• Tidak ada hasil yang ditemukan

Panduan PAUD Al-Quran Sabiilul Khairat Cilimus

N/A
N/A
Ine Srihayati

Academic year: 2024

Membagikan "Panduan PAUD Al-Quran Sabiilul Khairat Cilimus"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

SELAYANG PANDANG

PAUD AL-QURAN SABIILUL KHOIRAT CILIMUS

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NO STATISTIK : 402232080005 ( Kementerian Agama Kabupaten Kuningan )

Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt 01 Rw 01 Blok Pasawahan Desa Cilimus Kec. Cilimus Kab. Kuningan

(2)

Dari pengertian diatas maka dapat diketahui 2 hal yaitu status lembaga yang berbentuk formal dan tujuan PAUDQU yang ada 4.

Adapun 4 tujuan PAUDQU adalah;

 Mengenalkan Membaca al-Qur’an;

 Mengenalkan Menulis al-Qur’an;

 Mengenalkan tahfidz al-Qur’an; dan

 Mengamalkan kandungan al-Qur’an melalui pembiasaan perilaku sehari-hari.

 Begitulah tentang pengertian dan tujuan dari Pendidikan Anak Usia Dini Al-Qur’an.

B. BENTUK, JENJANG, JALUR, MASA PENDIDIKAN DAN JENIS PENDIDIKAN PAUD AL-QUR’AN Lembaga Pendidikan Al-Qur’an Anak Usia Dini al-Qur’an diselenggarakan melalui jalur formal.

Masa pendidikan pada paud al-Qur’an diselenggarkan selama 1 tahun. ( Kb ) 2 Tahun ( Level A dan B )

C. KURIKULUM PAUDQU

Pada dasarnya, kurikulum Puadqu terdiri dari kurikulum Kolaborasi.

Adapun kurikulum dimaksud adalah;

1. Kurikulum inti

Adapun kurikulum inti bermuatan materi untuk paudqu adalah mengenalkan baca, tulis, tahfidz dan mengamalkan kandungan al-Qur’an melalui pembiasaan sehari hari.

2. Kurikulum Penunjang

Sedangkan untuk kurikulum penunjang yaitu pengembangan dan kemandirian pada PAUDQU dapat bermuatan materi pembelajaran seperti aqidah, akhlak, praktek ibadah, sejarah Islam, do’a harian, muatan lokal dan lain lain menyesuikan dengan kebutuhan dan kemampuan lembaga.

D. PROSES PEMBELAJARAN PAUDQU

Hal yang diperhatikan dalam pelaksanaan proses pembelajaran PAUDQU adalah memperhatikan aspek ketercapaian kompetensi, sumber dan sarana belajar, konteks atau lingkungan serta psikologi siswa atau santri peserta didik. Dalam hal proses pembelajaran ini dirumuskan dalam rencana pembelajaran.

E. KETENTUAN PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN PAUDQU

Dalam Perdirjen no 91 tahun 2020 digariskan berkaan tentang para guru ustadz ustadzah beserta tenaga administrasi yang disebut dengan pendidik dan tenaga kependidikan.

(3)

Adapun ketentuan dalam SK dimaksud yaitu;

 Guru dan Tenaga Administrasi harus memenuhi standar kompetensi;

 Pendidik memiliki hak serta kewajiban sesuai dengan ketentuan perundang undangan;

 Kompetensi guru serta tenaga admin ini akan diatur dalam peraturan yang lain;

 Tenaga kependidikan pada paudqu terdiri dari; pengawas PAI, Kepala satuan Pendidikan, maka, Tenaga Perpustakaan, Tenaga administrasi, dan tenaga lain yang diperlukan dalam menunjang proses Kegiatan belajar mengajar (pembelajaran);

Ketentuan lebih lanut tentang tenaga kependidikan akan diatur dalam aturan yang lain.

F. USIA PESERTA DIDIK

Bagi santri atau peserta didik pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUDQU) adalah siswa atau murid yang berusia 4 (empat) sampai dengan 6 (enam ) tahun. Sama halnya dengan usia anak TK maupun RA.

G. SARANA PRASARANA PAUDQU

Dalam hal penyelenggaraannya, PAUDQU atau PAUD Al-Qur’an setidaknya atau seharusnya memiliki sarana prasarana minimal sebagai berikut;

 Ruang guru dan tenaga kependidikan;

 Ruang belajar (kelas); dan

 Ruang bermain.

 Sarana prasarana ketentuan diatas dalam pengadaannya diharuskan untuk memperhatikan perkembangan kognitif serta psikomotorik dari santri PAUDQU.

H. PENGELOLAAN PAUDQU

Dalam menjalankan dan mengelola lembaga Pendidikan Anak Usia Dini al-Qur’an, dalam SK Dirjen disebutkan bahwa; Pengelolaan dilakukan dengan menerapkan manajemen dan prinsip keadilan, kemandirian, kemitraan dan partisipasi, efisiensi, efektivitas dan akuntabilitas.

I. Pengelolaan PAUDQU atas dasar rencana kerja tahunan.

Adapun yang dimaksud dalam Rencana Kerja Tahuna (RKT) Paudqu meliputi;

 Standar kompetensi lulusan;

 Pembagian tugas pendidik;

 Pembagian tugas kependidikan;

 Kurikulum PAUDQU;

 Kaldik PAUDQU yang berisi seluruh program kegiatan selama satu tahun yang dirinci tahunan bulanan dan mingguan;

 Peraturan akademik PAUDQU;

 Tata Tertib Pendidik, Tenaga Kependidikan dan Peserta didik PAUDQU;

 Peraturan penggunaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana PAUDQU;

 Kode etik hubungan sesama warga satuan PAUDQU dan hubungan antar warga PAUDQu dengan masyarakat;

(4)

Kemudian dalam Kemendirjen ditambahkan bawah ketentuan pengelolaan lembaga pendidikan al-Qur’an (termasuk didalamnya PAUDQU) ditetapkan dengan peraturan lainnya.

K. PENILAIAN DAN KELULUSAN SANTRI ANAK DIDIK PAUDQU

Penilaian dilakukan oleh guru (pendidik), satuan pendidikan, lembaga pembina dan pemerintah.

Dalam hal penilaian oleh guru dilakukan dengan cara berkesinambungan yang bertujuan untuk pemantauan proses dan kemajuan belajar siswa. Sedangkan proses penilaian oleh satuan pendidikan, lembaga pembina serta pemerintah dilakukan dalam rangka melakukan penilaian terhadap capaian kompetensi lulusan. Bagi siswa PAUDQU yang telah selesai proses pendidikan dan dinyatakan lulus jenjang PAUDQU diberikan ijazah/syahadah/tanda lulus sesuai dengan syarat dan perundang undangan. Kemudian ditambahkan bahwa mengenai pelaksanan penilaian serta penerbitan ijazah ditetapkan dengan peraturan lainnya.

L. PEMBIAYAAN PAUDQU

Ada 5 sumber dalam hal pembiayaan pada satuan pendidikan anak usia dini al-Qur’an yaitu;

 Penyelenggara;

 Pemerintah;

 Masyarakat dan atau;

 Sumber lain yang sah dan tidak mengikat.

Dalam hal pembiayaan ini dilakukan pengelolaan yang efektif efisien transparan dan akuntabel.

M. AKREDITASI PAUDQU

Akreditasi PAUDQU dilakukan untuk menentukan kelayakan lembaga Pendidikan Anak Usia Dini Al-Qur’an. Ketentuan lebih lanjut mengenai akreditasi PAUDQU ini akan ditetapkan dalam peraturan yang lain.

N. PEMBINAAN DAN EVALUASI PAUDQU

Untuk penjaminan mutu serta akuntabilitas pemberian tanda daftar PAUDQU, pembinaan serta evaluasi dilaksanakan dengan sistem berjenjang oleh Direktorat Pendis, Kannwil Kemenag, Kankemenag Kotaatau Kabupaten baik langsung maupun melalui bantuan mitra kerja PAUD Al-Qur’an yang ditunjuk. Dijen Pendis melakukan pembinaan lewat kegiatan bintek dan sosialisasi kebijakan serta peraturan terkait penyelenggaraan PAUDQU. Dirjen Pendis melakukan pengawasaan secara berkala terhadap proses pemberian tanda daftar PAUDQU oleh Kantor Kemenag Kabupaten atau Kota. Kanwil Kemenag Provinsi melakukan pembinaan lewat bimbingan teknis serta sosialisasi kebijakan berkenaan penyelenggaraan PAUDQU kepada Kepala Kankemenag Kab/kota. Kanwil kemenag melakukan pembinaan dan evaluasi secara berkala terhadap perkembangan PAUDQU. Kantor Kemenag Kabupaten atau

