Materi Akuntansi Syariah Bab 7 (AL-Wadhiah)
1. Jelaskan secara singkat mengenai jenis-jenis al wadiah?
2. Apa yang menjadikan alasan kurang antusiasnya masyarakat terhadap wadiah.
3. Ny. Banjar memiliki tabungan giro di Bank syariah mandiri dengan saldo rata rata bulan Maret sebesar Rp14.000.000 sebelum dipotong pajak 2% dengan saldo minimal Rp5.000.000.00 maka bank syariah mandiri akan memberikan bonus 35%. Bank Syariah Mandiri memiliki pendapatan giro wadiah sebesar Rp.20.000.000, Dengan pendapatan giro wadiah Rp40.000.000
4. Jelaskan perbedaan yad al-amanah dan yad adh-dhamanah?
5. Jelaskan kekurangan dan kelebihan wadiah?
6. Gambarkan dan jelaskan skema al-wadi’ah yad adh-dhamanah?
7. Jelaskan resiko apa yang didapat jika menggunakan prinsip yad adh- dhamanah?
8. Jelaskan apa yang menjadi pembeda antara tabungan dengan giro?
9. Jelaskan Prinsip wadi’ah?
10.
Jelaskan apa yang menjadikan Landasan Prinsip Hukum Syariah?
Materi Akuntansi Syariah Bab 8 (Profit Sharing)
1. Sebutkan akad apa saja yang dilakukan dalam proses bagi hasil dalam perbankan syariah? Jelaskan!
2. Sebutkan kontrak kerja apa saja di dalam akad al-musyarakah? Jelaskan!
3. Sebutkan manfaat apa saja jika akad Al-Musyarakah di sepakati?
4. Sebutkan manfaat apa saja jika akad Al-Mudharabah di sepakati?
5. Sebutkan metode apa saja yang digunakan untuk mempertimbangkan nosbah bagi hasil pembiayaan? Jelaskan!
6. Pada tanggal 28 Janauri 2009 Tn. Misbah mengajukan pinjaman modal ke Bank Syariah ABC menyetujui memberikan pembiayaan mudharabah kepada Tuan Arman Maulana sebesar Rp2.500.000 dengan nisbah yang disepakati 70:30 untuk bank dan mudharib.
Pembayaran Modal:
a. Tahapan Pertama sebesar Rp800.000 pada tanggal 8 Februari 2007 b. Tahapan Kedua sebesar Rp700.000 pada tanggal 13 Februari 2007 c. Tahapan Ketiga sebesar Rp1.000.000 pada tanggal 20 Februari 2007 d. Dengan kesepakatan bagi hasil untuk bank sebesar RP25000
Buatlah jurnal terkait transaksi di atas berdasarkan akad Mudharabah yang dilakukan oleh pihak bank!
7. Di dalam PSAK terdapat ketentuan-ketentuan terkait dengan prinsip bagi hasil Al-Musyarakah. Pasal berapa saja yang memuat terkait ketentuan akad Al-Musyarakah? Jelaskan!
8. Pertimbangan-pertimbangan apa saja yang di perlukan saat penetapan nisbah bagi hasil pembiayaan berdasarkan metodenya?
9. Jelaskan mengapa perbankan syariah di Indonesia memperhitungkan bagi hasil menggunakan sistem bobot pada setiap dana investasi?
10.Bank syariah menerapkan Nisbah Bagi Hasil terhadap produk-produk pembiayaan yang berbasis Natural Uncertainty Contracts (NUC). Apa yang dimaksud dengan Natural Uncertainty Contracts (NUC)?