• Tidak ada hasil yang ditemukan

Membangun Cloud Computing Memanfaatkan Google Drive untuk Meningkatkan Layanan Akademik

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Membangun Cloud Computing Memanfaatkan Google Drive untuk Meningkatkan Layanan Akademik"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

Membangun Cloud Computing Memanfaatkan Google Drive untuk Meningkatkan Layanan Akademik

Hero Wintolo, Derry Purnamasari

Program Studi Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto Yogyakarta Email: herowintolo@stta.ac.id

Abstract

As one o f the products o f google, google drive software can be worn and used by computer users who have access to the Internet by using a gmail account. With this account also users o f android based smartphone which is also a product o f google google drive can access using the equipment.

The easier and cheapness o f the equipment that is used as cloud computing services to support the academy. This service is an application o f academic information used by parents o f students to access academic information in the form o f academic data. The main source o f data from a web server and is designed to upload data automatically academic on google drive, so that data can be read by users who have android smartphone. Academic data that can be seen in the form o fp d f format. The software that is made is also tested by utilizing a user who has access to the service

academies. The test results showed that the existing data on google drive in accordance with the student registration number is entered and accessed on android smartphone and a value is given using questionnaires and calculated the Likert method was 81.57%..

Keywords: Cloud Computing, Google Drive, cloud storage, Android Smartphone

1. Pendahuluan

Perkembangan informasi dan teknologi telah mengalami percepatan yang tinggi, terlebih lagi perkembangan media terjadi begitu pesat dengan m em anfaatkan in tern e t yang m em buat akses informasi begitu penting adanya. Keadaan tersebut membuat banyak hal dapat dilakukan dengan lebih mudah dan efisien. Berbagai akses informasi telah banyak berevolusi dan m em beri m anfaat yang besar dalam berbagai aspek, salah satunya pada bidang akademik. Akses informasi akademik bukan hanya dibutuhkan oleh mahasiswa atau pelajar saja, namun juga dibutuhkan oleh orang tua/wali guna memantau perkembangan kualitas akademis dari anaknya. Dengan begitu secara tidak langsung, orang tua/wali juga membutuhkan akses informasi akademik. Untuk mengakses informasi akademik orang tua/wali membutuhkan sebuah media, media yang dimaksud peneliti di sini adalah penyampaian akses informasi akademik menggunakan telepon genggam/smartphone. Tentu kita ketahui telepon

g en g g a m /sm a rtp h o n e sud ah m en jad i b ag ian terpenting dalam kehidupan sehari hari. Dengan memanfaatkan smartphone ini, informasi akademi yang relevan dan up to date bagi (stakeholder calon mahasiswa, dosen, mahasiswa, administrasi, pengguna lulusan), di mana saja dan kapan saja [1].

P e m b u a ta n ak se s in fo rm a si ak a d e m ik tentu membutuhkan media penyimpanan, contoh p e n y im p a n a n y a n g d a la m p e n g a k s e s a n n y a m em erlukan jaringan internet yaitu cloud, atau biasa disebut cloud computing. Informasi akademi yang dibangun memanfaatkan google drive ini, m em bu tuh kan a rsitek tu r tek n o lo g i inform asi berbasis cloud com puting yang sesuai dengan k o n d isi d an k e b u tu h a n p e rg u ru a n tin g g i di Indonesia[2]. Salah satu pemanfaatan dari cloud computing yaitu dengan memanfaatkan google drive sebagai layanan penyimpanan data. Dengan cara seperti ini diharapkan teknologi yang diterapkan akan menguntungkan[3] dan pelayanan terhadap civitas akademika menjadi lebih baik.

(2)

2. Metode Penelitian dan implementasi 2.1. Cloud Computing

Gambar 1. Cloud computing (Sumber : http://www.it-jurnal.com/2014/08/

pengertian-cloud-computing.html)

S e c a r a u m u m , d e f i n i s i c l o u d computing (komputasi awan) merupakan gabungan pem anfaatan teknologi kom puter (kom putasi) dalam suatu ja rin g a n dengan pengem bangan berbasis internet (awan) yang mempunyai fungsi untuk menjalankan program atau aplikasi melalui k o m p u ter yang te rk o n e k si p ada w ak tu yang sama, tetapi tak semua yang terkoneksi melalui internet menggunakan cloud computing. Teknologi kom puter berbasis sistem cloud ini m erupakan sebuah teknologi yang menjadikan internet sebagai pusat server untuk mengelola data dan juga aplikasi penggunaan seperti terlihat pada Gambar 1.

