KISI-KISI SOAL PRAKTEK
UJI KOMPETENSI BORDIR DAN SULAM JENJANG II KKNI
(Penyulam)
KISI-KISI SOAL PRAKTEK
UJI KOMPETENSI BORDIR DAN SULAM JENJANG II KKNI
(Pembordir/Penyulam)
RATNAWATI BORDIR DAN SULAM
“MOTIF BORDIR/SULAM PADA TAS TOTE BAG”
Kompetensi Inti:
Mampu menghasilkan produk sulam dimana tampilan tusuk sulam yang dihasilkan memiliki jarak yang teratur, kombinasi warna benang sulam yang dihasilkan harmonis, tampak pada bagian baik bahan dihasilkan rapi dan rata, tampak pada bagian buruk bahan pada awalan dan akhir sulaman dihasilkan rapi dan tidak terdapat buhul/lilitan benang, dengan bahan sesuai dengan desain yang telah ditetapkan dengan mengutamakan keselamatan dan kesehatan kerja.
03
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2.1. Menerjemahkan dan mendokumentasikan pesanan pelanggan atau arahan kerja dari penyelia.
2.1.1. Ketepatan menejermahkan pesanan pelanggan.
1. Pesanan pelanggan diterjemahkan dengan tepat:
a. Mengidentifikasi bentuk, ukuran, komposisi, jenis dan kombinasi warna sulam yang dipesan oleh pelanggan.
b. Mengakomodasi pesanan pelanggan dalam bentuk catatan dan gambar ringkasan awal.
2.1.2. Ketepatan mendokumentasikan pesanan pelanggan.
1. Pesanan pelanggan didokumentasikan dengan tepat dalam satu jurnal:
a. Mencatat
data/informasi pelanggan secara detil.
b. Mencatat semua daftar keinginan/pesanan pelanggan.
c. Mencatat jadwal proses produksi.
2.2.
04
Melakukan proses penyulaman.
2.2.1. Ketepatan menggunakan alat dan bahan-bahan untuk memindahkan motif, yang terdiri dari:
1. plastik bening, 2. kertas pola/motif, 3. kertas karbon, bahan yang akan dibordir/disulam.
1. Semua alat untuk memindahkan motif digunakan dengan tepat:
a. jarum pentul b. ballpoint/pensil tumpul.
KISI-KISI SOAL & KOMPONEN PENILAIAN UJI KOMPETENSI PRAKTEK BORDIR/SULAM
05
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2. Bahan untuk memindahkan motif digunakan dengan tepat:
a. plastik bening b. kertas pola/motif c. kertas karbon d. bahan yang akan disulam.
2.2.2. Ketepatan memindahkan motif dari kertas ke bahan yang akan disulam.
1. Motif yang
dipindahkan pada bahan yang akan
dibordir/disulam terlihat rapi dengan kriteria;
a. semua motif/pola dalam soal disalin/dikutip dengan lengkap.
b. tidak ada garis salinan/kutipan yang terputus.
c. semua salinan/kutipan yang dihasilkan memiliki ketebalan yang sama 1- 1,5mm.
2.2.3. Ketepatan memasang bahan bermotif pada pemidangan/raam.
Bahan bermotif yang akan dibordir/disulam dipasang dengan kriteria:
a. diletakkan/diatur posisinya agar seluruh motif tampak pada bagian tengah keliling dalam pemidangan/
raam.
b. dikencangkan dengan mengunci pemidangan/
raam hingga bahan terbentang
kaku/tegang optimum.
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2.2.4. Ketepatan mengoperasikan tusukan sulam.
--- 2.2.4. Ketepatan memasang benang sulam (tidak ada komponen penilaian)
Tusukan Sulam disulam sesuai dengan prosedur:
a. Kain yang disulam dipasang pada pamedangan sesuai prosedur
b. benang dipasangkan pada jarum tangan sesuai alur benang.
c. semua prosedur dilakukan berurutan.
