• Tidak ada hasil yang ditemukan

kata pengantar - Repository UNISBA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "kata pengantar - Repository UNISBA"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

iii

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur Penulis panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Hubungan Antara Kredibilitas Mario Teguh Dengan Sikap Positif Audience.

Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih terdapat banyak kekurangan karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman yang penulis miliki. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan saran dan kritik guna skripsi ini. Melalui karya ini, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi seluruh pembaca pada umumnya.

Dalam penulisan skripsi ini, banyak sekali dukungan yang penulis terima dari berbagai pihak. Sehingga dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Dr. H. O. Hasbiansyah, Drs., M.Si. selaku Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung yang telah megajarkan kedisiplinan dan memberikan motivasi kepada penulis.

2. Bapak Oji Kurniadi, Drs., M.Si. selaku Wakil Dekan 1 Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung yang telah berbagi ilmu dan memberikan dukungan kepada penulis.

3. Ibu Dr. Hj. Ani Yuningsih, Dra., M.Si. selaku Ketua Bidang Kajian Public Relations sekaligus sebagai Dosen Pembimbing penulis, terimakasih atas

repository.unisba.ac.id

(2)

iv

segala bimbingan, waktu, masukan, serta dukungan yang begitu besar dalam penyusunan skripsi ini.

4. Bapak Dr. Udung Noorrosyad, M.Si. MM. selaku Dosen Wali yang telah memberikan arahan dan motivasi selama perkuliahan kepada penulis.

5. Bapak Surya Rani, S.IKom selaku Floor Director program acara Mario Teguh Golden Ways yang telah meluangkan waktunya dan memberikan berbagai informasi bagi penulis, sehingga penulis dapat mengikuti secara langsung program acara Mario Teguh Golden Ways dan menyelesaikan skripsi ini.

6. Bapak Asep selaku orang terdekat Mario Teguh yang telah mengizinkan penulis untuk dapat melakukan penelitian kepada audience Mario Teguh dalam program acara Mario Teguh Golden Ways , sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Bapak Zulfebriges, Drs., M.Si selaku dosen Fakultas Ilmu Komunikasi yang telah berbagi pengetahuan, ilmu dan pengalaman bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Bapak Muhammad E. Fuady. S.Sos. selaku dosen Fakultas Ilmu Komunikasi yang telah berbagi pengetahuan, ilmu dan pengalaman bagi penulis dalam menyelesaikan studi di Universitas Islam Bandung.

9. Seluruh Dosen Fakultas Ilmu Komunikasi yang telah memberikan ilmu kepada penulis selama masa perkuliahan di Universitas Islam Bandung.

10. Seluruh Staf dan Karyawan Fakultas Ilmu Komunikasi yang telah banyak membantu dalam berbagai hal akademik.

repository.unisba.ac.id

(3)

v

11. Ibunda Hj. Fenny Rohyani, Ayahanda H.Yayan dan Kakakku Aruna Sachi, Adikku Azka Hanifah Hamidah tersayang yang telah memberikan doa serta dukungan sepenuh hati baik moril maupun materil kepada penulis.

12. Seseorang yang sangat berarti bagi penulis, Aditia Bagus Pangestu yang telah meluangkan waktunya, memberikan banyak dukungan, doa, semangat, dan perhatian yang tulus kepada penulis.

13. Anton Whisnu dan Ryan A Fauzan.,ST terimakasih atas segala bantuan, semangat dan doa yang sangat berarti bagi penulis.

14. Sahabat-sahabat terbaik dan tersayang yang selama ini bersama-bersama melewati suka dan duka dalam menyelesaikan skripsi ini, Tari Permatasari Tasya Umari, Selly Karina, Elwina Givafuri, Akmal Setiawan, Badai Banyu Negara, Reza Novenda, dan Yessi Octavia. Terimakasih atas doa dan semangat yang telah diberikan kepada penulis.

15. Kepada semua teman-teman Fakultas Ilmu Komunikasi Unisba, khususnya angkatan 2010. Terimakasih atas doa dan semangat yang telah diberikan kepada penulis.

16. Bapak Asep Dedi Supriadi selaku supir pribadi penulis yang selalu mengantar-jemput dan menemani penulis bepergian, terutama dalam proses pembuatan skripsi ini. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis

repository.unisba.ac.id

(4)

vi

sebutkan satu persatu, yang telah banyak membantu dan memberikan dukungan kepada penulis.

Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan berbagai pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan yang begitu berharga kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Bandung, Oktober 2014

Penulis

repository.unisba.ac.id

Referensi

Dokumen terkait

Terima kasih kepada seluruh Dosen Farmasi Unisba yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan bagi penulis selama pendidikan di Universitas Islam Bandung.. Seluruh staf dan karyawan

Terima kasih kepada seluruh Dosen Farmasi Unisba yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan bagi penulis selama pendidikan di Universitas Islam Bandung... Seluruh staf dan karyawan

Oji Kurniadi Drs., M.Si., selaku Wakil Dekan I Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung dan selaku dosen pembimbing, yang telah banyak memberikan bimbingan, petunjuk,

Staff Dosen Fakultas Hukum Universitas Islam Bandung, penulis mengucapkan terimakasih karena telah memberikan dan membekali berbagai ilmu selama mengikuti perkuliahan sampai akhir

Ibu Frency Siska, S.H., M.H., selaku Ketua Bagian Kekhususan Hukum Perdata dan Bisnis Fakultas Hukum Universitas Islam Bandung dan juga selaku dosen wali penulis yang selalu memberikan

Semua dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung, yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan yang penting dan bermanfaat selama masa perkuliahaan bagi penulis..

Dini Dewi Heniarti S.H.,M.H selaku dosen pembimbing penulis sekaligus wakil dekan I Fakultas Hukum Universitas Islam Bandung, yang dengan penuh perhatian telah berusaha meluangkan

Seluruh Dosen yang pernah mengajar penulis selama menuntut ilmu di Bidang Kajian Public Relations Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Bandung, terimakasih atas kesabaran dan