• Tidak ada hasil yang ditemukan

KATA PENGANTAR

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "KATA PENGANTAR"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan atas kehadiran Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah dengan judul “Peran Keluarga Terhadap Pemenuhan ADL Lansia Dengan Demensia di Wilayah Kerja Puskesmas Kedungkandang”sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan di Prodi D-III Keperawatan Malang Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang.

Dalam penelitian Karya Tulis Ilmiah ini, penulis tidak lepas dari dari dukungan bergbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada :

1. Direktur Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang yang telah memberikan kesempatan kepada peneliti menempuh pendidikan di Poltekkes Kemenkes Malang.

2. Ketua Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Malang yang telah memfasilitasi penelitian selama menjalani pendidikan di Jurusan Keperawatan Malang

3. Ketua Program Studi D-III Keperawatan Malang Politeknik Kesehatan Malang yang telah membimbing, mengarahkan, serta memfasilitasi peneliti selama mengikuti proses belajar mengajar di prodi D III Keperawatan Malang

4. Ibu Isnaeni DTN, SKM., M.Kes. selaku dosen pembimbing utama yang dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini telah banyak memberikan bimbingan dan dukungan kepada penulis

5. Ibu Lenni Saragih, SKM., M.Kes. selaku dosen pembimbing pendamping yang dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini juga banyak memberikan bimbingan dan dukungan kepada penulis

6. Dr. Tri Johan A.Y, S.Kp, M.Kep. yang telah meluangkan waktu untuk menguji dan memberikan masukan kepada penulis

7. Bapak Ibu dosen serta pembimbing di lingkungan kampus maupun lahan praktek

(2)

ix

8. Ayah dan Ibu tercinta, Bapak Hadi Witanto dan Ibu Umi Khasanah yang telah merawat, membimbing, menyemangati, memfasilitasi, dan mengajarkan banyak hal kepada peneliti dengan penuh cinta dan kasih

9. Kakak dan adik, Annisa Wakhidatus Sava, Sufendi Haryanto, dan Asma Nisa Azizah yang tak henti menyemangati dalam penyelesaian Karya Tulis Ilmiah ini 10. Keseluruhan teman-teman dan sahabat terkasih yang selalu memberikan

dorongan, semangat, dan ide-ide dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini masih banyak kekurangan, oleh karena itu peneliti mengharapkan saran dan kritik yang membangun guna memperbaiki penyusunan penelitian selanjutnya

Malang,

Peneliti

Referensi

Dokumen terkait

vi KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan atas kehadiran Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah

1 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kesempatan dan hidayah-Nya sehingga dapat menyelesaikan penulisan Karya Tulis Ilmiah dengan

v KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkkan kehadirat Allah SWT yang sudah melimpahkan rahmat, taufik, dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi

v KATA PENGANTAR Alhamdulillaahirobbil’aalamiin, puji syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat

v KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala rahmatNya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah dengan

ii KATA PENGANTAR Assalaamu’alaikum Wr., Wb., Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, karunia dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat

v KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat

viii KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul