61
BAB V PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan, maka kesimpulan yang dapat ditemukan dalam penelitian sebagai berikut:
1. Hasil menunjukkan bahwa pemasaran media sosial (PMS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap ekuitas merek (EM).
2. Hasil menunjukkan bahwa ekuitas merek (EM) berpengaruh positif dan signifikan terhadap tanggapan pelanggan (TG).
3. Hasil menunjukkan bahwa pemasaran media sosial (PMS) tidak berpengaruh terhadap tanggapan pelanggan (TG).
4. Hasil menunjukkan bahwa pemasaran media sosial (PMS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap pengalaman merek (PM).
5. Hasil menunjukkan bahwa pengalaman merek (PM) berpengaruh positif dan
signifikan terhadap ekuitas merek (EM).
5.2 Implikasi Manajerial
Hasil analisis penelitian pengaruh pemasaran media sosial terhadap tanggapan pelanggan sebagai berikut:
1. Berdasarkan hasil olahan data bukti pernyataan variabel pemasaran media sosial menunjukkan bahwa penilaian terendah di variabel pemasaran media sosial terdapat pada indikator “Saya ingin mempromosikan Iphone melalui media sosial saya” dengan nilai mean 4,35 berdasarkan hasil tersebut penting bagi perusahaan untuk memberikan promosi berupa potongan harga atau diskon.
2. Berdasarkan hasil olahan data bukti pernyataan variabel ekuitas merek menunjukkan bahwa penilaian terendah di variabel ekuitas merek terdapat pada indikator “Saya selalu mengingat produk Iphone” dengan nilai 4,55 berdasarkan hasil tersebut disarankan kepada perusahaan untuk memberikan inovasi yang terbaru dan berbeda dari yang lain sehingga iPhone diingat selalu ketika membeli smartphone.
3. Berdasarkan hasil olahan data bukti pernyataan variabel tanggapan pelanggan
menunjukkan bahwa penilaian terendah di variabel tanggapan pelanggan
terdapat pada indikator “Saya bersedia membayar harga yang lebih tinggi
untuk produk dihasilkan Iphone dibandingkan merek lainnya dalam kategori
yang sama” dengan nilai 4,35. Berdasarkan hasil tersebut disarankan untuk
perusahaan untuk memberikan kualitas yang baik seperti meningkatkan
kapasitas baterai yang lebih tinggi dibanding yang lain.
63
4. Berdasarkan hasil olahan data bukti pernyataan variabel pengalaman merek menunjukkan bahwa penilaian terendah di variabel pengalaman merek terdapat pada indikator “Iphone membuat saya memikirkan tentang keadaan lingkungan” dengan nilai 4,29. Berdasarkan hasil tersebut disarankan untuk perusahaan lebih memperhatikan keadaan lingkungan dengan menggunakan komponen elektronik yang ramah lingkungan.
5.3 Keterbatasan Penelitian
Keterbatasan dalam penelitian ini yaitu:
1. Penelitian ini memiliki keterbatasan yaitu hasil uji validitas data, penelitian ini menggunakan standar nilai sebesar >0,5. Sehingga melakukan pengujian kembali dengan menghapus beberapa indikator.
2. Agar dapat digeneralisasikan lebih luas. Variabel dan metode analisis
selanjutnya dapat mengganti variabel atau menambahkan variabel serta dapat
menggunakan metode analisis lain, misalnya menggunakan uji yang berbeda
untuk membandingkan hasil penelitian.
LAMPIRAN 1
KUESIONER PENELITIAN
65
Jenis kelamin :
o Laki-Laki o Perempuan Berapa umur anda?
