• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "SKRIPSI PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP FRAUD PADA PT.

GOPEK CIPTA UTAMA TEGAL

18.G1.0138

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG 2022 Viona Amanda

(2)

SKRIPSI

PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI, PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP FRAUD PADA PT.

GOPEK CIPTA UTAMA TEGAL

Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Viona Amanda 18.G1.0138

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG 2022

(3)

i

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

(4)

ii

HALAMAN PENGESAHAN

Judul Tugas Akhir: : PENGARUH SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

PENGENDALIAN INTERNAL DAN MORALITAS INDIVIDU TERHADAP FRAUD PADA PT. GOPEK CIPTA UTAMA TEGAL

Diajukan oleh : Viona Amanda

NIM : 18.G1.0138

Tanggal disetujui : 29 Juni 2022 Telah setujui oleh

Pembimbing : Drs. Hudi Prawoto M.M.

Penguji 1 : G. Freddy Koeswoyo S.E., M.Si.

Penguji 2 : Alexandra Adriani Widjaja S.E., M.SI.Ak. CPA

Penguji 3 : Drs. Hudi Prawoto M.M.

Ketua Program Studi : G. Freddy Koeswoyo S.E., M.Si.

Dekan : Drs. Theodorus Sudimin M.S.

Halaman ini merupakan halaman yang sah dan dapat diverifikasi melalui alamat di bawah ini.

sintak.unika.ac.id/skripsi/verifikasi/?id=18.G1.0138

(5)

iii

HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : Viona Amanda

NIM : 18.G1.0138

Program Studi : Akuntansi

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Hak Bebas Royalti Nonekslusif atas karya ilmiah yang berjudul

“Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal Dan Moralitas Individu Terhadap Fraud Pada PT. Gopek Cipta Utama Tegal” beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti Nonekslusif ini Universitas Katolik Soegijapranata berhak menyimpan, mengalihkan media/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat, dan mempublikasikan tugas akhir ini selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis / pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Semarang, 5 Mei 2022 Yang menyatakan,

Viona Amanda

(6)

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat serta anugerah-Nya, penulis berhasil menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal Dan Moralitas Individu Terhadap Fraud Pada PT. Gopek Cipta Utama Tegal”. Skripsi ini diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam mencapai gelar Sarjana Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Program Studi Akuntansi, Universitas Katolik Soegijapranata, Semarang.

Keberhasilan dalam penyusunan skripsi ini tentunya tidak terlepas dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung.

Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Tuhan Yesus dengan segala kesempatan dan karunia yang telah diberikan kepada penulis untuk dapat menempuh pendidikan Sarjana dan dapat menyelesaikan dengan baik, serta mengabulkan harapan-harapan penulis.

2. Keluarga yang selalu memberikan dukungan, doa, serta motivasi bagi penulis dalam proses penyusunan skripsi.

3. Bapak Drs. Hudi Prawoto M.M. selaku dosen pembimbing yang sangat bekerja sama dalam membimbing penulis.

4. Bapak G. Freddy Koeswoyo S.E., M.Si. dan Ibu Alexandra Adriani Widjaja S.E., M.SI.Ak. CPA selaku dosen penguji dalam memberi masukan.

5. Seluruh teman-teman yang telah bersedia meluangkan waktu untuk membantu penelitian ini.

6. Karyawan dan staff dari PT. Gopek Cipta Utama Tegal yang telah berkontribusi dalam menjadi responden dalam penelitian ini.

7. Seluruh pihak yang tidak dapat disebutkan yang telah membantu dalam penyusunan skripsi.

Peneliti berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca. Penulis memohon maaf apabila terdapat kekurangan dalam penulisan skripsi ini. Oleh karena itu, penulis menerima setiap kritik dan saran dari pembaca. Akhir kata

(7)

v

penulis ingin menyampaikan permohonan maaf jika terjadi kesalahan baik yang disengaja maupun tidak disengaja.

Semarang, 5 Mei 2022 Yang menyatakan,

Viona Amanda

(8)

vi ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal dan Moralitas Individu terhadap fraud (kecurangan) pada suatu perusahaan. Pada survey yang diterbitkan oleh ACFE pada tahun 2019, korupsi menjadi salah satu tindak kecurangan yang paling sering terjadi di Indonesia. Pada Teori Fraud Triangle yang disebutkan oleh Donald R.

Cressey (1950) menjelaskan bahwa ada 3 penyebab kecurangan terjadi yaitu, tekanan, kesempatan dan rasionalisasi. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif menggunakan data primer yaitu kuesioner yang disebarkan secara langsung kepada seluruh karyawan di perusahaan berjumlah 37 orang dan hasilnya diolah menggunakan IBM SPSS Statistics sebagai alat pengolahan data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Sistem Informasi Akuntansi, Pengendalian Internal dan Moralitas Individu berpengaruh negatif terhadap fraud.