2.2. Analisa Sistem

Gambar 2. Skema cloud sistem informasi akademik Gambar 2. menunjukkan konsep dari aplikasi sistem inform asi akademik berbasis cloud yang dibangun. Aplikasi yang digunakan user berbasis android untuk pemanggilan data yang diperlukan,

data yang dimaksudkan di sini adalah file pdf, dari Webserver aplikasi stta-akadem ik.tk mengakses data ke Webserver STTA, sitem dari Webserver stta- akademik.tk berfungsi mengunggah file p d f yang di dapat dari Webserver STTA lalu file p d f tersebut disimpan secara temporary dan diteruskan ke google drive dan file p d f tersebut dapat dilihat user pada smartphone android yang digunakan.

2.3. UseCaseD iagram

Gambar 3. Use case diagram untuk user Use case mendeskripsikan interaksi tipikal antara para pengguna sistem dengan sistem itu sendiri, dengan memberi sebuah narasi tentang bagaimana sistem tersebut digunakan. Gambar 3 merupakan use case diagram dari user. Dari gambar tersebut dapat dijelaskan bahwa aktivitas yang dilakukan user terhadap sistem adalah login. Lalu user dapat melihat data biaya, transkip, KRS, dan KHS. Di aplikasi ini juga terdapat menu reset digunakan apabila user salah memasukkan NIM pada saat login.

2.4. Sequence Diagram

Gambar 4. Sequence diagram login

Pada gambar 4 m enjelaskan alur sequence diagram login, user menjalankan aplikasi kemudian muncul form login, lalu user m em asukan NIM.

(3)

S iste m a k a n m e n g e c e k a p a k a h N IM y an g dimasukkan terdaftar atau tidak. Tapi sistem tetap akan m enyimpan NIM yang diinputkan (asumsi panjang NIM lebih dari 5 karakter), setelah itu user dapat masuk ke menu utama.

Gambar 5. Seqeunce diagram lihat data biaya Gambar 5 menjelaskan alur sequence diagram lihat data biaya, user memilih form biaya kemudian user memilih semester dan tahun ajaran. Setelah itu sistem mengakses data dari web server STTA untuk mengambil data biaya dan menyimpannya secara otomatis di google drive lalu ditampilkan pada smartphone android user. Gambar 6 menjelaskan alur sequence diagram lihat data transkip, user memlih form transkip, pada form ini user tidak perlu memilih tahun ajaran dan semester. Setelah itu sistem mengakses data ke Webserver STTA untuk mengambil data transkip dan menyimpannya secara otomatis di google drive lalu ditampilkan pada smartphone android user.

Gambar 6. Sequence diagram lihat transkip Pada gambar 7 menjelaskan alur sequence diagram lihat data KRS, user memlih form KRS k em u d ian u ser m em ilih sem ester dan tah u n ajaran. Setelah itu sistem m engakses data ke Webserver STTA untuk mengambil data KRS dan

m enyim pannya secara otomatis di google drive lalu ditampilkan pada smartphone android user.

Gambar 8 m enjelaskan alur sequence diagram lihat data KHS, user memlih form KHS kemudian user memilih semester dan tahun ajaran. Setelah itu sistem mengakses data ke Webserver STTA untuk mengambil data KHS dan menyimpannya secara otom atis di google drive lalu ditam pilkan pada smartphone android user.

Gambar 7. Sequence diagram lihat KRS

Gambar 8. Sequence diagram lihat KHS 2.5. Implementasi

Pada sub bab ini akan dijelaskan tentang fungsi dari halaman-halaman yang terdapat pada aplikasi sistem informasi akademik. Orang tua/wali sebagai user yang menggunakan aplikasi berbasis android, user harus login terlebih dahulu m enggunakan NIM anaknya (asumsi panjang NIM lebih dari 5 karakter). Setelah itu user dapat masuk ke halaman utama aplikasi yang berisikan menu utama, dan terdapat snackbar apabila NIM yang dimasukkan salah, user dapat m e-reset dan melakukan login ulang, selanjutnya pada m enu utam a tersebut

(4)

berisikan menu biaya, transkip, KRS dan KHS.

