• Tidak ada hasil yang ditemukan

Mengapa Kurikulum Perlu Berubah kesi

N/A
N/A
Kesi Iswanti

Academic year: 2023

Membagikan " Mengapa Kurikulum Perlu Berubah kesi"

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

AKSI NY ATA AKSI NY ATA

Mengapa Kurikulum Mengapa Kurikulum

Perlu Berubah Perlu Berubah

KESI ISWANTI

(2)

seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu.panduan

pembelajaran pada satuan pendidikan dimana dapat dimaknai sebagai titik awal sampai titik akhir dari pengalaman belajar peserta didik. Kurikulum itu kompleks dan multi dimensi, kurikulum itu dapat diibaratkan sebagai jantung

pendidikan.

Apa Itu Kurikulum?

Apa Itu Kurikulum?

(3)

KURIKULUM

KURIKULUM

(4)

Perubahan Iklim Global

Industri

Multinaaional Teknologi

Digital Transformasi

Budaya

Isu Kekinian Yang Isu Kekinian Yang

Menuntut Perubahan Menuntut Perubahan

Dengan adanya kondisi tersebut, maka kurikulum perlu diadakan perubahan sesuai dengan

perkembangan zaman dan kebutuhan murid

(5)

Tujuan

Strategi

Pembelajaran

Materi

Organisasi Kurikulum

Komponen Komponen

Kurikulum Kurikulum

Evaluasi

(6)

Ki H ajar Dewantara Ki H ajar Dewantara

TUJUAN PENDIDIKAN

tujuan pendidikan yaitu: menuntun segala kodrat yang ada pada anak-anak, agar mereka dapat mencapai

keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya baik sebagai manusia maupun sebagai anggota masyaraka

(7)

Ki H ajar Dewantara Ki H ajar Dewantara

pendidik hanya dapat menuntun tumbuh atau hidupnya kekuatan kodrat yang ada pada anak-anak, agar dapat memperbaiki lakunya (bukan dasarnya) hidup dan

tumbuhnya kekuatan kodrat anak. Disinilah peran pendidik sebagai sumber energi yang baik untuk anak-anak. Dalam konsep energi, setiap anak memiliki energinya masing-

masing. Sehingga pendidik dapat mengubah bentuk energi tertentu menjadi energi lain yang lebih baik dan

bermanfaat.

(8)

Apa pentingnya Apa pentingnya

perubahan Kurikulum?

perubahan Kurikulum?

Untuk menyesuaikan dengan kebutuhan peserta didik dan

perkembangan zaman. Kurikulum yang baik adalah Kurikulum yang sesuai dengan zamannya, dan terus dikembangakan atau diadaptasi

sesuai dengan konteks dan karaktersistik peserta didik demi

membangun kompetensi sesuai dengan kebutuhan mereka kini dan

masa depan.

(9)

Faktor yang menyebabkan Faktor yang menyebabkan

kurikulum berubah kurikulum berubah

Kurikulum tidak dapat dipergunakan dalam satu waktu terus menerus karena dunia terus berubah, karena

perlu evaluasi dan diperbarui

Menyesuaikan

perkembangan zaman Mempertimbangkan kebutuhan belajar murid yang sesuai

dengan karakter

murid

(10)

Dapatkah Kurikulum Dapatkah Kurikulum

berubah?

berubah?

Kurikulum oprasional satuan pendidikan harus bersifat dinamis artinya dapat diubah sesuai perubahan dan perkembangan budaya dan zaman, selain

mengikuti zaman yang sudah diadaptasi sesuai lingkungan geografis.

Kurikulum bersifat dinamis dan terus dikembangkan atau diadaptasi sesuai konteks dan kebutuhan peserta didik untuk membangun kompetensi sesuai

masa kini dan masa yang akan datang.

(11)

Arti Arti

Kurikulum Merdeka Kurikulum Merdeka

Kurikulum Merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran intrakurikuler yang beragam di mana konten akan lebih optimal agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk

mendalami konsep dan menguatkan kompetensi. Guru memiliki keleluasaan untuk memilih berbagai perangkat ajar sehingga pembelajaran dapat disesuaikan dengan kebutuhan belajar dan minat peserta didik. Projek untuk menguatkan pencapaian profil

pelajar Pancasila dikembangkan berdasarkan tema tertentu yang ditetapkan oleh pemerintah. Projek tersebut tidak diarahkan untuk mencapai target capaian

pembelajaran tertentu, sehingga tidak terikat pada konten mata pelajaran.

