• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN KARYA INOVATIF ALAT PERAGA POSTER PENDIDIKAN MATERI “KEBUDAYAAN MASYARAKAT MEKAH SEBELUM ISLAM” KELAS X TAHUN PELAJARAN 2023/2024

N/A
N/A
Hayandi, S.Pd.I

Academic year: 2024

Membagikan "LAPORAN KARYA INOVATIF ALAT PERAGA POSTER PENDIDIKAN MATERI “KEBUDAYAAN MASYARAKAT MEKAH SEBELUM ISLAM” KELAS X TAHUN PELAJARAN 2023/2024"

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

lOMoARcPSD|30875547

lOMoARcPSD|30875547

LAPORAN KARYA INOVATIF ALAT PERAGA POSTER PENDIDIKAN

MATERI “KEBUDAYAAN MASYARAKAT MEKAH SEBELUM ISLAM”

KELAS X TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Oleh :

HAYANDI, S.Pd.I.

NIP: 198409302019031005

MADRASAH ALIYAH NEGERI 3 KOTA JAMBI KEMENTERIAN AGAMA KOTA JAMBI

2023

(2)

lOMoARcPSD|30875547

IDENTITAS GURU

1. Nama Sekolah : MAN 3 Kota Jambi

2. Nama Guru : Hayandi, S. Pd.I.

3. NIP : 198409302019031005

4. NPK : 9843600089034

5. PEG ID : 10502015184001

6. Jabatan/Golongan Guru : Penata Muda Tk. I - III/b 7. Alamat Sekolah : Jalan : Jl. Sersan Darphin RT. 07

▪ Kelurahan : Eka Jaya

▪ Kecamatan : Paal Merah

▪ Kabupaten/Kota : Kota Jambi

▪ Provinsi : Jambi

▪ Kode POS : 36139

8. Mengajar Mata Pelajaran : Guru SKI

9. SK Pengangkatan

a. Sebagai CPNS

▪ Pejabat yang mengangkat : Menteri Agama Republik Indonesia

▪ Nomor SK : 125/Kw.05.1/Kp.00.3/04/2019

▪ Tanggal SK : 11 April 2019

b. Pangkat Terakhir

▪ Pejabat yang mengangkat : Menteri Agama Republik Indonesia

▪ Nomor SK : 80/Kw.05.1.3/Kp.07.1/03/2023

▪ Tanggal SK : 6 Maret 2023

10

. Alamat Rumah: Jalan : Ko. Perum Tanjung Permata Blok UU No. 55 RT. 25

▪ Kelurahan Bakung Jaya

▪ Kecamatan Paal Merah

▪ Kabupaten/Kota : Kota Jambi

▪ Provinsi : Jambi

▪ Kode POS : 36139

▪ Telpon/Fax : 089515724535

LEMBAR PENGESAHAN

(3)

lOMoARcPSD|30875547

LAPORAN KARYA INOVATIF

MATERI “KEBUDAYAAN MASYARAKAT MEKAH SEBELUM ISLAM”

KELAS X TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Yang bertandatangan di bawah ini adalah Kepala Madrasah Aliyah Negeri 3 Kota Jambi menyatakan karya Inovatif berupa Alat Peraga Poster Pendidikan materi

“Kebudayaan Masyarakat Mekah Sebelum Islam” kelas X tahun pelajaran 2023/2024 di bawah ini :

No Nama

Produk

Bentuk Jenjang dan Kelas

tahun pembua

tan

Pemberi

pengesahan Nomor hak cipta 1 Kebudayaa

n Negatif Masyaraka

t Mekah Sebelum

Islam

Alat peraga

Jenjang MA Kelas X

2022 Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

QRCPN : 62-0002- 00360-8

2 Kebudayaa n Positif Masyaraka

t Mekah Sebelum

Islam

Alat peraga

Jenjang MA Kelas X

2022 Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

QRCPN : 62-0002-

00361-9

Adalah benar karya dari :

Nama : Hayandi, S.Pd.I.

