• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) - Spada UNS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) - Spada UNS"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan

Validasi

Nama Tanda

Tangan Kode Mata Kuliah : KB1818425 Dosen Pengembang

RPS

: Dewi Puspita

Sari,M.Sc

Dr. Harlita, M.Si Nama Mata Kuliah : Histologi

Bobot Mata Kuliah (sks) : 3 Koord. Kelompok Mata Kuliah

: Dr. Harlita,

M.Si

Semester : 5

Mata Kuliah Prasyarat : Biologi umum, anatomi hewan, mikroteknik

Kepala Program Studi

: Puguh

Karyanto, M.Si, Ph.D Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

Kode CPL Unsur CPL

S-1 : bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius

S-5 : menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain

S-9 : Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri KU-1 : Mampu menerapkan pemikiran logis,kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks

pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya

KU-2 KU-5

: :

Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur

Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data.

KU-9 : Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi

P-1 : Menguasai teori konsep, prinsip, dan prosedur dasar dalam bidang keilmuan biologi sesuai dengan perkembangan keilmuan dan pembelajaran di sekolah

P-7 : Menguasai konsep dasar di bidang penelitian biologi dan pendidikan biologi

KK-1 : Memiliki motivasi mandiri untk selalu mengikuti perkembangan keilmuan biologi dan pembelajarannya secara sinambung sebagai dasar keilmuan profesi

KK-7 : Memilki kemampuan untuk mengkomunikasika hasil- hasil/ luaran/produk yang dihasilkan dalam bidang yang berkaitan dengan pendidikan biologi Dan pembelajaran biologi menggunakan bahasa Inggris

CP Mata kuliah (CPMK) : Mahasiswa mampu Kemampuan melakukan pengamatan, mendiskripsikan,menginterpretasikan susunan dan struktur histologis jaringan dan organ-organ yang membangun tubuh vertebrata dalam Penelitian dan Pembelajaran untuk Sekolah Menengar

Bahan Kajian Keilmuan : Biologi Umum Anatomi Hewan Mikroteknik

Daftar Referensi : 1. Bevelander,, G dan Ramelay, J.A. 1979. Essential of Histology. Alih bahasa : Dasar-dasar Histologi, oleh Wisnu Gunarso. 1982. Jakarta: Erlangga

2. D Sutoyo. Histologi. 1998. Surakarta: UNS Press

3. Junqueira, l.C. dan Carneiro, J. 1980. Basic Histology .Alih bahasa: Histologi Dasar, oleh Adji Darma 1982.Jakarta.EGC

4. Leeson, C.R.., Leeson, T.S. dan Paparo, A.A. 1985. Textbook of Histology. Alih Bahasa: Buku Ajar Histologi oleh Yan Tambayong, dkk. 1966. Jakarta : EGC.

5. Kuehnel, Wolfgang. 2003. Colour Atlas of Cytology, Histology, and Microscopic Anatomy 4 th edition revised and enlarged (e book). Thieme :Germany

6. Alberts, Bruce., Dennis Bray, Karen Hopkins., Alexander Johnson.,Julian Lewis., Martin Raff., Keith Robert., Peter walter. 2009. Wssensial Cell Biology third edition. Garland science: New York

(2)

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah histologi merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh oleh mahasiswa Prodi Pendidikan Biologi FKIP UNS pada semester V. Bobot mata kuliah ini adalah 3 SKS, dimana 2 SKS untuk teori dan 1 SKS praktikum. Kuliah dan praktikum merupakan bagian yang terintergrasi.

Sebagian besar yang dipelajari di kuliah akan diamati di dalam praktikum. Untuk dapat menempuh mata kuliah ini, mahasiswa harus menempuh mata kuliah prasyarat yaitu mata kuliah Biologi Umum,Mikroteknik dan anatomi hewan. Secara garis besar materi yang dipelajari pada mata kuliah Histologi meliputi empat komponen pokok yaitu:

1. Konsep ilmu histologi sebagai ilmu dasar untuk pengembangan ke arah penelitian medis maupun forensik.

2. Cara mempelajari struktur mikroanatomi dan fungsi jaringan dalam menyusun organ, gambaran tentang jaringan secara umum serta kemampuan sel- sel penyusun dalam melaksanakan fungsinya

