• Tidak ada hasil yang ditemukan

Program Instalasi Radiologi 2022 ttd

N/A
N/A
heri

Academic year: 2024

Membagikan " Program Instalasi Radiologi 2022 ttd"

Copied!
31
0
0

Teks penuh

(1)
(2)
(3)
(4)

i KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya sehingga dapat menyelesaikan pembuatan Program Kerja Kepala Instalasi Radiologi tahun 2022.

Program kerja instalasi ini merupakan acuan bagi Kepala Instalasi untuk melaksanakan pelayanan dan pengelolaan ruangan berdasarkan visi, misi RS. Jiwa Prof HB Saanin Padang. Program kerja ini diharapkan dapat meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit khususnya Instalasi Radiologi. Kami mengucapkan banyak terima kasih pada pihak yang telah banyak membantu sehingga program kerja ini dapat diselesaikan.

Demikianlah Program Kerja ini kami buat, dan kami menyadari laporan ini masih jauh dari yang diharapkan, untuk itu kami sangat mengharapkan adanya masukan dan kritikkan yang bersifat membangun demi kesempurnaan Program Kerja Instalasi Radiologi RS. Jiwa Prof HB Saanin Padang.

Tim penyusun

Xxx dr. Iryani Dian Rifana, Sp.Rad NIP.

(5)

ii DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... ii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

BAB II LATAR BELAKANG ... 2

BAB III TUJUAN UMUM DAN KHUSUS ... 4

BAB IV KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN ... 5

BAB V CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN ... 13

BAB VI SASARAN ... 17

BAB VII JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN ... 20

BAB VIII EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN ... 22

BAB IX PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN ... 25

BAB X PEMBIAYAAN DAN ANGGARAN ... 26

(6)

1 BAB I

PENDAHULUAN A. PENDAHULUAN

Pelayanan Radiologi merupakan salah satu upaya pemeriksaan yang membantu menegakkan diagnose dengan cakupan Pelayanan Radiodiagnostik, diagnostik imaging dan Radiologi intervensional. Pemeriksaan radiologi sangat dibutuhkan oleh setiap institusi penyelenggara pelayanan kesehatan utuk lebih memaksimalkan upaya penegakkan diagnosa terhadap pasien yang dilayani. RS.

Jiwa Prof. HB. Saanin Padang merupakan RS Khusus dalam hal ini baru mengembangkan layanan Radiologi Radiodiagnostik, sedangkan untuk layanan Diagnostik imaging dan Radiologi intervensional belum tersedia.

Untuk menjaga kesinambungan dan mutu pelayanan radiodiagnostik di In- stalasi Radiologi RS. Jiwa Prof. HB. Saanin, diperlukan Program Kerja Instalasi Radiologi sebagai arahan dalam menjalankan kegiatan Pelayanan di tahun 2022.

Program ini hendaknya dapat berguna sebagai acuan untuk evaluasi dan selanjutnya dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam pengembangan pelayanan radiologi pada tahun 2022 yang akan datang.

(7)

2 BAB II

LATAR BELAKANG

Seiring dengan mulai berkurangnya pelayanan kesehatan umum yang menunjang kesehatan jiwa dan Upaya kita menerapkan konsep “Patient Centre Care (PCC)”, pelayanan Radiologi RS Jiwa Prof. HB Saanin Padang sangat diper- lukan upaya peningkatan dalam hal layanan pada pasien dan masyarakat. Sejak tahun 2019 sampai dengan akhir 2021 yang lalu terjadi pandemi Covid-19 yang melanda dunia termasuk Indonesia, bahkan Sumatera Barat termasuk provinsi yang banyak terpapar Covid-19. Dalam penegakkan diagnosa Covid-19 ini, radi- ologi memiliki peran penting untuk membantu memantau kondisi pasien melalui pemeriksaan Thoraks pasien. Untuk itu diperlukan standarisasi penanganan Covid sesuai dengan regulasi yang sudah ditetapkan Kemenkes RI. Sebagai wujud keseriusan pemerintah daerah telah menetapkan penanganan Covid-19 menjadi prioritas utama, dan kebutuhan untuk pengembangan Pelayanan terse- but perlu dituangkan didalam Program Kerja tahun 2022.

Saat ini RS Jiwa Prof. HB Saanin memiliki variasi pelayanan antara lain;

Pelayanan Rawat Inap Psikiatri, rawat jalan psikiatri, Pelayanan Instalasi Napza (rehabilitasi dan rawat jalan), Poliklinik Non Jiwa, Ruang perawatan pasien dengan dual diagnosa (Umum dan Kejiwaan), poliklinik anak dan remaja, Reha- bilitasi mental, Rehab Medik dan layanan penunjang lainnya. RS Jiwa Prof. HB.

Saanin Padang juga telah menyusun dan menerapkan “Clinical Pathway”;

dengan 5 diagnosa, salah satu kebijakan didalam Clinical Pathway adalah pemeriksaan“ Radiologi imaging Thoraks untuk pasien dengan resiko tinggi dan prioritas pasien rawat inap usia ≥40 tahun. Untuk itu Pelayanan radiologi sangat dibutuhkan dalam menunjang penegakkan diagnosa apalagi dalam masa Pan- demi Covid-19 yang sedang mewabah di Sumatera Barat ini.

Dalam substansi finansial, radiologi juga perlu melakukan analisis ter- hadap Capaian tindakan pelayanan radiologi tahun 2021 dengan target 200 tin- dakan dengan target pendapatan Rp. 15.000.000, realisasi capaian tindakan ber- jumlah 448 tindakan dengan total pendapatan Rp. 39.180.000,- (261,2 %). Ber- dasarkan uraian tersebut diatas dapat disimpulkan terjadi peningkatan jumlah tindakan pelayanan radiologi sebesar 87,5% dari target yang ditetapkan. Dari total kunjungan sebesar 401 tindakan didominasi oleh 83,59 % (360 tindakan) adalah pasien rawat inap dan 16,41 % (41 tindakan) adalah pasien rawat Jalan.

Upaya peningkatan pelayanan ditahun 2021 sudah dilakukan beberapa hal, antara lain:

1. Upaya peningkatan Pelayanan kunjungan dokter spesialis radiologi sebe- lumnya 2 kali kunjungan perbulan ditingkatkan menjadi 6 kali sebulan. Pe- layanan ekspertise diluar waktu kunjungan dilakukan dengan metode pengantaran ke Tempat dokter Spesialis radiologi oleh radiografer.

2. Meningkatkan penerapan Clinical Pathway.

3. Melengkapi kebutuhan bahan habis pakai untuk keperluan penanganan Covid-19 termasuk APD untuk petugas dan peralatan.

4. Peningkatan penggunaan Cumputed Radiografi (CR) sebagai modalitas im- aging secara digital.

5. Melakukan kerjasama rujukan pemeriksaan Radiologi dengan RS. rujukan dalam hal peningkatan Pelayanan pada pasien.

(8)

3 Upaya yang telah dilakukan masih belum maksimal untuk meningkatkan jumlah kunjungan pelayanan di Instalasi radiologi, padahal banyak kasus- kasus yang perlu kita lakukan pemeriksaan radiologi, seperti, kasus-kasus traumatik pasien jiwa, TB paru dan antisipasi efek nosokhomialnya (PPI), dan pemeriksaan gigi.

Untuk menjaga kesinambungan dan mutu pelayanan di Instalasi Radiologi kedepannya, kami merasa perlu membuat Program Kerja Instalasi Radiologi.

Program ini hendaknya dapat berguna sebagai acuan untuk evaluasi dan selanjutnya dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan dalam pengembangan pelayanan radiologi pada tahun 2022 yang akan datang.

(9)

4 BAB III

TUJUAN

A. TUJUAN UMUM

Sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan pelayanan pada Instalasi Radiologi untuk peningkatan pelayanan kesehatan sehingga diharapkan target kinerja RS.

Jiwa Prof. HB. Saanin Padang dapat dicapai sesuai dengan ketentuan dan aturan yang berlaku.

B. TUJUAN KHUSUS

1. Sebagai Acuan untuk mencapai target kinerja Instalasi Radiologi tahun dit- ahun 2022

2. Sebagai acuan untuk mengantisipasi kendala dan permasalahan yang ber- potensi terjadi di Instalasi Radiologi di tahun 2022

3. Sebagai bahan dasar untuk mengevaluasi capaian kegiatan pelayanan radi- ologi di tahun 2023 yang akan datang.

4. Upaya meningkatkan sistem koordinasi dengan bidang dan instalasi terkait dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan radidiagnostik dan diagnostik imaging kepada pasien.

(10)

5 BAB IV

KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN

A. KEGIATAN POKOK

No Kegiatan Keadaan Saat ini Kebutuhan 1 SDM

a. Pengembangan SDM

✓ Seminar/Pelatih an/ workshop Organisasi

Untuk tahun 2021, pada masa mulai berkurangnya pandemic covid-19, tapi masih minimnya radiografer yang mengikuti seminar/ workshop/ pelatihan terkait pengembangan organisasi Radiografer, kegiatan dilaksanakan secara daring

dr. Spesialis Radiologi, Radiografer membutuh- kan pengembangan diri dan pencapaian nilai SKP untuk STR

minimal 1x dalam 1 ta- hun

b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan kontrak ker- jasama (MoU) Dokter Spesialis Radiologi untuk tahun 2021

✓ Penambahan SDM (radio- grafer)

Dokter Reveral dari RSUP M. Djamil

Radiografer yang tersedia berjumlah 2 orang,

adanya 1 radiografer di- promosikan ke bagian lain, SDM terbatas untuk melakukan Pelayanan 24 jam (on Call diluar jam kerja)

1 MOU

Minimal 2 orang Radio- grafer

c. Orientasi Pegawai Baru

Adanya perencanaan rekruitman Radiografer

baru

2 orang

2 Sarana dan Prasarana a. Pengadaan bahan

dan reagensia

✓ Pengadaan Bahan habis pakai Radiologi (Film, Larutan Pencuci film; Developer dan Fixer)

Stok dan Kebutuhan ter- lampir dalam table Daftar Kebutuhan Barang dan Belanja Modal Instalasi Radiologi

Stok dan Kebutuhan terlampir dalam table Daftar Kebutuhan Ba- rang dan Belanja Modal Instalasi Radiologi

(11)

6

✓ Pengadaan X Ray mobil untuk pemenuhan standarisasi Pe- layanan kegawat- daruratan/ Pan- demi Covid-19

Belum memiliki X Ray mobil yang ditempatkan pada layanan IGD dan pemenuhan standarisasi RS. Pratama

1 unit

✓ Pengadaan alat tulis kantor

Kertas HVS folio hanya ½ Rim, HVS A4; 0, Spidol; 0

HVS A4; 1 rim, F4: 1 rim

✓ Pengadaan APD untuk antisipasi pandemic covid- 19

APD sudah tersedia cukup, sebagai upaya an- tisipasi apa bila terjadi lonjakan covid-19 dita- hun 2022

Tersedia cukup untuk antisipasi lonjakan covid-19 ditahun 2022

b. Pemasangan AC pada Ruangan USG

Ruangan Pemeriksaan 2 AC mengalami kerusakan dan perlu pergantian AC baru

1 unit AC 1 PK terpasang tetapi AC diruang USG belum terpasang

3 Peningkatan Pelayanan

✓ Koordinasi Bidang/Bagian.