Dalam pengimplementasian aplikasi ini, user harus login terlebih dahulu. Form login berfungsi untuk mengautentifikasi NIM yang terdaftar masuk ke sistem. User login dengan menggunakan NIM(asumsi panjang N IM lebih dari 5 karakter). Tampilan halaman login seperti pada gambar 9.

j-im n

Gambar 9. Form login

Setelah berhasil login, maka user akan masuk ke form menu utama yang merupakan bagian utama dari menu aplikasi yang akan dilihat user setelah berhasil login. Pada halaman ini terdapat beberapa menu utama yaitu biaya, transkrip, KRS, dan KHS.

Tam pilan halam an utam a dari aplikasi sistem informasi akademik seperti pada gambar 1f.

Gambar 10. Form menu utama

Jika menu biaya dipilih, user dapat melihat data biaya namun sebelumnya user harus memilih tahun ajaran dan semester yang diinginkan terlebih

dahulu. Setelah memilih tahun ajaran dan semester yang diinginkan. Maka user menekan button pilih.

Lalu user dapat m elihat data biaya sesuai tahun ajaran dan semester yang telah dipilih sekaligus daftar mata kuliah yang diambil.

Gambar 1f. Data biaya dan KRS

Pada menu KHS, user dapat m elihat data KHS namun sebelumnya user harus memilih tahun ajaran dan semester yang diinginkan terlebih dahulu.

Setalah itu akan muncul tampilan pemilihan tahun ajaran dan semester seperti pada gambar 11. Jika menu transkip dipilih, maka user tidak perlu lagi memilih tahun ajaran dan semester. Sehingga ketika user memilih menu transkrip, user langsung dapat melihat data transkip secara keseluruhan. Tampilan menu lihat data transkip seperti pada gambar 12.

(5)

Gambar 11. Data KHS

Gambar 12. Data transkrip nilai

3. Hasil dan Pembahasan

Lihat gambar 2, gambar tersebut menjelaskan skema aplikasi sistem informasi akademik berbasis cloud. Cara kerja aplikasi ini yaitu orang tua/wali mengakses dari smartphone android dan mengisikan NIM anaknya. Aplikasi ini terdiri dari Webserver aplikasi yang dinamakan stta-akademik.tk di mana Webserver ini memiliki fungsi untuk mengakses data ke Webserver STTA dan m eng-upload data akademik lalu disimpan pada cloud storage yaitu google drive, serta aplikasi pendukung berbasis android untuk user untuk melihat data akademik dalam bentuk pdf.

Pada aplikasi ini hanya membahas pemanfaatan google drive sebagi m edia penyim panan yang berbasis cloud com puting. Pada penyim pannya google drive berfungsi menyimpan data akademik berupa biaya, transkip, KRS dan KRS dalam bentuk pdf, sistem ini berjalan apabila user setelah login ingin melihat data akademik yang diinginkan, maka sistem dari Webserver aplikasi akan mengakses data ke Webserver STTA dan meng-upload secara otomatis ke google drive, jadi apabila sebelumnya data tersebut belum pernah diakses m aka data tersebut belum ada pada google drive. Berikut ini adalah data akademik yang pernah diakses pada aplikasi Sistem Informasi Akademik dan terdapat pada google drive.

Go-glt KB ■ O O

b • * * -

O S ' n m w K

Gambar 13. Data Akademik pada Google Drive Dari hasil pengujian ini menunjukkan bahwa pemanggilan data biaya dalam bentuk format p d f telah berjalan dengan baik. Data tersebut ada pada server dan juga pada google drive, data biaya yang ada pada google drive sesuai dengan NIM yang pernah diinputkan dan diakses pada smartphone android. D engan dem ikian pengujian aplikasi Sistem Informasi Akademik telah berjalan dengan baik dan sebagaimana yang diharapkan.

