• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM KERJA WALI KELAS XII IIS.2

N/A
N/A
kurma smandaptk

Academic year: 2024

Membagikan "PROGRAM KERJA WALI KELAS XII IIS.2"

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA DINAS PENDIDIKAN

SMA NEGERI 1 BANDAR PASIR MANDOGE

PROGRAM KERJA WALI KELAS

XII IIS.2

GUSTI DEWI MONALISA R., S.Sos NIP. 19740202 200604 2 003

▸ Baca selengkapnya: laporan wali kelas bulanan

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Program Kerja Wali kelas ini telah di sahkan Pada : Senin, 7 Agustus 2023

Kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge

JUNAIDI , S.Pd NIP. 19810510 201001 1 013

SMA NEGERI 1 BANDAR PASIR MANDOGE TAHUN PELAJARAN 2023/2024

▸ Baca selengkapnya: contoh buku kasus wali kelas

(3)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan Kehadlirat Allah SWT, atas rahmat dan ridho-Nya sehingga kami dapat menyusun program kerja wali kelas tahun pelajaran 2023/2024 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge.

Program Kerja wali kelas ini merupakan salah satu dari tangngung jawab wali kelas dalam mengelola kelas di sekolah.

Program Kerja Wali kelas ini disusun sebagai pedoman atau pegangan wali kelas untuk mengelola kelas secara baik dan terarah guna meningkatkan dan menunjang keberhasilan peserta didik dalam menempuh pendidikan di SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge.

Wali kelas sebagai orang tua peserta didik di sekolah yang diberi tugas untuk mengawasi, membimbing, memotivasi dan mengarahkan dan menyelesaikan masalah peserta didik agar selalu memiliki tanggung jawab untuk belajar.

Dengan adanya program kerja ini diharapkan kelas menjadi tempat yang nyaman dan kondusif untuk berlangsungnya proses pembelajaran.

Program kerja wali kelas ini dapat tersusun dengan berkat bantuan dari berbagai pihak, untuk itu pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge

2. Ibu Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge

3. Guru-guru dan staf tata usaha SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge 4. Peserta didik kelas XII IIS.2 tahun pelajaran 2023/2024

Harapan saya semoga dengan tersusunnya program kerja wali kelas ini dapat menjadi pedoman baik bagi wali kelas dan guru-guru di SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge dalam meningkatkan hasil belajar.

BP. Mandoge, 7 Agustus 2023 Wali Kelas XII IIS.2

GUSTI DEWI M.R., S.Sos NIP.19740202 200604 2 003

▸ Baca selengkapnya: contoh sk menjadi wali kelas

(4)

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

LEMBAR PENGESAHAN ...

KATA PENGANTAR ...

DAFTAR ISI ………....

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ………..

B. Dasar Hukum ………...

C. Maksud danTujuan . ………....

D. Sistematika Penulisan ………...

BAB II PENGORGANISASIAN

A. Susunan pengurus kelas …………...

B. Struktur kelas ………...

C. Rincian tugas ………...

BAB III PROGRAM PENGELOLAAN KELAS .………...

A. Program wali kelas ...

B. Kegiatan pembelajaran kelas ...

C. Kegiatan kelas berdasar kalender pendidikan ...

BAB IV PENUTUP ………

Lampiran-lampiran :

1. Tugas Pokok Wali Kelas

2. Rekapitulasi Kehadiran Semester I 3. Jadwal Pelajaran Kelas

4. Jadwal Piket Kelas 5. Struktur Organisasi Kelas 6. Denah Tempat Duduk

7. Daftar Inventaris Ruangan Kelas 8. Laporan Bulanan dan Mutasi Kelas

(5)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Sisdiknas) menetapkan bahwa tujuan Pendidikan Nasional adalah untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi pekerti luhur, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga Negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Untuk mewujudkan tujuan di atas maka peranan kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge sangat strategis, sedangkan wali kelas sebagai perencana (planning) mempunyai tugas dan tanggung jawab untuk membimbing dan memotivasi peserta didik agar dapat belajar dengan hasil yang baik dan maksimal.

Berdasarkan hal tersebut perlu disusun Program Kerja Wali kelas di SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge sebagai acuan dari adanya rencana dan seluruh kegiatan yang berkaitan dengan kelas sehingga guru sebagai pengajar dapat meningkatkan kenerjanya secara optimal.

Program ini disusun sebagai acuan pedoman kegiatan di kelas selama tahun pelajaran 2023/2024 Sesuai dengan Profil, Visi, dan Misi, serta Tujuan SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge.

B. Dasar Hukum

Dasar Hukum dalam penyusunan Program Kerja Wali kelas di SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge adalah sebagai berikut :

1.

UU RI Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

2.

Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 20... tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2008 Tentang Guru.

3.

Peraturan Pemerintah Nomor 66 tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan

.

(6)

4.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 6 Tahun 2019 Tentang Pedoman Organisasi dan Tata Kerja Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah.

5.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 15 tahun 2018 tentang Pemenuhan Beban Kerja Guru, Kepala Sekolah, dan Pengawas Sekolah.

6.

Keputusan rapat kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge tentang pembagian tugas kerja tahun 2023/2024.

7.

Visi dan misi sekolah.

C. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan disusunnya Program Kerja wali kelas di SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge tahun pelajaran 2023/2024 ini adalah sebagai berikut :

1. Sebagai sarana untuk merencanakan program penataan kelas XII IIS.2 2. Sebagai sarana untuk program pelaksanaan 7 K

3. Sebagai alat untuk membina dan mendidik peserta didik kelas XII IIS.2 4. Sebagai alat untuk mengevaluasi keadaan kelas XII IIS.2

5. Sebagai sarana untuk menanamkan nilai-nilai keagamaan dan kebangsaan.

6. Sebagai bahan evaluasi tentang tupoksi wali kelas.

D. Sistematika Penulisan

Penulisan Program Kerja Wali kelas XII IIS.2 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge berdasarkan sistematika penulisan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Dasar Hukum C. Maksud danTujuan D. Sistematika Penulisan BAB II PENGORGANISASIAN

A. Susunan pengurus kelas B. Struktur Kelas

(7)

C. Rincian tugas

BAB III PROGRAM PENGELOLAAN KELAS A. Program wali kelas

B. Kegiatan pembelajaran kelas (binaan Anda) C. Kegiatan kelas berdasar kalender pendidikan BAB IV PENUTUP

Lampiran-lampiran :

1. Tugas pokok Wali Kelas

2. Rekapitulasi Kehadiran Semester Ganjil 3. Jadwal Pelajaran Kelas

4. Jadwal Piket Kerja Kelas 5. Struktur Organisasi Kelas 6. Denah Tempat Duduk

7. Daftar Inventaris Ruangan Kelas 8. Laporan Bulanan dan Mutasi Kelas

(8)

BAB II

PENGORGANISASIAN KELAS A. Susunan Organisasi

Dalam usaha untuk mencapai tujuan yang direncanakan dalam Program Kerja Wali Kelas SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge tahun pelajaran 2023/2024 maka wali kelas selaku pembina dan pembimbing, bersama peserta didik membentuk kepengurusan organisasi kelas yang terdiri atas kepengurusan dan struktur organisasi, adapun pengurus organisasi sebagai berikut :

Kepala Sekolah : DIDIK PRASETYA, S.Pd

Wakil Kepala Sekolah

Bidang Kurikulum : GUSTI DEWI MONALISA R, S.Sos Pembina OSIS : SAPITRI SIRAIT, S.Pd

Wali kelas : GUSTI DEWI MONALISA R, S.Sos B. Struktur Kelas XII IIS.2

Struktur organisasi kelas XII IIS.2 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge tahun pelajaran 2023/2024 sebagai berikut :

Kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge JUNAIDI, S.Pd

NIP. 19810510 201001 1 013

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum GUSTI DEWI MONALISA R, S.Sos

NIP. 19740202 200604 2 003

Pembina OSIS Sapitri Sirait, S.Pd

(9)

C. Rincian Tugas

Untuk dapat melaksanakan tugas dalam kerja di kelas XII IIS.2 dengan baik, sehingga pelaksanaan program dapat tercapai maka dibutuhkan rincian tugas kerja sebagai pedoman bagi pengurus kelas SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge adalah sebagai berikut :

1. Kepala Sekolah :

a. Sebagai penanggung jawab;

b. Melakukan supervisi kegiatan wali kelas;

2. Wakil Kepala Bidang Kurikulum :

a. Membantu kepala sekolah dalam memberi motivasi, inovasi serta arahan pada

Wali Kelas dan peserta didik;

b. Melakukan supervisi kegiatan wali kelas.