✓ Penambahan jadwal Pelayanan kon- sultasi/ ekspertise dokter Spesialis Ra- diologi.

Realisasi pelayanan ta- hun 2021 mulai mening- kat dikarenakan lonjakan kasus pasien covid di awal tahun 2021. secara kuantitas jumlah pasien mulai bertambah dari ta- hun 2020 yang lalu.

Realisasi Target pela- yanan tercapai melebihi target minimal 200 tin- dakan yaitu 455 jumlah tindakan Rontgen

4 Program Kendali Mutu a. Mutu Internal (PMI)

Monitoring, evaluasi pelaksanaan Mutu inter- nal berjalan sesuai standar.

Diperlukan peningkatan koordinasi dengan MFK RS untuk pelaksanaan pengujian kesesuaian yang habis masa ber- laku akhir tahun 2021 sedangkan masa perizi- nan pesawat masih ber- laku sampai februari 2023.

b. Mutu Eksternal (PME) Telah melakukan peman- tauan standar fasilitas dan layanan rujukan ex- ternal.

Perlu peningkatan Monev Mutu rujukan External, pada tahun 2022, rujukan bersifat parsial.

5 Pelaporan Telah dilakukan

pelaporan setiap bu- lannya dan pelaporan ta- hunan secara tertib

Pelaporan perlu diting- katkan

(12)

7 6 Rapat dan Dokumentasi - Rapat unit, rapat

koordinasi terlaksana dengan baik.

- Dokumentasi Pela- yanan, dokumentasi administrasi terdoku- mentasi

Rapat-rapat dan doku- mentasi dibutuhkan da- lam upaya me- nyelesaikan permasala- han dan proses perbai- kan Pelayanan.

(13)

8 B. RINCIAN KEGIATAN

No Kegiatan Jumla

h

Satuan Kualifikasi Analisis Kebutuhan 1 SDM

a. Pengembangan SDM

✓ Seminar/Pelatihan/

workshop

• Radiografer

• PPR

1 1

Orang Orang

▪ Radiografer mengikuti semi- nar/ workshop yang diselenggarakan organisasi profesi daring/ luring mini- mal 20 jam/ tahun

▪ SIB Petugas Proteksi Radiasi yang akan habis masa ber- laku ditahun 2021/2022 te- lah dilakukan perpanjangan dan Diikuti oleh pelayanan / Teknisi ATEM

• Sebagai upaya mengembangkan kompetensi SDMK dan mencapai In- dikator kinerja RS SDMK terlalih 20 jam/ tahun. Target RS adalah 44%.

Dan target Bidang Diklat 60% ASN yang mendapatkan Pelatihan.

• Tenaga PPR dibutuhkan untuk per- syaratan kualifikasi SDM di Instalasi Radiologi dan persyaratan perizinan Peralatan X Ray.

b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan masa MOU Dokter Spesialis Radiologi dan dokter Spesialias Radiologi (Ber- SIP) untuk Kon- trak secara umum un- tuk tahun 2022

✓ Penambahan SDM (ra- diographer)

1

2

Orang

Orang

• Dokter Spesialis Radiologi secara Refferal yang ditem- patkan di RS. Jiwa Prof. HB.

Saanin Padang berjumlah 2 orang

• Dokter Spesialis Radiologi yang menempatkan SIP nya di RSJ. Prof. HB. Saanin Pa- dang berjumlah 1 orang

• Diprioritaskan pelayanan yang sudah memiliki pen- galaman bekerja dan tidak terikat dengan instansi lain.

Sesuai dengan Pedoman Pelayanan Ra- diologi klinik (Permenkes no. 24 tahun 2020) dan PMK no. 3 tahun 2020:

• Syarat RS. Khusus Kelas A harus memiliki dr. Spesialis Radiologi yang memiliki izin prakek dan penem- patan di RS. Tersebut.

• Pelayanan radiologi kelas A dil- aksanakan 24 jam, tenaga pelayanan dibutuhkan untuk memenuhi kebu- tuhan Anjab Pelayanan radiologi 24 jam.

(14)

9 2 Sarana dan Prasarana

a. Pengadaan bahan dan rea- gensia, Bahan habis pakai Radiologi:

1) Film Dry View

2) Kertas Foto/ Foto Paper 3) TLD Badge baru

4) Biaya pemprosesan

3 2 2 1

Box Pak Set Tahun

• Film Dry view yang compet- able untuk alat Carestream RSJ.

• TLD disesuaikan dengan TLD yang sudah dipakai petugas sebelumnya

• Biaya analisa hasil monitor- ing dosis ke BATAN/ Pihak ke-3 yang direkomendasikan dari BATAN.

• Pemenuhan pelayana Pelayanan ra- diologi klinik 1 tahun.

• Kebutuhan alat monitoring paparan radiasi untuk verifikasi keselamatan kerja pekerja radiasi.

• Biaya untuk untuk menganalisis pa- paran yang diterima pekerja yang dil- akukan oleh BATAN/BPFK/ Pihak ke-3 lainnya

b. Pengadaan X Ray mobil un- tuk pemenuhan standar- isasi Pelayanan kegawat- daruratan/ Pandemi Covid- 19

1 Unit • Mobil X Ray yang memiliki kapasitas listrik rendah, minimal MA: 150, kV: 120 kV

• Mobilisasi dan pergerakan tidak berat/ susah

• Tersedia tabir radiasi untuk penempatan di IGD

• Pemenuhan standarisasi Rumah Sa- kit dan Prosedur penanganan pasien Covid-19 dan infeksi menular lainnya.

• RS. Jiwa Prof. HB. Saanin belum memiliki X Ray mobil.

c. Pengadaan alat tulis kantor dan perlengkapan kantor lainnya

1 Tahun Kebutuhan untuk Kertas HVS A4 5 rim, F4 4 rim, Spidol, tinta Printer, Baterai Remot dan Bat- erai Jam.

Kebutuhan diajukan dalam bentuk RBA Instalasi Radiologi.

d. Pengadaan APD untuk mencegah melonjak- nya antisipasi pan- demic covid-19

1 Tahun Kebutuhan (Masker, Sarung tangan Perencanaan kebutuhan dan jenis-jenis kebutuhan su- dah dikoordinasikan melalui In- stalasi Farmasi.

Kebutuhan standar APD Pelayanan ru- tin dan Pelayanan dimasa 9elayana perlu disediakan cukup dan memadai sesaui aturan.

(15)

10 e. Pemasangan AC pada

Ruang Pemeriksaan dan ruangan Operator CR

2 Unit AC baru dengan kapasitasn masing-masing minimal 1 PK.

Kebutuhan standar suhu dan kelemba- ban ruangan yang aman untuk peralatan sesuai Permenkes 24 tahun 2020.

3 Peningkatan Pelayanan a. Koordinasi

Bidang/Bagian.

b. Penambahan jadwal Pela- yanan konsultasi/ eksper- tise dokter Spesialis Radi- ologi.

1 kegiatan 1. Peningkatan pengiriman pemeriksaan ke Radiologi dari Poliklinik, IGD, dan ruang-ruang perawatan 2. Akhir tahun 2021 Sudah ber-

tambahnya Jumlah Kunjun- gan dokter Spesialis Radi- ologi

• Pasien baru dengan usia diatas 45 tahun diperlukan pemeriksaan tho- raks.

• Jadwal konsultasi/expertise dokter spesialis on site sebelumnya 2x sebulan, ditambah menjadi 6 kali sebulan.

4 Program Kendali Mutu

c. Mutu Internal (PMI) 1 Kegiata n

1) Penetapan Indikator mutu Prioritas Unit.

2) Validasi metoda tes digunakan untuk presisi dan akurasi

3) Pengawasan harian hasil pemeriksaan imaging

4) Koreksi cepat jika ditemukan masalah

5) Mengintegrasikan program mutu radiologi dengan program Manajemen Fasilitas dan Keamanan

1) Indikator prioritas unit mengacu pada prioritas masalah utama unit, 2) Monitoring dosis, kalibrasi, uji kes-

esuaian dan akurasi APD

3) Diperlukan pengawasan administrasi, pemakaian bahan/reagensia, dosis eksposi radiasi, kualitas hasil radiograf, pencatatan kegagalan dan potensi resiko

4) Diperlukan audit stok, audit kadalu- arsa bahan/ material, audit mutu.

5) Proses kalibrasi, Uji kesesuaian alat dan perizinan merupakan standar

(16)

11 6) Mengintegrasikan program

mutu radiologi dengan pro- gram Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di rumah sakit.

7) Dokumentasi Hasil dan Tindakan Koreksi

manajemen fasilitas RS. Yang harus dipenuhi sesuai aturan.

6) Evaluasi kepatuhan terhadap penggunaan APD, Cuci tangan.

7) Diperlukan dokumentasi laporan resiko (kerusakan/ kegagalan), Upaya perbaikan, Bukti investigasi sederhana dan laporan hasil perbaikan.

d. Mutu Eksternal (PME) 1 Kegiata n

1. Mereview dan menindak lanjuti hasil pemeriksaan pelayanan RIR rujukan Ekternal

2. Melakukan evaluasi fasilitas terhadap layanan RIR rujukan Ekternal memenuhi standar yang berlaku.

1. Diperlukan untuk Mereview dan menindak lanjuti hasil pemeriksaan pelayanan RIR rujukan Ekternal 2. Evaluasi fasilitas dan Peralatan

mancakup; perizinan, hasil uji kes- esuaian alat, hasil pemeriksaan.

5 Pelaporan 2 Kegiata

n

1. Laporan bulanan 2. Laporan tahunan

Diperlukan untuk mengetahui capaian dan sebagai bahan evaluasi terhadap capaian kegiatan pelayanan

6 Rapat dan Dokumentasi a. Rapat

Terdiri dari:

1. Rapat rutin unit dil- aksanakan 1 kali sebulan minggu pertama

2. Rapat Instalasi dengan Bi- dang Penunjang dil- aksanakan minggu ke-2

Dibutuhkan untuk evaluasi kegiatan Pelayanan, pengembangan layanan, evaluasi regulasi dalam upaya pening- katan kualitas Pelayanan kepada pasien

(17)

12

b. Dokumentasi 1. Pencatatan pasien

2. laporan bulanan

3. Laporan stok persediaan 4. Dokumentasi hasil peman-

tauan mutu

5. Dokumentasi rapat (UMAN) 6. Dokumentasi monitoring do-

sis

7. Registrasi pasien dan Bukti audit pelayanan oleh Ka. In- stalasi

Dokumentasi dibutuhkan untuk merekam proses perbaikan dan evaluasi yang sudah dilaksanakan. Dan sebagai dasar perbaikan selanjutnya.

(18)

13 BAB V

CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN

No Kegiatan Cara Melaksanakan Indikator

1 SDM

a. Pengembangan SDM

✓ Seminar/Pelatihan/

workshop

• Radiografer

• PPR

▪ Diajukan kepimpinan melaui Kepala Bidang Penun- jangn untuk mengikuti seminar/ workshop/Pelatihan yang diselenggarakan oleh orgnisasi profesi atau insti- tusi pendidikan yang berkompeten

▪ Diajukan ke Pimpinan melalui bidang Penunjang untuk mendaftarkan Pelatiahan PPR melalui akun Aplikasi Balis PPR Bapeten,

• Terlaksananya SDMK Radiologi RS. Jiwa Prof.

HB. Saanin terlatih 20 jam/tahun (Upaya men- capai Indikator Kinerja Daerah)

b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan masa MOU Dokter Spesialis Radiologi untuk tahun 2021

✓ Penambahan SDM (ra- diographer)

• Perpanjangan Kontrak Tenaga dokter Spesialis Radi- ologi yang memiliki SIP ditempatkan di RS. Jiwa Prof.

HB. Saanin.

• Perpanjangan Kontrak Tenaga dokter Spesialis Refferal dari RSUP M. Djamil

• Penambahan tenaga Radiografer, kualifikasi memiliki STR dan SIP yang berlaku, Tidak memiliki ikatan kerja dengan RS. Lain

• Terpenuhinya stndar Pe- layanan waktu tunggu hasil pemeriksaan ≤ 24 jam

• Terpenuhi standar fasili- tas sesuai dengan Ana- lisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja (Anjab ABK) Instalasi Radiologi

2 Sarana dan Prasarana

a. Pengadaan bahan dan rea- gensia, Bahan habis pakai Radiologi:

• Film Dry View

• Kertas Foto/ Foto Paper

• TLD Badge baru

• Biaya pemrosesan

▪ Kebutuhan 13elayana diajukan ke Pimpinan berupa RBA Instalasi Radiologi melalui Aplikasi Sitangguh On.

▪ Pelaksanaan pengadaan sesuai dengan aturan penga- daan RSJ Prof. HB. Saanin.

▪ Kebutuhan Logistik Umum diamprah melalui gudang Umum

▪ Kebutuhan Reagensia, chemical, APD dan BMHP diam- prah melalui gudang Farmasi

• Terpenuhinya kebu- tuhan Logistik Radiologi untuk periode 1 tahun

(19)

14 b. Pengadaan X Ray mobil un-

tuk pemenuhan standar- isasi Pelayanan kegawat- daruratan/ Pandemi Covid- 19

• Kegiatan diajukan melalui Bidang Penunjang (disertai dengan ToR) untuk diteruskan ke Pimpinan.

• Pimpinan memutuskan setelah melalui proses analisa kebutuhan oleh Komite Medik dan tim Penampisan

• Dimasukkan kedalam rencana kerja RS untuk diajukan anggaran melalui APBD/BLUD/sumber anggaran lainnya.

• Terpenuhinya standar peralatan Radiologi Klinik Pratama pada RS.

Jiwa Prof. HB. Saanin Pa- dang.

c. Pengadaan alat tulis kantor dan perlengkapan kantor lainnya

▪ Kebutuhan logistic diajukan ke Pimpinan berupa RBA Instalasi Radiologi melalui Aplikasi Sitangguh On.

▪ Pelaksanaan pengadaan sesuai dengan aturan penga- daan RSJ Prof. HB. Saanin.

▪ Kebutuhan Logistik Umum diamprah melalui gudang Umum

▪ Kebutuhan Reagensia, chemical, APD dan BMHP diam- prah melalui gudang Farmasi.

• Terpenuhinya kebu- tuhan Logistik Radiologi untuk periode 1 tahun d. Pengadaan APD untuk an-

tisipasi pandemic covid-19 e. Pemasangan AC pada Oper-

ator dan ruangan CR 3 Peningkatan Pelayanan

a. Koordinasi Bidang/Bagian.

• Membuat grup Wa untuk fasilitas koordinasi pemerik- saan dan Pelayanan antar bidang (Pelayanan, Perawa- tan dan penunjang)

• Permintaan pemeriksaan dan koordinasi percepatan hasil dilakukan melalui grup.

• Setiap permasalahan dan kendala yang terjadi disam- paikan melalui grup.

Terlaksananya Koordinasi Pelayanan dan percepatan Pelayanan antar B

c. Penambahan jadwal Pela- yanan konsultasi/ eksper- tise dokter Spesialis Radi- ologi.

• Kepala Instalasi Radiologi mengajukan analisis kebu- tuhan Pelayanan dokter spesialis radiologi sesuai beban kerja dan kebutuhan layanan kepada direktur melalui Bidang Penunjang.

Terpenuhinya kebutuhan Pelayanan konsultasi dan Pelayanan Ekspertise radi- ologi klinik di RS. Jiwa Prof.

HB. Saanin Padang

(20)

15 4 Program Kendali Mutu

a. Mutu Internal (PMI)

• Penetapan Indikator mutu Prioritas Unit dikoordinir oleh Ka. Instalasi Radiologi.

• Pengumpulan data dilakukan oleh staf PJ Mutu unit ra- diologi dan wajib melakukan pencatatan setiap tinda- kan pemeriksaan

• Ka. Instalasi Radiologi melakukan Pengawasan harian hasil pemeriksaan imaging

• Melakukan koreksi cepat jika ditemukan masalah/ keg- agalan.