(6)

Uji coba pengguna aplikasi Sistem Informasi A k a d em ik d ila k u k a n d en g a n m e n g g u n ak a n kuesioner yang dihitung berdasarkan metode Skala Likert. Dimana setiap pertanyaan memiliki 5 pilihan jaw aban, dengan m em berikan skor pada setiap jawaban, yaitu jawaban sangat baik (SB) bernilai skor 5, jawaban baik (B) bernilai skor 4, jawaban cukup (C) bernilai skor 3, jaw aban kurang (K) bernilai skor 2 dan jawaban sangat kurang (SK) bernilai skor 1. Untuk menentukan interval jarak dari terendah f% hingga tertinggi 1 ff% digunakan rumus (2.1) I = 1 ff / 5 (jumlah pilihan jawaban).

Sehingga diperoleh hasil interval jarak 2 f. Dengan demikian kriteria interpretasi berdasarkan interval- nya dapat dilihat pada tabel 1.

Tabel 1. Interval Penilaian.

Angka Keterangan Inisial 0% - 19,9% Sangat Kurang SK

20% - 39,9% Kurang K

4f%- 59,9% Cukup C

6f% - 79,9% Baik B

80o/o - 100o/o Sangat Baik SB

Pada kuesioner ini terdiri dari 1f pertanyaan mengenai tampilan dan kerja dari sistem. Adapun pertanyaan yang digunakan dalam lembar kuesioner adalah seperti terlihat pada tabel 2.

Tabel 2. Pertanyaan pada kuesioner.

NO Pertanyaan

1. Aplikasi mudah di-install dan berjalan baik pada smartphone.

2. Aplikasi mudah untuk digunakan.

3. Aplikasi mudah untuk dipahami.

4. Dari segi tampilan interface.

5. Kecepatan memproses data.

6. Ketepatan menampilkan data.

7. Apakah data yang ditampilkan up to date?

8. Apakah anda puas dengan penggunaan aplikasi tersebut?

9. Apakah aplikasi tersebut layak digunakan?

10. Apakah aplikasi tersebut dapat membantu dalam melihat informasi akademik?

Pada tabel 3 didapat hasil dari persentase dan rata- rata pengujian sistem yang sudah dihitung menggunakan metode skala likert, sehingga mempermudah dalam

membaca hasil dari uji pengguna. Hasil yang didapat dari pengujian menggunakan kuesioner dan dihitung dengan metode likert adalah 81,57 % yang di dapat dari mencari rata-rata yaitu total persentase dibagi jumlah pertanyaan, maka dapat disimpulkan bahwa pengujian menggunakan kuesioner termasuk dalam kriteria “Sangat Baik” sesuai alur interval penilaian pada tabel 2.

Tabel 3 Hasil pengujian sistem.

No Penilaian

Total Skor %

SB B C K SK

1 8 18 4 f f 124 82,6 %

2 6 2 f 4 f f 122 81,3 %

3 9 16 5 f f 124 82,6 %

4 1f 19 1 f f 129 86 %

5 1 16 13 f 0 108 72 %

6 4 18 8 f f 116 77,3 %

7 4 22 12 f f 120 8f %

8 8 19 3 f f 125 83,3 %

9 11 17 2 f f 129 86 %

1f 8 21 1 f f 127 84,6 %

Total Persentase 815,7 %

Rata-rata 81,57 %

4. Kesimpulan

Kesimpulan yang diperoleh dari hasil analisa pengujian aplikasi sistem inform asi akadem ik berbasis cloud adalah sebagai berikut :

1. Google drive dapat digunakan sebagai media penyimpanan dalam Sistem Informasi Akademik berbasis cloud.

2. Mempermudah orang tua/wali dalam mendapatkan informasi akademik dari Smartphone dengan sistem operasi android dan dapat dimanfaatkan oleh orang tua/wali untuk memantau perkembangan kualitas akademik dari anaknya yang mengikuti perkuliahan di STTA Yogyakarta.

3. Data yang ada pada google drive sesuai dengan NIM yang pernah diinputkan dan diakses pada smartphone android.

4. Pengujian menggunakan kuesioner dan dihitung dengan metode skala likert adalah 81,57 %, m aka dapat disim pulkan bahw a pengujian menggunakan kuesioner termasuk dalam kriteria

“Sangat Baik”.