(12)

Mengapa Mengapa

Kurikulum Merdeka Kurikulum Merdeka

Kurikulum Merdeka memberikan

keleluasaankepadapeserta didikuntuk bersama- sama menciptakan pembelajaran yang berkualitas yang sesuai dengan kebutuhan & lingkunganbelajar

murid

(13)

Bagaimana untuk Bagaimana untuk

mewujudkannya?

mewujudkannya?

Seluruh komponen masyarakat yaitu peran orang tua, masyarakat dan sekolah harus menempatkan

kebutuhan, pendapat, pengalaman, hasil belajar serta kepentingan peserta didik sebagai pengembangan

Kurikulum karena Kurikulum dirancang untuk

kebutuhan peserta didik.

(14)

Memfasilitasi pada proses pembelajaran

Guru

Berkolaborasi secara Berkolaborasi secara

maksimal maksimal

Memperhatikan pertumbuhan, perkembangan, dan kebutuhan

anak

Orang Tua

Senantiasa mengikuti

perkembangan kebutuhan anak

Pemerintah dan seluruh masyarakat yang bergerak

di bidang pendidikan

(15)
(16)
(17)

Bagimanapun perubahan Bagimanapun perubahan

kurikulum yang dilakukan harus kurikulum yang dilakukan harus

memperhatikan kebutuhan memperhatikan kebutuhan

murid sehingga dapat murid sehingga dapat

memberikan pembelajaran memberikan pembelajaran

bermakna kepada anak-anak

bermakna kepada anak-anak

(18)

Link Youtube Link Youtube

https://youtu.be/eG_F37KFFWw

https://youtu.be/eG_F37KFFWw

(19)

Link Umpan Balik Link Umpan Balik

https://forms.gle/vMXSADw4W4tE4ZuA8

https://forms.gle/vMXSADw4W4tE4ZuA8

(20)

Umpan Balik Umpan Balik

G.form

G.form

(21)

Umpan Balik Audiens

Umpan Balik Audiens

(22)

Umpan Balik Audiens

Umpan Balik Audiens

(23)

Terima Kasih

Terima Kasih

Referensi

Dokumen terkait

Kesimpulan Kurikulum perlu berubah untuk mempersiapkan peserta didik menghadapi tantangan jaman Kurikulum yang berubah harus fleksibel, berpusat pada peserta didik dan relevan dengan

tahapan perkembangan kurikulum diindonesia Rencana pelajaran dirinci dalam rencana pelajaran terurai 1947 Rencana pendidikan sekolah dasar 1964 1973 1968 1975 Kurikulum sekolah

Kurikulum yang sesuai zamannya dan terus berkembang atau diadaptasi sesuai dengan konteks dan karakteristik peserta didik demi membangun kompetensi sesuai kebutuhan mereka kini dan

DEFENISI KURIKULUM SEBELUMNYA Kurikulum adalah perangkat mata pelajaran dan program pendidikan yang diberikan oleh suatu lembaga penyelenggara pendidikan yang berisi rancangan

AKSI NYATA TOPIK KURIKULUM MERDEKA MENYEBARKAN PEMAHAMAN “MENGAPA KURIKULUM PERLU BERUBAH” MELALUI VIDEO YOUTUBE DESKRIPSI Pada kegiatan penyebaran pemahaman konsep Kurikulum Merdeka

• Agar relevan dengan perkembangan zaman • Agar dapat memenuhi kebutuhan belajar siswa • Agar dapat menyiapkan generasi masa depan yang visioner Alasan kurikulum harus berubah...

https://docs.google.com/forms/d/1_fzAxIi8leLW7G0eeRZTggxDT7Yd1GR0ihtdAeCFXRQ/edit#response=ACYDBNgfqYu7EMpCM974pwAFsa5GejggF… 1/1 Kurikulum merdeka Rita Fitriasari, S.Pd kepala

Langkah selanjutnya yang dilakukan mengenai perubahan kurikulum saat ini Terus belajar untuk membuat kurikulum yang diharapkan saat ini, yang di kembangkan sesuai dengan perubahan