Kata kunci: pengaruh, sistem informasi akuntansi, pengendalian internal, moralitas individu, fraud

(9)

vii DAFTAR ISI

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

ABSTRAK ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xiii

BAB I ... 1

PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 4

1.4 Manfaat Penelitian ... 5

BAB II ... 6

TINJAUAN TEORITIS ... 6

2.1 Landasan Teori ... 6

2.1.1 Fraud ... 6

2.1.2 Sistem Informasi Akuntansi ... 9

2.1.3 Pengendalian Internal ... 12

2.1.4 Moralitas Individu ... 16

(10)

viii

2.2 Penelitian Terdahulu dan Pengembangan Hipotesis ... 18

2.2.1 Penelitian Terdahulu ... 18

2.2.2 Pengembangan Hipotesis ... 22

2.3 Kerangka Konseptual ... 24

2.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 24

BAB III ... 27

METODE PENELITIAN ... 27

3.1 Objek dan Lokasi Penelitian ... 27

3.2 Populasi dan sampel ... 27

3.3 Sumber dan jenis data ... 27

3.3.1 Sumber Data ... 27

3.3.2 Jenis Data ... 27

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 28

3.5 Uji Alat Pengumpulan Data ... 28

3.6 Teknik Analisa Data ... 29

3.6.1 Uji Asumsi Klasik ... 29

3.6.2 Uji Hipotesis ... 30

BAB IV ... 31

HASIL DAN PEMBAHASAN ... 31

4.1 Karakteristik Responden ... 31

4.2 Gambaran Umum Responden ... 31

(11)

ix

4.3. Crosstab ... 32

4.3.1 Crosstab Umur dan Variabel ... 32

4.3.2 Crosstab Jenis Kelamin dan Variabel ... 34

4.3.3 Crosstab Lama Bekerja dan Variabel ... 36

4.3.4 Crosstab Departemen dan Variabel ... 38

4.3.5 Crosstab Pendidikan dan Variabel ... 40

4.4 Uji Alat Pengumpulan Data ... 42

4.4.1 Uji Validitas ... 42

4.4.2 Uji Reliabilitas ... 44

4.5 Statistik Deskriptif ... 45

4.6 Uji Asumsi Klasik ... 48

4.6.1 Uji Normalitas ... 48

4.6.2 Uji Heteroskedastisitas ... 49

4.6.3. Uji Multikolinearitas ... 49

4.7 Uji Model Fit (Uji F) ... 50

4.8 Uji Koefisien Determinasi ... 51

4.9 Uji Hipotesis ... 51

4.10 Pembahasan ... 53

4.10.1 Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Fraud ... 53

4.10.2 Pengendalian Internal Terhadap Fraud ... 53

(12)

x

4.10.3 Moralitas Individu Terhadap Fraud ... 54

BAB V ... 55

PENUTUP ... 55

5.1. Kesimpulan ... 55

5.2. Saran ... 56

DAFTAR PUSTAKA ... 1

(13)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 4. 1 Gambaran Umum Responden ... 31

Tabel 4. 2 Crosstab Umur dan SIA ... 32

Tabel 4. 3 Crosstab Umur dan PI ... 33

Tabel 4. 4 Crosstab Umur dan MI ... 33

Tabel 4. 5 Crosstab Umur dan F ... 33

Tabel 4. 6 Crosstab Jenis Kelamin dan SIA ... 34

Tabel 4. 7 Crosstab Jenis Kelamin dan PI ... 34

Tabel 4. 8 Crosstab Jenis Kelamin dan MI ... 35

Tabel 4. 9 Crosstab Jenis Kelamin dan F ... 35

Tabel 4. 10 Crosstab Lama Bekerja dan SIA ... 36

Tabel 4. 11 Crosstab Lama Bekerja dan PI ... 36

Tabel 4. 12 Crosstab Lama Bekerja dan MI ... 37

Tabel 4. 13 Crosstab Lama Bekerja dan F ... 37

Tabel 4. 14 Crosstab Departemen dan SIA ... 38

Tabel 4. 15 Crosstab Departemen dan PI ... 38

Tabel 4. 16 Crosstab Departemen dan MI ... 39

Tabel 4. 17 Crosstab Departemen dan F ... 39

Tabel 4. 18 Crosstab Pendidikan dan SIA ... 40

Tabel 4. 19 Crosstab Pendidikan dan PI ... 40

Tabel 4. 20 Crosstab Pendidikan dan MI ... 41

Tabel 4. 21 Crosstab Pendidikan dan F ... 41

Tabel 4. 22 Uji Validitas Sistem Informasi Akuntansi ... 42

Tabel 4. 23 Uji Validitas Pengendalian Internal ... 42

(14)

xii

Tabel 4. 24 Uji Validitas Moralitas Individu ... 43

Tabel 4. 25 Uji Validitas Fraud ... 43

Tabel 4. 26 Uji Reliabilitas ... 44

Tabel 4. 27 Kategori Rentang Skala ... 45

Tabel 4. 28 Statistik Deskriptif ... 45

Tabel 4. 29 Statistik Deskriptif Sistem Informasi Akuntansi ... 46

Tabel 4. 30 Statistik Deskriptif Pengendalian Internal ... 46

Tabel 4. 31 Statistik Deskriptif Moralitas Individu ... 47

Tabel 4. 32 Statistik Deskriptif Fraud ... 47

Tabel 4. 33 Uji Normalitas ... 48

Tabel 4. 34 Uji Heteroskedastisitas ... 49

Tabel 4. 35 Uji Multikolinearitas ... 50

Tabel 4. 36 Uji Model Fit (Uji F) ... 50

Tabel 4. 37 Uji Koefisien Determinasi ... 51

Tabel 4. 38 Uji Hipotesis ... 51

(15)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2. 1 Kerangka Konseptual ... 24

Referensi

Dokumen terkait

i HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai civitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Mohammad

ii HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama :

v HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama :

iv HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama :

iv HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama :

v HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya bertanda tangan dibawah ini: Nama : Heikal

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai sivitas akademik Institut Teknologi Nasional, saya yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : Harits

iii HALAMAN PERSETUJUAN PERNYATAAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai civitas akademik Universitas Narotama Surabaya, saya yang bertanda tangan di bawah ini: