• Tidak ada hasil yang ditemukan

Manajemen Kurikulum Pada Lembaga Pendidikan MTS Al Amien Rejomulyo Kota Kediri - Etheses IAIN Kediri

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Manajemen Kurikulum Pada Lembaga Pendidikan MTS Al Amien Rejomulyo Kota Kediri - Etheses IAIN Kediri"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

MANAJEMEN KURIKULUM PADA LEMBAGA

PENDIDIKAN MTS AL AMIEN REJOMULYO KOTA KEDIRI

SKRIPSI

OLEH

KHAULA FIRRIZQY NIM. 9324.073.18

PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM FAKULTAS TARBIYAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) KEDIRI 2022

(2)

2

MANAJEMEN KURIKULUM PADA LEMBAGA PENDIDIKAN MTS AL AMIEN REJOMULYO KOTA KEDIRI

SKRIPSI Diajukan kepada

Institut Agama Islam Negeri Kediri untuk memenuhi salah satu persyaratan

dalam menyelesaikan program Sarjana

Oleh

KHAULA FIRRIZQY 9324.073.18

PROGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM FAKULTAS TARBIYAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) KEDIRI 2022

(3)

3

(4)

4

(5)

5

(6)

6

(7)

7

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Khaula Firrizqy NIM : 932407318

Program Sudi : Manajemen Pendidikan Islam Fakultas : Tarbiyah

menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi / tesis* yang saya tulis ini benar-benar tulisan saya, dan bukan merupakan plagiasi baik sebagian atau seluruhnya.

Apabila dikemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan bahwa skripsi / tesis* ini hasil dari plagiasi, baik sebagian atau seluruhnya, maka saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan tersebut sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Kediri, 28 Juni 2022 Yang membuat pernyataan

Ttd

KHAULA FIRRIZQY NIM.932407318

materai

(8)

8

HALAMAN MOTTO

ؕ ۡمِهِسُفۡنَاِب اَم ا ۡو ُرِ يَغُي ىهتَح ٍم ۡوَقِب اَم ُرِ يَغُي َلَ َ هاللّٰ َّنِا

Artinya :Sesungguuhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum, sebelum mereka mengubah keadaan diri mereka sendiri. -

(Quran Surah Ar-Ra’d ayatt 11)-

(9)

9

HALAMAN PERSEMBAHAN

Alhamdulillah Wasyukurillah, tiada berhentinya aku bersyukur kepada-Mu ya Ilahi Rabbi, diri ini tiada daya dan kekuatan serta upaya tanpa pertolongan ,

hidayah, serta taufiq yang kau berikan. Sholawat serta Salam tetap tercurahkan kepada Junjungan Ku, Nabi pembawa Risalah, yakni Nabi Muhammad SAW.

Kuharap syafa’a-Mu di dunia dan akhirat. Amin !

Skripsi ini mungkin tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa bantuan, dukungan serta arahan dari beberapa pihak. Maka dari itu saya mengucapkan banyak terima kasih kepada :

1. Kedua orang tuaku, Bapak Suyanto dan Ibu Rohmatun Hasanah yang selalu memberikan doanya, semangat, serta motivasi kepada saya, sehingga saya dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan tepat waktu.

2. Kepada abah Kirom dan amah Munifah serta Guru-guruku yang banyak membantu dan mendoakan peneliti agar dapat segera menyelesaikan penulisan skripsi ini, dan yang selalu memberikan support terbaik kepada penulis.

3. Dosen Pembimbing I Bapak Addin Arsyadana, M.Pd. I dan Dosen Pembimbing II Bapak Nurul Hudha Purnomo, M.Pd, yang telah memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis dengan penuh kesabaran serta banyak meluangkan waktu untuk peneliti.

Semoga Allah selalu memberikan yang terbaik kepada beliau. Amin.