3. Metode penelitian pada berbagai berbagai jenis jaringan untuk memberikan manfaat dalam deteksi penyakit.

4. Pemanfaatan hasil penelitian sebagai sumber belajar biologi untuk sekolah menengah

Tahap Kemampu

an akhir Materi Pokok Refer ensi

Metode Pembelajaran

Pengalaman

Belajar Waktu

Penilaian*

Indikator/

Level

Teknik penilaian

/bobot

1 2 3 4 5 6 7

1,2

Memaha mi tentang dasar dan aplikasi ilmu histologi serta menginter pretasikan Struktur dan Fungsi sel hewan.

1. Pengantar ilmu histologi 2. Struktur dan Fungsi

Sel

Ref 3, 6

Ceramah Diskusi kelas

Mahasiswa mampu mencari jurnal terakreditasi Mahasiswa mendapat informasi tentang histologi dari referensi

2x150

1. Memahami dasar ilmu histologi (C 2) 2.Mengkaitkan

histologi dengan kehidupan nyata C 3)

Tes, praktikum,p

erformace, presentasi/

14%

3,4,5

Menganali sis Jaringan Dasar Pada Preparat Histologi Hewan

1.Jaringan Dasar I (jaringan epitel, Jaringan Otot, Jaringan Tulang) 2.Jaringan Dasar II (jaringan Ikat dan jaringan saraf) 3. Jaringan dasar III

(Jaringan darah dan limfe

4. Praktium Jaringan dasar

Ref 2, 3,4,5

Praktek , ceramah, diskusi di kelas

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

3 x150

1.membandingka n jenis-jenis Jaringan dasar berdasarkan struktur dan fungsinya (C6) 2.menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3. Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5)

Tes, praktikum,p

erformace, presentasi /

21 %

6

Mendiagn osis Jaringan pada sistem Integume n dari preparat Histologi Hewan

1. Sistem Integumen 2. Praktikum sistem

Integumen

Ref 2, 3,4,5

Diskusi kelas dan praktek

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

1x150

1.Menyelidiki jenis-jenis Jaringan ang menyusun organ kulit (C3) 2.menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3. Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5).

Tes,present asi/

7%

(3)

7

Menelaah kondisi Jaringan pada sistem pencernaa n dari preparat Histologi Hewan

1. Sistem Pencernaan 2. Praktikum sistem

Pencernaan

Ref 2, 3, 4,5

Diskusi kelompok Tugas/Proyek

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

1x150

1. Mengkorelas ikan jenis- jenis Jaringan yang menyusun organ pencernaan (C4) 2.menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3.Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5).

Tes,present asi/

7%

8

Mereview materi yang telah didiskusik an dari pertemua n 1 -7

UTS (Materi pertemuan 1 – 7)

All refere nsi

Ujian tertulis dan praktek (responsi)

Mahsiswa mampu memecahkan materi yang diujikan dengan pengembangan dari interpretasi personal Mahasiswa memperdalam materi yang akan direview

1 X 150

1. Mahasiswa mampu menganalisis permasalaha n yang dijadikan materi review 2.Mahasiswa

mampu untuk menginterpre tasikan materi yang di review

Tes Terulis dan praktikum (responsi)

7%

9,10

mempres entasikan hasil diskusi jaringan pada sistem sirkulasi dan respirasi

1.sistem sirkulasi/

peredaran 2.Sistem respirasi 3. Praktikum sistem

sirkulasi dan respirasi Ref 2, 3, 4, 1

Diskusi kelompok Tugas/Proyek Praktikum, ceramah

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

2x150

1.Mengkorelasi kan jenis- jenis Jaringan yang menyusun organ pencernaan (C4) 2.menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3.Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5).

Tes, praktikum,p

erformace, presentasi/

14%

(4)

11,12, 13

Mendisku sikan Struktur hsitologis sistem koordinasi

1. Sistem saraf 2.Sistem endokrin 3. Alat indra 4.Praktikum terintegrasi

Ref 1,2,3, 4,5

Diskusi kelompok, presentasi, praktikum, ceramah

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

3x150

1. Mengkorelasi kan jenis- jenis Jaringan yang menyusun sistem koordinasi (C4) 2. menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3. Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5).

