• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN INSPEKSI K3 PADA MESIN LAS DAN MESIN KONVERSI ENERGI DI JURUSAN TEKNIK MESIN

Priyandika Rizki Nugraha

Academic year: 2024

Membagikan "LAPORAN INSPEKSI K3 PADA MESIN LAS DAN MESIN KONVERSI ENERGI DI JURUSAN TEKNIK MESIN"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN INSPEKSI K3 PADA MESIN LAS DAN MESIN KONVERSI ENERGI DI JURUSAN TEKNIK MESIN

Dosen Pengampu:

Fauzan Baanto, S.T., M.T.

Disusun Oleh :

M.N. Gilbatar Gultom (2141230039) Priyandika Rizki Nugraha (2141230096) Syahrul Mubarok (2141230013)

DIV-TEKNIK MESIN PRODUKSI DAN PERAWATAN JURUSAN TEKNIK MESIN

POLITEKNIK NEGERI MALANG TAHUN 2024

(2)

No Tempat Kondisi Foto Lapangan Solusi 1. Bengkel Spot

Welding (Lantai 2)

Terdapat bekas plat yang sudah dipakai saat pengelasan diatas mesin

Membuang ke tempah sampah bekas plat yang sudah

Penataan kabel yang berantakan menyebabkan operator mudah tersandung

Menata dan

merapikan kabel yang

sekiranya tidak di daerah Kawasan operator

Tuas panel tidak berada

di posisi nol saat selesai

digunakan

Memutar tuas panel ke posisi nol setelah selesai digunakan

Adanya poster peringatan bahaya listrik namun terlalu kecil

Mengganti ukuran poster dengan yang lebih besar sedikit

(3)

2. Bengkel Las SMAW (Shielded Metal

Arc Welding) – Lantai G/B1

Peralatan

berserakan di lantai setelah selesai digunakan

Mengembalikan peralatan ke tool store

Barang berserakan dan tidak diberi tempat semestinya

Diberi tempat / rak barang agar tertata dengan rapi

Tidak ada poster peringatan berbahaya

Memberikan poster K3

(4)

Kurangnya kebersihan pada tempat las SMAW

Baik sebelum maupun sesudah menggunakan alangkah baiknya dibersihkan terlebih dahulu

Tidak ada Apar di bengkel las

Menyediakan apar di setiap bengkel las di jurusan teknik mesin

3. Bengkel MKE (Lantai 1 / D)

Tidak ada penempatan untuk Pompa Screw dapat membahayakan keselamatan

Dibuatkan atau dibelikan tempat untuk

menempatkan pompa tersebut

(5)

Barang

berserakan dan tidak diberi tempat semestinya

Diberi tempat / rak barang agar tertata dengan rapi

Tidak terdapat bak penampung atau saluran pembuangan air

Dibuatkan atau dibelikan semacam bak yang memiliki fungsi yang sama

Ada cover yang melindungi beberapa

kelistrikan yang rawan terkena air pada mesin kompresor

Dengan dilakukan perbaikan agar cover bisa melindungi partpart didalamnya Kompresor yang

kurang terawat hingga ada beberapa part yang kurang rapi dan berserakan tidak sesuai posisinya

Melakukan maintenance agar kompresor dapat berfungsi seperti

semestinya

(6)

Terdapat kisi- kisi yang tergeletak dan tidak sesuai tempatnya

Mengembalikan kisikisi tersebut kepada teknisi yang bertugas

Terdapat kabel pada mesin kompresor yang tidak rapi dan dapat

membahayakan

Membelikan kabel ties dan gunakan untuk merapihkan kabel

DOKUMENTASI KELOMPOK 1

Referensi

Dokumen terkait