SOAL INFORMATIKA KELAS 8 Q1.Algoritma adalah:
a. Cara menghafal informasi
b. Langkah-langkah atau prosedur untuk menyelesaikan masalah c. Hasil dari proses dekomposisi
d. Metode untuk mengidentifikasi pola Jawaban B Q2. Salah Satu menfaat dari google drive adalah…
a.menambah memori perangkat b.menampilkan video live c.back up data
d.mengirimkan pesan
Q3. Manfaat berpikir komputasional adalah:
a. Mempermudah menghafal rumus
b. Membantu dalam pemecahan masalah secara sistematis c. Mengurangi penggunaan teknologi
d. Meningkatkan kemampuan menggambar Jawaban B Q4. Berpikir komputasional adalah:
a. Cara berpikir untuk memecahkan masalah matematika
b. Pendekatan untuk memecahkan masalah dengan cara yang dapat dijalankan oleh komputer c. Metode untuk belajar bahasa pemrograman
d. Teknik menghafal rumus-rumus komputer Jawaban B
Q5. Kapasitas penyimpanan google drive yang tidak berbayar yaitu sebesar….
a.unlimited b.15 GB c.20 GB d. 50 GB
Q6. Dekomposisi dalam berpikir komputasional berarti:
a. Menggabungkan masalah menjadi satu b. Mengabaikan masalah yang tidak penting
c. Memecah masalah kompleks menjadi bagian-bagian yang lebih kecil d. Menggunakan pola untuk menyelesaikan masalah Jawaban C Q7. Langkah pertama dalam menyusun algoritma adalah:
a. Menentukan langkah-langkah penyelesaian b. Mengidentifikasi masalah
c. Mengumpulkan data
d. Menguji algoritma Jawaban B
Q8. Pengenalan pola dalam berpikir komputasional berarti:
a. Menggabungkan data yang berbeda
b. Mencari dan mengidentifikasi kesamaan dalam data atau masalah c. Mengabaikan data yang tidak relevan
d. Menyusun algoritma secara terperinci Jawaban B
Q9. Contoh masalah yang bisa diselesaikan dengan berpikir komputasional adalah:
a. Membaca buku
b. Merencanakan jadwal harian c. Menggambar pemandangan d. Menghafal puisi Jawaban B
Q10. Iterasi dalam konteks algoritma berarti:
a. Mengulang langkah-langkah hingga kondisi tertentu terpenuhi b. Menggabungkan beberapa langkah menjadi satu
c. Menghapus langkah yang tidak penting d. Mengidentifikasi pola dalam data Jawaban A Q11. Flowchart digunakan untuk:
a. Menghafal algoritma
b. Menggambarkan langkah-langkah atau proses dalam algoritma secara visual c. Menyusun data secara alfabetis
d. Mengidentifikasi masalah Jawaban B
Q12. Jenis file yang bisa di simpan di google drive kecuali…
a.foto b.dokumen c.gambar d.sauce ketchup
Q13. Keterampilan dasar yang diperlukan untuk berpikir komputasional adalah:
a. Menghafal
b. Logika dan analisis c. Menulis cepat
d. Menggambar Jawaban B
Q14. Dalam berpikir komputasional, mengidentifikasi pola membantu untuk:
a. Menghafal lebih banyak informasi b. Memahami masalah dengan lebih baik c. Mengurangi kompleksitas masalah
d. Meningkatkan kecepatan penyelesaian masalah Jawaban C Q15. Berpikir komputasional penting untuk masa depan karena:
a. Membantu mengembangkan keterampilan pemecahan masalah yang kompleks b. Mengurangi penggunaan teknologi
c. Membuat kita lebih kreatif dalam menggambar d. Meningkatkan kemampuan menghafal Jawaban A Q16. Model abstraksi digunakan untuk:
a. Menggabungkan semua data menjadi satu
b. Menyederhanakan masalah dengan fokus pada elemen penting c. Menulis algoritma dalam bahasa pemrograman
d. Menghafal pola Jawaban B
Q17. Peran berpikir komputasional dalam pengembangan teknologi adalah:
a. Mengurangi kebutuhan akan pemrograman
b. Memberikan dasar untuk menciptakan solusi yang efisien dan inovatif
c. Meningkatkan penggunaan kertas d. Mengurangi biaya produksi Jawaban B
Q18. Contoh aplikasi berpikir komputasional dalam kehidupan sehari-hari adalah:
a. Menghitung dengan kalkulator b. Merencanakan rute perjalanan c. Menggambar pemandangan d. Menghafal puisi Jawaban B
Q19. Dalam menyusun algoritma, langkah-langkah harus:
a. Dihafal dengan baik
b. Ditulis dalam bahasa pemrograman c. Jelas dan sistematis
d. Ditulis dalam bentuk paragraf Jawaban C
Q20. Pentingnya mempelajari berpikir komputasional bagi siswa adalah:
a. Meningkatkan kemampuan menggambar
b. Mengembangkan keterampilan analitis dan logika c. Mengurangi penggunaan teknologi
d. Meningkatkan kemampuan menghafal Jawaban B Q21. Google drive merupakan fitur dari
a.google b.facebook c.Instagram d. coggle
Q22. Cara membuka alamat google drive pada google crome adalah….
a.ketik;doc.google.com b. ketik;meat.google.com c.ketik;sites.google.com d.ketik;drive.google.com
Q23. Sebuah media penyimpanan data online berbasis cloud oleh google adalah….
Google crome Google docs Google drive Google meet