NIP : 198409302019031005

Jabatan : Guru SKI

Unit Kerja : MAN 3 Kota Jambi

dan telah digunakan dalam pembelajaran Sejarah Kebudyaan Islam di Madrasah Aliyah Negeri 3 Kota Jambi.

Jambi, 1 Agustus 2023 Kepala MAN 3 Kota Jambi

Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

(4)

lOMoARcPSD|30875547

NIP. 19631201 199302 1 002

(5)

HALAMAN PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Hayandi, S.Pd.I.

NIP : 198409302019031005

Jabatan : Guru SKI

Unit Kerja : MAN 3 Kota Jambi

Menyatakan bahwa karya Inovatif berupa Alat Peraga Poster Pendidikan materi

“Kebudayaan Masyarakat Mekah Sebelum Islam” kelas X tahun pelajaran 2023/2024 benar-benar asli karya saya dan belum pernah digunakan untuk kepentingan penilaian angka kredit.

Jambi, 1 Agustus 2023 Kepala MAN 3 Kota Jambi

Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

NIP. 19631201 199302 1 002

(6)

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN KARYA

Yang bertandatangan di bawah

Nama : Hayandi, S.Pd.I.

NIP : 198409302019031005

Pangkat /Golongan Guru : Penata Muda Tk. I - III/b Satuan Pendidikan : MAN 3 Kota Jambi Bahwa karya berupa :

No Nama

Produk

Bentuk Jenjang dan Kelas

tahun pembua

tan

Pemberi

pengesahan Nomor hak cipta (jika

ada) 1 Kebudayaa

n Negatif Masyaraka

t Mekah Sebelum

Islam

Alat peraga

Jenjang MA Kelas X

2022 Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

QRCPN : 62-0002- 00360-8

2 Kebudayaa n Positif Masyaraka

t Mekah Sebelum

Islam

Alat peraga

Jenjang MA Kelas X

2022 Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I.

QRCPN : 62-0002-

00361-9

Merupakan hasil karya buatan sendiri, jika dikemudian hari terbukti karya tersebut bukan merupakan karya sendiri, maka saya bersedia diproses secara hukum untuk menerima sanksinya.

Disahkan Oleh, Jambi, 1 Agustus 2023

Kepala MAN 3 Kota Jambi Pembuat Karya Inovasi

(7)

Drs. H. M. Zakri K, M.Pd.I. Hayandi, S.Pd.I

NIP. 19631201 199302 1 002 NIP. 198409302019031005

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, rahmat dan karunia-Nya, sehingga Laporan karya novatif Kriteria Alat Pelajaran/ Peraga ini dapat diselesaikan dengan baik. Laporan karya Inovatif berupa Alat Peraga Poster Pendidikan Mapel Sejarah Kebudayaan Islam ini untuk memenuhi salah satu syarat kenaikan pangkat dari III/b ke III/c.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam Laporan karya novatif Kriteria Alat Pelajaran/ Peraga ini masih banyak terdapaat kekurangan dan kesalahan akibat kemampuan dan pengetahuan penulis yang masih terbatas. Oleh karena itu kritik dan saran sangat diharapkan demi penyempurnaan laporan pengebangan diri ini.

Penyusunan Laporan karya novatif Kriteria Alat Pelajaran/ Peraga ini tidak lepas dari bimbingan, bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi- tingginya kepada yang terhormat :

1. Bapak Drs. Zakri, K. M.Pd.I. selaku Kepala Madrasah Aliyah Negeri 3 Kota jambi

2. Rekan-rekan guru MAN 3 Kota Jambi yang memberikan dukungan penuh

3. Siswa-siswi MAN 3 Kota Jambi yang senantiasa menjadi motivasi untuk terus berkarya,

4. Kepada semua pihak baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah memberikan sumbangan pikiran dalam menyusun Laporan karya inovatif Alat Pelajaran/ Peraga ini .