• Kepala Instalasi mengajukan pelaksanaan Uji keseuaian, kalibrasi dan pemeliharaan dalam upaya mengintegrasikan program mutu radiologi dengan program Manajemen Fasilitas dan Keamanan Rumah Sakit

• Kepala Instalasi mengajukan pelaksanaan dan mengintegrasikan program mutu radiologi dengan pro- gram Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di rumah sakit.

• Ka. Instalasi Radiologi melakukan pengawasan, moni- toring dan Evaluasi pelaksanaan kendali mutu unit.

• Bukti pelaksanaan Pengawasan didokumentasikan dengan baik pada buku register, permintaan pemeriksaan dan membuat laporan ke pimpinan melalui bidang penunjang.

Terpenuhinya pelaksanaan dan pengawasan mutu in- ternal pada Instalasi Radi- ologi

b. Mutu Eksternal (PME) • Kepala Instalasi Radiologi membuat jadwal yang men- dampingi rujukan eksternal

• Kepala Instalasi Radiologi melakukan Evaluasi terhadap penerapan mutu rujukan Eksternal

• Kepala Instalasi Radiologi melaporkan penerapan mutu rujukan Eksternal kepada pimpinan

Terpenuhinya pelaksanaan dan pengawasan mutu Ek- sternal pada Instalasi Radi- ologi

(21)

16 5 Laporan • Kepala Instalasi membuat laporan bulanan ke Pimpinan

melalui Kepala Bidang Penunjang setiap bulan sebelum tanggal 5

• Kepala Instalasi membuat laporan tahunan kegiatan in- stalasi radiologi yang diserahkan ke Pimpinan

Terlaksananya pelaporan sesuai jadwal yang sudah ditetapkan

6 Rapat dan Dokumentasi a. Rapat

1. Ka. Instalasi melaksanakan rapat rutin 1 kali sebulan pada minggu pertama

2. Ka. Instalasi mengikuti rapat dengan Bidang Penunjang dilaksanakan minggu ke-2

Terlaksananya rapat rutin dan rapat Bidang oleh Ka.

Instalasi atau yang diwakili.

b. Dokumentasi Kepala Instalasi bertanggung jawab terhadap pengelolaan kelengkapan dokumentasi pada Instalasi radiologi.

1. Pencatatan pasien 2. laporan bulanan

3. Laporan stok persediaan

4. Dokumentasi hasil pemantauan mutu 5. Dokumentasi rapat (UMAN

6. Dokumentasi monitoring dosis

7. Registrasi pasien dan Bukti audit 16elayanan oleh Ka.

Instalasi

Terlaksananya pendoku- mentasian yang baik pada Instalasi Radiologi

(22)

17 BAB VI

SASARAN

No Kegiatan Sasaran

1 SDM

a. Pengembangan SDM

✓ Seminar/Pelatihan/ workshop

• Radiografer

• PPR

▪ Pemenuhan standar Kompetensi Radiografer dan pengem- bangan kemampuan SDM pelayanan

▪ Perpanjangan SIB Petugas Proteksi Radiasi atau pengajuan SIB baru untuk tenaga Radiografer/Atem.

b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan masa MOU Dokter Spesialis Radiologi untuk tahun 2022

✓ Penambahan SDM (radiographer)

• Pemenuhan standar kebutuhan dokter spesialis radiologi sesuai dengan Analisis Beban Kerja layanan radiologi klinik 24 jam

• Pemenuhan standar kebutuhan Radiografer sesuai dengan Analisis Jabatan dan Analisis Beban Kerja layanan radiologi klinik 24 jam

2 Sarana dan Prasarana

a. Pengadaan bahan dan reagensia, Bahan habis pakai Radiologi:

• Film Dry View

• Kertas Foto/ Foto Paper

• TLD Badge baru

• Biaya pemrosesan

• Pemenuhan kebutuhan Pelayanan radiologi tahun 2022

• Pemenuhan kebutuhan Pelayanan monitoring keselamatan radiasi

b. Pengadaan X-Ray mobil untuk pemenuhan standar- isasi Pelayanan kegawatdaruratan/ Pandemi Covid-19

Terpenuhinya standar fasilitas/ peralatan Instalasi radiologi sesuai dengan standar Pelayanan pedoman Pelayanan

c. Pengadaan alat tulis kantor dan perlengkapan kantor lainnya

Terpenuhinya kebutuhan perlengkapan kantor dan kebutuhan penunjang administrasi pada Instalasi radiologi.

(23)

18 d. Pengadaan APD untuk antisipasi pandemic covid-19 Terpenuhinya kebutuhan APD untuk antisipasi pandemic

covid-19 pada instalasi radiologi e. Pemasangan AC pada ruang pemeriksaan dan ruangan

Operator CR

Terpenuhinya standar suhu ruangan pemeriksaan, operator dan CR sesuai pedoman Pelayanan radiologi rata-rata 22o± 2oC, kelembaban udara 55% + 5%

3 Peningkatan Pelayanan

a. Koordinasi Bidang/Bagian.

• Terlaksananya Koordinasi Pelayanan dan percepatan Pela- yanan radiologi dengan unit terkait (rawat inap, rawat jalan dan IGD)

• Terjalinnya komunikasi yang baik antar PPA dalam Pela- yanan radiologi

• Meningkatnya kualitas dan jumlag kunjungan Pelayanan radiologi

b. Penambahan jadwal Pelayanan konsultasi/ ekspertise dokter Spesialis Radiologi.