4. Kepala madrasah MTs Al-Amien Rejomulyo Kota Kediri, Bapak Drs. H. Achmad Kirom beserta staf-stafnya yang telah mengizinkan sekaligus membantu peneliti dalam melakukan observasi dan wawancara penelitian skripsi di MTs Al-Amien Rejomulyo Kota Kediri.

(10)

10

5. Seluruh kawan-kawanku IAIN Kediri yang seperjuangan, yang sudah memberikan dorongan semangat untuk terus menyelesaikan penulisan skripsi ini hingga selesai dengan keinginan peneliti.

6. Kepada Almamaterku IAIN Kediri dan Pondok Pesantren Pelajar Al-Fath, Bapak Ibu Dosen dan pengasuh PPP Al-Fath, terutama pada Jurusan Tarbiyah Prodi Manajemen Pendidikan Islam di IAIN Kediri, semoga beliau-beliau senantiasa di Rahmati oleh Allah SWT atas kebaikannya.

(11)

11 ABSTRAK

KHAULA FIRRIZQY, Dosen Pembimbing ADDIN ARSYADANA, M.Pd.I dan NURUL HUDHA PURNOMO, M.Pd, Manajemen Kurikulum pada Lembaga Pendidikan MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri, Skripsi, Program Studi Manajemen Pendidikan Islam, Fakultas Tarbiyah, IAIN Kediri, 2022.

Kata kunci: Manajemen Kurikulum, Pendidikan MTs Al Amien.

Penelitian ini dilatar belakangi dengan banyaknya model kurikulum di lembaga pendidikan Indonesia yang di gunakan untuk menunjang kegiatan belajar mengajar dengan cara memanajemen kurikulum sebaik-baiknya dan sesuai kebutuhan peserta didik. Manajemen kurikulum merupakan salah satu penunjang dalam KBM untuk menghasilkan generasi penerus bangsa yang memiliki tata krama dan pengetahuan yang luas. Manajemen kurikulum di lembaga pendidikan baik formal maupun non formal adalah salah satu komponen terpenting yang dimiliki guna meningkatkan mutu pendidikan yang baik sehingga dapat menarik daya minat masyarakat yang ingin memberikan pendidikan kepada anaknya melalui tenaga kependidikan di lembaga pendidikan. Dengan tanpa adanya manajemen dalam kurikulum, maka lembaga pendidikan tidak dapat menjalankan KBM dengan efektif dan efisien. Dari hal ini menjadikan peneliti untuk mengangkat penelitian ini dengan fokus peneliti yaitu : 1) Perencanaan Manajemen Kurikulum di Lembaga Pendidikan MTs Al Amien. 2) Pelaksanaan Manajemen Kurikulum di Lembaga Pendidikan MTs Al Amien. 3) Evaluasi Manajemen Kurikulum di Lembaga Pendidikan MTs Al Amien.

Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, cara dan teknik penelitian bertujuan untuk mengumpulkan informasi dan data yang fakta serta mendalam. Dan menggunakan penelitian lapangan (field research), yaitu penelitian yang penggalian datanya dilaksanakan terjun pada lapangan. Metode pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan dokumentasi.

Hasil penlitian yang dilakukan, maka penulis dapat menyimpulkan bahwa dalam manajemen kurikulum yang meliputi perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi di lembaga pendidikan MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri merupakan salah satu hal yang terpenting untuk mengelola lembaga pendidikan sehingga dapat meningkatkan mutu lembaga pendidikan tersebut. Selain itu juga dapat menghasilkan peserta didik yang unggul dan berkompetensi dalam bidang umum dan agama.

(12)

12

KATA PENGANTAR

ِمْي ِحَّرلا ِنَمْحَّرلا ِ هاللّ ِمْسِب

Alhamdulillah hirobbil alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat, hidayah serta inayahnya yang telah dilimpahkan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan baik. Skirpsi ini menerangkan mengenai Kurikulum yang berada pada lembaga pendidikan formal, tepatnya berada pada MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri.

Penulis menyampaikan banyak terima kasih kepada seluruh pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaika skripsi ini. Tak lupa pula ucapan terima kasih penulis haturkan kepada yang terhormat :

1. Bapak Dr. Wahidul Anam, M. Ag selaku Rektor IAIN Kediri.

2. Ibu Prof. Dr. Hj. Munifah, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Tarbiyah IAIN Kediri.

3. Bapak Dr. Untung Khoiruddin, M.Pd.I. selaku Ketua Program Studi Manajemen Pendidikan Islam IAIN Kediri.

4. Bapak Addin Arsyadana, M.Pd.I dan Nurul Hudha Purnomo, M.Pd selaku dosen pembimbing I dan II yang telah memberikan bimbingan , arahan, inovasi serta motivasi dalam penyelesaian skripsi.

5. Segenap Dosen Institut Agama Islam Negeri Kediri, khususnya Dosen Fakultas Tarbiyah yang telah penuh keikhlasan membimbing serta menyumbangkasihkan ilmunya kepada kami.

6. Abah Drs. H. Achmad Kirom dan amah Prof. Dr. Hj. Munifah, M.Pd. selaku pengasuh Pondok Pesantren Pelajar Al-Fath Rejomulyo Kota Kediri, yang selalu memberikan motivasi dan support kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan tepat waktu.

(13)

13

7. Kedua Orang Tua saya, Bapak Suyanto dan Ibu Rohmatun Hasanah yang telah memberikan motivasi, semangat dan do’a serta seluruh pengorbanan, baik yang bersifat moril maupun materil dalam mendidik serta mengiringi perjalanan penulis sehingga dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini.

8. Kedua saudara saya, Kakak Khalimmatur Rohmah, S. Pd dan Kakak Devi Ainun Zahroh, S. Ag yang selalu memberikan kobaran semangat selama penulisan skripsi ini berlangsung.

9. Teman-teman saya di Pondok Pesantren Pelajar Al-Fath Kota Kediri, beserta segenap Pengurus Pondok Pesantren Pelajar Al-Fath, dan tak lupa pula seluruh penghuni kamar Khofsoh 2 yang telah membantu, memberikan semangat serta dukunagn dalam penyelesaian penulisan skripsi ini.

10. Teman-teman Prodi S1 Manajemen Pendidikan Islam angkatan 2018 serta teman-teman yang secara tidak langsung terlibat dalam penyusunan penulisan skripsi ini.

Dengan adanya penulisan ini, penulis berharap adanya kritik dan saran yang dapat membangun penulis untuk selalu memperbaiki demi kesempurnaan penulisan skripsi ini. Dan semoga menjadikan manfaat bagi semua orang, tentunya para mahasiswa yang akan meneliti tentang manajemen kurikulum selanjutnya.

(14)

14 DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ...i

HALAMAN PERSETUJUAN ... Error! Bookmark not defined. NOTA DINAS ... 3

NOTA PEMBIMBING ... 4

HALAMAN PENGESAHAN ... 5

HALAMAN MOTTO ... 8

HALAMAN PERSEMBAHAN ... 9

ABSTRAK... 11

KATA PENGANTAR... 12

DAFTAR ISI ... 14

DAFTAR TABEL ... 16

DAFTAR GAMBAR ... 17

DAFTAR LAMPIRAN ... 18 BAB I PENDAHULUAN ... Error! Bookmark not defined.

A. Konteks Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

B. Fokus Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

C. Tujuan Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

D. Manfaat Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

E. Penelitian Terdahulu ... Error! Bookmark not defined.

BAB II ... Error! Bookmark not defined.

LANDASAN TEORI ... Error! Bookmark not defined.

A. Tinjauan Tentang Manajemen ... Error! Bookmark not defined.

B. Tinjauan Tentang Kurikulum ... Error! Bookmark not defined.

C. Tinjauan Tentang Manajemen Kurikulum ... Error! Bookmark not defined.

BAB III ... Error! Bookmark not defined.

