PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH III SOLOK RAYA
SMK NEGERI 3 KOTA SOLOK
Alamat : Jalan Muchtar Kelurahan Laing Kota Solok Kode Pos 27326 Telp. 08116614044 Email : [email protected] Web : www.smkn3kotasolok.sch.id
KEPUTUSAN KEPALA SMK NEGERI 3 KOTA SOLOK Nomor : . . . .
TENTANG PENGANGKATAN
TIM PELAKSANA PENGUATAN PROSES PEMBELAJARAN BERBASIS DUNIA KERJA SMK PUSAT KEUNGGULAN SKEMA REGULER LANJUTAN
TAHUN 2023 SMK NEGERI 3 KOTA SOLOK
Menimbang : a. bahwa salah satu program Bantuan Pemerintah Direktorat SMK dana APBN tahun 2023 adalah Program SMK Pusat Keunggulan Tahun 2023;
b. bahwa dalam rangka kegiatan pelaksanaan Penguatan Proses Pembelajaran perlu dibentuk Tim Pelaksana Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan;
3. Peraturan Pemerintah RI Nomor 66 Tahun 2010 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan;
4. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 56 Tahun 2022 tentang Pedoman Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan Tahun 2020-2024;
6. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah;
7. Peraturan Menteri Pendidikanm Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 7 Tahun 2022 tentang Standar Isi pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah;
8. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 16 Tahun 2022 tentang Standar Proses Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang Pendidikan Menengah;
9. Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 464/M Tahun 2021 tentang Program Sekolah Menengah Kejuruan Pusat Keunggulan;
10. Keputusan ..., Nomor...tentang pengangkatan Kepala SMK...
MEMUTUSKAN
Menetapkan : PENGANGKATAN TIM PELAKSANA PENGUATAN PROSES PEMBELAJARAN BERBASIS DUNIA KERJA SMK PUSAT KEUNGGULAN SMK TAHUN 2023 SMK...
KESATU : Membentuk Tim Pelaksana Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja Bantuan Pemerintah Program SMK Pusat Keunggulan Skema …… Tahun 2023, seperti nama- nama terlampir.
KEDUA : Tim Pelaksana Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja Bantuan Pemerintah Program SMK Pusat
Keunggulan Skema …… Tahun 2023 mempunyai tugas:
1. Menyusun Perencanaan Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja;
2. Melaksanakan Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja; dan
3. Menyusun Laporan termasuk Luaran (Output) Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja.
KETIGA : Tim Pelaksana Penguatan Proses Pembelajaran Berbasis Dunia Kerja bertanggung jawab kepada Kepala Sekolah.
KEEMPAT : Biaya pelaksanaan tugas dimaksud dalam diktum kedua dibebankan pada SMK.
KELIMA : Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan ditetapkan dalam keputusan tersendiri, dengan catatan bahwa apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam penetapan ini akan diadakan perubahan/perbaikan sebagaimana mestinya.
KEENAM : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai selesainya tugas tersebut di atas.
Ditetapkan di : Pada tanggal :
Kepala SMK...
(...
...) NIP.
Tembusan:
Yang bersangkutan
Lampiran Keputusan Kepala SMK ....
Nomor : ...
Tanggal : ...
TIM PELAKSANA PENGUATAN PROSES PEMBELAJARAN BERBASIS DUNIA KERJA SMK
PUSAT KEUNGGULAN SKEMA REGULER LANJUTAN TAHUN 2023
SMK ...
NO NAMA UNSUR JABATAN
DALAM TIM 1.
2.
3.
4.
5.
...
...
...
...
...
Sekolah Sekolah Sekolah Sekolah Sekolah
Ketua Sekretaris Anggota Anggota Anggota
Ditetapkan di : Pada tanggal :
Kepala
SMK...
(...
...
...
...
) NIP.