• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laporan sementara percobaan 6

Muhammad Raafiud Darajat Nazdi

Academic year: 2023

Membagikan "Laporan sementara percobaan 6"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN SEMENTARA

PRAKTIKUM DASAR KIMIA ANALISA I. NOMOR PERCOBAAN :VI (Enam)

II. TUJUAN PERCOBAAN :

3.1. Untuk mengetahui kadar vitamin C dengan metode iodimetri III. TINJAUAN PUSTAKA :

Vitamin adalah senyawa kimia kompleks yang dibutuhkan oleh tubuh untuk membantu mengatur proses metabolisme tubuh. Salah satu dari vitamin yang dibutuhkan tubuh adalah vitamin C. Vitamin C atau asam askorbat adalah salah satu dari vitamin yang terbuat dari turunan heksosa yang larut dalam air dan mudah teroksidasi. Proses terbuatnya vitamin C ini dipercepat oleh panas, cahaya, emzim, katalis tembaga, alkali, dan besi. Asam askorbat dalam sediaan farmasi dapat ditentukan dengan metode titrasi iodimetri atau spektrofotometri ultraviolet (Badriyah dkk, 2015). Asam askorbat sering ditemukan dalam buah-buahan dan sayuran. Asam askorbat bersifat asam karena adanya pengelompokan enediol (Diohaet al,2011).

Kebutuhan vitamin C dapat dipenuhi dengan mengonsumsi buah dan sayur.Vitamin C berfungsi sebagai antioksidan dan dapat mengurangi resiko kanker payudara, kolon, rektum, dan paru-paru. Kekurangan vitamin C dapat menurunkan daya tahan tubuh. Penentuan vitamin C dapat dianalisis dengan menggunakan titrasi redoks berupa titrasi balik iodometri. Prinsip analisis ini adalah mereaksikan asam askorbat dengan iodin dan larutan iodin yang tersisa atau menggunakan larutan indophenol dye, kemudian dititrasi dengan larutan natrium tiosulfat. (Damayanti dkk, 2017).

Vitamin C merupakan asam organik berupa kristal putih yang larut dalam air dan tidak berbau. Vitamin C tersusun dari senyawa asam askorbat dengan rumus molekul C6H8O6 dan dapat dianalisis dengan metode titrasi iodimetri (Erwanto dkk, 2018). Titrasi iodimetri adalah titrasi yang termasuk dalam analisa volumetri.

Iodometri dapat dikatakan sebagai metode yang digunakan untuk menentukan kalor dalam suatu zat (Yusuf, 2019). Salah satu contoh pengaplikasian titrasi iodometri yaitu digunakan untuk menganalisis kandungan yodium pada sampel garam di Laboratorium yang berlokasi di Ethiopia (Kummaet al,2018).

(2)

IV. DATA HASIL PENGAMATAN No.

Perhitungan :

(3)

DAFTAR PUSTAKA

Badriyah, L., dan Manggara, A. B. 2015. Penetapan Kadar Vitamin C Pada Cabai Merah (Capsium annum L.) Menggunakan Metode Spektrofotometri UV- Vis.Jurnal Wiyata.2(1) : 26 - 27.

Damayanti, E. T., dan Kurniawati, P. 2017. Perbandingan Metode Penentuan Vitamin C pada Minuman Kemasan Menggunnakan Metode Spektrofotometri UV-Vis dan Iodimetri. Jurnal Seminar Nasional Kimia dan Pembelajaran.5(11) : 258 - 259.

Dioha, I. J., Olugbemi, O., Onuegbu, T. U., and Shahru, Z. 2011. Determination of ascorbic acid content of some tropical fruits by iodometric titration.

International Journal Biology Chemistry Science.5(5) : 2180 - 2184.

Erwanto, D., Utomo, Y. B., Fiolana, F. A., dan Yahya, M. 2018. Pengolahan Citra Digital untuk Menentukan Kadar Asam Askorbat pada Buah dengan Metode Titrasi Iodometri.Jurnal Ilmiah Multitek Indonesia.12(7) :73 - 84.

Kumma, W. P., Haji, Y., Abdurahmen, J., and Adinew, Y. M. 2018. Factors Affecting the Presence of Adequately Iodized Salt at Home in Wolaita, Southern Ethiopia: Community Based Study. 2018 : 1 - 9.

Yusuf, Y. 2019.Belajar Mudah Kimia Analisa.Jakarta : EduCenter Indonesia.

Referensi

Dokumen terkait

PEDOMAN TATALAKSANA COVID-19 Edisi 4 TIM EDITOR Perhimpunan Dokter Paru Indonesia PDPI Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovaskular Indonesia PERKI Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit

Vanderburgh County Upon notification that they had been selected as a pilot program site, the personnel at the parole district and community corrections agency scheduled a series of