3. Wali Kelas :

a. Melaksanakan tanggung jawab dari wakil kepala sekolah;

b. Mengadakan pelaksanaan dan evaluasi setiap sebulan sekali;

c. Pengadaan administrasi kelas seperti denah tempat duduk peserta didik, jadwal pelajaran, jadwal piket kelas, jurnal kelas, dan tata tertib kelas;

d. Memantau kemajuan dan prestasi akademik peserta didik;

e. Mengetahui identitas dan kepribadian anak didik agar lebih mudah memahami peserta didik;

f. Memberikan motivasi, inovasi pada peserta didik;

g. Melaporkan secara berkala tentang kemajuan peserta didik;

h. Mengetahui tingkat kemampuan, status sosial/ekonomi peserta didik binaannya;

i. Melakukan rekapitulasi kehadiran peserta didik;

j. Mengadakan ta’ziah atau melayat, menjenguk, mengkonsultasikannya dengan wakil kepala sekolah;

k. Mengisi leger kelas binaan,

l. Mengisi dan membagi buku laporan nilai peserta didik;

Wali Kelas

GUSTI DEWI MONALISA R, S.Sos NIP. 19740202 200604 2 003

(10)

m. Mengadakan kunjungan rumah;

n. Dan lainnya sesuai kesepakatan sekolah.

BAB III

PROGRAM PENGELOLAAN KELAS A. Program Wali Kelas

Program kerja wali kelas XII IIS.2 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge, agar dapat berjalan dengan baik diperlukan rencana kerja yang berpedoman pada kalender pendidikan sebagai berikut :

No Kegiatan Waktu

Pelaksanaan Pelaksana 1 Pengarahan wali kelas

dalam persiapan belajar tahun pelajaran

2023/2024

Juli minggu

ketiga 2023 Wali kelas

2

Musyawarah pemilihan perangkat kelas XII IIS.2

Juli minggu ketiga 2023

Wali kelas 3

Pengadaan dan

penataan kelengkapan kelas XII IIS.2

Juli minggu ketiga 2023

Wali kelas Ketua Kelas 4

Pembuatan Jadwal pelajaran, struktur organisasi kelas, denah tempat duduk, inventaris kelas

Juli minggu keempat 2023

Wali kelas Ketua Kelas

5

Rekapitulasi absen, laporan bulanan. Laporan keadaan peserta didik

Tiap akhir bulan dan akhir

semester

Wali kelas 6 Pengisian leger dan buku

laporan hasil belajar peserta didik

Akhir semester ganjil dan semester genap

Wali kelas 7 Mengadakan pembinaan

dan evaluasi

Setiap bulan minggu keempat

Wali kelas

8

Mengadakan konsultasi ke wakakur dan guru BK dan guru lainnya terhadap temuan dan kejadian dalam kelas dan peserta didik bermasalah

Setiap temuan kasus

Wali kelas, guru BK, Wakil Kepala/KepSe k

(11)

9 Mengadakan kunjungan rumah

Setiap kasus Wali kelas, guru BK 10 Dan lain-lain sesuai

dengan satuan

pendidikan

B. Kegiatan pembelajaran

Kegiatan proses pembelajaran di kelas XII IIS.2 sesuai dengan kurikulum 2013 terdiri atas kegiatan pembelajaran tatap muka terdiri atas 14 mata pelajaran, terdiri atas mata pelajaran kelompok A (Umum) : Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Bahasa Indonesia, Matematika, Sejarah Indonesia, Bahasa Inggris, mata pelajaran kelompok B (Umum) : Seni Budaya, PJOK, Prakarya dan Kewirausahaan, kelompok C (Peminatan), mata pelajaran pilihan : Lintas Minat Kimia.

Adapun Jadwal Pelajaran kelas XII IIS.2 sebagai berikut :

Jam Senin Selasa Rabu

1 Upacara Bendera Geografi Sejarah Indonesia

2 Ekonomi Geografi Sejarah Indonesia

3 Ekonomi PKWU Sosiologi

4 Bahasa Inggris PKWU Ekonomi

5 Bahasa Inggris Sosiologi Seni Budaya

6 Matematika Sosiologi Seni Budaya

7 Sosiologi Matematika Bahasa Indonesia

8 PAI dan PAK Matematika Bahasa Indonesia

Jam Kamis Jumat Sabtu

1 Sejarah Keagamaan Matematika

2 Sejarah Lintas Minat Kimia Geografi

3 Lintas Minat Kimia Lintas Minat Kimia Geografi

4 PJOK PAI dan PAK Lintas Minat Kimia

5 PJOK PAI dan PAK Sejarah

6 PJOK Ekonomi Sejarah

7 Bahasa Indonesia PPKn

8 Bahasa Indonesia PPKn

C. Kegiatan Kelas XII IIS.2 Berdasarkan Kalender Pendidikan

(12)

Kegiatan yang sesuai dengan kalender akademis 2023/2024 terdiri atas kegiatan akademik dan non akademik yang sesuai dengan kurikulum, adapun kegiatan sesuai dengan kalender akademik yang akan dilaksanakan dan diikuti kelas XII IIS.2 sebagai berikut :

No Kegiatan Waktu Pelaksanaan Pelaksana 1 Kegiatan Jumat

Keagamaan

Setiap hari Jumat selama tahun

pelajaran 2023/2024

Guru, Peserta Didik 2 Lomba menyambut

HUT RI 78

Agustus minggu ketiga tahun 2023

Sekolah, Guru, Peserta Didik 3 Peringatan HUT RI

78 tahun

17 Agustus setiap tahun

Guru, Tenaga Kependidikan, Peserta Didik 4 PTS Semester

Ganjil

September minggu keempat tahun 2023

Sekolah, Guru, Peserta Didik 5 Peringatan Hari

Guru

November minggu keempat tahun 2023

Guru, Tenaga Kependidikan, Peserta Didik 6 PAS Semester

Ganjil

Desember minggu kedua tahun 2023

Sekolah, Guru, Peserta Didik 7 Pemilu Serentak

tahun 2024

Februari minggu kedua tahun 2024

Guru, Tenaga Kependidikan, Peserta Didik 8 Ujian Sekolah (US)

Kelas XII

April minggu pertama tahun 2024

Sekolah, Guru, Tenaga Kependidikan,

Peserta Didik 9 PAS Semester

Genap Desember minggu

pertama tahun 2024 Sekolah, Guru, Peserta Didik

BAB V

(13)

PENUTUP

Program Kerja Wali Kelas XII IIS.2 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge Tahun Pelajaran 2023/2024 telah dijabarkan dalam uraian diatas, upaya yang dilakukan dalam program pengelolaan kelas tidak akan berarti jika tidak dibarengi dan tidak didukung oleh semangat peserta didik sebagai peserta didik. Dengan ini diharapkan kerjasama antara wali kelas dan peserta didik harus dapat bekerja sama dan saling mendukung sehingga kehidupan kelas dapat berjalan baik dan kondusif akhirya dapat meningkatkan hasil belajar secara signifikan.

Penyusunan program kerja wali kelas haruslah berdasarkan kondisi dan keadaan sesuai petunjuk pelaksanaan kurikulum, sehingga dapat membantu kegiatan dan proses dalam rangka meningkatkan mutu belajar.

Ruangan kelas yang baik, bersih dan tertata rapi akan memungkinkan hasil belajar, anggaran yang terpenuhi, program kerja yang baik, peserta didik yang terampil, dan kelengkapan sarana dan prasarana kelas akan dapat memperlancar proses pembelajaran dan kegiatan.

Untuk itu selaku Wali kelas XII IIS.2 SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge tahun pelajajaran 2023/2024 berharap terjadi komunikasi yang baik dengan peserta didik dan SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge dalam hal ini kepala SMA Negeri 1 Bandar Pasir Mandoge, sehingga kepercayaan yang tinggi yang diberikan dapat dilaksanakan dengan tanggung jawab.

Demikian uraian Program kerja wali kelas dapat saya paparkan, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat saya harapkan, untuk kemajuan dan perkembangan kelas.

Pada akhirnya selaku wali kelas berharap semoga program kerja ini bermanfaat dan dapat dilaksanakan secara efektif, sehingga dapat memperoleh hasil maksimal sesuai harapan.

Lampiran 1

(14)

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024 BULAN : JULI 2023

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

1 Alan L - - - -

2 Anggi Tri Utami P - - - -

3 Bima Anggara L - - - -

4 Claudia N.M P - 1 - 1

5 Deo Organda L - - - -

6 Elfrida Yanti Hsb P - - - -

7 Firzi Sriyanti S.S P - - - -

8 Gabriel Octa H L - - - -

9 Hermansyah G L 1 - - 1

10 Immanuel E.A.S L - - - -

11 Jhoy Prido S L - - 4 4

12 Joi Riski M L 1 - - 1

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - - - -

15 Nanda Ramadani P - - - -

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P - - - -

18 Rafly Al Karim L - - 1 1

19 Rai Arda Silalahi L - 1 - 1

20 Renaldy W.M.H L - - - -

NO NAMA L/P Ketidakhadiran Ket

(15)

PESERTA DIDIK S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L - - 1 1

22 Rido L 1 - - 1

23 Saurma V.T.H P - - - -

24 Sintya Gusniarni P - - - -

25 Sri Wulandari S P - - - -

26 Supriyana D.S P - - - -

27 Syahrul R L - - - -

28 Triya Dini P P - - - -

29 Wiwi Tatia S P - - - -

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024

(16)

BULAN : AGUSTUS 2023

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran Ket

S I A JLH

1 Alan L 3 1 1 5

2 Anggi Tri Utami P - - - -

3 Bima Anggara L 2 2 1 5

4 Claudia N.M P 1 - 1

5 Deo Organda L - - - 1

6 Elfrida Yanti Hsb P - 1 - 1

7 Firzi Sriyanti S.S P - - 2 2

8 Gabriel Octa H L - 1 3 4

9 Hermansyah G L 1 2 5 8

10 Immanuel E.A.S L - - 1 1

11 Jhoy Prido S L 3 - 6 9

12 Joi Riski M L - 1 3 4

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - 1 - 1

15 Nanda Ramadani P 1 - - 1

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P - - - -

18 Rafly Al Karim L 1 1 3 5

19 Rai Arda Silalahi L 2 2 3 7

20 Renaldy W.M.H L - - 1 1

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L 11 - - 11

(17)

22 Rido L 1 - 3 4

23 Saurma V.T.H P - - 2 2

24 Sintya Gusniarni P - - - -

25 Sri Wulandari S P - - 2 2

26 Supriyana D.S P - - - -

27 Syahrul R L - - - -

28 Triya Dini P P - - - -

29 Wiwi Tatia S P - - - -

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024 BULAN : SEPTEMBER 2023

(18)

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran Ket

S I A JLH

1 Alan L 2 - - 2

2 Anggi Tri Utami P - - - -

3 Bima Anggara L 4 1 - 5

4 Claudia N.M P 1 - - 1

5 Deo Organda L 1 - 1 1

6 Elfrida Yanti Hsb P 1 - - 1

7 Firzi Sriyanti S.S P 4 - - 4

8 Gabriel Octa H L - 1 2 4

9 Hermansyah G L 4 3 4 11

10 Immanuel E.A.S L - 1 - 1

11 Jhoy Prido S L 2 - 4 6

12 Joi Riski M L - - 2 2

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - 1 - 1

15 Nanda Ramadani P - - 1 1

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P - - - -

18 Rafly Al Karim L - 1 - 1

19 Rai Arda Silalahi L 1 4 2 7

20 Renaldy W.M.H L 3 - 2 5

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L - - 1 1

22 Rido L 2 1 1 4

(19)

23 Saurma V.T.H P 3 - - 3

24 Sintya Gusniarni P - - - -

25 Sri Wulandari S P - - - -

26 Supriyana D.S P - 1 - 1

27 Syahrul R L 2 - - 2

28 Triya Dini P P - - - -

29 Wiwi Tatia S P - - - -

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024 BULAN : OKTOBER 2023

(20)

