• Tidak ada hasil yang ditemukan

rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "rencana pembelajaran semester (rps) - Spada UNS"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

Identitas Mata Kuliah Identitas dan Validasi Nama Tanda

Tangan Kode Mata Kuliah : 0802324211 Dosen Pengembang RPS : Dr. Ir. HARDIYATI M.T.

Ir. BAMBANG TRIRATMA M.T TRI YUNI ISWATI S.T., M.T.

Dr. YOSAFAT WINARTO S.T., M.T.

TRI JOKO DARYANTO S.T., M.T.

Dr. Ir. MUSYAWAROH M.T.

Dr. Ir. WIWIK SETYANINGSIH M.T.

Nama Mata Kuliah : ARSITEKTUR TEMATIK Jenis Mata Kuliah

(Wajib/pilihan)

: Koord. Kelompok Mata

Kuliah

: Dr. Eng. KUSUMANINGDYAH NURUL HANDAYANI S.T., M.T.

Semester : 6 Kepala Program Studi : Dr.Ars. Ir. Untung Joko Cahyono,

M.Arch.

Bobot Mata Kuliah (SKS) : 2

a. Bobot tatap muka : 2

b. Bobot Praktikum : 0

(2)

c. Bobot praktek lapangan : 0 d. Bobot simulasi : 0 Mata Kuliah Prasyarat :

Tanggal Dibuat : 2021-12-15 Perbaikan Ke- : Tanggal Edit

: Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) / Learning Outcome (LO) yang dibebankan pada Mata Kuliah

Kode CPL/LO Unsur CPL/LO

3 : Mahasiswa mampu mengkonstruksikan gagasan dari pengetahuan faktual sejarah arsitektur dan pemaknaannya, konsep teoretis arsitektur secara umum, serta konsep teoretis arsitektur modern, postmodern, arsitektur

kontemporer, dan arsitektur nusantara.

4 : Mahasiswa mampu merencanakan konsep teoretis perancangan arsitektur, seni, estetika, sains bangunan, sistem struktur dan konstruksi, material, utilitas, kenyamanan, keamanan, keselamatan, kesehatan dan aksesibilitas, serta merencanakan konsep arsitektur lansekap, perencanaan kota dan perencanaan permukiman, pelestarian

lingkungan, antropologi budaya, konservasi, serta ilmu perilaku manusia.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

: Mahasiswa mampu menganalisa, mengevaluasi dan mengcreate pengetahuan tentang ragam tema-tema yang

berasal dari fenomena kehidupan yang layak diangkat ke dalam suatu rumusan masalah arsitektural secara

teoretis dan empiris sebagai dasar menentukan tema atau pilihan masalah perancangan arsitektur yang nantinya

akan diaplikasikan secara komprehensif pada tingkat tugas akhir secara argumentatif, dan menyajikannya dalam

format proposal atau eksplorasi kajian pustaka sebagai landasan desain secara komprehensif

(3)

Bahan kajian (Subject Matters)

: . Pengembangan IPTEK, Komunikasi Ilmiah, Arsitektur - merupakan b ilmu terapan yang merupakan aplikasi ilmu bagi kehidupan manusia. Arsitektur mensinergikan ilmu humaniora (sejarah dan senirupa), ilmu sosial (sosiologi, psikologi, ilmu budaya, ilmu ekonomi, geografi), ilmu alam (biologi, kimia, fisika), ilmu formal (ilmu komputer, logika, matematika, statistika). Sinergi dari semua aspek tersebut akan bisa diterapkan dalam lingkup

perencanaan, perancangan, pengawasan, dan pengkajian mulai dari interior, arsitektur, kawasan kota, lanskap.

Dengan pemikiran garis besar tersebut mahasiswa diberikan kemerdekaan untuk membangun pemikiran sesuai dengan interest masing-masing untuk pengembangan

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Arsitektur Tematik merupakan Mata Kuliah wajib yang disediakan untuk memberikan materi-materi peminatan khususnya ragam tema-tema yang berasal dari fenomena kehidupan yang layak diangkat ke dalam suatu rumusan masalah arsitektural secara teoretis dan empiris sebagai dasar menentukan tema atau pilihan masalah perancangan arsitektur pada tingkat tugas akhir secara argumentatif, dan menyajikannya dalam format proposal /karya tulis

Basis Penilaian : a. Aktvitas Partisipatif (Case Method) = 50%

: b. Hasil Proyek (Team Based Project) = 0%

: c. Tugas = 0%

: d. Quis = 0%

: e. UTS = 25%

: f. UAS = 25%

(4)