(5)

kota melakukan pembinaan dengan cara bintek dan sosialisasi kebijakan serta peraturan berkaitan penyelenggaraan PAUDQU kepada masyarakat atau organisasi penyelenggara ataupun mitra kerja. Kankemenag Kabupaten atau kota membina dan mengevaluasi standar penyelenggaraan pembinaan PAUDQU secara berkala terhadap perkembangan PAUDQU.

Pengawas Pendidikan Islam melakukan pembinaan dengan jalan bintek dan sosialisasi ketentuan berkenaan dengan PAUDQU. Pengawas melakukan pembinaan dan pendampingan dalam rangka pengembangan standar standar penyelenggaraan pendidikan al-Qur’an secara berkala.

O. PENDAFTARAN PAUDQU KE KEMENAG

Dalam hal ini orang biasa menyebut dengan istilah izin operasional PAUDQU, akan tetapi sebenarnya istilah dalam SK Dirjen adalah Penetapan Tanda Daftar LPQ.

Ada 4 syarat pokok untuk mendapatkan Surat Penetapan Tanda Daftar PaudQu ini yaitu;

 Persyaratan administratif;

 Persyaratan Teknis;

 Jumlah Kompetensi Pendidik dan tenaga Kependidikan;.

 Persyaratan Sarana dan Prasarana

Untuk lebih terperinci serta jelasnya apa saja yang ada dalam 4 syarat ini anda dapat membaca pada 4 syarat pokok mendapatkan SK penetapan Tanda Daftar.

Cilimus, 20 Juli 2022

Kepala PAUD-QU SK CILIMUS

Sabilul Khoirat Pasawahan-Cilimus

Farhan Nur’Alam, S.Pd.

(6)

PROFIL LEMBAGA

PENDIDIKAN USIA DINI AL-QUR’AN (PAUDQ) SABIILUL KHOIRAT CILIMUS TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. PROFIL LEMBAGA :

a. Nama Lembaga : Paud Al-Quran Sabiilul Khoirat Cilimus b. Nomor Statistik PAUDQ : 402232080005'

c. NPSN PAUDQ : -

d. Ijin Operasional

1. Nomor SK : 2069

2. Tanggal SK : 2021

3. Instansi Penerbit : Kementerian Agama Kuningan

e. Alamat (Jln/Blok/RT/ RW/No) : Jl. H. Bakri Blok Pasawahan Rt 01 Rw 01 : Cilimus

- Desa/Kelurahan : Cilimus

-Kecamatan : Cilimus

-Kabupaten/ Kota : Kuningan

-Provinsi : Jawa Barat

f. Nomor Telp/Handphone : 089 628 46 4446

g. Email : [email protected]

h. NPWP

1. Nomor NPWP : 53.462.247.7-438.000

2. Nama NPWP : YAYASAN SABIILUL KHOIRAT CILIMUS i. Rekening

1. Nama Bendahara : Hj.Uun Unaenah 2. Nomor Rekening : 1237374877

3. Nama Rekening : Paud Al-Quran Sabiilul Khoirat

4. Nama Bank : BNI

5. Cabang Bank : Cabang Kuningan j. Nama Pimpinan : Farhan Nur Alam. S.Pd

k. Tahun Berdiri : 2021

l. Luas Tanah : 20 M

m. Luas Bangunan : 12 x 8 M n. Titik Koordinat

1. Lintang : -

2. Bujur : -

o. Lokasi Belajar : Dalam Masjid / Ruang Kelas / Lainnya ... )*

p. Kepemilikan Tanah : Yayasan/ Wakaf / Sewa / Pribadi / Lainnya ... )*

q. Status Tanah : Sertifikat / Akta / Girik / HGB/ Lainnya ... )*

(7)

r. Jumlah Santri : 60 Siswa s. Jumlah Pengajar : 7 Guru t. Lokasi Lembaga : Pedesaan

u. Metode KBM : Praga, Tematik, Centra dan Ummi

v. Waktu KBM : 08.00 s/d 10.00 WIB

w. Hari Efektif : Senin s/d Jumat

Cilimus, 20 Juli 2022

Kepala PAUD-QU SK CILIMUS

Sabilul Khoirat Pasawahan-Cilimus

Farhan Nur’Alam, S.Pd.

(8)

LOKASI DAN FASILITAS LEMBAGA 1. Foto Papan Nama lembaga

2. Foto Lembaga Tampak Depan

(9)

LAMPIRAN 3

KEGIATAN KBM DAN KREASI SANTRI 3. Foto Proses Pembelajaran

4. Foto Bersama Ustadz/Ustadzah dan Santri

(10)

SK KEPALA KANTOR KEMENAG KUNINGAN 1. SK Ijin Operasional

(11)
(12)

PIAGAM OPERASIONAL PAUD AL-QURAN SABIILUL KHOIRAT CILIMUS 2. Piagam Ijin Operasional

(13)
(14)

Kelas : KB Bulan : ………, 20…...

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S I A Ket 1 2223.02.001 ALDRICH HABIB JIE

2 2223.02.003 NADIVA AISYAH PUTRI 3 2223.02.019 MUHAMMAD KEVLAR P.A 4 2223.02.023 QIANRA NAKEISHA S 5 2223.02.014 JASMINE NUR ANISA 6 2223.02.015 MEMEY SITI HUMAIROH 7 2223.02.017 QIANDRA PUTRI PERMANA 8 2223.02.025 JIHAN APRILLIAWATI 9 2223.02.033 SYAFIQ AHNAF ARSYANSYAH 10 2223.02.040 MUHAMMAD AHZA NUSANTARA 11 2223.02.043 ABIZARD ZYAN NESTA

12 2223.02.044 KHADIJAH AZZAHRA

KELUAR Laki-laki : 6

NIHIL INFO Perempuan : 7 Jumlah : 13

Mengetahui ………., 20…

Kepala PAUDQU Sabiilul Khoirat

(FARHAN NUR'ALAM, S.Pd)

Pembuat TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

PAUDQU (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI AL-QUR'AN) SABIILUL KHOIRAT CILIMUS PASAWAHAN CILIMUS SK. YAYASAN : NOMOR AHU-0010141.AH.01.04. YAHUN 2021 NO. STATISTIK : 402232080005 (Kementerian Agama Kabupaten Kuningan) Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt. 01 Rw.01 Blok Pasawahan Kec. Cilimus Kuningan

NAMA SISWA No induk

NO. TANGGAL ABSENSI

DATA SISWA

(15)

Kelas : A1 Bulan : ………, 20…...

NO. NISN NAMA SISWA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S I A Ket 1 2122.01.007 ABBYGAIL ARDELIA CHAVALY

2 2122.01.005 ALULA SHEZA AZ-ZAIDA 3 2122.01.003 SYAFNA FITRIA PUTRI 4 2122.01.024 GIFARI KHAIDAR KHOLIP 5 2122.01.029 REZKI NURUL HUDA 6 2223.02.018 ALIFA RAMADANIA

7 2223.02.034 MUHAMMAD RAFFA AZKA RAMAZAN 8 2223.02.036 ARSYLA SYAFA HABIBAH

9 2223.02.037 DILA NUR MAULIDA 10 2223.02.038 FAEYZA KHAIDAR AL'DZIRAN 11 2223.02.024 BALQIS KHANSA ALYA 12 2223.02.026 ABIYYU YUSUF SYAHBANI

KELUAR Laki-laki : 5

NIHIL INFO Perempuan : 7 Jumlah : 12

Mengetahui ………., 20…

Kepala PAUDQU Sabiilul Khoirat

(FARHAN NUR'ALAM, S.Pd)

TANGGAL ABSENSI

Pembuat TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

PAUDQU (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI AL-QUR'AN) SABIILUL KHOIRAT CILIMUS PASAWAHAN CILIMUS SK. YAYASAN : NOMOR AHU-0010141.AH.01.04. YAHUN 2021 NO. STATISTIK : 402232080005 (Kementerian Agama Kabupaten Kuningan) Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt. 01 Rw.01 Blok Pasawahan Kec. Cilimus Kuningan

(16)

Kelas : A2 Bulan : ………, 20…...

NO. NISN NAMA SISWA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S I A Ket 1 2223.02.002 SHAFIYYAH ATHIFA K.R

2 2223.02.004 ARKAN ALKHALIFI SUDIRMAN 3 2223.02.006 ALESHA KHANSA PUTRI 4 2223.02.007 ABIJAR RAQQILA 5 2223.02.008 ALLESA SHIDQIA DIANA 6 2223.02.009 SHIDQIA GITHA HANANIA 7 2223.02.010 QANITA HUMAIRA AZZAHRA 8 2223.02.011 WILDA AMIROTUL HIDAYAH 9 2223.02.012 IBAD AWABIN HAFIDZ 10 2223.02.013 MARWAH KHOERUNNISA 11 2223.02.016 GHAISA AZALEA DEANDRA 12 2223.02.021 AZKIA RAMADHANI 13 2223.02.029 MUHAMMAD FIQRI AL AZKA

KELUAR Laki-laki : 4

NIHIL INFO Perempuan : 9 Jumlah : 13

Mengetahui ………., 20…

Kepala PAUDQU Sabiilul Khoirat

(FARHAN NUR'ALAM, S.Pd)

TANGGAL ABSENSI

NO. STATISTIK : 402232080005 (Kementerian Agama Kabupaten Kuningan) Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt. 01 Rw.01 Blok Pasawahan Kec. Cilimus Kuningan

Pembuat TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023

PAUDQU (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI AL-QUR'AN) SABIILUL KHOIRAT CILIMUS PASAWAHAN CILIMUS SK. YAYASAN : NOMOR AHU-0010141.AH.01.04. YAHUN 2021

(17)

Kelas : B1 Bulan : ………, 20…...

NO. NISN NAMA SISWA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S I A Ket 1 2122.01.009 AISYAH PUTRI RINJANI

2 2122.01.012 AZHIMA SYAQILA FATMA 3 2122.01.006 DZIKRI DHIYA 'ULHAQ

4 2122.01.002 MUHAMMAD HAIDAR QOMARUN 5 2122.01.010 QUEENARRA DZAKIYAH SAKHA 6 2122.01.028 AZRIL 'ALLI MAJID

7 2122.01.023 AMIRA SYATHIR AGUNG 8 2122.01.021 DAVID LIONEL 9 2122.01.020 LISANA SHIDQIN ALIYYA

10 2122.01.016 MALAYEKA BELVYA AZKADINA YOANDA 11 2122.01.018 NABILA AZRI RAMADHAN

12 2122.01.019 RIZKI ROBI AKBAR

KELUAR Laki-laki : 4

NIHIL INFO Perempuan : 7 Jumlah : 11

Mengetahui ………., 20…

Kepala PAUDQU Sabiilul Khoirat

(FARHAN NUR'ALAM, S.Pd)

ABSENSI

Pembuat TANGGAL

TAHUN PEMBELAJARAN 2022/2023 PAUDQU (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI AL-QUR'AN)

SABIILUL KHOIRAT CILIMUS PASAWAHAN CILIMUS SK. YAYASAN : NOMOR AHU-0010141.AH.01.04. YAHUN 2021 NO. STATISTIK : 402232080005 (Kementerian Agama Kabupaten Kuningan) Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt. 01 Rw.01 Blok Pasawahan Kec. Cilimus Kuningan

(18)

Kelas : B2 Bulan : ………, 20…...