(7)

5. Saran

F itur-fitur yang dapat ditam bahkan pada aplikasi ini adalah sebagai berikut :

1. Untuk selanjutnya aplikasi Sistem Informasi Akademik berbasis cloud ini tidak hanya dapat diakses orangtua/wali untuk jurusan informatika saja tetapi untuk seluruh m ahasisw a STTA Yogyakarta.

2. Level keam anan aplikasi Sistem Infrom asi Akademik berbasis C loud perlu dibahas dan ditingkatkan.

Ucapan Terima kasih

Penulis mengucapkan terima kasih kepada Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto Yogyakarta yang telah memberi dukungan finansial terhadap penelitian ini.

DAFTAR PUSTAKA

Alicia Sinsiuw, Xaverius Najoan, 2013, Prototipe A p lik a s i S iste m In fo rm a si A k a d em ik P a d a P e r a n g k a t A n d ro id . E -J o u r n a l Teknik Elektro dan Komputer, Universitas S am ratulangi, M anado, h ttp ://e jo u rn a l.

A chm ad Solichin, Z ainal A. H asibuan, 2012, Pemodelan Arsitektur Teknologi Informasi Berbasis Cloud Computing Untuk Institusi Perguruan Tinggi Di Indonesia. Universitas Indonesia, http://download.portalgaruda.org/

article.php?article=11357f&val=5187 A hm ad A shari, H erri S etiaw an, 2011, C loud

Com puting : Solusi ICT ? Jurnal Sistem Informasi. (JSI) VOL. 3. NO. 2. Oktober 2011.

Dennis, Alan dkk. 2005. System Analysis Design with UML version 2.0 and Object-Oriented Approach, Wiley, Indiana Univertity.

Eka, I Putu Agus Pratama, 2014, Smart City beserta Cloud Computing dan Teknologi-Teknologi P endukung L ainnya, INFORM ATIKA, Bandung.

M artin Fowler, 2004. UML DISTILLED Edisi 3.

Andi. Yogyakarta.

Sadeli, M uhammad, 2014, Toko Buku Online dengan Android, Maxikom, Palembang.

unsrat.ac.id/index.php/elekdankom/article/

download/4291/3820

(8)

K A R Y A IL M IA H : J U R N A L IL M IA H

Judul K ary a Ilm iah (A rtikel) : M e m b an g u n C loud C o m p u tin g M em anfaatkan G o o g le D rive U ntuk M enin g k atk an L ayanan A k ad em ik

P e n u lis Ju m al Ilm iah H er o W intolo. D erry P urnam asari

Identitas Jurnal Ilm iah : a. N a m a Ju m al : P ro ceed in g S E N A T IK (S em in a r N asional teknologi Inform asi dan K edirgantaraan) b. N o m o r/V o lu m e : /2

c. E disi (b u lan /tah u n ) : 26 N o v e m b er 2016 d. P en erb it : S T T A Y o g y ak arta

e. url d o k u m en :

h ttp s://se n atik .itd a .ac .id /in d e x .n h n /se n atik /a rtie le /v ie w /1 5 /p d f H asil P enilaian P eer R eview :

K o m p o n e n Y a n g D in il a i

N il a i M a k s i m a l J u r n a l Il m i a h N il a i A k h i r Y a n g

Di p e r o le h I n t e r n a s i

o n a l B e r e p u t

asi

I n t e r n a s io n a l

N a s io nal T e r a k r e d i t a

si

N a s i o n a 1 T i d a k T e r a k r e

d it a s i

N a s i o na l T e r i n

d e k s D O A J

J u r n a l N a s i o n a l T e r a k r e d i t a s i R c m r i s t e k d i k t i P c r i n g k a t 1

2 n

3

n 4

5

6

a. K e l e n g k a p a n u n s u r isi b u k u (1 0 % )

1

OS

b. R u a n g li n gk u p d a n k e d a l a m a n p e m b a h a s a n (3 0 % )