2.2.5. Ketepatan mengaplikasikan teknik tusuk sulam sesuai dengan motif atau pola yang sudah diberikan.
7 teknik tusuk sulam diaplikasikan sesuai dengan motif yang sudah diberikan dalam soal, yang terdiri dari:
a. sulam: tusuk fishbone stich, straigh stitch;
single chain stitch;
french knots, Satin Sticth, Stem Stitch, Back Stitch.
2.2.6. Ketepatan mengaplikasikan warna benang untuk menyulam.
7 warna benang untuk menyulam diaplikasikan sesuai pola warna yang sudah diberikan dalam soal.
06
KISI-KISI SOAL & KOMPONEN PENILAIAN UJI KOMPETENSI PRAKTEK BORDIR/SULAM
07
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2.2.7. Ketepatan menghasilkan tampilan sulaman sesuai dengan motif/pola yang diberikan.
1. Tampilan sulam dihasilkan sesuai dengan motif/pola yang telah diberikan oleh pelanggan:
a. ukuran/dimensi motif, b. tata letak/komposisi pada bahan,
c. jenis teknik tusukan, d. pola warna benang.
2. Jarak dan kerapatan hasil sulaman dihasilkan dengan konsisten berkisar 0,15cm-0,25cm.
3. Kombinasi warna benang sulam yang dihasilkan harmonis dengan bahan.
(kombinasi warna benang sudah ditetapkan dalam soal.)
4. Tampilan pada bagian baik bahan dihasilkan tanpa benang yang kusut dan bahan tidak berkerut.
2.3. Merawat, menata, menyimpan, dan mengemas bahan dan produk sulam.
2.3.1. Ketepatan mempersiapkan perlengkapan untuk menyetrika dan menyimpan/mengemas hasil sulaman.
tidak ada komponen penilaian karena merupakan prasyarat yang telah disediakan oleh TUK).
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2.3.2. Ketepatan menghasilkan penyetrikaan sesuai prosedur.
Penyetrikaan yang dihasilkan licin.
2.3.3. Ketepatan memilih
jenis kemasan. (tidak ada komponen penilaian karena merupakan prasyarat yang telah disediakan oleh TUK).
2.3.4. Ketepatan menyimpan/mengemas hasil sulaman.
Hasil sulaman disimpan/dikemas ke dalam plastik membentuk segiempat dengan posisi motif menghadap keluar/berada di depan lipatan.
2.3.5. Ketepatan merapikan tempat menyetrika.
(tidak ada komponen penilaian karena merupakan prasyarat yang akan dilakukan oleh TUK).
2.4. Melaksanakan prosedur kesehatan dan
keselamatan kerja (K-3) di tempat kerja.
2.4.1. Kebenaran mengenali marka atau rambu jalur evakuasi pada kondisi darurat dalam suatu simulasi.
tidak ada komponen penilaian).
2.4.2. Ketepatan menggunakan sarana kesehatan dan keamanan untuk kerja (celemek, masker, kerpus, alas kaki).
Semua sarana Kesehatan:
celemek, masker, kerpus dan alas kaki digunakan dengan tepat selama proses produksi berlangsung hingga selesai.
08
KISI-KISI SOAL & KOMPONEN PENILAIAN UJI KOMPETENSI PRAKTEK BORDIR/SULAM
No. Elemen Kompetensi Indikator Kelulusan Komponen Penilaian
2.4.3. Ketepatan dalam prosedur pengamanan dalam menggunakan dan menyimpan peralatan dan bahan terhadap panas/api, serangga, listrik, air.
(tidak ada komponen penilaian).
2.5. Mempresentasikan hasil dan melakukan perbaikan proses penyulaman sesuai dengan evaluasi dari pelanggan atau penyelia.
2.5.1. Ketepatan mempresentasikan hasil penyulaman sesuai evaluasi.
Hasil sulaman sesuai evaluasi dari pelanggan atau penyelia
dipresentasikan dengan tepat sesuai kriteria:
a. Menyampaikan informasi perbaikan secara detil atas evaluasi dari pelanggan atau penyelia dalam bentuk diagram disain.
b. Menyampaikan batas waktu proses perbaikan yang akan dilakukan.