NO. NISN NAMA SISWA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 S I A Ket 1 2223.02.005 HAKAM UWAIS NI'MAL ABDU

2 2223.02.020 ISMIA SYAHLA DZAKIYYAH 3 2223.02.022 SYAFIRA ZAHRATUL J

4 2223.02.027 MUHAMAD RAFASYA ARRAHMAN 5 2223.02.028 AIESHA MAHESWARI KHOLIQO 6 2223.02.030 DZAKI DZULHILMI RAMADHAN 7 2223.02.031 ALIFA SHIDQIA KUSUMAH 8 2223.02.032 SHINTA PERMATA DEVI 9 2223.02.035 REKKA PUTRI RAMADHANI 10 2223.02.039 RAFFASYA HIDAYAT 11 2223.02.039 NAFISATUN NAQIYAH 12 2223.02.043 KHANZA AUFA SYAQILA

KELUAR Laki-laki : 5

NIHIL INFO Perempuan : 6 Jumlah :11

Mengetahui ………., 20…

Kepala PAUDQU Sabiilul Khoirat

(FARHAN NUR'ALAM, S.Pd)

ABSENSI

Pembuat TANGGAL

PAUDQU (PENDIDIKAN ANAK USIA DINI AL-QUR'AN) SABIILUL KHOIRAT CILIMUS PASAWAHAN CILIMUS SK. YAYASAN : NOMOR AHU-0010141.AH.01.04. YAHUN 2021 NO. STATISTIK : 402232080005 (Kementerian Agama Kabupaten Kuningan) Jl. H. Bakrie Dusun Kliwon Rt. 01 Rw.01 Blok Pasawahan Kec. Cilimus Kuningan

(19)

LAMPIRAN 7

DATA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

NO NAMA GURU JABATAN

1 FARHAN NUR ALAM S.Pd Kepala Sekolah

2 SRI HASTUTI A,Md Bidang Kurikulum

3 VIDIA WIRANTY, S.Pd Wali Kelas B1

4 ANNISA S.Pd Wali Kelas B2

5 TIA Wali Kelas A

6 KARINA Wali Kelas KB.A

7 SUCI AL SYAMSIAH Wali Kelas KB. B

(20)

NO KI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI TARGET SMT 1

KI 1 Mengenal Huruf Hijaiyah Mengenal Huruf Hijaiyah Mengenal Huruf Hijaiyah

KI 2 Mengenal Huruf Hijaiyah Mengenal Huruf Hijaiyah Mengenal Huruf Hijaiyah

1. Menyimak bacaan huruf Hijaiyah 2. Mendengarkan huruf Hijaiyah 3. Memperhatikan bacaan huruf Hijaiyah 4. Mengenal huruf Hijaiyah 1. Mengikuti bacaan huruf Hijaiyah 2. Menirukan huruf Hijaiyah 3. Mengulang bacaan huruf Hijaiyah

1. Melafadzkan huruf Hijaiyah mulai dari Alif sampai Syin 1. huruf Hijaiyah mulai dari Alif sampai Syin 2.      Melafadzkan huruf Hijaiyah mulai dari Shod sampai Ya’ 2.      huruf Hijaiyah mulai dari Shod sampai Ya’

3.      Menirukan lafadz huruf Hijaiyah mulai dari Alif sampai Ya’ 2.      huruf Hijaiyah mulai dari Shod sampai Ya’

1. Membaca huruf Hijaiyah berharokat Fathah 1. huruf Hijaiyah berharokat Fathah 2. Membaca huruf Hijaiyah berharokat Kasroh dan Dhomah 2. huruf Hijaiyah berharokat Dhomah

1. Titian ingatan huruf Hijaiyah 2. Nada hafalan huruf Hijaiyah

1. Mengimajinasi huruf Hijaiyah 2. Menyambung garis- garis putus huruf Hijaiyah 3. Menebalkan huruf Hijaiyah

4. Menulis huruf Hijaiyah dengan alat/ media pembelajaran 5. Mewarnai huruf Hijaiyah

KI I Menyakini bahwa Allah swt menyukai orang-orang yang sabar. Membiasakan sikap sabar agar dicintai Allah swt KII Memiliki sikap sabar dalam pergaulan sehari-hari Menunjukkan sikap sabar dalam mengerjakan kegiatan dikelas