Pendapatan bulanan:
o < 3.000.000
o 5.000.000 – 10.000.000 o >= 10.000.000
Apakah anda pernah membeli iPhone?
o Iya o Tidak
Apakah anda masih menggunakan iPhone?
o Iya
o Tidak
KUESIONER Skala:
1 = Sangat Tidak Setuju 2 = Tidak Setuju
3 = Kurang Setuju 4 = Setuju
5 = Sangat Setuju
Berilah tanda (X) pada jawaban yang anda berikan untuk pertanyaan dibawah ini:
No Item Pernyataan
Pemasaran Media Sosial 1 2 3 4 5 PMS1 Media sosial memudahkan saya mencari informasi
terkait iPhone
PMS2 Menurut saya, iPhone menampilkan promosi yang menarik
PMS3 Saya ingin berbagi informasi kepada orang lain terkait produk iPhone
PMS4 Saya dapat bertukar pendapat dengan teman melalui media sosial terkait produk iPhone
PMS5 Saya dapat memberikan saran dan kritikan kepada iPhone melalui sosial media
PMS6 iPhone selalu memberikan promo menarik melalui media sosial
PMS7 Media sosial iPhone mengupdate informasi yang terbaru
PMS8 Media sosial iPhone mengikuti tren
PMS9 Media sosial iPhone memberikan informasi terbaru tentang IPhone
PMS10 Saya ingin memberikan informasi iPhone kepada teman teman saya melalui media sosial
PMS11 Saya ingin mempromosikan iPhone melalui media sosial saya
Ekuitas Merek
67
EM1 Saya selalu mengingat produk iPhone
EM2 iPhone menjadi pilihan saya ketika mau membeli smartphone
EM3 Merek iPhone mudah diingat
EM4 Merek iPhone dapat saya kenali dengan mudah EM5 Menurut saya, iPhone adalah salah satu merek yang
terkenal
EM6 Saya mempunyai pengalaman ketika membeli produk iPhone
EM7 Saya sudah mengenal produk iPhone
EM8 iPhone selalu menjaga kualitas dan layanan pelanggannya
EM9 iPhone memiliki kualitas yang dapat dipercaya EM10 iPhone memiliki kualitas yang baik
EM11 iPhone memberikan pelayanan yang baik secara konsisten
EM12 iPhone memiliki kualitas lebih baik dari merek yang lain
Tanggapan Pelanggan
TG1 Saya bersedia membayar harga yang lebih tinggi untuk produk yang di hasilkan oleh iPhone dibandingkan merek lain
TG2 Saya bersedia membayar harga yang lebih tinggi untuk produk dihasilkan iPhone dibandingkan merek lainnya dalam kategori yang sama
TG3 Saya merasa puas dengan kualitas yang diberikan iPhone
TG4 iPhone adalah merek smartphone favorit saya TG5 Bagi saya iPhone adalah merek smartphone yang
terpercaya
Pengalaman merek
PM1 Saya merasa senang memiliki iPhone
PM2 Saya biasanya membeli iPhone langsung ke storenya
PM3 iPhone menghasilkan produk smartphone yang berkualitas
PM4 Saya selalu ingin mengetahui terkait produk iPhone PM5 Saya merasa tertarik melihat produk iPhone
PM6 iPhone adalah merek yang mengesankan bagi saya PM7 Bagi saya, IPhone adalah merek smartphone yang
ramah lingkungan
PM8 iPhone menggunakan RoHs (pembatasan bahan berbahaya dikomponen eletronik) sehingga ramah lingkungan
PM9 iPhone memberikan kesan yang ramah lingkungan PM10 iPhone tidak berbahaya bagi lingkungan
PM11 iPhone membuat saya memikirkan tentang keadaan
lingkungan
69
LAMPIRAN 2
TABULASI DATA JAWABAN
RESPONDEN
Jenis Kelamin Berapa umur anda?
Pendapatan Bulanan Apakah anda pernah membeli Iphone?
Apakah anda masih menggunakan Iphone?
