• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH TIME INTERST EARNED RATIO(TIE), DEBT RATIO(DBA), CURRENT RATIO(CUR), OPERATING PROFIT MARGIN(OPM), CASH TO DEBT RATIO(CTD), DAN RETURN OF ASSET(ROA) TERHADAP BOND RATING PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI SELAIN BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "PENGARUH TIME INTERST EARNED RATIO(TIE), DEBT RATIO(DBA), CURRENT RATIO(CUR), OPERATING PROFIT MARGIN(OPM), CASH TO DEBT RATIO(CTD), DAN RETURN OF ASSET(ROA) TERHADAP BOND RATING PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI SELAIN BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH TIME INTERST EARNED RATIO(TIE), DEBT RATIO(DBA), CURRENT RATIO(CUR), OPERATING PROFIT MARGIN(OPM), CASH TO DEBT RATIO(CTD), DAN RETURN OF ASSET(ROA) TERHADAP BOND RATING PADA PERUSAHAAN

YANG TERDAFTAR DI BEI SELAIN BANK DAN LEMBAGA KEUANGAN PERIODE 2008-2009

Wahyu Tejo Bawono

Fakultas Ekonomi, Universitas Pembangunan Nasional “V” Yogyakarta

ABSTRAK

Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui dan menganalisis apakah Time Intersest Earned Ratio (TIE), Debt Ratio(DBA), Current Ratio(CUR), Operating Profit Margin (OPM), Cash to Debt Ratio(CTD), Return On Asset(ROA) berpengaruh secara simultan dan parsial terhadap bond rating pada perusahaan yang terdaftar di BEI periode 2008-2009. Penelitian ini menggunakan metode dokumentasi sebagai alat pengumpulan data.

Dalam penelitian menggunakan metode analisis Regresi Linear Berganda (Multiple Linear regression). Analisi ini dilakukan untuk membuktikan apakah ada pengaruh antara variabel bebas terhadap variabel terikat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Secara bersama-sama terdapat pengaruh yang signifikan variabel Time Interest Earned Ratio (TIE) (X1), Debt Ratio(DBA) (X2), Current Ratio(CUR) (X3), Operating Profit Margin (OPM) (X4), Cash to Debt Ratio(CTD) (X5) dan Return On Asset (ROA) (X6), terhadap Bond rating (Y). Secara parsial terdapat pengaruh yang signifikan antara Debt Ratio(DBA) (X2), Operating Profit Margin (OPM) (X4) , Cash to Debt Ratio(CTD) (X5) terhadap Bond rating (Y) . Sedangkan variabel Time Interest Earned Ratio (TIE) (X1), Current Ratio(CUR) (X3), antara Return On Asset (ROA) (X6) terhadap Bond rating (Y).

Kata Kunci : Time Intersest Earned Ratio (TIE), Debt Ratio(DBA), Current Ratio(CUR), Operating Profit Margin (OPM), Cash to Debt Ratio(CTD), Return On Asset(ROA) dan Bond Rating.

Referensi

Dokumen terkait

“Pengaruh Return On Asset (ROA), Current Ratio, Debt to Asset Ratio (DAR), Ukuran Perusahaan, Dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Pada Masa Pandemi Covid-19

Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Total Asset Turnover Dan Return On Asset Terhadap Dividen Payout Ratio Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di