1. Menyebut angka arab 1-10 2. Mengurutkan Angka arab 1-10 3. Membaca angk arab 1-10 4. Menghitung angka arab 1-10

Menghafal angka arab 1-10 1. Menghafal angka melalui simbol

1. Menebalkan angka arab 1-10

2. Menulis angka arab 1-10

1. Menunjukkan sikap kasih sayang (al-Fatihah) 2. Menunjukkan tidak mengganggu teman (an-Nas)

KI III Mengenal surat-surat pendek Menyebutkan arti kata al fatihah dan jumlah ayat Q.S al fatihah dst. 1. Surat Al Fatihah 1. Melafalkan surat-surat pendek 1. Surat Al Fatihah 2. Surat An Nas 3. Surat Al Falq 4. Surat Al Ikhlas 5. Surat Al Lahab 6. Surat An Nashr 7. Surat Al Kafiruun 8. Surat Al Kautsar

Kisah-kisah teladan KI I Meyakini kebesaran Allah swt kalimat Thoyyibah Membiasakan kalimat Thoyyibah sebagai implementasi keyakinan kepada

kebesaran Allah swt

KI II Menunjukkan sikap santun dalam berbicara Membiasakan santun dalam berbicara

1. Menyebut kalimat thoyyibah 1. Ta’awudz

2. Basmallah

3. Syahadatain

4. Tasbih

5. Tahmid

6. Tahlil

7. Takbir

1. Mendemonstrasikan kalimat thoyyibah sesuai dengan kondisi

2. Menghafal kalimat thoyyibah

UJIAN SEMESTER AL-QURAN TAHSIN DAN TAHFIDZ UJIAN SEMSTER TEMA UMUM

SMT 1

November Desember

2022 SMT 1

2. Menyebut arti kalimat thoyyibah

8. Hawqolah

3. Menghindari sikap dengki (al-Falaq)

Menghafal Surat-surat Pendek

2. Menghafal surat-surat pendek

Menceritakan kisah-kisah teladan yang terkandung dalam surat- surat pendek

Menceritakan kisah-kisah teladan yang terkandung dalam surat-surat pendek

Bulan September- oktober

2022

9. Surat Al Maun

KI III Mengenal kalimah Thoyibah

SMT 1

KI IV

angka arab 3. Membaca huruf Hijaiyah yang berharokat Fathah, kasroh, dhomah

3. huruf Hijaiyah yang berharokat kasroh

Bulan Agustus- September

2022

SMT 1 Menulis Huruf Hijaiyah

Huruf Hujaiyah

Huruf Hujaiyah Mengenal Huruf Hijaiyah

SMT 1 TAHUN AJARAN 2022/2023

4

KURIKULUM UMUM PAUDQU SABIILUL KHOIRAT CILIMUS

Jalan. H.Bakrie Rt 01 Rw 01 Dusun Kliwon Desa Cilimus Kec. Cilimus Kab. Kuningan

Bulan Juli-agustus 2022

KI IV Menghafal kalimat Thoyyibah 3

KI Menunjukkan adab dalam membaca al-Qur’an surat-surat pendek

KI II Menunjukkan perilaku sesuai nilai-nilai Al-Qur’an

KI IV

Menunjukkan adab/etika membaca Al-Qur’an Mempercayai Al-Qur’an sebagai kalam Allah 2 KIII Mengenal angka arab (P)

Menulis angka arab 1.

KI 3

KI 4

Menirukan Bacaan Huruf Hijaiyah

Melafadzkan Huruf Hijaiyah

Membaca Huruf Hijaiyah

Menghafal huruf Hijaiyah

KURIKULUM KOLABORASI

(21)

NO KI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI TARGET SEMESTER KI I Meyakini kebesaran Allah swt melalui asmaul husna Membiasakan membaca asmaul husna dalam keseharian sebagai implementasi

Allah yang maha ar-Rohman dan ar-Rohim KI II Memiliki sikap kasih sayang terhadap diri sendiri, keluarga,

dan lingkungan. Menunjukkan sikap kasih sayang terhadap diri sendiri, keluarga, dan lingkungan.

