MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
SMK MUHAMMADIYAH 5 KALITIDU
KABUPATEN BOJONEGORO
Jln. Raya Cepu-Surabaya Dk. Dangkep Ds. Mlaten RT/RW. 014/002 Kec. Kalitidu
PENILAIAN TENGAH SEMESTER SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar !
1. Sebutkan 3 faktor masuknya agama Islam cepat tersebar ditanah air……….
2. Persyarikatan Muhammadiyah didirikan pada tanggal…………..
3. Siapakah nama kecil KH Ahmad Dahalan………
4. Apakah yang dimaksud dengan Takhayul dan Bid’ah………
5. Sebutkan faktor Internal berdirinya Muhammadiyah………..
6. Dalam berdirinya organisasi Muhammadiyah juga dipengaruhi oleh factor external sebutkan dan jelaskan………
7. Tulislah periodesasi pimpinan Muhammadiyah sebelum Kemerdekaan……
8. Yang dimaksud Tajdid adalah……….
9. Jelaskan pendapat kamu tentang tujuan berdirinya organisasi Muhammadiyah………..
10. Tulislah Q.S Al Imran Ayat 114……….
- حاجنلا كل هللا بتك-
Nama : Mata pelajaran : Kemuhammadiyahan
Kelas : XI TKR / TKJ Waktu :
Hari/Tgl : Nilai :
MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
SMK MUHAMMADIYAH 5 KALITIDU
KABUPATEN BOJONEGORO
Jln. Raya Cepu-Surabaya Dk. Dangkep Ds. Mlaten RT/RW. 014/002 Kec. Kalitidu
PENILAIAN TENGAH SEMESTER SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar !
1. Khittah Perjuangan Muhammadiyah adalah………..
2. Jelaskan tujuan dari langkah Dua Belas………..
3. Sebutkan Khittah dalam Muhammadiyah…..
4. Khittah Perjuangan 1978 diadakan di……….. pada masa kepemimpinan………
5. Apakah yang dimaksud simultan dalam Khittah Ponorogo…………..
6. Berilah contoh dari gerakan Jamaah dan dakwah Jamaah…………
7. Sebutkan 3 isi dari langkah dua belas dalam khittah langkah dua belas………
8. Jelaskan mengapa langkah 1 sampai 7 dalam langkah dua belas disebut dengan langkah Ilmi……
9. Adapun Prinsip dalam Khittah Palembang yaitu…………..
10. Tajdid adalah pembaruan, tulislah pendapat kamu tentang Pembaruan dalam Muhammadiyah
- حاجنلا كل هللا بتك-
Nama : Mata pelajaran : Kemuhammadiyahan
Kelas : XII TKR / TKJ Waktu :
Hari/Tgl : Nilai :