• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN, DAN KUALITAS SISTEM TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM E-COMMERCE - Repository UPN Veteran Jakarta

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN, DAN KUALITAS SISTEM TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM E-COMMERCE - Repository UPN Veteran Jakarta"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

48

Tasya Shabira Ramadhan Febriandi, 2023

PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN, KUALITAS SISTEM TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM E-COMMERCE.

UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, S1 Akuntansi [www.upnvj.ac.id-www.library.upnvj.ac.id-www.repositroy.upnvj.ac.id]

BAB V

SIMPULAN DAN SARAN

V.1 Simpulan

Tujuan dilakukan nya penelitian ini adalah untuk menganalisis kembali pengaruh penetapan harga, kualitas pelayanan sistem dan kualitas dalam pengimplementasian sistem dapat memberikan pengaruh terhadap kepuasan pengguna dalam memanfaatkan sistem e-commerce. Dengan itu, kesimpulan terkait penelitian tentang pengaruh harga, kualitas layanan, dan kualitas sistem terhadap kepuasan pengguna sistem e-commerce sebagai berikut;

a. Berdasarkan uji hipotesis, harga produk memiliki pengaruh terhadap kepuasan pengguna sistem e-commerce. Harga yang dimaksudkan didalam penelitian ini daya saing harga dan disparitas harga atas harga di e- commerce. Hal lain juga dikarenakan harga berpengaruh kepada kepuasan pengguna sistem e-commerce atas tidak adanya opportunity cost dalam menggunakan sistem e-commerce. Dengan adanya sistem e-commerce pelanggan maupun penjual dapat membandingkan harga serta menetukan harga yang sesuai dan dapat diterima. Sehingga hal ini membuat harga memilki pengaruh positif terhadap kepuasaan pengguna sistem e-commerce.

b. Berdasarkan uji hipotesis, kualitas layanan memiliki pengaruh terhadap kepuasan pengguna sistem e-commerce. Dikarenakan Kualitas layanan merupakan ukuran tingkat suatu pengguna agar dapat terpenuhi, kualitas layanan dapat ditentukan oleh kemampuan kinerja suatu organisasi untuk memenuhi kebutuhan dan keinginannya pengguna. Kualitas layanan pada E- commerce memberikan sebuah fasilitas kepada para penggunannya untuk melakukan kegiatan pembelian hingga sampai siklus akhir pengiriman serta layanan setelah penjualan atau after sales, dengan ini layanan tersebut harus efisien dan efektif. Sehingga hal ini membuat kualitas layanan memilki pengaruh positif terhadap kepuasaan pengguna sistem e-commerce.

c. Berdasarkan uji hipotesis, kualitas sistem memiliki pengaruh terhadap kepuasan pengguna sistem e-commerce. kualitas sistem memiliki pengaruh positif terhadap nilai kepuasan pengguna system ecommerce dikarenakan

(2)

49

Tasya Shabira Ramadhan Febriandi, 2023

PENGARUH HARGA, KUALITAS LAYANAN, KUALITAS SISTEM TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA SISTEM E-COMMERCE.

UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, S1 Akuntansi [www.upnvj.ac.id-www.library.upnvj.ac.id-www.repositroy.upnvj.ac.id]

kualitas sistem merupakan ukuran proses antara pengguna dengan sistem.

Kualitas sistem yang memliki karakteristik seperti ketersediaan perangkat, keandalan perangkat, kemudahan penggunaan, dan waktu merupakan faktor penentu dalam menggunakan system Kualitas system e-commerce merupakan masalah penting bagi perusahaan yang terlibat dalam e-commerce karena kerahasiaan sangat penting ketika mengirimkan data yang terkait dengan e-commerce secara elektronik, seperti data pembeli dan penjualan.

V.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan dan bahasan diatas, dengan ini peenliti dapat memberikan beberapa saran yang dapat menjadi pertimbangan serta masukan bagi pihak-pihak terkait;

1. Bagi peneliti berikutnya, diharapkan dengan adanya penelitian ini dapat memperoleh manfaat serta dapat menambahkan atau menciptakan variabel - variabel terbaru yang dapat mempengaruhi kepuasan pengguna siste e- commerce. Dengan itu, peneliti selanjutnya dapat menambah jumlah responden atas variabel dan indicator terkait agar informasi yang dihasilkan semakin berkualitas dan menyeluruh.

2. Dengan terlaksananya penelitian ini, saran bagi para wirausaha untuk memulai memperhatikan variabel – variabel terkait yaitu Harga, Kualitas Layanan, Kualitas Sistem untuk meningkatkan kepuasan pengguna sistem E-commerce.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan UPN “Veteran” Jakarta memiliki tingkat kesiapan e-learning readiness sebesar sebesar 3.297 (Not ready needs some works) yang berarti UPN

4 Aditya Yoga Adhiputra, 2023 SISTEM KLASIFIKASI PENYAKIT PADA MATA MENGGUNAKAN CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK DENGAN ARSITEKTUR VGG16 UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ilmu Komputer,

UPN Veteran Jakarta, Ilmu Sosial & Ilmu Politik, Ilmu Komunikasi [www.upnvj.ac.id – www.library.upnvj.ac.idwww.repository.upnvj.ac.id] 73 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN Dalam bab

84 Wildan Nadzimi, 2023 ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBELIAN IMPULSIF: STUDI KASUS PADA GENERASI Z PENGGUNA E-COMMERCE DI DKI JAKARTA UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ekonomi

Afiqah Ariya Durrani, 2023 10 PERLINDUNGAN HUKUM DATA PRIBADI KONSUMEN TERHADAP NOMOR PONSEL YANG DIDAUR ULANG UPN Veteran Jakarta, Fakultas Hukum, S1 Hukum [www.upnvj.ac.id −

Afiqah Ariya Durrani, 2023 61 PERLINDUNGAN HUKUM DATA PRIBADI KONSUMEN TERHADAP NOMOR PONSEL YANG DIDAUR ULANG UPN Veteran Jakarta, Fakultas Hukum, S1 Hukum [www.upnvj.ac.id −

31 Hanna Rusnovia, 2023 PENGARUH BRAND IMAGE, KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA TERHADAP PEMBELIAN ULANG PRODUK KOPI JANJI JIWA UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, S1

Aryobenno Putra Chaniago, 2022 SISTEM INFORMASI PEMASARAN DAN PENJUALAN SABLON BERBASIS WEBSITE PADA ASG_PRINT UPN Veteran Jakarta, Fakultas Ilmu Komputer, D3 Sistem Informasi