1. Menyebut asmaul husna 1-10

2. Menyebut arti asmaul husna 1-10

1. Melafalkan asmaul husna 1-10

2. Menghafal asmaul husna 1-10

KI I Terbiasa berdoa sebelum beraktivitas Membiasakan berdoa sebelum beraktivitas KI II Menunjukkan sikap optimis dan percaya diri Membiasakan bersikap optimis dan percaya diri

1. Menyebut doa-doa harian 1. Senandung Alqur’an

2. Lagu anak sholeh

3. Lagu rukun iman dan rukun islam

4. Doa sebelum dan sesudah belajar

5. Doa sebelum dan sesudah makan

6. Doa Sebelum dan sesudah tidur

7. Doa Sebelum dan sesudah Wudhu

8. Doa selamat

1. Melafalkan doa-doa harian

2. Menghafal doa-doa harian

1. Membiasakan wudhu sebelum sholat

2. Membiasakan sholat tepat waktu

1. Menunjukkan sikap menghargai teman

2. Menunjukkan sikap peduli terhadap teman

1. Menyebutkkan tata cara berwudhu

2. Menyebutkkan tata cara sholat

Mempraktikkan tata cara wudhu Mempraktikkan tata cara sholat

Asmaul husna 1-10 ( ar-Rohman, ar-Rohim, al-Malik, al-Kudus, as- Salam, al-Mukmin, al-Muhaimin, al-Aziz, al-Jabbar, dan al-Mutakbbir)

Senandung asmaul husna 1-11

KI IV

2. Menyebut arti doa harian

KURIKULUM UMUM PAUDQU SABIILUL KHOIRAT CILIMUS SMT 2 TAHUN AJARAN 2022/2023

Jalan. H.Bakrie Rt 01 Rw 01 Dusun Kliwon Desa Cilimus Kec. Cilimus Kab. Kuningan

JAN-FEB SMT 2

5

KI III Mengenal asmaul husna Asmaul husna 1-10 ( ar-Rohman, ar-Rohim, al-Malik, al-Kudus, as-

Salam, al-Mukmin, al-Muhaimin, al-Aziz, al-Jabbar, dan al-Mutakbbir)

KI IV Menghafal asmaul husna Senandung asmaul husna 1-10

6 KI III Mengenal Doa-doa Harian

KI IV

UJIAN SEMESTER AL-QURAN TAHSIN DAN TAHFIDZ UJIAN SEMSTER TEMA UMUM

MAR-APR SMT 2

MEI-JUNI SMT 2

Menghafal Doa-doa Harian

7

KI I Menyakini ibadah sebagai bukti cinta kepada Allah swt Wudhu dan Sholat

KI II Menunjukkan sikap menghargai dan peduli terhadap sesama KI III Mengenal ibadah wudhu dan sholat

(22)

TARGET PEMBELAJARAN AL QUR’AN METODE UMMI

UNTUK DI PAUD-QU SABIILUL KHOIRAT CILIMUS ( TAHFIDZ DAN TAHSIN )

KLS SMT TGK PROGRAM HAL. /JUZ PERAGA TM MATERI HAFALAN

KB/

PG

1 1 Pra-TK 1-20 A-Sya 60

1.Al Fatihah 2. An Naas 3. Al-Falaq 4. Al-Ikhlas 5. Al-lahab 6. An-Nasr

2 1 Pra-TK 21-40 Sho-Ya 60

7.Al-Kafirun 8. Al-Kaustar 9. Al-Maun 10. Quraisy 11 Al-Fiil 12. Al-Humazah 13. Al-Asr 14. At-takastur

TK-A

1 1&2 Jilid 1

Jilid 2 1 - 40 Jilid 1

Jilid 2 90 15. Al-Qoriah 16. Al-Adziyat 17 Al-Zalzalah 18. Al-Bayyinah

2 3 Jilid 3 1 - 40 Jilid 3 90

19. Al-Qodr 20. Al-Alaq 21. At-Tiin 22. Al-Insyirah 23. Ad-Duha 23. Al-Lail

TK-B

1 5 ( Munaqosah ) Jilid 4

1 - 40 ( Munaqosah )

Jilid 4

( Munaqosah) 90 24. As-Syams 25. Al-Balad 26. Al- Fajr

2 Juz 30 Tahfidz Juz 30

( Imtihan dan wisuda Juz 30 ) Tahfidz Juz 30 Juz 30 90 Al-Ghasiyah s/d An-Naba

( Takhusus/ Tadarus bin-Nadzor/bill ghaib )

Keterangan :

*. TGK = Tingkat

*. SMT = Semester Kepala PAUD-QU SK CILIMUS

*. TM = Tatap Muka

( Farhan Nur’Alam, S.Pd

Referensi

Dokumen terkait