Akhirnya hanya kepada Allah SWT jua-lah penulis kembalikan segala sesuatunya. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan karunia dan hidayah-Nya kepada kita semua. Amin.

Jambi, 1 Agustus 2023 Penulis

(8)

Hayandi, S.Pd.I.

(9)

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Guru merupakan unsur utama sumber daya manusia yang mempunyai peranan yang sangat menentukan dalam keberhasilan penyelenggaraan pendidikan guna meningkatkan kemajuan bangsa. Oleh karena itu diperlukan sosok guru yang mampu memainkan peranan tersebut, yaitu guru yang mempunyai kompetensi yang diindikasikan dari sikap dan perilaku yang penuh dengan kesetiaan dan ketaatan kepada bangsa, negara, bermoral dan bermental baik, professional, serta sadar akan tanggung jawabnya sebagai pelayan publik.

Dewasa ini pemerintah berupaya meningkatkan mutu pendidikan dengan program sertifikasi guru. Tujuan dari program tersebut adalah meningkatkan guru- guru yang lebih professional. Jika dengan meningkatnya guru yang professional, maka mutu pendidikan akan meningkat karena guru yang professional adalah guru yang memiliki tanggung jawab dan dedikasi tinggi terhadap pendidikan dan perkembangan peserta didik.

Salah satu upaya pemerintah untuk meningkatkan profesionalisme guru ialah dengan adanya dorongan atau anjuran bagi guru untuk mengikuti Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) yang secara detail diatur dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan reformasi Birokrasi Nomor 16 Tahun 2009 tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya. Adapun jenis PKB tersebut ada 3 jenis, yaitu : 1) Pengembangan Diri, 2) Publikasi Ilmiah, dan 3) Karya Inovatif. Sebagaiman dapat digambarkan sbb :

(10)

Salah satu upaya untuk memenuhi unsur Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) ialah karya inovatif. Karya inovatif adalah karya hasil pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan/atau seni yang bermanfaat bagi pendidikan dan/atau masyarakat, yang terdiri dari (1) menemukan teknologi tepatguna; (2) menemukan/ menciptakan karya seni; (3) membuat/memodifikasi alat pelajaran/peraga/praktikum; (4) mengikuti pengembangan/ penyusunan standar, pedoman, soal, dan sejenisnya

Atas dasar kebutuhan, peraturan dan kewajiban itulah, maka penulis berupaya untuk membuat karya inovatif untuk memodifiasi alat pelajaran. Alat peraga berupa Poster Pendidikan yang dibuat dengan bantuan aplikasi Canva.

Alat peraga ini dibuat untuk membantu siswa memahami materi Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam. Karya inovatif ini merupakan gagasan penulis yang dituangkan dalam bentuk poster pendidikan dengan ttujuan memudahkan kegiatan belajar dan pemerolehan pengetahuan peserta didik B. Tujuan Umum

Pemenuhan Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) melalui karya inovatif pada bidang membuat/ memodifiasi alat pelajaran. Alat peraga dan praktikum pada dasarnya memiliki tujuan yang sangat relevan dengan

(11)

peningkatan mutu pendidikan dan karir. Adapun tujuan tersebut secara gamblang dapat diuraikan sebagai berikut :

1. Memenuhi kebutuhan akan ilmu pengetahuan dalam bidang pendidikan mengingat pengetahuan dan kemampuan yang dimiliki masih terbatas 2. Meningkatkan kualitas layanan pendidikan di sekolah dalam rangka

meningkatkan mutu pendidikan.