Tes, praktikum,p

erformace, presentasi/

23%

14,15 Menganali sis Struktur urogenital pada preparat histologis

1.Sistem Urinaria 2. Sistem genitalia maskulina dan feminina 3.Praktikum

terintegrasi

Ref 1,2,3, 4,5

Diskusi kelompok, presentasi, praktikum, ceramah

Mahasiswa mendapat

kesempatan diskusi dan

mengembangkan kemampuan berargumentasi Mahasiswa mendapat

ketrampilan praktek laboratorium Mahasiswa mampu menganalisa hasil praktikum dan mengkolaborasi dengan referensi yang ada

2x 150

1.Merekonstru ksikan jenis- jenis Jaringan yang mebangun sistem urogenital (C4) 2.menganalisis

struktur histologis pada preparat awetan (C4) 3.Menyusun

Laporan hasil kegiatan praktikum (C5).

Tes, praktikum,p

erformace, presentasi/

14%

16 Mereview materi yang telah didiskusik an dari pertemua n 9 - 15

UAS (Materi pertemuan 9 – 15)

All refere nsi

Ujian tertulis dan praktek (responsi)

Mahsiswa mampu memecahkan materi yang diujikan dengan pengembangan dari interpretasi personal Mahasiswa memperdalam materi yang akan direview

1 X 150

3. Mahasiswa mampu menganalisis permasalaha n yang dijadikan materi review 4. Mahasiswa

mampu untuk menginterpre tasikan materi yang di review

Tes Terulis dan praktikum (responsi)

7%

100

*

Kriteria Nilai Terlampir

Prosedur/KriteriaPenilaian : 1. Penilaian Tugas

Penilian tugas menggunakan rubriK penilian tugas dengan rentang nilai 1-4

Nilai akhir =

Kriteria Nilai: Kriteria Nilai

(5)

B = ≥ 70 – 79 E = < 50

C = ≥ 60 – 69

2.Penilaian Ujian

UTS dan UAS dilakukan dengan tes/ujian tertulis berupa soal objektif dan uraian.

a. Soal obyektif

Sesuai dengan jumlah soal. Jika bobot nilai tiap soal sama maka:

Nilai akhir = (jumlah betul x skor)X(100/jumlah soal) b. Soal uraian teori

Skor Kriteria Skor x prosentase

4 Uraian tepat, luas dan runtut 3 Uraian tepat, luas tapi tidak runtut 2 Uraian tepat, terlalu singkat dan tidak

runtut

1 Uraian tidak tepat, terlalu singkat dan tidak runtut

Nilai akhir = (Σ skor x %) /4

3.Penilaian Performance selama Kegiatan Pembelajaran

Penilaian performance selama pembelajaran dilakukan dengan lembar observasi dosen sebagai berikut:

No Aspek Penilaian Nilai

1 2 3 4 1 Keaktifan kuliah (kehadiran)

2 Keaktifan bertanya

3 Keaktifan menjawab pertanyaan 4 Kerjasama dengan sesama teman

5 Tanggung jawab penyelesaian terhadap tugas yang diberikan 6 Kemampuan menyampiakan pendapat

7 Kemampuan bekerja dalam tim 8 Sikap menghargai perbedaan 9 Inisiatif

10 Kreatif

11 Kearifan memimpin 12 Kearifan dipimpin 13 Sopan santun Jumlah skor

Rata-rata skor = jmlh skor/jml aspek penilaian

Skor Penilaian Akhir : Rentang Skor

(Skala 100)

Rentang Nilai (Skala Angka)

Rentang Nilai (Skala Huruf)

Rentang Skor (Skala 100)

Rentang Nilai (Skala Angka)

Rentang Nilai (Skala Huruf)

≥90 4 A 64-66 2,30 C+

81 – 89 3,7 A- 60-63 2,00 C

75- 79 3,30 B+ 50-59 1,00 D

70-74 3,00 B ≤ 50 0,00 E

67-69 2,70 B-

(6)

Prosentase Skor :

Kemampuan Teori : Praktikum = 60: 40

Referensi

Dokumen terkait

The recapitulation of the student’s reading comprehension ability in cycle 1, action class research No Description Result 1 Average Score of the class mean score 76.04 2 Number of