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran Ket

S I A JLH

1 Alan L 1 2 2 5

2 Anggi Tri Utami P - - - -

3 Bima Anggara L 5 - 2 7

4 Claudia N.M P - - - -

5 Deo Organda L 6 - 1 7

6 Elfrida Yanti Hsb P 1 - - 1

7 Firzi Sriyanti S.S P 2 - - 2

8 Gabriel Octa H L - 2 2 4

9 Hermansyah G L 5 - 4 9

10 Immanuel E.A.S L 2 - 1 3

11 Jhoy Prido S L 1 - 6 7

12 Joi Riski M L 6 - 2 8

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - - - -

15 Nanda Ramadani P - - 3 3

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P 7 - - 7

18 Rafly Al Karim L 4 - 2 6

19 Rai Arda Silalahi L 5 1 3 9

20 Renaldy W.M.H L - - 1 1

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L 3 1 2 6

22 Rido L - 1 3 4

23 Saurma V.T.H P 1 - - 1

(21)

24 Sintya Gusniarni P 1 - 2 3

25 Sri Wulandari S P 4 - 1 5

26 Supriyana D.S P - 1 - 1

27 Syahrul R L 1 - - 1

28 Triya Dini P P 1 - 2 3

29 Wiwi Tatia S P 1 - - -

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024 BULAN : NOVEMBER 2023

NO NAMA L/P Ketidakhadiran Ket

(22)

PESERTA DIDIK S I A JLH

1 Alan L 2 3 1 6

2 Anggi Tri Utami P - 1 - 1

3 Bima Anggara L 2 1 3 6

4 Claudia N.M P - - - -

5 Deo Organda L - - 2 2

6 Elfrida Yanti Hsb P - - - -

7 Firzi Sriyanti S.S P - - - -

8 Gabriel Octa H L - - - 1

9 Hermansyah G L 6 1 1 8

10 Immanuel E.A.S L 2 2 - 4

11 Jhoy Prido S L - 2 10 12

12 Joi Riski M L 1 2 3

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - 1 - 1

15 Nanda Ramadani P - - 1 1

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P - - - -

18 Rafly Al Karim L 1 - 2 3

19 Rai Arda Silalahi L 1 5 2 8

20 Renaldy W.M.H L - - 3 3

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L 2 - 1 3

22 Rido L 4 2 1 8

23 Saurma V.T.H P - - - -

24 Sintya Gusniarni P - - - -

(23)

25 Sri Wulandari S P - - 1 1

26 Supriyana D.S P - 2 - 2

27 Syahrul R L - - - -

28 Triya Dini P P - - - -

29 Wiwi Tatia S P - - - -

REKAPITULASI KEHADIRAN PESERTA DIDIK

PERIODE SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2023/2024 BULAN : DESEMBER 2023

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran Ket

S I A JLH

(24)

1 Alan L 1 - - 1

2 Anggi Tri Utami P - - - -

3 Bima Anggara L 2 - - 2

4 Claudia N.M P - 1 - 1

5 Deo Organda L 2 - 2 4

6 Elfrida Yanti Hsb P - - - -

7 Firzi Sriyanti S.S P - - - -

8 Gabriel Octa H L - 2 1 3

9 Hermansyah G L 2 1 1 4

10 Immanuel E.A.S L - 1 - 1

11 Jhoy Prido S L - - 2 2

12 Joi Riski M L 2 - - 2

13 Marlina Naiborhu P - - - -

14 Nabawi S. Nst L - - - -

15 Nanda Ramadani P - - - -

16 Nike Ardilla Sirait P - - - -

17 Nur Cinta P. Nst P - - - -

18 Rafly Al Karim L - - 3 3

19 Rai Arda Silalahi L - - 3 3

20 Renaldy W.M.H L - - 1 1

NO NAMA

PESERTA DIDIK L/P

Ketidakhadiran

Ket

S I A JLH

21 Rendy Adhitya S L - - 1 1

22 Rido L - - 2 2

23 Saurma V.T.H P - - - -

24 Sintya Gusniarni P - - - -

25 Sri Wulandari S P - - - -

(25)

26 Supriyana D.S P - - - -

27 Syahrul R L - - - -

28 Triya Dini P P - - - -

29 Wiwi Tatia S P - - - -

Lampiran 3

JADWAL PELAJARAN KELAS

(26)

Lampiran 4

JADWAL PIKET KELAS

(27)

Lampiran 5

STRUKTUR ORGANISASI KELAS

(28)

Lampiran 6

DENAH TEMPAT DUDUK

(29)

Lampiran 7

DAFTAR INVENTARIS RUANGAN KELAS

(30)

No .

