i
LAPORAN PELAKSANAAN
KULIAH KERJA NYATA ALTERNATIF UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN PERIODE 58 TAHUN AKADEMIK 2017/2018
Dusun/RW : 08
Desa/Kelurahan : Tegal Panggung Kecamatan : Danurejan Kabupaten/ Kota : Yogyakarta
Propinsi : Daerah Istimewa Yogyakarta
.
Disusun oleh:
1. Muhammad Wahid Al Ghifari NIM 11004061 2. Fatchi Adhi Sa’diah NIM 12013002
3. Inirwan NIM 12024052
4. Fayu Azaria Fatmawaty Yusuf NIM 12029173 5. Anisha Denta Sari NIM 1300001161 6. Razuna Novitasyari NIM 1400007079 7. Bagas Ikhzanul Fikri NIM 1400009042 8. Laili Nur Ammajida NIM 1400023255
9 Fajar Niami NIM 1501014021
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN YOGYAKARTA
2018
ii
PENGESAHAN LAPORAN KULIAH KERJA NYATA ALTERNATIF
UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN PERIODE 58 TAHUN AKADEMIK 2017/2018
Kuliah Kerja Nyata Universitas Ahmad Dahlan
di Masjid Al Bahrawi, Tegal Kemuning, Tegal Panggung, Danurejan, Yogyakarta.
Telah dilaksanakan pada tanggal 15 November 2017 – 17 Januari 2018
Yogyakarta, 17 Januari 2018
Ketua Sekretaris
Inirwan Laili Nur Ammajida
NIM. 12024052 NIM. 1400023255
Mengetahui/Menyetujui
Dosen Pembimbing Lapangan Takmir Masjid Al Bahrowi
Nur Kholis, S.Ag.,M.Ag H. Rukiman
NIY. 60010350
Kepala LPM UAD Ketua PRM
Drs. H. Jabrohim, M.M. Bambang Sulistyo
NIP. 195212251980031003
iii
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Puji Syukur atas kehadirat Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga Laporan Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Alternatif Periode 58 Tahun Akademik 2017/2018 di Masjid Al Bahrawi, Tegal Kemuning, Tegal Panggung, Yogyakarta dapat terselesaikan dengan lancar dan tepat pada waktu yang telah ditentukan.
Laporan ini dapat terselesaikan tentu atas bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak baik yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung, oleh karena itu melalui kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih kepada;
1. Drs. H. Haryadi Suyuti selaku Walikota Daerah Istimewa Yogyakarta 2. Drs. H. Akhid Widi Rahmanto selaku Ketua Pimpinan Daerah
Muhammadiyah Yogyakarta
3. Dr. H. Kasiyarno, M. Hum selaku Rektor Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
4. Drs. H. Jabrohim, M. M. selaku Kepala LPM Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
5. Dr. Rina Ratih Sri Sudaryani, M. Hum selaku Kepala Pusat KKN Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
6. Drs. Mohammad Halimi, M.M. selaku Ketua Pimpinan Cabang Muhammadiyah dan Bambang Sulis selaku Ketua Pimpinan Ranting Muhammadiyah Tegal Kemuning Yogyakarta yang senantiasa memberikan masukan-masukan berupa ide dan gagasan yang sangat bermanfaat.
7. Y. Diah Kristiani, S.Sos. selaku Lurah Tegal Panggung Kecamatan Danurejan Yogyakarta.
8. Bapak kami tercinta Nurkholis,S.Ag.,M.Ag selaku Dosen Pembimbing
Lapangan kami yang telah berkenan meluangkan waktu, tenaga dan ilmu
beliau dalam memberikan bimbingan serta saran kepada kami.
iv
9. Takmir dan Jamaah Masjid Al Bahrawi yang turut berpatisipasi dan mendukung kegiatan selama KKN berlangsung.
10. Remaja Masjid Al Bahrawi dan warga disekitar Masjid Al Bahrawi yang turut berpartisipasi dan mendukung program KKN yang berlangsung
Tujuan dari pembuatan laporan ini adalah untuk memberikan gambaran mengenai pelaksanaan kegiatan serta sebagai bentuk pertanggung jawaban dan permintaan maaf kepada semua pihak selama kegiatan KKN di Masjid Al Bahrawi, Tegal Kemuning, Tegal Panggung, Yogyakarta
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan Laporan ini masih jauh dari kata sempurna, oleh sebab itu kami sangat memohon kritik dan saran yang membangun demi perbaikan dimasa yang akan datang.
Harapan kami, semoga laporan kegiatan ini semoga dapat menjadi bahan evaluasi dan tolak ukur dalam pelaksanaan program dan kegiatan Kuliah Kerja Nyata Alternatif Universitas Ahmad Dahlan periode 58 Tahun Akademik 2017/2018
Akhir kata kami mengucapkan terimakasih, semoga hasil laporan kami bermanfaat.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Yogyakarta, 17 Januari 2018 Ketua Unit III.D.1
Inirwan
v
DAFTAR ISI
LAPORAN PELAKSANAAN ... i
PENGESAHAN LAPORAN... ii
KATA PENGANTAR ... iii
DAFTAR ISI ... v
BAB 1 ... 1
PENDAHULUAN ... 1
A. Deskripsi Wilayah ... 1
1. Profil Desa ... 1
2. Profil Masjid ... 2
BAB II ... 11
RENCANA KEGIATAN ... 11
BAB III ... 13
PELAKSANAAN KEGIATAN ... 13
A. PELAKSANAAN KEGIATAN BERSAMA ... 13
B. PELAKSANAAN KEGIATAN INDIVIDU ... 19
II. BIDANG KEAGAMAAN (Total JKEM bidang ini minimal 1200 menit) ... 22
III. BIDANG SENI DAN OLAHRAGA (Total JKEM bidang ini minimal 600 menit) ... 22
IV. BIDANG TEMATIK NON TEMATIK (Total JKEM bidang ini minimal 600 menit) ... 23
C. REKAPITULASI LAPORAN PELAKSANAAN ... 70
BAB IV ... 68
PEMBAHASAN DAN EVALUASI ... 68
BAB V ... 73
PENUTUP ... 73
A. KESIMPULAN ... 73
B. SARAN ... 74
LAMPIRAN ... 77