METODE PENELITIAN ... Error! Bookmark not defined.

A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

B. Kehadiran Peneliti... Error! Bookmark not defined.

C. Lokasi Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

D. Data dan Sumber Data ... Error! Bookmark not defined.

E. Teknik Pengumpulan Data ... Error! Bookmark not defined.

(15)

15

F. Pengecekan Keabsahan Data ... Error! Bookmark not defined.

G. Analisis Data ... Error! Bookmark not defined.

H. Tahap-tahap Penelitian ... Error! Bookmark not defined.

BAB IV... Error! Bookmark not defined.

PAPARAN DATA DAN HASIL PENELITIAN .. Error! Bookmark not defined.

A. Paparan Data... Error! Bookmark not defined.

B. TEMUAN PENELITIAN ... Error! Bookmark not defined.

BAB V ... Error! Bookmark not defined.

PEMBAHASAN ... Error! Bookmark not defined.

A. Perencanaan Kurikulum pada Lembaga Pendidikan MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri ... Error! Bookmark not defined.

B. Pelaksanaan Kurikulum pada Lembaga Pendidikan MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri ... Error! Bookmark not defined.

C. Evaluasi Kurikulum pada Lembaga Pendidikan MTs Al Amien Rejomulyo Kota Kediri ... Error! Bookmark not defined.

BAB VI... Error! Bookmark not defined.

PENUTUP ... Error! Bookmark not defined.

A. Kesimpulan ... Error! Bookmark not defined.

B. Saran ... Error! Bookmark not defined.

DAFTAR PUSTAKA ... Error! Bookmark not defined.

LAMPIRAN ... Error! Bookmark not defined.

(16)

16

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 : Penelitian Terdahulu Tabel 3.2 : Indikator Data Penelitian Tabel 3.3 : Pedoman Wawancara

(17)

17

DAFTAR GAMBAR

Gambar 4.1 : Raker Perencanaan Kurikulum

Gambar 4.2 : Pelaksanaan Kurikulum (Pembelajaran) Gambar 4.3 : Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

(18)

18

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Dokumentasi Wawancara Lampiran 2 : Kisi-Kisi Pengumpulan Data Lampiran 3 : Kuesioner Penelitian

Lampiran 4 : Surat Izin Penelitian

Lampiran 5 : Surat Keterangan Izin Penelitian Lampiran 6 : Lembar Konsultasi

Lampiran 7 : Daftar Riwayat Hidup

Referensi

Dokumen terkait

Diajukan Kepada Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri Tulungagung Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperolehs. Gelar Strata Satu Sarjana

Perumusan tujuan pengembangan Kurikulum di SMK Negeri 1 dan SMK Al Huda Kota Kediri meliputi hubungan antara tujuan institusional (lembaga pendidikan) dan

Implementasi pengembangan kurikulum 2013 di SMK Negeri 1 dan SMK Al Huda Kota Kediri dalam meningkatakan mutu pendidikan ... Implikasi

Diajukan Kepada Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan Institut Agama Islam Negeri Tulungagung. Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

PENGARUH MINAT DAN GAYA BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN FIQH SISWA KELAS 8 DI MTsN 2 KOTA KEDIRI SKRIPSI Diajukan kepada Institut Agama Islam Negeri Kediri Untuk

“Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Meningkatkan Hasil belajar Pendidikan Agama Islam di SDN 66 Kota Bengkulu”.Repository.iainbengkulu.ac.id, online, Januari

x ABSTRAK CITRA NAILA WARDA, Dosen Pembimbing Addin Arsyadana, M.Pd.I., dan Nurul Hudha Purnomo, M.Pd., Manajemen Kurikulum Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus ABK di SLB Muhammadiyah

i HALAMAN JUDUL STRATEGI KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI MTS DARUL HIKMAH MOJOKERTO SKRIPSI Diajukan kepada Institut Agama Islam Negeri Kediri Untuk