Perempuan 24 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 Than < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 27 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 Tahun < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 27 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 27 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 21 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 22 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 37 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 33 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 37 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 tahun 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 22 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 40 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 26 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 20-25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
71
Perempuan 25 th > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 37 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 36 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 22 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 27 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 42 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 32 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 43 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 34 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 21 < 3.000.000 Ya Tidak
Perempuan 24 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Tidak
Perempuan 19 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 22 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 27 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 35 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 39 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 Tahun < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 35 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 20 tahun 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 44 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 38 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 36 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 29 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 38 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 39 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 44 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 45 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 22 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 42 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 37 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 46 > 5.000.000 Ya Tidak
Perempuan 22 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 31 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 34 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 40 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 42 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 35 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 41 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 26 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 27 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 39 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 38 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 45 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 37 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 45 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 36 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 43 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 45 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 33 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 32 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 44 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 26 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 45 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 24 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 22 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 33 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 34 < 3.000.000 Ya Ya
73
Perempuan 17 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 25 Tahun < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Tidak Tidak
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 25 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 3.000.000 - 5.000.000 Tidak Tidak
Perempuan 34 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 50 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 45 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 44 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 25 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 36 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 45 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 37 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 45 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 22 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 29 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 26 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 27 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 28 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 28 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 31 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 35 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 36 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 29 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 30 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 33 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 35 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 31 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 26 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 35 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 37 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 32 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 33 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 34 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 44 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 22 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 24 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 26 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 28 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 30 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 32 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 36 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 37 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 25 < 3.000.000 Ya Ya
Laki-laki 39 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 39 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 40 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 42 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 44 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 46 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 46 > 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 48 > 5.000.000 Ya Ya
Laki-laki 50 < 3.000.000 Ya Ya
Perempuan 21 3.000.000 - 5.000.000 Ya Ya
Perempuan 23 < 3.000.000 Tidak Tidak
Perempuan 23 < 3.000.000 Ya Ya
75
DAFTAR PUSTAKA
Ajitha, S., & Sivakumar, V. J. (2019). The moderating role of age and gender on the attitude towards new luxury fashion brands. Journal of Fashion Marketing and Management, 23(4), 440–465.
https://doi.org/10.1108/JFMM-05-2018-0074
Alalwan, A. ;, Rana, N. P. ;, Dwivedi, Y. K. ;, Algharabat, R., Alalwan, A. A., Rana, N. P., & Dwivedi, Y.
K. (2017). Social media in marketing: A review and analysis of the existing literature Item Type Article Citation Alalwan A, Rana NP, Dwivedi YK et al (2017) Social media in marketing: A review and analysis of the existing literature. Social Media in Marketing: A Review and Analysis of the Existing Literature. In Telematics and Informatics (Vol. 34, Issue 7).
http://hdl.handle.net/10454/18095
Apriyanti, M.E. (2018). Pentingnya kemasan terhadap penjualan produk perusahaan. Sosio-E-Kons, 10(1), 20-27.
Aral, S., & Walker, D. (2014). Tie strength, embeddedness, and social influence: A large-scale networked experiment. Management Science, 60(6), 1352–1370. https://doi.org/10.1287/mnsc.2014.1936 Ashley, C., & Tuten, T. (2015). Creative Strategies in Social Media Marketing: An Exploratory Study of
Branded Social Content and Consumer Engagement. Psychology and Marketing, 32(1), 15–27.
https://doi.org/10.1002/mar.20761
Bianchi, C., & Andrews, L. (2018). Consumer engagement with retail firms through social media: an empirical study in Chile. International Journal of Retail and Distribution Management, 46(4), 364–
385. https://doi.org/10.1108/IJRDM-02-2017-0035
BİLGİN, Y. (2018). THE EFFECT OF SOCIAL MEDIA MARKETING ACTIVITIES ON BRAND AWARENESS, BRAND IMAGE AND BRAND LOYALTY. Business & Management Studies: An International Journal, 6(1), 128–148. https://doi.org/10.15295/bmij.v6i1.229
Bridges & Florsheim_2008. (n.d.).
