• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Suku Bunga Kredit Dan Kredit Bermasalah Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2013-2016

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Pengaruh Suku Bunga Kredit Dan Kredit Bermasalah Terhadap Penyaluran Kredit Pada Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2013-2016"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iii PENGARUH SUKU BUNGA KREDIT DAN KREDIT BERMASALAH

TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2013-2016

Oleh:

Kharisma Dewi Mahfudzoh C10140192

Dibawah Bimbingan:

Reni Marlina, SE., MM

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh suku bunga kredit dan kredit bermasalah terhadap penyaluran kredit pada perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013-2016.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif verifikatif dengan data yang digunakan adalah data sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel pada penelitian ini berjumlah 10 bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

Pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampel. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda untuk mengidentifikasi variabel bebas yang mempengaruhi variabel terikat.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan, suku bunga kredit dan kredit bermasalah berpengaruh positif dan signifikan terhadap penyaluran kredit. Secara parsial, suku bunga kredit berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penyaluran kredit, sedangkan kredit bermasalah tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap penyaluran kredit.

Kata Kunci: Suku Bunga Kredit, Kredit Bermasalah, Penyaluran Kredit

(2)

iv THE INFLUENCE OF LENDING RATE AND NON PERFORMING LOAN TO LENDING ON BANKING LISTED IN INDONESIA STOCK EXCHANGE

(IDX) 2013-2016 PERIOD Written by:

Kharisma Dewi Mahfudzoh

C10140192

Preceptor:

Reni Marlina, SE., MM

ABSTRACT

This study aimed to know how the influence of lending rate and non performing loan to credit distribution on banking listed in Indonesia Stock Exchange 2013-2016 period.

The methods use in this study are descriptive and verification methods with a data used in the study are secondary data. Population in this study are banking listed in Indonesia Stock Exchange 2013-2016 period. Samples in this study are 10 banking listed in Indonesia Stock Exchange. The selection of samples by boring sampling method. The analyses use multiple linear regression analysis to identify independent variables that influence dependent variables.

The results of research showed that simultaneously, lending rate and Non Performing Loan (NPL) had a positive and significant effect on lending. Partially, lending rate have a negative and significant effect on lending, while Non Performing Loan (NPL) have no effect and are not significant on lending.

Keyword: Lending Rate, Non Performing Loan (NPL), Lending

Referensi

Dokumen terkait

Dalam permasalahan suku bunga kredit di Indonesia dimana nilai suku bunganya yang kian menurun namun tidak diikuti oleh penyaluran kredit yang meningkat, dapat ditemukan fakta bahwa