3

2 M

c. K e c u k u p a n d a n k e m u ta h ir a n d a ta /in fo rm a s i da n m e to d o lo g i (3 0 % )

3

M

d. K e l e n g k a p a n u n s u r da n ku alita s p e n e r b it (3 0 % )

3

* 4

T o t a l = ( 1 0 0 % ) 10

%

K o n t r i b u s i P e n g u s u l ( P e n u l i s K e d u a d a r i T i g a P e n u l i s )

( 6 0 % \ S = A S )

K o m c n t a r P e e r R e v i e w

jk r

2. T e n t a r

c k v

3. T e n ta r

CA k

4. T e n ta r

m .

m a ? , ....n g M P ....

g r u a n a li n g ku p dan k e d a l a m a n p c m ba lia s a n W bid

/i. '- k i f i l lj t o Q yfcim ...

g k e c u k u p a n d a n k e m u ta k h ir a n da ta /inl'ormasi d a n m e t o d o l o g i . . . IVvfffWO.Ay* v.-Wrt''*

....m k ... ./ ...Oc x m ...C v L w...i m y t a k U \y^

g K e l e n g k a p a n u n s u r da n ku al ita s pe nerbit^!. ...

,y&Q....f)/\A\cTiLh.....<h ... ’...

Y o g y a k a r t a , 0 0 ' ^ ® ^ 202 1 R e v i e w e r 1

T'VvU|Ki/

Ph-P

TO '**)

U n i t Ke rja :

(9)

K A R Y A I L M I A H : J U R N A L I L M I A H Judul Karya Ilmiah (Artikel)

Penulis Jurnal Ilmiah Identitas Jurnal Ilmiah

M e m bangun Cloud Com puting M em anfaatk an Google Drive Untuk Meningkatkan Layan A kadem ik

H e r o YVintolo, Derry Purnamasari

a. N a m a Jurnal : Proceedin g S E N A T IK (Semin ar Nasional teknologi Informasi dan Kedirgantaraan)

12 b. N om or/V olum e

c. Edisi (bulan/tahun) d. Penerbit

e. url dokumen

https://senatik.itda.ac. id/index, php/senatik/article/vievv/15,'pdf 26 N o v e m b e r 2016 STTA Yogyakarta

Hasil Penilaian P eer R eview :

K o m p o n en Y a n g Dinilai

Nilai M aksim al Jurnal Ilmiah Nilai Ak hir Yang

Diperoleh Internasi

onal Be re pu t

asi

Interna sional

Nasio nal Te rak redita

si

Nasiona 1 Tida k Terakre

ditasi V

Nasio nal Terin

deks D OAJ

Ju rn al Nasional T era k re ditasi Kem ris tek dikti Peringkat 1

2

3

4

5

6

a. K elengkapan u n su r isi buku

(10%)

1

Q $ b. R u an g lingkup dan k e d alam an

pem bahasan (30% )

3 c. K ecu k u p an dan k em u tah iran

data/inform asi dan m etodologi (30% )

3

2 , * d. K elen g k ap an un su r dan

ku alitas penerbit (30% )

3

2 > ? .

Total = (100% ) 10

Kontribus i Pengusul (Penulis Kedua dari Tiga Penulis)

(6 0 % H , k

K o m en ta r Peer Re view

, i T T en tan g k elengkapan un su r t n L isi M b u k u... 1... 1 ...J ...' w v f a x e .1...< M t \ <&Vv

2. T en tan g ruang lingkup dan kedalam an pem bahasan ..C ^ .

^

r l - r 1 VK/J

3. T en tan g k ecu k u p an dan kem utakhir^n data/in fo rm asL d an m e t o d o l o g i .L^f.

f

4. T en tan g K elen ek ap an un su r dan k ualitas penerbit.

tfrottoUv-a ^ j e f f e n t ^ v v '

Y ogyakarta, - \ [ ‘— 2021

R eview er 2

U nit K erja: _ U T V

Referensi

Dokumen terkait

Mahasiswa* Penasehat Akademik** Orang Tua/Wali*** NIM NIP Catatan: * Ditandatangani pada saat konsultasi pengisian KRS ** Ditandatangani setelah melaporkan KHS *** Ditandatangani