Daftar Referensi : Duerk, D, Architectural Programming, Information Management for Design, New York: Van Nostrand Reinhold., 1993

: Lang,John, “CREATING ARCHITECTURAL THEORY, , Van Nostrand Reinhold, 1987

: Theo JM van Der Vordt , Architecture in Use an intruduction to The Programming, Design and Evaluation of Building, Architectural Press An imprint of Elsevier, 2005

Tahap Kemampuan akhir/ Sub- CPMK (kode

CPL)

Materi Pokok Referensi (kode dan halaman)

Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar

Penilaian

Luring Daring Basis

penilaian

Teknik penilaian

Indikator, kriteria, (tingkat taksonomi)

Bobot penilaian

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1-4 Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Eksplorasi Topik )

1.Pengantar Umum : diskripsi Mata Kuliah, metoda pembelajaran dan gambaran perkuliahan 2. Konflik dan isu terkait Realita dan idealita pada fenomena, serta isu terkini Programatik sebagai solusi, beserta pendekatan/penekanan sebagai spesifikasi desain

Architectural Programming, Information Management for Design

Studi

Kasus,Pembelajaran Berbasis Masalah

Diskusi

Kelompok,Pembelajaran Berbasis Masalah

4*480 Menit

1. Diskusi 2.

Diskusi 3.

Presentasi ; paper , kelayakan dari topik, 4. Mampu mengungkapkan masalah dari topik yang diangkat

Team Based Project

Unjuk Kerja

Cpl 3, cpl 4 ( analisis, evaluasi, create )

25%

(5)

5-8 Mahasiswa mampu menyajikan pendahuluan proposal

1.Latar belakang permasalahan, serta rasionalisasi pendekatan / penekanan 2.

Penetapan program kegiatan 3. Penetapan jenis penyelesaian ( strategi penyelesaian ) 4. UTS ( Penyelesaian proposal )

Architectural Programming, Information Management for Design,“CREATING ARCHITECTURAL THEORY

Diskusi

Kelompok,Pembelajaran Berbasis

Proyek,Pembelajaran Berbasis Masalah

Pembelajaran

Kolaboratif,Pembelajaran Berbasis

Proyek,Pembelajaran Berbasis Masalah

4*480 Menit

1.Diskusi, penulisan paper sesuai topik, dengan materi kelayakan topik, referensi yang terkait, strategi penyelesaian /metoda 2.Presentasi ; paper

Team Based Project

Unjuk Kerja

Cpl3, cpl 4(analisis, evaluasi, create

25%

9-12 Mahasiswa mampu membuat usulan metoda serta tinjauan yang sesuai dalam proses analisis Metoda dan Tinjauan

1.Data primer dan skunder Metoda pengumpulan dan olah data Analisis diskriptif kualitatif Analisis kuantitatif 2. Tinjauan Tipologi bangunan Spesifikasi program kegiatan 3. Tinjauan pendekatan / penekanan

Architectural Programming, Information Management for Design,“CREATING ARCHITECTURAL THEORY,Architecture in Use an intruduction to The Programming, Design and

Evaluation of Building Studi

Kasus,Pembelajaran Berbasis Proyek

Pembelajaran Berbasis Proyek,Pembelajaran Berbasis Masalah

4*480 Menit

1.Diskusi, penulisan paper sesuai topik, dengan materi kelayakan topik, referensi yang terkait, strategi penyelesaian /metoda 2.Presentasi ; paper

Team Based Project

Unjuk Kerja

Cpl3, cpl 4(analisis, evaluasi, create

25%

13-16 Mahasiswa mampu menyajikan aspek kompetensi dalam bentuk penyelesaian masalah

1.Tata Tulis Kerangka penulisan paper eksplorasi 2.

Keterkaitan antar Bagian Keterkaitan latar belakang dan rumusan masalah Kriteria Substansi Tinjauan yang

dibutuhkan dan analisis serta temuan2

eksplorasi 3,UAS

Architectural Programming, Information Management for Design,“CREATING ARCHITECTURAL THEORY,Architecture in Use an intruduction to The Programming, Design and

Evaluation of Building Studi

Kasus,Pembelajaran Berbasis Masalah

Studi

Kasus,Pembelajaran Berbasis

Proyek,Pembelajaran Berbasis Masalah

4*480 Menit

1.Diskusi, penulisan paper sesuai topik, dengan materi kelayakan topik, referensi yang terkait, strategi penyelesaian /metoda 2.Presentasi ; paper

Team Based Project,Tugas

Unjuk Kerja

Cpl3, cpl 4(analisis, evaluasi, create

25%

(6)

RUBRIK ASITEKTUR TEMATIK MATERI UJIAN AKHIR SEMESTER BAB I PENDAHULUAN

• Latar belakang

• Rumusan masalah

• Tujuan dari topik yang akan dibahas

• Manfaat topik yang akan diangkat

• Lingkup topik yang akan diangkat BAB II KAJIAN TEORITIK / STUDI KEPUSTAKAAN

BAB III. Gambaran Pemikiran penyelesaian masalah yang akan diangkat sinergi dari kemungkinan beberapa keilmuan

BAB I V Analisis Sintesis

BAB V Temuan, Usulan penyelesaian masalah BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

RUBRIK PENILAIAN UAS Nama :

NIM :

Kategori >=85 79-84 75 - 79 65 - 69

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan ) kurang lengkap

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2

(7)

diselesaikan dengan pertimbangan2 logis

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis kurang lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

(8)

RUBRIK ASITEKTUR TEMATIK MATERI UJIAN AKHIR SEMESTER BAB I PENDAHULUAN

• Latar belakang

• Rumusan masalah

• Tujuan dari topik yang akan dibahas

• Manfaat topik yang akan diangkat

• Lingkup topik yang akan diangkat BAB II KAJIAN TEORITIK / STUDI KEPUSTAKAAN

BAB III. Gambaran Pemikiran penyelesaian masalah yang akan diangkat sinergi dari kemungkinan beberapa keilmuan

BAB I V Analisis Sintesis

BAB V Temuan, Usulan penyelesaian masalah BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

RUBRIK PENILAIAN UAS Nama :

NIM :

Kategori >=85 79-84 75 - 79 65 - 69

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan ) kurang lengkap

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2

(9)

diselesaikan dengan pertimbangan2 logis

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis kurang lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

(10)

RUBRIK ASITEKTUR TEMATIK MATERI UJIAN AKHIR SEMESTER BAB I PENDAHULUAN

• Latar belakang

• Rumusan masalah

• Tujuan dari topik yang akan dibahas

• Manfaat topik yang akan diangkat

• Lingkup topik yang akan diangkat BAB II KAJIAN TEORITIK / STUDI KEPUSTAKAAN

BAB III. Gambaran Pemikiran penyelesaian masalah yang akan diangkat sinergi dari kemungkinan beberapa keilmuan

BAB I V Analisis Sintesis

BAB V Temuan, Usulan penyelesaian masalah BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

RUBRIK PENILAIAN UAS Nama :

NIM :

Kategori >=85 79-84 75 - 79 65 - 69

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan ) kurang lengkap

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2

(11)

diselesaikan dengan pertimbangan2 logis

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis kurang lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

(12)

RUBRIK ASITEKTUR TEMATIK MATERI UJIAN AKHIR SEMESTER BAB I PENDAHULUAN

• Latar belakang

• Rumusan masalah

• Tujuan dari topik yang akan dibahas

• Manfaat topik yang akan diangkat

• Lingkup topik yang akan diangkat BAB II KAJIAN TEORITIK / STUDI KEPUSTAKAAN

BAB III. Gambaran Pemikiran penyelesaian masalah yang akan diangkat sinergi dari kemungkinan beberapa keilmuan

BAB I V Analisis Sintesis

BAB V Temuan, Usulan penyelesaian masalah BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

RUBRIK PENILAIAN UAS Nama :

NIM :

Kategori >=85 79-84 75 - 79 65 - 69

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan

1.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan )

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2 sebagai pendukung

.Mahasiswa mampu menyusun ragam kemungkinan permasalahan yang layak diangkat berdasar isu atau konflik terkait fenomena yang diminati ( Mampu

mendiskripsikan dengan lengkap berdasar fenomena yang dipaparkan dengan jelas dan lengkap )

2. Pemikiran alternatif penyelesaian

permasalahan yang akan diangkat.( Mampu mengusulkan alternatif pemikiran awal dengan argmentatif berdasar ilmu pengetahuan ) kurang lengkap

3. Eksplorasi dukungan pustaka/

teori/standart2

(13)

diselesaikan dengan pertimbangan2 logis

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis kurang lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis kurang lengkap

sebagai pendukung penyelesaian masalah sebagai pendukung argumen logis lengkap

4. Usulan pemikiran konkrit dari masalah- masalah yang akan diselesaikan dengan pertimbangan2 logis lengkap

Referensi