• Terpenuhinya kebutuhan upaya penigkatan Pelayanan ek- spertise dan konsultasi radiologi

• Terpenuhi standar waktu tunggu Pelayanan hasil pemerik- saan dan ekspertise radiologi

4 Program Kendali Mutu a. Mutu Internal (PMI)

• Terlaksananya pemenuhan standar mutu peralatan radiologi internal (Perizinan, Uji kesesuaian, kalibrasi dan pemeli- haraan rutin)

• Terlaksananya kepatuhan terhadap penerapan program Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di rumah sakit

• Terlaksananya pemantauan capaian indicator mutu prioritas unit.

• Terlaksananya upaya perbaikan dan koreksi cepat terhadap kegagalan/antisipasi dini potensi resiko yang akan terjadi.

(24)

19 b. Mutu Eksternal (PME) • Terlaksananya pelaksanaan dan pengawasan mutu radiologi

Eksternal.

• Adanya pelaporan dan rekomendasi terhadap continuitas layanan radiologi eksternal yang memenuhi standar sesuai peraturan perundang-undangan (Perizinan, Uji kesesuaian dan kualitas hasil pemeriksaan)

5 Laporan Terlaksananya pelaporan bulanan, laporan stok, laporan ta-

hunan yang diserahkan ke pimpinan 6 Rapat dan Dokumentasi

a. Rapat

Terlaksananya rapat rutin dan rapat Bidang oleh Ka. Instalasi atau yang diwakili.

b. Dokumentasi Terlaksananya pendokumentasian yang baik pada Instalasi Radiologi

(25)

20 BAB VII

JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

No Kegiatan Bulan

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sept Okt Nov Des 1 SDM

a. Pengembangan SDM

✓ Seminar/Pelatihan/ workshop Radiografer

PPR b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan masa MOU Dokter Spesialis Radiologi untuk tahun 2022

✓ Penambahan SDM (radiographer) 2 Sarana dan Prasarana

a. Pengadaan bahan dan reagensia, Bahan habis pakai Radiologi:

• Film Dry View

• Kertas Foto/ Foto Paper

• TLD Badge baru

• Biaya pemrosesan

b. Pengadaan X Ray mobil untuk pemenuhan standarisasi Pelayanan kegawat- daruratan/ Pandemi Covid-19

c. Pengadaan alat tulis kantor dan perlengka- pan kantor lainnya

d. Pengadaan APD untuk antisipasi pandemic covid-19

(26)

21 e. Pemasangan AC pada Operator dan ruangan

CR

3 Peningkatan Pelayanan

b. Koordinasi Bidang/Bagian.

f. Penambahan jadwal Pelayanan konsultasi/

ekspertise dokter Spesialis Radiologi.

4 Program Kendali Mutu Mutu Internal (PMI) g. Mutu Eksternal (PME) 5 Pelaporan

6 Rapat dan Dokumentasi a. Rapat unit

Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I Mg I b. Rapat ka. Instalasi dengan Bidang Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II Mg II

(27)

22 BAB VIII

EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN

No Kegiatan Evaluasi Pelaporan

1 SDM

a. Pengembangan SDM

• Seminar/Pelatihan / workshop

• Radiografer

• PPR

Melakukan evaluasi terlaksananya seminar/Pelati- han/workshop dalam upaya mencapai target SDMK Ra- diologi RS. Jiwa Prof. HB. Saanin terlatih 20 jam/tahun (Upaya mencapai Indikator Kinerja Daerah)

Dilaporkan dalam laporan ta- hunan

b. Ketanagaan

✓ Perpanjangan masa MOU Dokter Spesialis Radiologi untuk tahun 2022

✓ Penambahan SDM (radi- ographer)

• Mengevaluasi pemenuhan capaian standar waktu tunggu hasil pemeriksaan ≤ 24 jam untuk pemerik- saan regular/ rutin, dan ≤ 3 jam untuk pemeriksaan cyto.

• Mengevaluasi analisis jabatan dan analisis beban kerja Instalasi Radiologi sekali dalam 1 tahun.

1) Membuat pencatatan ca- paian waktu tunggu pela- yanan radiologi, capaian dilaporkan ke pimpinan me- lalui komite mutu setiap bu- lan.

2) Anjab/ABK dievaluasi dan dilaporkan 1x setiap tahun 2 Sarana dan Prasarana

a. Pengadaan bahan dan rea- gensia, Bahan habis pakai Radiologi:

• Film Dry View

• Kertas Foto/ Foto Paper

• TLD Badge baru

• Biaya pemrosesan

• Mengevaluasi ketersediaan stok, pelabelan dan kebu- tuhan Logistik Radiologi setiap bulannya agar tidak terjadi kekurangan dan potensi stok kadaluarsa.

Laporan stok dan reagensia dilaporkan setiap bulannya ke Kepala Bidang Penunjang

(28)

23 b. Pengadaan X Ray mobil untuk

pemenuhan standarisasi Pela- yanan kegawatdaruratan/ Pan- demi Covid-19

• Melakukan Evaluasi terkait upaya pengadaan Mobile X-ray untuk pemenuhan standar peralatan Radiologi Klinik Pratama pada RS. Jiwa Prof. HB. Saanin Pa- dang. Dan melakukan usulan berkelanjutan jika ta- hun 2022 tidak diakomodir dalam renja RS. Jiwa Prof. HB. Saanin untuk tahun 2023

Laporan pemenuhan standar fasilitas dilaporkan pada laporan kinerja tahunan

c. Pengadaan alat tulis kantor dan perlengkapan kantor lainnya

Evaluasi kebutuhan Logistik administrasi Radiologi se- tiap bulannya, ketersediaan stok.

Laporan realisasi kegiatan dilaporkan didalam laporan ta- hunan

d. Pengadaan APD untuk an- tisipasi pandemic covid-19

Evaluasi kebutuhan Logistik APD Radiologi setiap bu- lannya, ketersediaan stok.

e. Pemasangan AC pada Operator dan ruangan CR

Evaluasi standar suhu dan kelembaban ruangan untuk percepatan pengadaan AC pada ruangan CR dan Oper- ator

3 Peningkatan Pelayanan a. Koordinasi

Bidang/Bagian.

Monitoring dan evaluasi standar waktu respon terhadap permintaan pemeriksaaan sebagai dampak manfaat penggunanaan grup Whast App untuk koordinasi pemeriksaan

Laporan waktu tunggu hasil pemeriksaan dicatat setiap hari oleh Radiografer.

b. Penambahan jadwal Pela- yanan konsultasi/ ek- spertise dokter Spesialis Radiologi.

Evaluasi kebutuhan Pelayanan konsultasi dan Pela- yanan Ekspertise radiologi klinik di RS. Jiwa Prof. HB.

Saanin Padang dan distribusi Pelayanan pada buku reg- ister radiologi.

Laporan bulanan Pelayanan ra- diologi disampaikan ke kepala Bidang Penunjang

(29)

24 4 Program Kendali Mutu

a. Mutu Internal (PMI)

Evaluasi pelaksanaan program kendali mutu dan pengawasan mutu internal pada Instalasi Radiologi

1) Laporan indicator mutu unit 2) Laporan Audit Pelayanan 3) Laporan Hasil Uji Kes-

esuaian

4) Laporan Dosis Radiasi 5) Kartu Dosis pekerja radiasi 6) Laporan pemantauan Suhu

dan kelembaban ruangan 7) Pelaksnaan pemeliharaan

rutin

8) Perizinan fasilitas radiasi b. Mutu Eksternal (PME) Terpenuhinya pelaksanaan dan pengawasan mutu Ek-

sternal pada Instalasi Radiologi

• Laporan Pemantauan standar fasilitas rujukan external

• Perizinan fasilitas rujukan ek- sternal

• Evaluasi hasil pemeriksaan hasil rujukan eksternal

• Waktu tunggu hasil rujukan eksternal

5 Laporan Terlaksananya pelaporan sesuai jadwal yang sudah ditetapkan

• Laporan bulanan

• Laporan kinerja tahunan 6 Rapat dan Dokumentasi

a. Rapat

Terlaksananya rapat rutin dan rapat Bidang oleh Ka. In- stalasi atau yang diwakili.

• UMAN Rapat rutin bulanan

• Laporan realisasi Pelayanan b. Dokumentasi Terlaksananya pendokumentasian yang baik pada In-

stalasi Radiologi

• Laporan bulanan dan laporan kinerja tahunan

(30)

25 BAB IX

PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

A. PENCATATAN

1. Penanggungjawab Administrasi melakukan pencatatan dan pelaporan semua kegiatan pemeriksaan yang dilakukan di institusi pelayanan, pencatatan administrasi, pemakaian bahan dan reagensia, penjelasan pemeriksaan dan metodologi, dosis eksposi radiasi, kualitas hasil radiograf, pencatatan kegagalan dan potensi resiko

2. Penanggungjawab mutu unit bertanggung jawab melakukan pencatatan jika ditemukan kerusakan, potensi resiko kegagalan

B. PELAPORAN

1. Kepala Instalasi melaporkan setiap kegiatan Pelayanan pada instalasi radi- ologi kepada kepala Bidang penunjang setiap bulan

2. Kepala Instalasi melaporkan hasil penerapan kendali mutu internal dan mutu eksternal bulanan kepada komite mutu dan kepala bidang penunjang terkait penanggung jawab manajemen fasilitas berupa laporan mutu bulanan dan laporan realisasi Pelayanan bulanan.

3. Kepala Instalasi membuat laporan tahunan pelaksanaan kegiatan Pelayanan radiologi dan penerapan program pengendalian mutu internal dan mutu ek- sternal

C. EVALUASI KEGIATAN

1. Kepala Instalasi melakukan evaluasi terhadap setiap capaian kegiatan, ken- dala dan permasalahan yang ditemukan

2. Kepala instalasi membuat evaluasi dan usulan tentang penggunaan bahan- bahan / perlengkapan dan peralatan Instalasi Radiologi.

3. Kepala Instalasi mengkoordinir pelaksanaan evaluasi kebutuhan standar ketenagaan berdasarkan analisis beban kerja dan analisis jabatan

(31)

26 BAB X

PEMBIAYAAN DAN ANGGARAN

1. Pembiayaan dan anggaran untuk kegiatan Pelayanan dan kegiatan yang menunjang pelayanan yang bersumber dari anggaran BLUD diajukan melalui RBA Instalasi radiologi kepada Direktur RS. Jiwa Prof. HB. Saanin Padang secara elektronik melalui Aplikasi Sitangguh On.

2. Pengajuan untuk kegiatan Belanja Modal Alat Kesehatan pada instalasi radi- ologi diajukan oleh Kepala Instalasi melalui Kepala Bidang Penunjang untuk dilakukan telaah dan analisis Bidang, selanjutnya diteruskan kepada Pimpi- nan.

3. Penetapan usulan Belanja Modal Alat Kesehatan oleh Pimpinan ditetapkan setelah kajian dan analisis dilakukan oleh Komite Medik dan Tim Penampisan Teknologi.

4. Penganggaran Belanja Modal Alat Kesehatan dapat bersumber dari anggaran BLUD/APBD/APBN.

Referensi

Dokumen terkait