SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 182 JAKARTA
KEPUTUSAN KEPALA SMP NEGERI 182 JAKARTA Nomor : 536 TAHUN 2023
TENTANG
TIM PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TINDAK KEKERASAN SMA NEGERI 182 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA SMP NEGERI 182 JAKARTA
Menimbang : a. Bahwa untuk meningkatkan penyelenggaraan pembelajaran yang aman, nyaman, dan menyenangkan perlu dilakukan Upaya pencegahan dan penanggulangan tindak kekerasan dilingkungan sekolah;
b. Bahwa agar pelaksanaan pencegahan dan penanganan kekerasan di SMP Negeri 182 Jakarta dapat berjalan dengan lancar, maka dipandang perlu dibentuk tim pencegahan dan penanggulangan tindak kekerasan.
Mengingat : 1. Undang-undang Perlindungan Anak nomor 23 tahun 2002 telah dirubah dengan Undang-undang nomor 35 tahun 2014 tentang Perlindungan Anak;
2. Undang-undang Sisdiknas nomor 20 tahun 2003;
3. Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia nomor 8 tahun 2014 tentang Kebijakan Sekolah Ramah Anak;
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 23 tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 82 tahun 2015 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan;
6. SE Kadisdik nomor 97/S/2019 tentang Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan bagi Peserta Didik di Satuan Pendidikan dan Lingkungan Satuan Pendidikan.
M E M U T U S K A N
Menetapkan : Keputusan Kepala SMA Negeri 182 Jakarta tentang Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan
Kesatu : Menetapkan Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan SMP Negeri 182 Jakarta seperti tersebut pada lampiran I Keputusan ini.
Kedua : Tugas Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan SMP Negeri 182 Jakarta tertuang pada daftar uraian tugas Tim Pencegahan
dan Penanggulangan Tindak Kekerasan
▸ Baca selengkapnya: download sk tim pencegahan tindak kekerasan di sekolah sd
(2)Ketiga : Tim Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan melaporkan pelaksanaan tugasnya kepada Kepala Sekolah.
Keempat : Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan ditetapkan kemudian dan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana mestinya.
Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan . Ditetapkan di : Jakarta
Pada tanggal : 1 Agustus 2023 Kepala SMP Negeri 182 Jakarta
Satimin
NIP 196601211999031003
Tembusan Yth:
1. Yang bersangkutan 2. Arsip
Lampiran : Keputusan Kepala SMP Negeri 182 Jakarta Nomor : 536 Tahun 2023
Tanggal : 1 Agustus 2023
DAFTAR TIM PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TINDAK KEKERASAN SMP NEGERI 182 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
NO NAMA JABATAN KETERANGAN
1. Agus Wahyu Sutopo, M.Pd Pengarah Kasatlak Pendidikan Kecamatan Pancoran 2. Dr. Agus Sukoco, M.M Pengarah Pengawas Sekolah
3. Satimin Penanggung Jawab Kepala Sekolah
4. Nyapiningsih Ketua Wakasek Bid Kesiswaan
dan Kehumasan
5. Syamsul Bahri Sekretaris Staf Kesiswaan dan
Kehumasan
6. Alamsah Anggota Camat Pancoran
7. Hifzillah Anggota Lurah Kalibata
8. Juarso Anggota Komite
9. Wikasnurrela Anggota Perwakilan Orang Tua
10. Iskandar Anggota Ketua RT.010
11. Marzuki Anggota Ketua RW.08
12. Erniana Setiawati Anggota Wakasek Bid Akademik 13. Dewi Murni Tuwo Anggota Wakasek Bid Prasarana,
Sarana dan Administrasi
14. Siti Rahayu Anggota Guru BK
15. Elva Masal Anggota Wali Kelas VII
16. Polinda Anggota Wali Kelas VIII
17. Evie Azhfizar Lucia Anggota Wali Kelas IX
18. Amilah Nurahma Anggota Ketua OSIS
19. Alma Rania Pertiwi Anggota Ketua MPK
20. Muhammad Rafi Anggota Perwakilan Peserta Didik Kelas VII
21. Fadhlan Putra Aqila Anggota Perwakilan Peserta Didik Kelas VIII
22. Ibnu Adam Anggota Perwakilan Peserta Didik
Kelas IX
Kepala SMP Negeri 182 Jakarta
Satimin
NIP 196601211999031003
Lampiran : Keputusan Kepala SMP Negeri 182 Jakarta Nomor : 536 Tahun 2023
Tanggal : 1 Agustus 2023
URAIAN TUGAS TIM PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN TINDAK KEKERASAN SMP NEGERI 182 JAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2023/2024 A. Pengarah
1. memberikan arahan mengenai kebijakan dan tujuan pembentukan tim B. Penanggung Jawab
1. membentuk tim pencegahan perundungan dan kekerasan 2. bertanggungjawab terhadap seluruh pelaksanaan tugas Tim.
3. memastikan seluruh rencana kerja dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang telah disusun.
C. Ketua
1. menetapkan tata kerja Tim
2. menetapkan dan melaksanakan program kerja, rencana anggaran dan prosedur operasional standar (POS) kerja Tim
3. mengoordinasikan, mengendalikan dan mengawasi Tim 4. melakukan evaluasi kerja Tim
5. melaksanakan rapat koordinasi dengan seluruh unsur terkait paling sedikit 1 (satu) kali dalam 1 (satu) bulan dan/atau sewaktu-waktu apabila diperlukan
6. melaporkan pelaksanaan kegiatan Tim secara berkala kepada Suku Dinas Pendidikan melalui Kepala Satuan Pelaksana Pendidikan Kecamatan D. Sekretaris
1. memfasilitasi seluruh pelaksanaan tugas Tim 2. menerima laporan hasil kerja Tim
3. menyusun laporan kerja Tim
4. menerima pengaduan dari masyarakat terkait dengan tindak kekerasan;
5. mempublikasikan hasil kerja Tim
6. melaporkan pelaksanaan kesekretariatan secara berkala kepada Ketua
E. Anggota
1. melakukan sosialisasi pencegahan dan penanggulangan tindak kekerasan
2. melakukan identifikasi potensi permasalahan di satuan Pendidikan dan lingkungan satuan Pendidikan.
3. memberikan data/dokumen, pendapat dan saran lainnya terkait pelaksanaan kerja Tim.
4. menyiapkan data/dokumen yang diperlukan oleh Tim.
5. melakukan pendampingan atas pelaksanaan pencegahan tindak kekerasan yang dilaksanakan oleh Tim.
6. melakukan mediasi dan fasilitasi antara Satuan Pendidikan dengan pihak terkait dalam upaya melakukan penanggulangan tindakan kekerasan.
7. melaporkan pelaksanaan tugas secara berkala kepada Ketua.
Kepala SMP Negeri 182 Jakarta
Satimin
NIP 196601211999031003