3. Berbagi ide dan kreativitas guru dalam rangka meningkatkan Mutu pembelajaran.

4. Memenuhi syarat dari pengajuan kenaikan pangkat,

5. Pembuatan karya inovasi alat peraga Senter Botol Plastik Air Mineral Bekas", membantu peserta didik untuk memahami komponen listrik yang terdapat pada lampu senter

C. Manfaat

Manfaat yang dapat diperoleh dari penciptaan teknologi pembelajaran ini diantarnya:

1. Bagi Peserta didik

a. Siswa mendapatkan pengalaman belajar baru yang lebih bermakna dan mudah dalam pembelajaran SKI tentang Kebudayaan Masyarakat Mekah Sebelum Islam

b. Meningkatkan partisipasi belajar siswa dalam pembelajaran SKI khsususnya komponen Kebudayaan Masyarakat Mekah Sebelum Islam

2. Bagi guru

a. Guru memperoleh pengalaman baru dalam memberikan pelajaran SKI khususnya tentang Kebudayaan Masyarakat Mekah Sebelum Islam

b. Guru mendapatkan motiovasi untuk terus mengembangkan kreatifitas dalam menginkatkan hasil pembelajaran.

(12)

3. Bagi sekolah

a. Menjadi pendorong bagi guru-guru di sekolah untuk mencipatakan inovasi dan kreatifitas dalam pembelajaran.

b. Menjadi nilai tambah bagi sekolah yang telah memberikan ruang dan fasilitas tercipatanya karya inovatif demi kemajuan pembelajaran di sekolah.

(13)

lOMoARcPSD|30875547

BAB II

KARYA INOVASI ALAT PERAGA POSTER PENDIDIKAN

A. Langkah-Langkah mendesain Poster Pendidikan

Alat peraga ini dibuat dengan memanfaatkan aplikasi Canva.

Adapun langkah langkah pembuatannya adalah sebagai berikut:

1. Login atau Buat Akun:

 Kunjungi situs web Canva dan login ke akun Anda. Jika Anda belum memiliki akun, buatlah akun baru.

2. Pilih Ukuran Poster:

 Setelah masuk, klik "Create a design" di pojok kanan atas halaman Canva.

 Pilih kategori "Poster" dan pilih salah satu ukuran yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Misalnya, ukuran poster standar adalah 42 x 59.4 cm.

(14)

lOMoARcPSD|30875547

3. Pilih Template atau Mulai Dari Awal:

 Anda dapat memilih template pendidikan yang telah disediakan oleh Canva atau memulai dengan kanvas kosong.

4. Tambahkan Background:

 Pilih latar belakang atau warna latar belakang yang sesuai dengan tema pendidikan. Anda juga bisa menggunakan gambar atau pola.

(15)

lOMoARcPSD|30875547

5. Tambahkan Judul:

 Gunakan teks untuk menambahkan judul poster. Pilih font yang jelas dan ukuran teks yang sesuai. Pastikan judul mencolok dan mudah dibaca.

6. Tambahkan Gambar:

 Unggah gambar atau pilih dari koleksi gambar Canva untuk memperkaya poster Anda. Gambar dapat berupa ilustrasi, foto, atau grafik yang relevan dengan tema pendidikan.

7. Tambahkan Informasi:

 Gunakan elemen teks untuk menambahkan informasi materi Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam. Gunakan font yang konsisten dengan judul.

(16)

lOMoARcPSD|30875547

8. Gunakan Warna yang Konsisten

 Pilih palet warna yang konsisten dengan tema pendidikan. Hindari penggunaan terlalu banyak warna agar poster tetap terlihat bersih dan profesional.

9. Gunakan Ikona atau Simbol:

 Tambahkan ikona atau simbol yang relevan dengan pendidikan untuk menarik perhatian dan memperkuat tema poster.

10. Periksa dan Koreksi:

(17)

lOMoARcPSD|30875547

 Periksa poster secara keseluruhan, pastikan tidak ada kesalahan ejaan, dan pastikan tata letaknya terlihat rapi dan terorganisir.

11. Unduh Poster:

 Setelah puas dengan hasilnya, klik tombol "Unduh" di kanan atas dan pilih format file yang diinginkan (JPEG, PNG, atau PDF).

(18)

lOMoARcPSD|30875547

B. Proses Pembelajaran menggunakan Poster Pendidikan 1. Persiapan Materi Pembelajaran

Tentukan topik atau konsep yang akan diajarkan melalui poster, mengumpulkan dan menyiapkan materi pembelajaran yang relevan dan sesuai dengan kurikulum.

2. Desain Poster Pembelajaran

Buat poster dengan mendesainnya secara menarik dan informatif. Pilih warna, font, dan gambar yang sesuai dengan audiens dan tujuan pembelajaran.

3. Pengenalan Poster

Perkenalkan poster kepada siswa, menjelaskan tujuan poster, topik yang akan diajarkan, dan bagaimana poster tersebut akan membantu mereka memahami konsep tersebut.

4. Diskusi Awal

Fasilitasi diskusi awal tentang topik yang akan diajarkan. Ajukan pertanyaan untuk mengukur pengetahuan awal siswa dan mengidentifikasi kebutuhan pembelajaran mereka.

5. Poster Pamerkan

Perlihatkan poster di depan kelas. Biarkan siswa melihat dan menganalisis poster tersebut secara mandiri sebelum memulai pembelajaran.

6. Eksplorasi Bersama-sama:

(19)

lOMoARcPSD|30875547

Fasilitasi sesi eksplorasi bersama-sama. Ajak siswa untuk mengamati dan membahas elemen-elemen poster, membantu mereka memahami informasi yang disajikan.

7. Analisis Bersama

Buka diskusi tentang pesan utama, detail penting, dan hubungan antar informasi pada poster. Dorong siswa untuk berbagi pemahaman dan ekspresi pendapat mereka.

8. Aktivitas Interaktif

Sertakan aktivitas interaktif yang melibatkan siswa menggunakan poster. Ini bisa mencakup pertanyaan diskusi, pengugasan kelompok, atau pemecahan masalah berdasarkan poster.

9. Refleksi Mandiri

Mintalah siswa untuk merenungkan secara mandiri tentang apa yang telah mereka pelajari dari poster. Mereka dapat menuliskan pemikiran atau berdiskusi dengan pasangan.

10. Kelompok Presentasi

Bagi siswa menjadi kelompok kecil dan memberi mereka tugas untuk membuat presentasi berbasis poster. Setiap kelompok dapat memahami pemahaman mereka.

11. Umpan Balik dari Teman

Setelah presentasi, berikan waktu bagi siswa untuk memberikan umpan balik satu sama lain. Ini dapat mendorong refleksi lebih lanjut dan pertukaran ide.

12. Penilaian Pembelajaran

Gunakan alat penilaian yang sesuai, seperti rubrik atau pertanyaan evaluasi, untuk menilai pemahaman siswa terhadap materi yang diajarkan melalui poster.

13. Pengulangan Materi

Gunakan poster sebagai referensi visual selama pembelajaran berkelanjutan.

Sertakan poster dalam aktivitas pembelajaran untuk memperkuat konsep-konsep yang telah diajarkan.

C. Dampak dari penggunaan Poster Pendidikan

Penggunaan poster pendidikan dapat memberikan berbagai dampak positif bagi siswa. Berikut adalah beberapa dampak penggunaan poster pendidikan bagi siswa, diantaranya :

(20)

lOMoARcPSD|30875547

1. Visualisasi Informasi

Poster membantu siswa untuk memvisualisasikan informasi dengan lebih baik. Gambar, grafik, dan ilustrasi dapat membantu menjelaskan konsep atau materi pelajaran dengan cara yang lebih mudah dipahami.

2. Memperkuat Memori

Poster dapat membantu memperkuat daya ingat siswa. Dengan menyajikan informasi dalam bentuk visual, siswa dapat lebih mudah mengingat dan memahami konsep-konsep penting.

3. Meningkatkan Kreativitas

Membuat atau mendesain poster dapat menjadi kegiatan yang merangsang kreativitas siswa. Mereka dapat menggunakan berbagai warna, gambar, dan tulisan untuk menyampaikan ide-ide mereka dengan cara yang menarik.

4. Mendorong Kolaborasi

Proses pembuatan poster sering kali melibatkan kolaborasi antar siswa. Ini dapat membantu mereka mengembangkan keterampilan kerjasama, berbagi ide, dan belajar dari satu sama lain.

5. Perhatian Menarik

Poster yang menarik secara visual memiliki kemampuan untuk menarik perhatian siswa. Dengan demikian, mereka menjadi lebih tertarik untuk membaca dan memahami informasi yang disajikan.

6. Memberikan Informasi Singkat

Poster sering kali fokus pada penyampaian informasi secara singkat dan jelas. Hal ini membantu siswa untuk dengan cepat mendapatkan pokok-pokok materi tanpa harus membaca dokumen panjang.

(21)

lOMoARcPSD|30875547

7. Memperkaya Lingkungan Belajar

Poster dapat memperkaya lingkungan belajar di kelas. Mereka menciptakan suasana yang menarik dan memberikan variasi dalam penyajian informasi, menjadikan kelas lebih menarik dan dinamis.

8. Menstimulasi Minat

Desain poster yang menarik dapat merangsang minat siswa terhadap topik atau materi pelajaran tertentu. Hal ini dapat meningkatkan motivasi belajar mereka.

9. Mendorong Pemecahan Masalah

Proses pembuatan poster dapat melibatkan pemikiran kritis dan kreatif. Siswa harus memikirkan cara terbaik untuk menyampaikan informasi dan menyelesaikan masalah desain yang mungkin muncul.

10. Penguatan Pembelajaran Aktif

Membaca dan merespons informasi pada poster merupakan bentuk pembelajaran aktif. Siswa tidak hanya menerima informasi, tetapi juga terlibat dalam proses menggali dan memahami materi. .

(22)

BAB III KESIMPULAN

Poster pendidikan dengan materi Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam merupakan alat peran yang sangat efektif dalam konteks pembelajaran.

Dengan kombinasi elemen visual, teks, dan desain yang menarik, poster pendidikan ini mampu menyampaikan informasi secara jelas dan memikat perhatian siswa. Kelebihan utama poster pendidikan ini adalah kemampuannya untuk merangsang daya imajinasi, memvisualisasikan konsep-konsep kompleks, dan memberikan gambaran menyeluruh tentang topik Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam. Penggunaan poster pendidikan ini di dalam kelas tidak hanya memfasilitasi pemahaman siswa, tetapi juga mendorong kreativitas, interaksi, dan pemikiran kritis. Dengan memberikan siswa kesempatan untuk berpartisipasi aktif dalam pembelajaran, guru dapat menciptakan lingkungan pembelajaran yang lebih dinamis dan inklusif. Oleh karena itu, poster pendidikan tidak hanya berfungsi sebagai alat peraga, tetapi juga sebagai sumber inspirasi dan stimulasi intelektual dalam proses pendidikan.

(23)

BAB IV PENUTUP

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena dengan hidayahNya, alat peraga Poster Pendidikan materi Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam seri 1 dan seri 2, telah digunakan dalam kegiatan pembelajaran di kelas X semester ganjil. Pemahaman peserta didik menunjukkan peningkatan pemahaman yang signifikan terhadap materi pembelajaran dan peserta didik lebih mudah memahami materi tentang Kebudayaan Masyarakat Mekah sebelum Islam.

Referensi

Dokumen terkait

Penilaian penampilan 3 besar nominasi oleh Juri Laporan Kegiatan Penen Karya kelas VII Tahun Pelajaran 2022/2023 Ditetapkan di : Jenggawah Pada Tanggal : 22 Mei 2023 Kepala SMPN 1

KISI-KISI ASESMEN FORMATIF LINGKUP MATERI KURIKULUM MERDEKA TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Mata Pelajaran : IPAS Kelas : IV EMPAT Bentuk Soal : Uraian Jumlah Soal : 5 butir soal Waktu