Nama Barang Jumlah Barang

(bh)

Keadaan Barang Baik Ket

(B)

Kurang Baik (KB)

Rusak Berat (RB)

1 Papan Tulis 2 

2 Meja Guru 1 

3 Kursi Guru 1 

4 Meja Murid 15 

5 Kursi Murid 30 

6 Jam Dinding 1 

7 Spidol 2 

8 Penghapus 2 

9 Sapu Ijuk 3 

10 Sapu Lidi 5 

11 Sapu Pel 3 

12 Keset Kaki 1 

13 Tempat Sampah 2 

14 Gambar Peraga 4 

15 Gambar Pahlawan 4 

16 Gambar Presiden 1 

17 Gambar WaPres 1 

18 Garuda 1 

19 Taplak Meja 1 

20 Meja Sudut 1 

Lampiran 8

LAPORAN BULANAN DAN MUTASI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023/2024

(31)

BULAN : JULI s.d OKTOBER 2023 A. KEADAAN PESERTA DIDIK :

URAIAN LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH

KEADAAN AWAL BULAN 15 14 29

MUTASI MASUK 0 0 0

MUTASI KELUAR 0 0 0

KEADAAN AKHIR BULAN 15 14 29

B. MASALAH-MASALAH PESERTA DIDIK/ HOME VISIT :

No. Nama Peserta didik Masalah Penanganan dan

Tindak lanjut 1. Jhoy Prido Saragi Absensi dan terlambat

hadir di sekolah

Panggilan orang tua dan surat perjanjian

2. Joy Riski Manurung Absensi dan terlambat hadir di sekolah

Panggilan orang tua dan surat perjanjian

3. Hermansyah Gultom

Absensi dan Absensi dan terlambat hadir di sekolah hadir di sekolah

Panggilan orang tua dan surat perjanjian

4. Gabrile Octa H Absensi dan terlambat hadir di sekolah

Panggilan orang tua dan surat perjanjian

5. Rido Absensi dan terlambat

hadir di sekolah

Panggilan orang tua dan surat perjanjian

LAPORAN BULANAN DAN MUTASI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023/2024

(32)

BULAN : A. KEADAAN PESERTA DIDIK :

URAIAN LAKI-LAKI PEREMPUAN JUMLAH

KEADAAN AWAL BULAN 15 14 29

MUTASI MASUK 0 0 0

MUTASI KELUAR 0 0 0

KEADAAN AKHIR BULAN 15 14 29

B. MASALAH-MASALAH PESERTA DIDIK/ HOME VISIT :

No. Nama Peserta didik Masalah Penanganan dan

Tindak lanjut 1.

2.

3.

4.

5.

Referensi

Dokumen terkait

Adanya laporan wali kelas secara berkala kepada Kepala Sekolah.. Mengetahui,

PENGALAMAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI TERHADAP KESIAPAN MENTAL MENGHADAPI DUNIA KERJA SISWA. KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN SMK NEGERI

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) Gambaran etos kerja, prestasi belajar siswa bidang kejuruan, dan kesiapan kerja siswa kelas XII Program

Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang rendah antara hasil belajar kewirausahaan dengan self efficacy siswa kelas XII IIS SMA Negeri

Untuk itu kami selaku Wali kelas II-A MI Al khoiriyah Sidodowo Modo Lamongan berharap terjadi Komunikasi yang baik dengan siswa dan sekolah dalam hal ini epala

Puji dan syukur kami panjatkan Kehadlirat Allah SWT, atas rahmat dan ridlo-Nya sehingga kami dapat menyusun Program kerja wali kelas tahun pelajaran 2015 / 2016 MI Al khoiriyah

Informasi dunia kerja dan pengalaman praktik kerja industri berpengaruh positif terhadap kesiapan kerja siswa kelas XII Program Keahlian Teknik Elektronika Industri SMK

penyusunan Program Kerja Wali Kelas SMK Al-Munawaroh Sukasari Kabupaten Subang Tahun. Pelajaran 2018/2019 ini