Ketua Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Denpasar yang telah memberikan bimbingan selama pendidikan di Jurusan Keperawatan Politeknk Kesehatan Kemenkes Denpasar.
viii
5 I Gede Widjanegara, SKM., M.Fis selaku pembimbing utama yang telah memberikan pengetahuan, bimbingan, dan masukan dalam menyelesaikan karya ilmiah akhir ners ini.
6 I Gusti Ayu Harini, SKM., M.Kes selaku pembimbing pendamping yang telah memberikan pengetahuan, bimbingan, dan masukan dalam menyelesaikan karya ilmiah akhir ners ini.
7 Seluruh dosen jurusan keperawatan yang telah memberikan ilmu pengetahuan selama peneliti mengikuti pendidikan.
8 Kedua orang tua saya yang selalu memberikan dukungan dan doa dalam menyelesaikan karya ilmiah akhir ners ini.
9 Semua pihak yang telah membantu hingga penyusunan karya ilmiah akhir ners ini dapat terselesaikan tepat pada waktunya, yang tidak bisa peneliti sebutkan satu persatu.
Kritik dan saran yang membangun sangat peneliti harapkan untuk kesempurnaan karya ilmiah akhir ners ini dan semoga karya ilmiah akhir ners ini dapat bermanfaat bagi pembaca maupun peneliti selanjutnya.
Denpasar, 09 Mei 2023
Peneliti
ix DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL
HALAMAN JUDUL ... ii
LEMBAR PERSETUJUAN ... iii
LEMBAR PENGESAHAN ... iv
ABSTRAK ...v
ABSTRACT ... vi
KATA PENGANTAR ... vii
DAFTAR ISI ... ix
DAFTAR TABEL ... xiii
DAFTAR GAMBAR ... xiv
DAFTAR LAMPIRAN ...xv
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ...1
B. Rumusan Masalah ...3
C. Tujuan Penulisan ...4
1. Tujuan umum ...4
2. Tujuan khusus ...4
D. Manfaat Penulisan ...5
1. Manfaat teoritis ...5
2. Manfaat praktis ...5
BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Skizofrenia ...6
1. Definisi ...6
x
2. Tanda dan Gejala ...6
3. Klasifikasi ...8
4. Pemeriksaan Penunjang ...9
5. Penatalaksanaan ...10
B. Gangguan Persepsi Sensori ...12
1. Definisi ...12
2. Tanda dan Gejala ...12
3. Penyebab ...13
4. Jenis Halusinasi ...16
5. Tahapan Proses Halusinasi ...17
6. Rentang Respon Gangguan Persepsi Sensori ...19
7. Mekanisme Koping Halusinasi ...21
8. Penatalaksanaan ...22
C. Asuhan Keperawatan Gangguan Persepsi Sensori ...25
1. Pengkajian ...25
2. Diagnosis Keperawatan ...28
3. Perencanaan Keperawatan ...29
4. Implementasi Keperawatan ...33
5. Evaluasi Keperawatan ...34
D. Konsep Chromotherapy ...35
1. Definisi ...35
2. Metode Penggunaan Chromotherapy ...35
3. Macam Warna Terapi ...36
4. Pengaruh Antara Gangguan Perepsi Sensori Dengan Chromotherapy. ..37
xi BAB III METODE
A. Jenis Penelitian ...40
B. Alur Penelitian ...41
C. Tempat dan Waktu Penelitian ...42
D. Populasi dan Sampel ...42
E. Jenis dan Teknik Pengumpulan Data ...43
F. Pengelolaan dan Analisis Data ...46
G. Etika Penelitian ...47
BAB IV LAPORAN KASUS KELOLAAN UTAMA A. Pengkajian Keperawatan ...50
B. Masalah Keperawatan ...51
C. Diagnosis Keperawatan ...53
D. Intervensi Keperawatan ...54
E. Implementasi Keperawatan ...56
F. Evaluasi Keperawatan ...58
BAB V PEMBAHASAN A. Analisis Masalah Keperawatan ...61
1. Pengkajian ...61
2. Diagnosis Keperawatan ...62
3. Intervensi Keperawatan ...62
4. Implementasi ...64
5. Evaluasi ...64
B. Analisis Salah Satu Intervensi dengan Konsep Evidance Based Practice atau Penelitian Terkait ...65
xii BAB VI PENUTUP
A. Simpulan ...68 B. Saran ...69 DAFTAR PUSTAKA ...70 LAMPIRAN
xiii
DAFTAR TABEL
Tabel 1 Intervensi Keperawatan Gangguan Persepsi Sensori ...31
Tabel 2 Analisa Data ...52
Tabel 3 Intervensi Keperawatan...54
Tabel 4 Implementasi Keperawatan ...56
Tabel 5 Evaluasi Keperawatan ...58
xiv
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1 Alur Penelitian...41 Gambar 2 Pohon Masalah ...53
xv
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Jadwal Kegiatan Penelitian ...72
Lampiran 2 Anggaran Biaya Penelitian ...73
Lampiran 3 Lembar Permohonan Menjadi Responden ...74
Lampiran 4 Lembar PSP (Informed Consent) ...75
Lampiran 5 SPO Chromotherapy Untuk Halusinasi ...79
Lampiran 6 Surat Ijin ...81