Calvo-Porral, C., & Lévy-Mangin, J. P. (2017). Store brands’ purchase intention: Examining the role of perceived quality. European Research on Management and Business Economics, 23(2), 90–95.
https://doi.org/10.1016/j.iedeen.2016.10.001
Cecere, G., Corrocher, N., & Battaglia, R. D. (2015). Innovation and competition in the smartphone industry: Is there a dominant design? Telecommunications Policy, 39(3–4), 162–175.
https://doi.org/10.1016/j.telpol.2014.07.002
Chen, S. C., & Lin, C. P. (2019). Understanding the effect of social media marketing activities: The mediation of social identification, perceived value, and satisfaction. Technological Forecasting and Social Change, 140, 22–32. https://doi.org/10.1016/j.techfore.2018.11.025
Cheung, M. L., Pires, G., & Rosenberger, P. J. (2020). The influence of perceived social media marketing elements on consumer–brand engagement and brand knowledge. Asia Pacific Journal of Marketing and Logistics, 32(3), 695–720. https://doi.org/10.1108/APJML-04-2019-0262
Chi, H.-H. (2011). INTERACTIVE DIGITAL ADVERTISING VS. VIRTUAL BRAND COMMUNITY:
EXPLORATORY STUDY OF USER MOTIVATION AND SOCIAL MEDIA MARKETING RESPONSES IN TAIWAN. Journal of Interactive Advertising, 12(1), 44–61.
Dolbec, P. Y., & Chebat, J. C. (2013). The Impact of a Flagship vs. a Brand Store on Brand Attitude, Brand Attachment and Brand Equity. Journal of Retailing, 89(4), 460–466.
https://doi.org/10.1016/j.jretai.2013.06.003
Duffett, R. G. (2017). Influence of social media marketing communications on young consumers’
attitudes. Young Consumers, 18(1), 19–39. https://doi.org/10.1108/YC-07-2016-00622
Duan, W. (2008). Do online reviews matter?- an empirical investigation of panel data. Journal homepage : www.elsevier.com/locate/dss, 45, 1007-1016.
Ebrahim, R. S. (2020). The Role of Trust in Understanding the Impact of Social Media Marketing on Brand Equity and Brand Loyalty. Journal of Relationship Marketing, 19(4), 287–308.
https://doi.org/10.1080/15332667.2019.1705742
Frasquet-Deltoro, M., Alarcón-del-Amo, M. del C., & Lorenzo-Romero, C. (2019). Antecedents and consequences of virtual customer co-creation behaviours. Internet Research, 29(1), 218–244.
https://doi.org/10.1108/IntR-06-2017-0243
Gao, H., Tate, M., Zhang, H., Chen, S., & Liang, B. (2018). Social media ties strategy in international branding: An application of resource-based theory. Journal of International Marketing, 26(3), 45–
69. https://doi.org/10.1509/jim.17.0014
Ghozali, I., & Latan, H. (2015). Partial Least Squares, konsep, teknik dan aplikasi menggunakan program Smartpls 3.0 untuk penelitian empiris. Badan Penerbit UNDIP.
Godey, B., Manthiou, A., Pederzoli, D., Rokka, J., Aiello, G., Donvito, R., & Singh, R. (2016). Social media marketing efforts of luxury brands: Influence on brand equity and consumer behavior. Journal of Business Research, 69(12), 5833–5841. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2016.04.181
Hair, J. F., Sarstedt, M., Hopkins, L., & Kuppelwieser, V. G. (2014). Partial least squares structural equation modeling (PLS-SEM): An emerging tool in business research. European Business Review, 26(2), 106–121. https://doi.org/10.1108/EBR-10-2013-0128
Hamzah, Z. L., Faridah, S., Alwi, S., & Othman, N. (2013). Designing Corporate Brand Experience in an Online Context: A Qualitative Insight.
Handoyo, T. W., & Mani, L. (2021). Repurchase Decision on iPhone in Indonesia; The Influenced of Social Media between Utilitarian and Hedonic Values in Customer Satisfaction. In Turkish Journal of Computer and Mathematics Education 4825 Research Article (Vol. 12, Issue 6).
Harwood, T., & Garry, T. (2015). An investigation into gamification as a customer engagement experience environment. Journal of Services Marketing, 29(6–7), 533–546. https://doi.org/10.1108/JSM-01- 2015-0045
Huang, C. C. (2017). The impacts of brand experiences on brand loyalty: mediators of brand love and trust. Management Decision, 55(5), 915–934. https://doi.org/10.1108/MD-10-2015-0465
Hultén, B. (2011). Sensory marketing: The multi-sensory brand-experience concept. European Business Review, 23(3), 256–273. https://doi.org/10.1108/09555341111130245
Ibrahim Sikandar, M. D., & Ahmed, Q. M. (2019). Impact of Social Media Marketing on Brand Love:
Promoting Loyalty in the Restaurant Landscape of Pakistan. Online Journal of Communication and Media Technologies, 9(4). https://doi.org/10.29333/ojcmt/5953
Ismail, A. R., Nguyen, B., & Melewar, T. C. (2018). Impact of perceived social media marketing activities on brand and value consciousness: Roles of usage, materialism and conspicuous consumption.
International Journal of Internet Marketing and Advertising, 12(3), 233–254.
https://doi.org/10.1504/IJIMA.2018.093387
Jo ˘ Sko Brakus, J., Schmitt, B. H., Zarantonello, L., & Simon, W. E. (2009). Brand Experience: What Is It? How Is It Measured? Does It Affect Loyalty? Journal of Marketing, 73, 1547–7185.
Katona, Z., Zubcsek, P. P., & Sarvary, M. (2010). Network Effects and Personal Influences: The Diffusion of an Online Social Network.
Keller, K. L. (n.d.). Papers Understanding brands, branding and brand equity.
77
Kim, A. J., & Ko, E. (2012a). Do social media marketing activities enhance customer equity? An empirical study of luxury fashion brand. Journal of Business Research, 65(10), 1480–1486.
https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2011.10.014
Kim, A. J., & Ko, E. (2012b). Do social media marketing activities enhance customer equity? An empirical study of luxury fashion brand. Journal of Business Research, 65(10), 1480–1486.
https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2011.10.014
Koc-Michalska, K., Lilleker, D. G., Smith, A., & Weissmann, D. (2016). 2.0 era. European Journal of Communication. https://doi.org/10.1177/0267323116647236ï
Kohli, C., Suri, R., & Kapoor, A. (2015). Will social media kill branding? Business Horizons, 58(1), 35–
44. https://doi.org/10.1016/j.bushor.2014.08.004
Lamberton, C., & Stephen, A. T. (2016). A thematic exploration of digital, social media, and mobile marketing: Research evolution from 2000 to 2015 and an agenda for future inquiry. Journal of Marketing, 80(6), 146–172. https://doi.org/10.1509/jm.15.0415
Lee, H. M., Lee, C. C., & Wu, C. C. (2011). Brand image strategy affects brand equity after M&A.
European Journal of Marketing, 45(7), 1091–1111. https://doi.org/10.1108/03090561111137624 Lemon, K. N., & Verhoef, P. C. (2016). Understanding customer experience throughout the customer
journey. Journal of Marketing, 80(6), 69–96. https://doi.org/10.1509/jm.15.0420
Lim, H., & Childs, M. (2020). Visual storytelling on Instagram: branded photo narrative and the role of telepresence. Journal of Research in Interactive Marketing, 14(1), 33–50.
https://doi.org/10.1108/JRIM-09-2018-0115
Lim, J. S., Pham, P., & Heinrichs, J. H. (2020). Impact of social media activity outcomes on brand equity.
Journal of Product and Brand Management, 29(7), 927–937. https://doi.org/10.1108/JPBM-03- 2019-2298
Liu, X., Shin, H., & Burns, A. C. (2021a). Examining the impact of luxury brand’s social media marketing on customer engagement: Using big data analytics and natural language processing. Journal of Business Research, 125, 815–826. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2019.04.042
Liu, X., Shin, H., & Burns, A. C. (2021b). Examining the impact of luxury brand’s social media marketing on customer engagement: Using big data analytics and natural language processing. Journal of Business Research, 125, 815–826. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2019.04.042
Macdonald, E., & Sharp, B. (2003). Article 2 Reprinted from Marketing Research On-Line. In Marketing Bulletin (Vol. 14). http://marketing-bulletin.massey.ac.nz
Machado, J. C., Vacas-de-Carvalho, L., Azar, S. L., André, A. R., & dos Santos, B. P. (2019). Brand gender and consumer-based brand equity on Facebook: The mediating role of consumer-brand engagement and brand love. Journal of Business Research, 96, 376–385.
https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2018.07.016
Manthiou, A., Chiang, L., & Tang, L. (2013). Identifying and responding to customer needs on facebook fan pages. International Journal of Technology and Human Interaction, 9(3), 36–52.
https://doi.org/10.4018/jthi.2013070103
Mar García-de los Salmones, M. del, Herrero, A., & Martínez, P. (2021). Determinants of Electronic Word-of-Mouth on Social Networking Sites About Negative News on CSR. Journal of Business Ethics, 171(3), 583–597. https://doi.org/10.1007/s10551-020-04466-9
Morgan-Thomas, A., & Veloutsou, C. (2013). Beyond technology acceptance: Brand relationships and online brand experience. Journal of Business Research, 66(1), 21–27.
https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2011.07.019
Muller, E., & Peres, R. (2019). The effect of social networks structure on innovation performance: A review and directions for research. International Journal of Research in Marketing, 36(1), 3–19.
https://doi.org/10.1016/j.ijresmar.2018.05.003
Netemeyer, R. G., Krishnan, B., Pullig, C., Wang, G., Yagci, M., Dean, D., Ricks, J., & Wirth, F. (2004).
Developing and validating measures of facets of customer-based brand equity. Journal of Business Research, 57(2), 209–224. https://doi.org/10.1016/S0148-2963(01)00303-4
Nguyen, B., & Mutum, D. S. (2012). A review of customer relationship management: Successes, advances, pitfalls and futures. In Business Process Management Journal (Vol. 18, Issue 3, pp. 400–
419). https://doi.org/10.1108/14637151211232614
Park, N., Kee, K. F., & Valenzuela, S. N. (n.d.). Being Immersed in Social Networking Environment:
Facebook Groups, Uses and Gratifications, and Social Outcomes.
Perkins, E. J., Edelman, D. A., & Brewster, D. J. (2020). Smartphone use and perceptions of their benefit and detriment within Australian anaesthetic practice. Anaesthesia and Intensive Care, 48(5), 366–
372. https://doi.org/10.1177/0310057X20947427
Ratana, M. (2018). Pengaruh social media marketing terhadap ekuitas merek. Jurnal Studi Komunikasi dan Media, 22(1), 13-28.
Rubio, N., Oubiña, J., & Villaseñor, N. (2014). Brand awareness-Brand quality inference and consumer’s risk perception in store brands of food products. Food Quality and Preference, 32(PC), 289–298.
https://doi.org/10.1016/j.foodqual.2013.09.006
Sakina, F., & Aslami, N. (2022). Pemanfaatan Instagram sebagai social media marketing terhadap brand equity. Journal of Social Research, 1(3), 178-184.
Sarwar, M., & Rahim Soomro, T. (2013). Impact of Smartphone’s on Society. In European Journal of Scientific Research (Vol. 98, Issue 2). http://www.europeanjournalofscientificresearch.com Schivinski, B., & Dabrowski, D. (2016). The effect of social media communication on consumer
perceptions of brands. In Journal of Marketing Communications (Vol. 22, Issue 2).
Sehar, R., Ashraf, S., & Azam, F. (2019). The Influence of Social Media’s Marketing Efforts on Brand Equity and Consumer Response. In The IUP Journal of Marketing Management: Vol. XVIII (Issue 2).
Seo, E. J., & Park, J. W. (2018). A study on the effects of social media marketing activities on brand equity and customer response in the airline industry. Journal of Air Transport Management, 66, 36–41.
https://doi.org/10.1016/j.jairtraman.2017.09.014
Shamim, A., & Mohsin Butt, M. (2013). A critical model of brand experience consequences. Asia Pacific Journal of Marketing and Logistics, 25(1), 102–117. https://doi.org/10.1108/13555851311290957
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alphabet.
Suki, N. M. (2013). Young consumer ecological behaviour: The effects of environmental knowledge, healthy food, and healthy way of life with the moderation of gender and age. Management of Environmental Quality: An International Journal, 24(6), 726–737. https://doi.org/10.1108/MEQ- 02-2013-0010
Truong, Y., McColl, R., & Kitchen, P. J. (2010). Uncovering the relationships between aspirations and luxury brand preference. Journal of Product and Brand Management, 19(5), 346–355.
https://doi.org/10.1108/10610421011068586
Voorveld, H. A. M., van Noort, G., Muntinga, D. G., & Bronner, F. (2018). Engagement with Social Media and Social Media Advertising: The Differentiating Role of Platform Type. Journal of Advertising, 47(1), 38–54. https://doi.org/10.1080/00913367.2017.1405754
79
Wang, Y., Ahmed, S. C., Deng, S., & Wang, H. (2019a). Success of social media marketing efforts in retaining sustainable online consumers: An empirical analysis on the online fashion retail market.
Sustainability (Switzerland), 11(13). https://doi.org/10.3390/su11133596
Wang, Y., Ahmed, S. C., Deng, S., & Wang, H. (2019b). Success of social media marketing efforts in retaining sustainable online consumers: An empirical analysis on the online fashion retail market.
Sustainability (Switzerland), 11(13). https://doi.org/10.3390/su11133596
Wang, Y., Anderson, J., Joo, S. J., & Huscroft, J. R. (2020). The leniency of return policy and consumers’
repurchase intention in online retailing. Industrial Management and Data Systems, 120(1), 21–39.
https://doi.org/10.1108/IMDS-01-2019-0016
Wantini, E., & Eka Yudiana, F. (n.d.). Indonesian Journal of Islamic Economics Research Social media marketing and brand personality to brand loyalty with brand trust and brand equity as a mediator.
Indonesian Journal of Islamic Economics Research, 3(1), 1–14.
https://doi.org/10.18326/ijier.v3i1.4716
Yadav, M., & Rahman, Z. (2017). Measuring consumer perception of social media marketing activities in e-commerce industry: Scale development & validation. Telematics and Informatics, 34(7), 1294–
1307. https://doi.org/10.1016/j.tele.2017.06.001
Yadav, M., & Rahman, Z. (2018). The influence of social media marketing activities on customer loyalty:
A study of e-commerce industry. Benchmarking, 25(9), 3882–3905. https://doi.org/10.1108/BIJ-05- 2017-0092
Zarantonello, L., & Schmitt, B. H. (2013). The impact of event marketing on brand equity: the mediating roles of brand experience and brand attitude. In International Journal of Advertising (Vol. 32, Issue 2).
http://ssrn.com/abstract=2175793http://www.internationaljournalofadvertising.com/CurrentIssue.a spx>.
Zhao, X., Lynch, J. G., & Chen, Q. (2010). Reconsidering Baron and Kenny: Myths and truths about mediation analysis. Journal of Consumer Research, 37(2), 197–206. https://doi.org/10.1086/651257 Zhu, Y. Q., & Chen, H. G. (2015). Social media and human need satisfaction: Implications for social media marketing. Business Horizons, 58(3), 335–345. https://doi.org/10.1016/j.bushor.2015.01.006