Siswa mampu memahami hukum-hukum
khuluqiyah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan bahwa al-quran berisi hukum-hukum khuluqiyah?
KUNCI :
Hukum khuluqiyah yaitu hokum-hukum yang berkenaan dengan akhlak.
Cakupan Materi:
Sumber-sumber hukum islam
Materi :
Sumber-sumber hukum islam
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami al-quran yang berisi hukum-hukum khuluqiyah
Siswa mampu memahami as-sunah yang
bersifat qauliyah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan pengertian as-sunah yang besifat qauliyah?
KUNCI :
As-sunah qauliyah artinya sunah yang berupa perkataan rasulullah saw.
Cakupan Materi:
Sumber-sumber hukum islam
Materi :
Sumber-sumber hukum islam
Indikator Soal :
Siswa mampu mempelajari as-sunah yang bersifat qauliyah
Siswa mampu mempelajari tentang hasil ijtihad
Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Mengapa hasil ijtihad itu berbeda dan bagaimana konsekuensinya mengikutinya?
KUNCI :
Sah hukumnya bagi umat islam meyakini dan mengikuti hasil ijtihad ulama, sebagai wujud nyata dari ketaatan kepada ulil amri.
Cakupan Materi:
Sumber-sumber hukum islam
Materi :
Smber-sumber hukum islam
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami hasil ijtihad
Siswa mampu memahami hasil ijtihad sebagai
pedoman hidup sehari-hari Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan keberadaan umat islam dalam menjadikan hasil ijtihad sebagai pedoman hidup dalam kehidupan sehari-hari?
KUNCI :
Hasil-hasil ijtihad yang dilakukan oleh para ulama mujtahid memiliki kebenaran yang sah sebagai bagian dari hukum islam.
Cakupan Materi:
Sumber-sumber hukum islam
Materi :
Sumber-sumber hukum islam
Indikator Soal :
Siswa mampu mempelajari hasil ijtihad sebgai pedoman hidup sehari-hari
Siswa mampu mempelajari pengertian wakaf
Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan pengertian wakaf?
KUNCI :
Wakaf ialah menahan mengekang atau menghentikan harta dan memberikan manfaatnya dijalan allah untuk
memindahkan hak milik pribadi suatu badan atau yayasan yang memberikan manfaat bagi masyarakat dengan tujuan mendapatkan kebaikan dan rida allah swt.
Cakupan Materi:
Pengelolaan wakaf secara jujur
Materi :
Pengelolaan wakaf secara jujur
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami pengertian wakaf
Siswa mampu memahami contoh penerapan
wakaf Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Tuliskan contoh penerapan wakaf yang terdapat di sekitar kita?
KUNCI :
Contohnya wakaf tanah, bangunan masjid, alat untuk keperluan shalat, dan lain sebagainya Cakupan Materi:
Pengelolaan wakaf secara jujur
Materi :
Pengelolaan wakaf secara jujur
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami penerapan wakaf yang ada di sekitar kita
Siswa mampu memahami tentang wakaf
Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Bolehkah wakaf dari harta hasil korupsi? Jelaskan alasannya!
KUNCI :
Tidak di perbolehkan wakaf dari harta hasil korupsi karena termasuk kedalam barang haram atau najis.
Cakupan Materi:
Pengelolaan wakaf secara jujur
Materi :
Pengelolaan wakaf secara jujur
Indikator Soal :
Siswa mampu mempelajari tentang wakaf
Siswa mampu memahami cara mengelola
wakaf Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Tuliskan empat hal yang perlu diperhatikan dalam mengelola wakaf?
KUNCI :
1. Jujur dalam mengelola wakaf 2. Pengelolaan wakaf produktif
3. Wakaf produktif dalam pengembangan ekonomi umat 4. Prioritas pengembangan yang akan dijalankan
Cakupan Materi:
Pengelolaan wakaf secara jujur
Materi :
Pengelolaan wakaf secara jujur
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami cara mengelola wakaf
Siswa mampu memahami mengetahui lamanya
dakwah rasulullah saw. di mekah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Berapa lamakah nabi Muhammad saw. Melakukan dakwah islam di mekkah?
KUNCI :
13 tahun dakwah islam di mekkah Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di mekah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di mekah
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami berapa lamanya rasulullah saw berdakwah di mekah
Siswa mampu memahami dakwah rasulullah
saw. Di mekah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Tuliskan substansi dakwah nabi Muhammad saw. Di mekkah?
KUNCI :
a. Memperbaiki akhlak masyarakat mekkah b. Memperbaiki dan meluruskan tauhid
c. Menyampaikan persamaan hak dan derajat manusia d. Mengubah kebiasaan bertaklid
Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di mekah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di mekah
Indikator Soal :
Siswa mapu mempelajari tentang dakwah rasulullah saw. Di mekah
Siswa mampu memahami tentang kafir quraisy yang memusuhi dawah islam rasulullah saw. Di mekah
Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Mengapa masyarakat kafir quraisy di mekkah memusuhi dakwah islam yang dilakukan oleh nabi Muhammad saw?
KUNCI :
Karana masyarakat kafir quraisy tidak menyukai atau membenci ajaran yang dilakukan oleh nabi Muhammad saw.
Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di mekah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di mekah
Indikator Soal :
Siswa mampu mempelajari perjalanan dakwah islam yang dilakukan rasulullah saw. Di mekah
Siswa mampu memahami keluarga kerabat
nabi yang masuk islam Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Tuliskan anggota keluarga dan kerabat yang masuk islam melalui dakwah nabi yang dilakukan secara diam-diam?
KUNCI :
Khadijah binti khuwalid, ali bin abi thalib, zaid bin haritsah, abu bakar as-siddiq, dan bilal bin rabah.
Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di mekah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di mekah
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami strategi dakwah slam
rasulullah saw. Di mekah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan strategi yang dilakukan dalam melakukan dakwah islam di mekkah?
KUNCI :
a. Melakukan dakwah secara diam-diam b. Dakwah secara terang-terangan (terbuka) Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di mekah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di mekah
Indikator Soal :
Siswa mampu mempelajari strategi dakwah islam rasulullah saw. di mekah
Siswa mampu memahami materi dakwah
rasulullah saw. Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Jelaskan apa yang dimaksud dengan substansi materi dakwah rasulullah saw?
KUNCI :
Substansi materi dakwah rasulullah saw. Bertujuan agar terbentuknya tata kelola kehidupan masyarakat yang islami, sehingga hukum yang diterapkan di negeri itu juga hukum islam.
Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di madinah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di madinah
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami materi dakwah yang
Siswa mampu memahami dakwah rasulullah
saw. Cepat diterima di madinah Kunci Jawaban
Deskripsi Soal
Mengapa dakwah rasulullah saw. Di madinah lebih cepat diterima?
KUNCI :
Karena masyarakat madinah lebih mudah menerima ajaran islam dan tidak banyak yang menentang ajaran yang diajarkan oleh rasulullah saw.
Cakupan Materi:
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw. Di madinah
Materi :
Substansi dan strategi dakwah rasulullah saw.
Di madinah
Indikator Soal :
Siswa mampu memahami dakwah rasululah cepat diterima di madinah