• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pertanyaan Akhlak dan Lingkungan

N/A
N/A
Taupik Taupik

Academic year: 2024

Membagikan "Pertanyaan Akhlak dan Lingkungan"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

ASSESSMENT MADRASAH (AM)

MADRASAH IBTIDAIYAH AL-HIDAYAH TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Alamat: Jalan Madrasah, SK 21 Bangun Karya, Rantau Rasau, Tanjung Jabung Timur, Jambi Kodepos: Hp:

Mata Pelajaran : AKIDAH Hari/Tanggal :

Kelas : VI (Enam) Waktu : 90 Menit PETUNJUK UMUM

1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian Lembar Jawaban yang disediakan.

2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawab.

3. Laporkan kepada pengawas jika terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak, atau jumlah soal kurang.

4. Dahulukan mengerjakan soal-soal yang Anda anggap mudah.

5. Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada lembar jawaban.

6. Periksalah seluruh jawaban Anda sebelum diserahkan kepada pengawas.

SOAL

1. Disamping manusia harus berakhlak baik kepada allah, kepada manusia, juga berakhlak baik kepada…

A. Gunung C. Binatang

B. Lautan D. Lingkungan

2. Dibawah ini adalah termasuk lingkungan manusia, kecuali…

A. Malaikat C. tumbuh-tumbuhan

B. Hewan D. lautan

3. Salah satu bentuk akhlak baik terhadap tumbuh-tumbuhan adalah…

A. Mengambil buah sebelum masak

B. Memotong tumbuh-tumbuhan secara liar C. Memupuk, menyiram, dan memberantas hama D. Membiarkan tumbuh-tumbuhan kekeringan

4. Sikap menanggung dari apa yang dilakukan dengan segala resiko yang akan terjadi disebut…

A. Bijaksana C. tanggung jawab

B. Adil D. seksama

5. Berikut adalah cara untuk menjadikan sikap tanggung jawab menjadi perilaku sehari-hari, kecuali…

A. Berani mengakui kekurangan B. Menyadari betapa beratnya Amanah C. Mempelajari pengertian tanggung jawab

D. Segala sesuatu akan dimintai pertanggung jawaban

6. Seorang pelajar yang selalu belajar tekun merupakan contoh sikap adil terhadap…

A. Orang tua C. Allah swt.

B. Diri sendiri D. keluarga

7. Sifat dalam bertaubat dengan membaca istighfar harus dilakukan dengan…

A. Semasa masih hidup C. kapan-kapan

B. Datang hari raya idul fitri D. segera

8. Dibawah ini yang termasuk jenis dosa yang harus segera beristighfar sebagai wujud bertaubat adalah, kecuali…

A. Melakukan dosa besar B. Berkata kurang baik C. Ingkar janji

D. Lupa mengembalikan penggaris teman 9. Cara bertaubat terhadap kekafiran adalah…

A. Menangis tersedu-sedu

(2)

B. Berpuasa terus menerus C. Masuk islam Kembali

D. Memohon ampun kepada Allah swt.

10. Seorang nabi dan utusan Allah swt. Yang sangat terkenal dengan sifat sabar adalah…

A. Nabi Musa as. C. Nabi Daud as.

B. Nabi Ayyub as. D. Nabi Isa as.

11. Menurut sejarah nabi Ayyub as. Hidup pada tahun…

A. 1500-1390 SM C. 1530-1410 SM

B. 1510-1400 SM D. 1540-1420 SM

12. Ujian pertama kali yang diberikan oleh Allah swt. Kepada Nabi Ayyub as. Adalah…

A. Semua anaknya meninggal C. sirnanya seluruh kekayaan B. Sakit kulit menahun D. Istri yang durhaka

13. Nama istri nabi Ayyub as. Yang durhaka adalah…

A. Zaitun C. Aisyah

B. Rohmah D. Hasanah

14. Nabi dan utusan Allah swt. Yang pertama kali didunia adalah…

A. Nabi Adam as. C. Nabi Musa as.

B. Nabi Ibrahim as. D. Nabi Daud as.

15. Menurut tafsir ulama atas ayat-ayat al-qur’an, Allah swt. Menciptakan Siti Jawa sebagai istri nabi Adam as. Adalah…

A. Dari tanah C. dari api

B. Dari udara D. dari tulang rusuk

16. Dibawah ini yang tidak termasuk bentuk kemurkaan Allah swt. Kepada iblis adalah…

A. Diampuni dosanya B. Dikeluarkan dari surga

C. Dijamin masuk neraka selamanya

D. Dikeluarkan dari kelompok bangsa malaikat

17. Tanpa disadari ternyata lupa melakukan shalat maka istighfar sebagai bentuk bertaubat yang dilakukan adalah istighfar…

A. Kepada Nabi Muhammad saw.

B. Kepada Allah swt C. Kepada kedua orang tua D. Kepada para malaikat

18. Langkah yang pertama kali dilakukan Ketika bersalah atau berdosa adalah…

A. Menulis dalam buku C. membaca istighfar B. Berdiam diri sebentar D. menyesali diri

19. Bijaksana adalah kecakapan dalam menggunakan akal budi Ketika menghadapi kesulitan. Sehingga Ketika menyelesaikan masalah senantiasa bedasarkan kepada…