2.5.2. Ketepatan melakukan perbaikan proses penyulaman
Hasil perbaikan proses penyulaman dilakukan dengan tepat mengacu pada Komponen Penilaian
2.2.7.1. s/d 2.2.7.4.
09
KISI-KISI SOAL & KOMPONEN PENILAIAN UJI KOMPETENSI PRAKTEK SULAM
1cm garis lipatan ke arah dalam bagian buruk kain
1,8cm
garis lipatan ke arah dalam bagian buruk kain gunting sebatas 1,8cm
3
1
bagian baik kain
garis tekuk
1,8cm 2cm
1 2
3 4
Siapkan potongan kain lenan d e n g a n ukuran seperti pada pola gambar di samping.
lipat pada bidang yang bergaris putus sesuai ukuran di pola gambar, ke arah bagian dalam buruk kain.
gunting sebatas 1,8cm u n t u k m e m b u a t tekukan/lipatan.
lipat pada bidang yang bergaris putus sesuai ukuran di pola gambar, sehingga kain menjadi 1/2 bagian. lipatan ke arah dalam bagian baik kain.
garis lipatan ke arah dalam bagian baik kain (bagian buruk menghadap luar)
4
2cm 1cm
garis lipatan ke arah dalam bagian buruk kain
10
garis tekuk
garis tekuk
26cm 26cm
garis tekuk garis tekuk
garis tekukgaris tekukgaris tekuk garis tekuk
2
UJI KOMPETENSI PRAKTEK BORDIR/SULAM
26cm
l ipatan kain sekarang menjadi seperti gambar di samping dengan posisi bagian buruk di luar.
jahit pada posisi garis jahitan sejarak 1mm.
balik posisi kain sehingga bagian baik kain berada di luar.
garis jahitan 6
5
bagian buruk kain
38cm
beri gagang tas sebanyak 1 buah dari bahan kayu berbentuk bundar atau segi empat, selipkan pada satu sisi pada pengangan tas.
tas Anda sudah jadi, tinggal memberi sentuhan estetis dengan membuat pola motif sulam/bordir yang sudah ditentukan posisi dan designnya pada halaman sebelumnya.
11
9
9 5
6 7 8
7
bagian baik kain
KISI-KISI SOAL & KOMPONEN PENILAIAN UJI KOMPETENSI PRAKTEK BORDIR/SULAM
12 R A H A S I A
- Menyusun jadwal produksi (mulai dari penerimaan hingga pengemasan dan pengiriman pesanan)
• Produksi
- Melaksanakan jadwal produksi (proses produksi)
• Paska Produksi
- Melaporkan jadwal produksi (presentasi ke pelanggan)
Pesanan pelanggan tercatat pada pukul 09.00 WITA.
Seorang pelanggan memesan pembuatan hiasan motif berupa sulam pada sebuah tote bag polos yang akan dibuat sesuai pada gambar, untuk digunakan sehari-hari sebagai tas penyimpan handphone dan alat make up, ia ingin memberikan sentuhan lain pada permukaan tas tote bag sehingga terlihat lebih menarik dan estetis .
Tote bag
yang berukuran (sudah jadi) 38cmx26cm berbahan
lenan akan diberikansentuhan motif sulam pada bagian tengah (center)
tasdengan diameter motif sekitar 13cm X 20cm. Motif yang ia inginkan jika akan disulam menggunakan minimal 7 jenis tusukan sementara jika disulam minimal menggunakan 7 jenis tusukan dengan menggunakan 7 jenis warna benang sulam yang berbeda-beda sesuai rincian pola yang telah dibuat (lihat tabel petunjuk).
Rencana pesanan pelanggan ini akan dipakai oleh pelanggan pada saat kekantor, sehingga ia mengharapkan Penyulam dapat menyelesaikan mockup produk tersebut pada pukul 16.00 WITA dengan baik dan sesuai yang dipesannya.
Sebagai informasi tambahan, pelanggan menginginkan sebelum proses produksi, beliau membutuhkan konfirmasi/kepastian bahwa apa yang mereka inginkan sudah dapat diterjemahkan dengan baik oleh Penyulam.
13