• Tidak ada hasil yang ditemukan

Daya Terima Bakso Ikan Cakalang Fortifikasi Tepung Cangkang Telur Ayam Sas - Repository Poltekkes Kendari

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Daya Terima Bakso Ikan Cakalang Fortifikasi Tepung Cangkang Telur Ayam Sas - Repository Poltekkes Kendari"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

51 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan

Berdasarkan penelitian uji daya terima dan nilai gizi yang dilakukan peneliti dapat disimpulkan bahwa :

a) Produk P1 bakso ikan cakalang dengan penambahan tepung cangkang telur ayam ras 70g, dengan nilai rata-rata 3,3 untuk penilaian warna

b) Produk P1 dengan penambahan tepung cangkang telur ayam ras sebesar 70g, dengan nilai rata-rata sama yaitu 3,23 untuk penilaian rasa

c) Produk P2 dengan penambahan tepung cangkang telur ayam ras 140g, dengan nilai rata-rata 3,33 untuk penilaian aroma

d) Produk P1 dengan penambahan tepung cangkang telur ayam ras 70g dengan nilai rata-rata 3,07 untuk penilaian tekstur.

B. Saran

Adapun saran kepada beberapa pihak yang berkaitan dengan hasil penelitian dan pembahasan sebagai berikut:

1. Perlu dilakukan analisis lebih lanjut mengenai uji daya simpan dan kadar zat gizi seperti kalsium, serat, vitamin atau mineral dan lain-lain yang terkandung pada bakso ikan cakalang fortifikasi tepung cangkang telur ayam ras.

2. Perlu dilakukan pembuatan produk lainnya yang lebih menarik dengan menggunakan tepung cangkang telur ayam ras agar diperoleh diversifikasi pangan sehingga meningkatkan konsumsi masyarakat terhadap bakso ikan cakalang dan tepung cangkang telur.

3. Perlu dilakukan kajian lebih mendalam mengenai proporsi bahan yang digunakan dalam pembuatan bakso ikan cakalang serta analisis lebih lanjut mengenai bumbu pada bakso ikan cakalang fortifikasi tepung cangkang telur. untuk mengurangi bau langu dan citarasa yang enak,serta dapat meningkatkan daya terima masyarakat terutama anak sekolah usia 10-12 tahun.

(2)

52 4. Bagi Masyarakat

Adanya produk bakso ikan cakalang fortifikasi tepung cangkang telur ayam ras diharapkan masyarakat dapat mengembangkan inovasi lain dalam pembuatan jajanan anak sekolah berdasarkan keunggulan kandungan gizi.

5. Bagi ibu hamil

Produk bakso ikan cakalang fortifikasi tepung cangkang telur ayam ras baik dikonsumsi oleh ibu hamil karena kandungan kalsium pada bakso ikan cakalang fortifikasi tepung cangkang telur cukup tinggi baik untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi janin.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik bakso ikan gabus dengan penambahan tepung porang (Amorphophallus oncophyllus) berdasarkan nilai kadar

Pengaruh Penambahan Tepung Brokoli Brassica oleracea var italica Terhadap Mutu Bakso Ikan Jelawat Laptobarbus hoevenii Subarnas, M.. Evalusasi sifat fisik dana palabilitas bakso ayam