A. Kebiasaan C. kebenaran

B. Keinginan sendiri D. emosi

20. Sikap bijaksana harus dimiliki oleh umat islam dengan cara, kecuali…

A. Meniru sikap bijaksana Rasulullah saw.

B. Berlatih setiap hari secara ikhlas

C. Mengerti dan menghayati pentingnya sikap bijaksana D. Menunggu hadiah dari seseorang

21. Banjir bandang, tanah longsor, kekeringan dan sejenisnya adalah bagian dari bentuk akibat perbuatan manusia dalam…

A. Kurangnya perhatian terhadap tumbuh-tumbuhan B. Kurangnya penanaman tumbuh-tumbuhan C. Pemotongan tumbuh-tumbuhan secara liar D. Pembiaran terhadap tumbuh-tumbuhan

22. Manusia yang tidak berakhlak baik terhadap lingkungan, lingkungan menjadi marah kepada manusia.

Bentuk kemarahan tersebut dapat berupa…

A. Kurang penghasilan C. kurang subur

B. Bencana alam D. lahan gambuh

23. Manusia yang berakhlak terhadap lingkungan, lingkungan memberikan manfaat kepada manusia.

Diantara manfaat tersebut adalah…

(3)

A. Manusia naik karier satu derajat

B. Manusia memperoleh piagam penghargaan C. Manusia memperoleh derajat tinggi D. Manusia memperoleh udara segar

24. ‘’innallaha yuhibbuttawwaabiina wa yuhibbul mutatohhiriin’’

Dalil diatas berisi tentang perintah…

A. Bertaubat C. belajat tekun

B. Mendirikan shalat D. berinfaq shodaqoh

25. ‘’Rabbanaa maa kholaqta haadzaa baathilaa…’’(Ali ‘imran:191)

Berdasarkan QS. Ali ‘Imran(3) :191 diatas, allah swt. Menciptakan lingkungan untuk…

A. Manusia C. tumbuh-tumbuhan

B. Hewan D. alam sekitar

26. Waktu yang tepat untuk mengucapkan kalimat tarji’ adalah …

A. Melihat petir C. mendapat musibah

B. Bertemu teman lama D. mendapat hadiah

27. Bukti bahwa Allah bersifat al-muhyi adalah…

A. Kebakaran hutan dimusim kemarau B. Tumbuhnya rumput setelah hujan C. Terjadinya siang dan malam

D. Setiap orang yang bernyawa akan mati

28. Kita bisa bangun tidur hakikatnya kehendak Allah swt. Hal tersebut menunjukan Allah bersifat…

A. Asy-syakur C. Al-mumit

B. Al-muhyi D. Al-ba’its

29. Kehidupan manusia melalui tahapan-tahapan, setelah manusia meninggal dunia, manusia memasuki tahapan…

A. Alam Rahim C. Alam barzah

B. Kehidupan dunia D. alam akhirat

30. Malaikat yang bertugas memberikan pertanyaan dialam kubur adalah …

A. Raqib atid C. Ridwan

B. Munkar Nakir D. Jibril

31. Manfaat sikap disiplin bagi seorang siswa adalah…

A. Menumbuhkan sikap pesimis B. Dapat meraih keberhasilan

C. Membuat siswa tidak bebas bertindak D. Menunda cita-cita

32. Qarun dibinasakan oleh Allah swt. Dengan ditelan bumi Bersama seluruh hartanya, karena qarun bersifat…

A. Sabar C. kikir

B. Dermawan D. boros

33. Perilaku orang yang selalu merasa tidak cukup, ingin memiliki semuanya adalah ciri-ciri orang…

A. Serakah C. tawakal

B. Boros D. dermawan

34. Kalimat tahmid biasanya dibaca pada waktu-waktu berikut, kecuali…

A. Ketika sholat C. selesai belajar

B. Sebelum makan D. mendapat rezeki

35. Kalimat thoyyibah sebagai rasa syukur adalah…

A. Tasbih C. basmalah

B. Takbir D. tahmid

36. Allah memiliki nama al-fattah yang artinya…

A. Pembuka pintu Rahmat B. Maha mensyukuri C. Pemeberi rezeki D. Maha pemberi

37. Hari kiamat disebut juga yaumul hisab yang artinya…

A. Hari perhitungan C. hari pembalasan

B. Hari kebangkitan D. hari penyesalan

38. Hukum umat islam meyakini terhadap Qada dan Qodar Allah swt. Adalah …

(4)

A. Sunah C. Makruh

B. Wajib D. Mubah

39. Allah Swt. Pernah memberikan kekuatan yang luar biasa kepada tantara islam, pada saat perang …

A. Khandak C. Tabuk

B. Badar D. Uhud

40. Suatu peristiwa pasti terjadi Ketika Allah swt menghendaki karena Allah swt bersifat … A. Al-Hakim

B. Al-Qawwiy C. Al-Qodir D. Al-Musawir

Referensi

Dokumen terkait

Dokumen ini berisi pertanyaan dan gambar yang menguji pengetahuan tentang bilangan, gambar, dan

Berdasarkan beberapa temuan serta teori tersebut dapat disimpulkan bahwa uapaya penanaman atau pembinaan akhlak siswa terhadap lingkungan di SMA Negeri 1 Kencong dilakukan secara

Dokumen ini berisi kumpulan pertanyaan dan jawaban tentang berbagai aspek hukum tanah di

Dokumen ini berisi pertanyaan tentang permainan bola besar yang dirancang untuk siswa kelas

Dokumen ini berisi pertanyaan tentang makanan khas, suku, dan budaya di

Dokumen ini berisi pertanyaan tentang musik, termasuk jenis-jenis suara, alat musik, dan teknik

Dokumen ini berisi pertanyaan dan jawaban tentang bilangan, urutan bilangan, dan jumlah pada

Dokumen tersebut berisi pertanyaan dan jawaban tentang dasar-dasar komputer, termasuk perangkat keras, perangkat lunak, dan proses kerja